BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan teknologi informasi. Cloud computing adalah transformasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan teknologi informasi. Cloud computing adalah transformasi"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Cloud computing atau komputasi awan merupakan salah satu contoh perkembangan teknologi informasi. Cloud computing adalah transformasi teknologi informasi dan komunikasi dari komputer berbasis klien atau server. Cloud computing memungkinkan pengguna untuk menggunakan layanan software, media penyimpanan (storage), platform infrastruktur dan aplikasi layanan teknologi melalui jaringan internet. Teknologi cloud computing menguntungkan pengguna karena tidak perlu lagi mengeluarkan investasi besarbesaran untuk software dan aplikasi data serta perawatan hardware. Cloud computing adalah penggunaaan oleh user pada sebuah komputer dan menjalankan sebuah aplikasi dimana file-file tersebut tidak terdapat di komputer yang digunakannya, namun berada di komputer lain yang dihubungkan oleh jaringan. Dalam Cloud computing terdapat istilah front-end (Desktop-PC) dan back-end (Server). Keduanya harus saling terhubung oleh sebuah jaringan yang dapat berupa internet atau untuk skala yang lebih kecil. Front-end yang mengambil data dan menjalankan aplikasi, sedangkan back-end merupakan resource yang diistilahkan dengan awan.

2 2 Melihat kemampuan dan keunggulan teknologi cloud computing ini, diprediksikan suatu hari nanti teknologi ini akan menjadi infrastruktur publik seperti listrik dan telepon. Pengguna tidak memerlukan lagi berbagai software aplikasi untuk dimasukkan ke Desktop-PC, notebook, netbook dan lain-lain. Prediksi ini perlahan tapi pasti mulai terbukti saat ini. Sebagai penyedia semua layanan akses data yang efektif digunakan bagi semua kalangan. Dalam perkembangannya, cloud computing berdasarkan tipenya dibagi menjadi tiga tipe, yaitu public cloud yang merupakan tipe yang mengijinkan pengguna untuk mengakses sistem cloud menggunakan web browser mainstream, kemudian private cloud yang merupakan serangkaian pengaturan internal pada sebuah organisasi/perusahaan, dan yang terakhir adalah hybrid cloud yang merupakan kombinasi dari private cloud yang dihubungkan ke satu atau beberapa cloud service eksternal, dengan manajemen terpusat, dianggap sebagai satu unit tunggal, dan dibatasi dengan jaringan yang aman. (Ramgovind, 2010). Cloud computing sangat membutuhkan server bagi penyimpanan data. Banyak server yang ada pada saat ini membutuhkan ruangan yang luas dan harga yang mahal. Sehingga biaya untuk membuat infrastruktur itu dibutuhkan biaya yang banyak dan tidak semua perusahaan, komunitas maupun pengguna pribadi dapat memenuhinya. Untuk semua hal-hal tersebut, sistem cloud computing dengan menggunakan raspberry pi dinilai sangat bermanfaat dan berguna bagi sebuah perusahaan, komunitas maupun pengguna pribadi untuk saat ini. Sehingga untuk membuat infrastruktur sistem cloud computing menggunakan raspberry pi

3 3 yang berupa sistem resource pihak ketiga yang dapat diakses melalui jaringan komputer dengan biaya yang terjangkau. Dalam hal ini penulis mencoba membuat suatu server cloud computing sebagai media penyimpanan yang dapat digunakan oleh siapa saja menggunakan raspberry pi, sehingga diharapkan mampu memberikan layanan penyimpanan yang lebih mudah dan cepat. Atas dasar itulah penulis memilih judul MEMBANGUN SERVER CLOUD COMPUTING BERBASIS WEB MENGGUNAKAN RASPBERRY PI Identifikasi Masalah Dari uraian latar belakang permasalahan diatas, maka dapat dirumuskan sebuah pemasalahan yaitu: 1. Bagaimana membangun server private cloud storage computing menggunakan raspberry pi 3? 2. Bagaimana proses serta biaya pengadaan dan biaya operasional layanan cloud storage menggunakan owncloud? 3. Bagaimana memanfaatkan fitur file sharing dan sinkronisasi guna mempermudah pekerjaan? 4. Aplikasi apa saja yang di butuhkan untuk membuat sebuah private cloud storage menggunakan raspberry pi 3?

