PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTU CABRI 3D TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGERI 1 KROYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTU CABRI 3D TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGERI 1 KROYA"

Transkripsi

1 PENGARUH DISCOVERY LEARNING BERBANTU CABRI 3D TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR SISWA SMP NEGERI 1 KROYA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Dalam Mencapai Gelar S1 Oleh : LINGGAR TYAS ANJARSARI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

2

3

4

5 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1) capaian kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D, 2) capaian kemampuan pemahaman konsep matematis siswa yang mengikuti discovery learning, 3) pengaruh discovery learning berbantu Cabri 3D terhadap pemahaman konsep matematis, 4) capaian minat belajar siswa yang mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D, 5) capaian minat belajar siswa yang mengikuti discovery learning, 6) pengaruh discovery learning berbantu Cabri 3D terhadap minat belajar. Penelitian ini menggunakan desain post test only control. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kroya. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster random sampling. Untuk memperoleh data penelitian menggunakan instrumen tes pemahaman konsep matematis dan angket minat belajar. Hasil penelitian menunjukan disovery learning berbantu Cabri 3D berpengaruh terhadap kemampuan pemahaman konsep dan minat belajar siswa. Kata Kunci : Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis, Minat Belajar Siswa, Cabri 3D..

6 ABSTRACT This research was aimed to know : 1) the achievement of student s comprehension ability of mathematic concept sho join assisted Cabri 3D discovery learning, 2) the achievement of comprehension ability who joined discovery learning, 3) the effect of assisted Cabri 3D discovery learning to mathematic concept comprehension, 4) the achievment of students learning interest who joined assisted Cabri 3D discovery learning, 5) the achievment of students learning interest who joined assisted discovery learning, 6) the effect of assisted Cabri 3D discovery learning to learnind interest. This research used posttest only control design. The research population in this research is all students of grade VIII in SMP Negeri 1 Kroya. The sample collection used cluster random sampling technique. The data research was got using test instrument of mathematic comprehension concept and using strudent s interest questionnaire. The research result shows assisted Cabri 3D discovery learning affects the ability of concept comprehension and students learning interest. Keywords : The comprehension ability of mathematic concept, Students learning interest, Cabri 3D..

7 MOTTO...sesungguhnya sembahyangku, ibadatku, hidupku dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan semesta alam. (QS Al An aam : 162) Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. (QS Al Insyirah : 5-6) Kita tidak akan bisa memenuhi potensi kita yang sebenarnya, bila kita memilih diam dan tetap tinggal di dalam zona nyaman kita. (Oprah Winfrey)

8 PERSEMBAHAN Alhamdulillah atas berkah dan hidayah-nya skripsi ini dapat terselesaikan. Skripsi ini saya persembahkan untuk : Kedua orang tuaku tercinta Bapak Suparyono dan Ibu Satini yang selalu menjadi motivator dan memberikan dukungan moral, materi serta doa yang tidak kunjung henti. Kedua adikku Vini Yustika Rini dan Pradito Aji Nugroho yang selalu memberikan keceriaan, sehingga menambah semangat dalam menyusun skripsi.

9 KATA PENGANTAR Segala puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat, taufik serta hidayah-nya yang telah dilimpahkan kepada peneliti, sehingga skripsi ini dapat selesai dengan baik. Penyusunan skripsi ini dimaksudkan untuk melengkapi dan memenuhi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Terselesaikannya penulisan skripsi ini tidak lepas dari segala bantuan, bimbingan dan dorongan dari berbagai pihak, sehingga pada kesempatan ini pula peneliti dengan ketulusan hati mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H, M.H. Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 2. Ahmad, M.Pd Dekan FKIP Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 3. Erni Widiyatuti, M.Si. Kaprodi Pendidikan Matematika. 4. Dr. H. Akhmad Jazuli, M.Si. Pembimbing I yang telah mengajarkan kesabaran, bekal, dan meluangkan waktu untuk membimbing peneliti. 5. Fitrianto Eko Subekti, M.Pd. Pembimbing II yang telah memberikan motivasi, bekal, dan meluangkan waktu untuk membimbing peneliti. 6. Hadiono, S.Pd Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Kroya yang telah memberikan ijin penelitian. 7. Eni Budiati S.Pd. guru bidang studi Matematika SMP Negeri 1 Kroya beserta semua rekan guru dan siswa kelas VIIC dan VIID SMP Negeri 1 Kroya yang telah membantu jalannya penelitian ini.

10 8. Para dosen Prodi Pendidikan Matematika yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi penulis selama belajar di Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 9. Kedua orang tuaku dan adik-adikku tercinta yang selalu menjadi motivator dan memberikan dukungan moral, materi serta doa yang tidak kunjung henti. 10. Teman-teman ku Joko Sutrisno, S.Pd, Triana Rosma, Astri Hidayah, Awanda Nosi, teman-teman seperjuangan ku dan teman-teman Artaka kos yang telah memberiku semangat dan bantuan hingga selesai penelitian ini. 11. Semua pihak yang tidak bisa peneliti sebutkan satu persatu, terima kasih untuk semua bantuan, nasehat, kritik, saran, dan motivasinya dalam penyusunan skripsi ini. Dalam penyusunan skripsi ini, peneliti menyadari bahwa masih banyak kekurangan, hal ini dikarenakan pengetahuan yang memiliki peneliti sangat terbatas, untuk itu diperlukan saran dan masukkan demi kesempurnaan penyusunan skripsi ini. Akhirnya dengan penuh harapan semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti khususnya dan pembaca pada umumnya. Purwokerto, 7 Agustus 2015 Peneliti

