SISTEM AKUNTANSI PENJUALAN ALAT TULIS KANTOR (ATK) PADA PD. FLOBAMOR PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR S K R I P S I

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM AKUNTANSI PENJUALAN ALAT TULIS KANTOR (ATK) PADA PD. FLOBAMOR PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR S K R I P S I"

Transkripsi

1 SISTEM AKUNTANSI PENJUALAN ALAT TULIS KANTOR (ATK) PADA PD. FLOBAMOR PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR S K R I P S I Diajukan Guna Memenuhi Syarat-syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Pada Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi OLEH DWISISKA W. LOAK FAKULTAS EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA KUPANG 2009

2 MOTTO Janganlah hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan permohonan dengan ucapan syukur Filipi 4:6

3 PERSEMBAHAN 1. Yesus Kristus sebagai ucapan syukur atas kasih dan penyertaan-nya yang luar biasa dalam kehidupanku. 2. Keluarga tercinta, Papa, Mama, Kakakku Nielda dan adikku Daniela yang selalu mendoakan dan memberikan semangat. 3. Bapak Soleman A. Hayer sekeluarga yang selalu mendoakan dan mendukung saya.

4 KATA PENGANTAR Dengan mengucap puji syukur kehadirat Allah Bapa di Sorga dalam nama Anak-Nya Yesus Kristus atas segala kasih dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan judul Sistem Akuntansi Penjualan Alat Tulis Kantor Pada PD. Flobamor Propinsi Nusa Tenggara Timur. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada : 1. Bapak Drs. Antonius Ugak, MSi sebagai dosen pembimbing I dalam penulisan skripsi ini yang telah memberikan bimbingan serta saran kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. 2. Ibu Dra. Sukamti, MM sebagai dosen pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan saran sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 3. Pater Dr. Cosmas Fernandes SVD,MA selaku Rektor Universitas Widya Mandira Kupang, Bapak Wolfram Ndouk, SE.MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi serta Ibu Rere Paulina Bibiana, SE. MSi selaku Ketua Jurusan Akuntansi. 4. Seluruh dosen dan karyawan di lingkungan Fakultas Ekonomi, Universitas Widya Mandira Kupang. 5. Bapak Direktur PD. Flobamor Propinsi NTT beserta seluruh staf yang telah memberi ijin serta membantu memberikan data guna penyelesaian penulisan skripsi ini. 6. Kedua orang tuaku Bapak Christian Loak dan Ibuku Ehonia Loak Pah serta Kakakku Nielda dan adikku Daniela untuk do a dan harapannya. 7. Keluarga Hayer yang memberikan do a dan semangat.

5 8. Sahabat-sahabatku, Santhy, Lani, Itin, Pumpkins, Naldo buncit, Breed, Fe Tade, Randy, Edwin, Marini dan Erlin yang memberikan semangat dan bantuannya. 9. Teman-teman seperjuangan angkatan 2005 jurusan Akuntansi. 10. Semua pihak pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu secara moril maupun materil demi terselesaikannya skripsi ini. Semoga kebaikan semuanya itu mendapat imbalan dari Allah Bapa di Sorga. Sebagai manusia yang tidak luput dari kekurangan dan keterbatasan, penulis menyadari sedalam-dalamnya bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu penulis dengan senang hati menerima kritik dan saran demi tercapainya kesempurnaan skripsi ini. Kupang, Agustus 2009 Penulis ABSTRAKSI Dwisiska Wilhendrina Loak. No. Register dengan judul Sistem Akuntansi Penjualan Alat Tulis Kantor (ATK) pada PD. Flobamor Propinsi Nusa Tenggara Timur dibawah bimbingan Bapak Drs. Antonius Ugak, MSi sebagai pembimbing I dan Ibu Dra. Sukamti, MM sebagai pembimbing II. Perusahaan Daerah Flobamor merupakan salah satu aset daerah Propinsi NTT yang memiliki beberapa unit usaha, salah satunya adalah unit Perdagangan alat tulis kantor yang menerapkan sistem penjualan secara tunai maupun secara kredit. Agar aktivitas penjualan dapat dikontrol pelaksanaannya oleh manajemen serta dapat menjamin penyelenggaraan perusahaan berjalan sesuai yang diharapkan,

