ANALISIS EFISIENSI PADA PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS EFISIENSI PADA PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK"

Transkripsi

1 ANALISIS EFISIENSI PADA PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK SKRIPSI OLEH : ERA TIMURTI K JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2008

2 ANALISIS EFISIENSI PADA PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember OLEH : ERA TIMURTI K JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2008 i

3 ii

4 TANDA PERSETUJUAN Judul Skripsi : Analisis Efisiensi Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Nama Mahasiswa : Era Timurti K. NIM : Jurusan : Manajemen Konsentrasi : Keuangan Pembimbing I, Pembimbing II, Drs. IKM Dwipayana, MS NIP Tatok Endhiarto, SE, MSi NIP Mengetahui, Ketua Jurusan Manajemen Dra. Diah Yulisetiarini, MSi NIP iii

5 iv

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk : Almarhum Ayahanda tersayang yang tidak sempat untuk melihat putri bungsunya berhasil menyelesaikan pendidikannya Ibunda tercinta yang selalu memberikan perhatian dan kasih sayang buat putra-putrinya Kakak-kakakku tersayang yang selalu memberikan semangat, perhatian dan kasih sayang buat adik bungsunya Guru-guru sejak TK sampai SMU dan dosen-dosen PT terhormat yang telah memberikan ilmu pengetahuan, bimbingan, dan wawasan dengan penuh kesabaran Almamaterku tercinta v

7 MOTTO Untuk mencapai mimpi dan cita-citamu, berusaha dan berdoalah! Orang sabar adalah orang yang disayang Tuhan. Allah SWT memberikan ujian kepada hamba-nya tetapi tidak sampai melebihi kemampuannya. Jangan menyerah sebelum mencoba! Semangat! vi

8 ABSTRAKSI Penelitian ini berjudul Analisis Efisiensi Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk.. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi efisiensi penggunaan modal dan/atau aktiva yang digunakan oleh PT. Indofood Sukses Makmur Tbk pada tahun 2001 sampai dengan tahun 2006 dalam kegiatan operasinya. Jenis penelitian ini adalah deskriptif yang bersifat studi kasus karena dalam hal ini hanya menggambarkan tentang perkembangan yang berlaku di perusahaan yang diteliti. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan dari data yang tersedia dapat diakses oleh publik. Adapun data yang digunakan adalah laporan rugi/laba dan neraca PT. Indofood Sukses Makmur Tbk dari tahun 2001 sampai dengan tahun Metode pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara dokumentasi. Metode ini merupakan cara pengumpulan data dengan cara mengkaji dan mencari laporan keuangan PT. Indofood Sukses Makmur Tbk yang didapatkan dari internet. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa PT. Indofood Sukses Makmur Tbk cukup efisien dalam penggunaan modalnya walaupun rasio rentabilitas yang diperoleh bervariasi. Efisiensi penggunaan aktiva tertinggi dicapai perusahaan pada tahun 2001 yaitu sebesar 15,94% dan yang terendah pada tahun 2005 yaitu sebesar 10,92% yang disebabkan karena menurunnya EBIT dan rata-rata aktiva, serta naiknya beban usaha. Sedangkan efisiensi penggunaan modal sendiri tertinggi dicapai perusahaan pada tahun 2001 yaitu sebesar 22,55% dan yang terendah pada tahun 2005 yaitu sebesar 2,92% yang disebabkan karena menurunnya EAT perusahaan, sementara modal sendiri perusahaan meningkat. Kata kunci : Rentabilitas Ekonomi, Rentabilitas Modal Sendiri, Efisiensi. vii