4 4 1.3 Batasan Masalah Mengingat akan luasnya cakupan permasalahan dan agar tidak terjadi penyimpangan atau pelebaran masalah, maka penulis membatasi permasalahan pada beberapa hal, yaitu: 1. Server private cloud storage dirancang pada localhost. 2. Pemanfaatan utama server private cloud storage adalah untuk layanan file sharing, back up data dan sinkronisasi. 3. Penyedia layanan public cloud storage yang dianalisa adalah Google Drive, Microsoft One Drive, dan Dropbox. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan yang dicapai dari penelitian ini antara lain: 1. Merancang layanan private cloud storage guna mengatasi masalah keterbatasan pertukaran informasi (file) jarak jauh. 2. Menjelaskan proses perancangan cloud storage pada localhost. 3. Menjelaskan perbandingan biaya operasional antara layanan private cloud storage dengan layanan public cloud storage. 1.5 Manfaat Penelitian Dengan penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan setiap pengguna layanan private cloud storage tentang teknologi cloud sehingga meningkatkan produktifitas dan kinerja setiap staf.

5 5 Manfaat yang diperoleh penulis adalah implementasi ilmu yang di dapat di perkuliahan serta pengetahuan baru yang tidak di dapat dari perkuliahan. Memenuhi syarat kelulusan kuliah Diploma 3 Teknik Informatika di Universitas Sumatera Utara. 1.6 Metodologi Penelitian Dalam menyusun tugas akhir ini penulis melakukan beberapa penerapan metode penelitian untuk menyelesaikan permasalahan. Adapun metode penelitian yang dilakukan adalah dengan cara sebagai berikut: 1. Studi Literatur Penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan, mempelajari serta menyeleksi bahan-bahan yang diperlukan 2. Studi Pustaka Dalam hal ini penulis menggunakan buku-buku yang berhubungan dengan masalah yang dibahas sehingga dapat membantu penyelesaian masalah dalam perancangan server cloud computing, serta dalam mendukung tugas akhir ini untuk menyusun landasan teoritis. 3. Analisis dan Perancangan Pada tahap ini dilakukan analisis dan perancangan program baik secara umum maupun spesifik.

6 6 4. Pengujian Melakukan pengujian program, menangani dan memperbaiki kesalahan yang ada pada server cloud computing tersebut agar dapat berjalan dengan baik. 5. Implementasi Pada tahap ini dilakukan pembuatan laporan mulai dari observasi sampai dengan implementasi, serta penarikan kesimpulan dan saran. 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan merupakan langkah-langkah dalam penyusunan laporan tugas akhir, adapun sistematika yang digunakan penulis dalam penyusunan laporan tugas akhir ini adalah sebagai berikut.: BAB 1 : PENDAHULUAN Pada bab ini diuraikan secara ringkas tentang latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB 2 : TINJAUAN PUSTAKA Berisi teori yang mengacu pada daftar pustaka, terutama menerangkan teori-teori pendukung dan aplikasi apa saja yang digunakan dalam pembuatan tugas akhir.

7 7 BAB 3 : PERANCANGAN SISTEM Dalam bab ini diuraikan tentang langkah-langkah penulisan dalam menganalisa permasalahan dan merancang sistem berdasarkan teori yang menunjang.. BAB 4 : IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini terdiri dari implementasi sistem yang sebelumnya telah direncanakan dan disusun. BAB 5 : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini terdiri dari kesimpulan dan saran-saran untuk melengkapi dan menyempurnakan susunan laporan tugas akhir.

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan layanan software, media pentimpanan (storage), platform

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan layanan software, media pentimpanan (storage), platform BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Komputasi awan atau cloud computing merupakan salah satu contoh perkembangan teknologi informasi. Komputasi awan adalah transformasi teknologi informasi dan komunikasi