6 maka diperlukan suatu sistem akuntansi yang komprehensif. Namun dalam kenyataan sistem akuntansi penjualan alat tulis kantor pada PD. Flobamor belum dapat menghasilkan informasi yang dibutuhkan oleh manajemen dalam rangka pengambilan keputusan yaitu tidak ada informasi mengenai barang di gudang, sehingga rumusan masalah yang diangkat yaitu Apakah sistem akuntansi penjualan alat tulis kantor (ATK) pada PD. Flobamor Propinsi NTT telah sesuai atau tidak dengan konsep/teori sistem akuntansi?. Tujuan dari penyusunan skripsi ini adalah untuk mengetahui sistem akuntansi penjualan alat tulis kantor yang diterapkan oleh PD. Flobamor Propinsi NTT telah sesuai atau tidak dengan konsep/teori sistem akuntansi. Kegunaannya sebagai bahan referensi bagi manajemen PD. Flobamor Propinsi NTT dalam pembuatan kebijakan sistem akuntansi penjualan alat tulis kantor serta sebagai bahan informasi/referensi bagi peneliti lain yang ingin meneliti hal-hal yang berkaitan dengan sistem akuntansi. Data yang digunakan adalah data primer maupun sekunder. Teknik pengambilan data yakni wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data kualitatif dengan metode deskriptif komparatif. Dari hasil perbandingan diketahui bahwa sistem akuntansi penjualan ATK pada PD. Flobamor masih ada beberapa ketidaksesuaian dengan teori sistem akuntansi yaitu Dokumen untuk penjualan kredit yang tidak lengkap, catatan yang tidak memadai yakni tidak ada kartu gudang, masih adanya perangkapan tugas karena ada beberapa bagian yang tidak ada seperti bagian pengiriman, bagian kredit, bagian penagihan, bagian piutang serta unsur-unsur pengendalian intern yang tidak sepenuhnya diterapkan yakni untuk penjualan tunai yang menerima uang dan mengotorisasi kwitansi pembayaran adalah bagian penjualan serta tidak dibuatnya surat pernyataan piutang kepada setiap debitur. Dengan demikian yang harus dilakukan perusahaan untuk menyempurnakan sistem akuntansi penjualan alat tulis kantor yaitu membuat faktur penjualan kredit sebagai dasar pencatatan piutang, membuat kartu gudang, melengkapi bagian-bagian yang sebaiknya ada yaitu bagian pengiriman, bagian kredit, bagian penagihan, dan bagian piutang dan untuk penjualan tunai pembayarannya harus langsung dibayarkan ke bagian kasa dan bukti pembayaran harus diotorisasi bagian kasa serta setiap bulan dibuat surat pernyataan piutang yang dikirimkan kepada setiap debitur.

7 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ABSTRAKSI DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang 1 B. Perumusan Masalah... 4 C. Tujuan Dan Kegunaan 4 BAB II TINJAUAN TEORITIS A. Landasan Teori Pengertian Sistem Sistem Akuntansi Sistem Akuntansi Penjualan Sistem Penjualan Tunai Sistem Penjualan Kredit 17 B. Kerangka Pemikiran BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Jenis Data. 31 C. Teknik Pengumpulan Data. 32 D. Variabel Penelitian Dan Definisi Operasional E. Teknik Analisis Data BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

8 A. Visi, Misi dan Tujuan B. Jenis Usaha. 35 C. Struktur Organisasi dan Uraian Tugas 37 D. Personalia BAB V PEMBAHASAN A. Sistem Akuntansi Penjualan Pada PD. Flobamor B. Perbandingan Antara Sistem Akuntasi Penjualan PD. Flobamor Dan Menurut Konsep / Teori Sistem Akuntansi BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

9 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Bagan Alir Dokumen Sistem Penjualan Tunai.. 14 Gambar 2. Bagan Alir Dokumen Sistem Penjualan Kredit Gambar 3. Kerangka Pemikiran 30 Gambar 4. Struktur Organisasi PD. Flobamor 38 Gambar 5. Bagan Alir Dokumen Sistem Penjualan Tunai pada PD. Flobamor Propinsi NTT.. 54 Gambar 6. Bagan Alir Dokumen Sistem Penjualan Kredit pada PD. Flobamor Propinsi NTT.. 65

10 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Data Kepegawaian PD. Flobamor Lampiran 2 Daftar Pertanyaan Wawancara Lampiran 3 Hasil Wawancara Lampiran 4 Nota Bon Lampiran 5 Dokumen Perintah Penyerahan Barang (PPB) Lampiran 6 Kwitansi Lampiran 7 Bukti Kas Masuk (BKM) Lampiran 8 Laporan Keuangan Tahun 2007 Lampiran 9 Laporan Keuangan Tahun 2008

11 DAFTAR TABEL Tabel 1. Daftar Piutang ATK Tak Tertagih Tahun

SKRIPSI PENGARUH MOTIVASI TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JAMSOSTEK KUPANG

SKRIPSI PENGARUH MOTIVASI TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JAMSOSTEK KUPANG SKRIPSI PENGARUH MOTIVASI TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JAMSOSTEK KUPANG Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi OLEH MARIA ASTINI HADIYATI 321 04 034 UNIVERSITAS
