PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN STIE NUSA BANGSA KERTAS KARYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN STIE NUSA BANGSA KERTAS KARYA"

Transkripsi

1 PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN STIE NUSA BANGSA KERTAS KARYA D I K E R J A K A N OLEH NAMA : RACHMAT AFFANDI HARAHAP NIM : UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS SASTRA PROGRAM STUDI D-III PERPUSTAKAAN MEDAN 2008

2 LEMBAR PERSEMBAHAN Sumber segala ilmu Engkau ya Allah Penyebar segala ilmu Engkau ya Rasulullah Penyebab dorongan ini Engkau ya Ayah dan Bundaku Penyebab keberanian ini Engkau ya Guru-guruku Penyebab keberhasilan ini Engkau ya Sahabatku Ya Allah, tambahkanlah kepadaku ilmu yang bermanfaat dan berilah aku Fahan dan pengertian yang baik dan ilhamkanlah kepadaku kecerdasan, Amal yang diterima dan rizki yang bagus Kami fahamkan Sulaiman akan dia, dan masing-masing kami berikan hokum dan ilmu, Tundukkan gunung-gunung dan burung-burung kepada Daud, dan semuanya itu Kamulah yang membuatnya Ya Allah, yang hidup dan yang berdiri sendiri, Nabi Musa, Nabi Harun, Nabi Ibrahim dan Nabi Muhammad s.a.w dan sekalian makhluk berilah aku hikmah, Pikiran dan rahmat Ya Allah, yang maha pengasih lagi penyayang Kuhipu waktu Kurajut hari Kugapai Asa da Cita-cita Dengan segenap rasa haru dan cinta kasih Kupersembahkan karya kecilku ini Keharifan yang mulia Ayahanda S. Mukhlis Hrp dan Alm tercinta Ibunda Rostina AS Siregar Neneku Arminah Pane serta Kakakku Rawannike L.A Hrp, SE dan Abangku Ali Windra Ronalis Hrp yang selalu memberikan dorongan dan do`a untuk keberhasilanku Amin ya Rabbal Alamin

3 LEMBAR PERSETUJUAN Judul Kertas Karya : Pelayanan Pengguna Pada Perpustakaan STIE Nusa Bangsa Medan Oleh : Rachmat Affandi Harahap NIM : Pembimbing 1 : Drs. Jonner Hasugian, M.Si NIP: Tanda Tangan : Tanggal : Pembaca : Isahak, SS. M.Hum NIP: Tanda Tangan : Tanggal :

4 LEMBAR PENGESAHAN Judul Kertas Karya : Pelayanan Pengguna Pada Perpustakaan STIE Nusa Bangsa Medan Oleh NIM : : Rachmat Affandi Harahap PROGRAM STUDI D-III PERPUSTAKAAN Ketua : Drs. Zurni Zahara, M.Si Tanda Tangan : Tanggal :

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis haturkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan kasih sayang-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan kertas karya yang berjudul: PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN STIE NUSA BANGSA MEDAN Kertas karya ini disusun sebagai salah satu syarat kelengkapan studi untuk menyelesaikan Program Diploma Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi pada Fakultas Sastra. Dalam penulisan kertas karya ini, penulis menyadari masih terdapat kekurangan yang disebabkan keterbatasan kemampuan penulis. Namun dengan bimbingan dan bantuan dari berbagi pihak, maka kertas karya ini dapat terselesaikan. Dan dengan sangat khusus penulis ucapkan dengan tulus dan ikhlas kepada kedua orang tua penulis S, Mukhlis Harahap dan Alm. Rostina As Siregar, yang telah membesarkan, mendidik dan mengarahkan serta mendukung penulis baik secara moral maupun secara materi untuk menghadapi hidup di muka bumi ini dan menyelesaikan kertas karya ini. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Drs. Syaifuddin, M.A.Ph.D, selaku Dekan Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu Dra. Zurni Zahara M.Si, selaku Ketua Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra. 3. Bapak Drs. Jonner Hasugian M.Si, selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga pikiran untuk mengarahkan dan membimbing penulis dalam menyelesaikan kertas karya ini. 4. Bapak Ishak, SS. M.Hum, selaku dosen pembaca yang telah memberikan bimbingan dan waktu dalam penulisan kertas karya ini. 5. Seluruh staf pengajar Departemen Studi Ilmu Perpustakaan dan Informasi Fakultas Sastra yang telah mendidik penulis selama perkuliahan. 6. Ibu Maslan Marbun, AMd, S.Kom selaku petugas Perpustakaan STIE Nusa Bangsa dan staf lain Perpustakaan STIE Nusa Bangsa yang telah banyak

6 memberikan informasi dan bantuan kepada penulis untuk menyelesaikan kertas karya ini. 7. Saudara-saudara tercinta Bang Alwin, Rijal, Kakak Nike yang telah memberikan semangat dalam penulisan kertas karya ini. Juga kepada keluarga yang secara langsung walaupun tidak langsung telah memberikan dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan kertas karya ini. 8. Teman-teman stambuk 05, 06, 07 khususnya buat sahabat-sahabatku Saidun Sinaga, Rio, Vicki, Daniel, Zaim, Indra yang selalu memberikan semangat serta dukungan doa kepada penulis selama, mengikuti perkuliahan sampai menyelesaikan kertas karya ini. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih dan semoga kertas karya ini dapat bermanfaat bagi yang membacanya Medan, Juni 2008 Penulis Rachmat Affandi Harahap