11 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Persetujuan... ii Halaman Pengesahan... iii Surat Pernyataan... iv Abstrak... v Motto... vii Persembahan... viii Kata Pengantar... ix Daftar Isi... xi Daftar Tabel... xiii Daftar Gambar... xv Daftar Lampiran... xvi BAB I Pendahuluan... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masaalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II Kajian Teoretik... 7 A. Deskripsi Konseptual... 7 B. Penelitian Relevan C. Kerangka Pikir D. Hipotesis Penelitian... 22

12 E. Materi Pembelajaran Matematika BAB III Metode Penelitian A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Jenis Penelitian C. Desain Penelitian D. Populasi dan Sampel E. Prosedur Penelitian F. Teknik Pengumpulan Data G. Teknik Analisis Data H. Hipotesis Statistika BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan A. Populasi dan Sampel B. Analisis Data Awal C. Analisis Uji Coba Instrumen D. Deskripsi Data E. Pengujian Persyaratan Analisis Data F. Pengujian Hipotesis G. Pembahasan Hasil Penelitian BAB V Simpulan dan Saran A. Simpulan B. Saran Daftar Pustaka Lampiran

13 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Desain Penelitian Tabel 3.2 Kisi-kisi Minat Belajar Siswa Tabel 3.3 Pedoman Penskoran Angket Minat Belajar Siswa Tabel 3.4 Kisi-kisi Soal Post-test Tabel 4.1 Hasil Uji Homogenitas Data Awal Tabel 4.2 Hasil Analisis Validitas Butir Soal Tabel 4.3 Hasil Analisis Validitas Butir Angket Tabel 4.4 Hasil Analisis Reliabilitas Butir Soal Tabel 4.5 Hasil Analisis Reliabilitas Butir Angket Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Data Post-Test Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D Tabel 4.7 Deskripsi Hasil Perhitungan Data Post-Test Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Data Post-Test Siswa yang Mengikuti discovery learning Tabel 4.9 Deskripsi Hasil Perhitungan Data Post-Test Siswa yang Mengikuti discovery learning Tabel 4.10 Distribusi Frekuensi Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D Tabel 4.11 Deskripsi Hasil Perhitungan Data Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D... 45

14 Tabel 4.12 Distribusi Frekuensi Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning Tabel 4.13 Deskripsi Hasil Perhitungan Data Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning Tabel 4.14 Hasil Uji Normalitas Post-test Pemahaman Konsep Matematis Siswa Tabel 4.15 Hasil Uji Normalitas Data Angket Minat Belajar Siswa Tabel 4.16 Hasil Uji Hipotesis Data Post-test Pemahaman Konsep Matematis Siswa Tabel 4.17 Hasil Uji Hipotesis Data Angket Minat Belajar Siswa... 52

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Prisma Saat di Buka Membentuk Jaring-jaring Menggunakan Cabri 3D Gambar 2.2 Pembuktian Volume Limas Menggunakan Cabri 3D Gambar 4.1 Histogram Skor Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D Gambar 4.2 Histogram Skor Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa yang Mengikuti discovery learning Gambar 4.3 Histogram Skor Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning berbantu Cabri 3D Gambar 4.4 Histogram Skor Minat Belajar Siswa yang Mengikuti discovery learning Gambar 4.5 Hasil Pengerjaan Siswa Kelas Eksperimen Gambar 4.6 Hasil Pengerjaan Siswa Kelas Kontrol... 56

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A. Perangkat dan Instrumen Penelitian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Lembar Kerja Siswa Kunci Jawaban Lembar Kerja Siswa Soal Post-test Pemahaman Konsep Kunci Jawaban Soal Post-test Lembar Angket Minat Belajar Lampiran B. Pedoman Penskoran Pedoman Penskoran Soal Pedoman Penskoran Angket Lampiran C. Lembar Observasi Lembar Observasi Guru (Kelas Eksperimen) Lembar Observasi Siswa (Kelas Eksperimen) Lembar Observasi Guru (Kelas Kontrol) Lembar Observasi Siswa (Kelas Kontrol) Rekapitulasi Hasil Observasi Siswa Lampiran D. Data Awal (Nilai UTS Genap) Data Awal (Nilai UTS Genap) Kelas Eksperimen Data Awal (Nilai UTS Genap) Kelas Kontrol Lampiran E. Hasil Analisis Uji Coba Instrumen Analisis Validitas Soal

17 Analisis Validitas Angket Lampiran F. Data Hasil Penelitian Hasil Penelitian Post-test (Kelas Eksperimen) Hasil Penelitian Post-test (Kelas Kontrol) Hasil Penelitian Angket (Kelas Eksperimen) Hasil Penelitian Angket (Kelas Kontrol) Lampiran G. Pengujian SPSS Windows Hasil Uji Normalitas dengan SPSS Windwows Hasil Uji Hipotesis Kemampuan Pemahaman Konsep Hasil Uji Hipotesis Minat Belajar Siswa Lampiran I. Dokumentasi Lampiran J. Hasil Pekerjaan siswa Lampiran K. Surat-surat

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP MUHAMMADIYAH MAJENANG

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP MUHAMMADIYAH MAJENANG PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN PERCAYA DIRI SISWA SMP MUHAMMADIYAH MAJENANG SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Dalam