9 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Efisiensi Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan S1 pada Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak Prof. Dr. H. Sarwedi, MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 2. Ibu Dra. Diah Yulisetiarini, MSi selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 3. Bapak Tatang Ary Gumanti, MBA, PhD selaku Ketua Konsentrasi Manajemen Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 4. Bapak Drs. IKM Dwipayana, MS selaku Dosen Pembimbing Skripsi I dan Bapak Tatok Endhiarto, SE, MSi selaku Dosen Pembimbing Skripsi II yang bersedia meluangkan waktu dan tenaga untuk memberikan bimbingan, saran, kritik, dan arahan dalam menyelesaikan skripsi ini; 5. Bapak Drs. Bambang Irawan, MSi selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis selama masa studi; 6. Seluruh Bapak/Ibu Dosen dan staf/karyawan di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Jember, serta staf/karyawan di lingkungan Perpustakaan POMA Fakultas Ekonomi dan Perpustakaan Pusat Universitas Jember; 7. Ibu Soepari selaku ibu kos beserta putra-putrinya yang telah bersedia memberikan kesempatan kepada penulis untuk menempati rumah Jawa VI no. 7 Jember sebagai tempat berteduh atau rumah kedua selama penulis menempuh pendidikan di Universitas Jember; 8. Saudara-saudaraku tersayang di rumah Jawa VI no. 7 Jember, mama Vita, mbak Yen, mbak Desi, mbak Pipit, mbak Novi, mbak Sisca, mbak Budhe- Tantri, mbak Uke, Candra, Wahyu, mbak Devi, Mbak Retno, mbak Niin, mbak viii

10 Vitink, Utari, Ratna, Mea, Septa, Oshin-Desi, Angga, Diyas, Estu, Dina, Yuni, Uji, Maria, Alviv, Grace, dan Agnes terima kasih atas dukungan, perhatian dan kasih sayang kalian; 9. Sahabat-sahabatku dan teman-temanku Jurusan Manajemen Angkatan 2004 tersayang, terima kasih atas dukungan, perhatian, kasih sayang, dan kebersamaannya. Semoga Allah SWT memberikan rahmat dan hidayah-nya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Penulis sadar akan keterbatasan dan kurang sempurnanya penulisan skripsi ini, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi sempurnanya skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat dan memberikan tambahan pengetahuan bagi yang membacanya. Jember, Juli 2008 Penulis ix

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v HALAMAN MOTTO... vi ABSTRAKSI... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB 1. PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 5 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA Landasan Teori Laporan Keuangan dan Analisisnya Modal dan Penggunaannya Rentabilitas Hasil penelitian Sebelumnya Kerangka Konseptual BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN Metode Penelitian Rancangan Penelitian Jenis dan Sumber Data Definisi Operasional Variabel x

12 3.3 Metode Analisis Data Analisis Rentabilitas Ekonomi Analisis Rentabilitas Modal Sendiri Kerangka Pemecahan Masalah BAB 4. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Riwayat Singkat Perseroan Tata Kelola Perusahaan Visi dan Misi Prestasi Penghargaan Kelompok Usaha Strategis (Grup) Grup Produk Makanan Bermerk Grup Bogasari Grup Minyak Goreng dan Lemak Nabati Grup Distribusi Analisis Data Analisis RE Analisis RMS Perhitungan Persentase Perubahan RE dan RMS Pembahasan Analisis RE Analisis RMS Perhitungan Persentase Perubahan RE dan RMS BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Penggunaan Aktiva dan Modal Sendiri Efisiensi Penggunaan Modal dan/ atau Aktiva Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN xi

13 DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Laba bersih PT. Indofood Sukses Makmur Tbk dari tahun Tabel 4.1 Rata-rata aktiva tahun Tabel 4.2 RE tahun Tabel 4.3 Rata-rata modal sendiri tahun Tabel 4.4 RMS tahun Tabel 4.5 Perhitungan Persentase Perubahan RE dan RMS tahun xii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Konseptual...18 Gambar 3.1 Kerangka Pemecahan Masalah...23 Gambar 4.1 Perkembangan Rata-rata Aktiva...35 Gambar 4.2 Perkembangan RE...36 Gambar 4.3 Perkembangan Rata-rata MS...38 Gambar 4.4 Perkembangan RMS...39 xiii

15 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Neraca PT. Indofood Sukses Makmur Tbk tahun Lampiran 2. Laporan Rugi/Laba PT. Indofood Sukses Makmur Tbk tahun xiv

PENGARUH DIMENSI KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PT. NUANSA WISATA PRIMA NUSANTARA TOURS & TRAVEL DI KOTA JEMBER

PENGARUH DIMENSI KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PT. NUANSA WISATA PRIMA NUSANTARA TOURS & TRAVEL DI KOTA JEMBER ib unej ib unej ib unej ib unej ib unej PENGARUH DIMENSI KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PT. NUANSA WISATA PRIMA NUSANTARA TOURS & TRAVEL DI KOTA JEMBER SKRIPSI oleh : Erina Angga Kusuma NIM.