7 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR DAFTAR ISI Hal BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang masalah Tujuan Penulisan Ruang Lingkup Metode Pengumpulan Data 2 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Perpustakaan Perguruan Tinggi Tujuan dan Fungsi Tujuan Perpustakaaan Perguruan Tinggi Fungsi Perpustakaaan perguruan Tinggi Pelayanan Pengguna Pengertian Pelayanan Pengguna Tujuan dan fungsi Pelayanan Pengguna Sistem Pelayanan Perpustakaan Sistem Pelayanan Tertutup Sistem Pelayanan Terbuka Jenis Pelayanan Pengguna Pelayanan Sirkulasi Pelayanan Referensi Pelayanan Bimbingan Pengguna 22 BAB III PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI(STIE) NUSA BANGSA 3.1 Sejarah Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Nusa Bangsa Struktur Organisasi 25

8 3.3 Peraturan Perpustakaan Koleksi Sistem Pelayanan Pelayanan Pengguna Pelayanan Sirkulasi Keanggotaan Peminjaman Pengembalian Perpanjangan Penagihan Pemberian sanksi Surat Keterangan Bebas Pinjaman Bahan Pustaka Pelayanan Bimbingan Pengguna.. 32 BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan Saran.. 33 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN.

9 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perpustakaan merupakan pusat informasi di mana bahan-bahan perpustakaan dikumpulkan, diolah dan kemudian disebarluaskan agar dapat dimanfaatkan secara maksimal oleh penggunanya. Perpustakaan menyediakan berbagai sumber informasi yang dibutuhkan oleh pengguna, maka dengan ini peranan perpustakaan perguruan tinggi sangatlah penting dalam memberikan jasa layanan kepada sivitas akademik untuk mendukung pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi yaitu pendidikan, pengajaran, pendirian dan pengadian masyarakat. Suatu perpustakaan hendaknya dapat melayani pengguna secara cepat dan tepat sehingga pengguna dapat dengan mudah memperoleh informasi yang di butuhkan. Karna itu Pelayanan pengguna sangat penting pada suatu perpustakaan. Karna pelayanan pengguna itu berupa informasi yang dapat di peroleh melalui kegiatan pelayanan sirkulasi, dan pelayanan pengguna. Yang di hadapi masalah pengguna: Koleksi yang ingin di cari pengguna tidak ada karna setiap perpustakaan harus memiliki inisiatip untuk menambah jumlah bahan koleksi yang di inginkan pengguna atau dengan cara memfotokopy bukunya. Penyebab utamanya terdapat pada prosedur kerja kegiatan pelayanan yang kurang baik. perlu penambahan di bidang teknologi seperti penambahan internet. Sebab dapat di katakan bahwa suatu perpustakaan di anggap bermutu apabila dapat memberikan pelayanan yang pada pengguna. Pengguna yang dilayani pada perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Nusa Bangsa yaitu terdiri dari mahasiswa, staf, pengajar,dan tata usaha. Perpustakaan STIE Nusa Bangsa didirikan dengan tujuan untuk membantu para staf pengajar, mahasiswa dan sivitas akademik dalam menambah ilmu pengetahuannya, juga berperan sebagai penunjang perkuliahan, membangun bidang penelitian ilmu pengetahuan dan teknologi, serta penyebaran informasi. Untuk itu dibutuhkan pelayanan kepada pengguna agar perpustakaan dapat memanfaatkan perpustakaan semaksimal mungkin.

10 Berdasarkan uraian di atas penulis merasa tertarik untuk memilih judul kertas karya ini adalah PELAYANAN PENGGUNA PADA PERPUSTAKAAN STIE NUSA BANGSA. Sesuai dengan judul penulis kertas karya ini maka masalah yang akan dibahas adalah kegiatan pelayanan pengguna pada perpustakaan STIE Nusa Bangsa. 1.2 Tujuan Penulisan Adapun tujuan penulisan kertas karya ini adalah: a. Untuk mengetahui kegiatan pelayanan pengguna pada Perpustakaan STIE Nusa Bangsa. b. Untuk mengetahui kendala yang di hadapi pustakawan dalam pelaksanaan kegiatan pelayanan pengguna di Perpustakaan STIE Nusa Bangsa Ruang Lingkup Adapun ruang lingkup dalam penulisan kertas karya ini mencakup beberapa aspek pelayanan pengguna yang terdiri dari sirkulasi, refrensi pelayanan pendidikan pengguna. Pelayanan sirkulasi mencakup pelayanan keanggotaan, peminjaman, pengembalian, perpanjangan, penagihan, denda/sanksi, statistik. Pada pelayanan refrensi yang akan di bahas yaitu tentang koleksi refrensi dan juga akan membahas tentang aspek-aspek pendukung lainnya yaitu sistem pelayanan perpustakaan sampai pada peraturan perpustakaan Metode Pengumpulan Data Dalam penulisan kertas karya ini metode yang dipergunakan dalam pengumpulan data adalah: 1. Penelitian Kepustakaan (Library Research) Data diperoleh melalui literatur yang sesuai dengan masalah yang dibahas dalam kertas karya ini.

11 2. Penelitian Lapangan (Field Research) Yaitu dengan mengadakan penggunaan langsung ke Perpustakaan STIE Nusa Bangsa serta mengadakan wawancara dengan staf perpustakaan.

PELAYANAN BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA PERPUSTAKAAN SEKOLAH LUAR BIASA PERGURUAN AL-AZHAR MEDAN KERTAS KARYA. Disusun Oleh: NURAFNI

PELAYANAN BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA PERPUSTAKAAN SEKOLAH LUAR BIASA PERGURUAN AL-AZHAR MEDAN KERTAS KARYA. Disusun Oleh: NURAFNI PELAYANAN BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA PERPUSTAKAAN SEKOLAH LUAR BIASA PERGURUAN AL-AZHAR MEDAN KERTAS KARYA Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan Studi untuk memperoleh gelar Ahlimadya
