PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI SISWA PUTRI KELAS XI DI PONDOK PESANTREN AL-MUKMIN DENGAN DI SMA NEGERI 2 SUKOHARJO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI SISWA PUTRI KELAS XI DI PONDOK PESANTREN AL-MUKMIN DENGAN DI SMA NEGERI 2 SUKOHARJO"

Transkripsi

1 PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI SISWA PUTRI KELAS XI DI PONDOK PESANTREN AL-MUKMIN DENGAN DI SMA NEGERI 2 SUKOHARJO SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran Diajukan Oleh: Asella Sanvina Arsita J FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

2 ii

3 iii

4 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan pasti ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai dari suatu urusan, kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain. Dan kepada Allah lah hendaknya engkau berharap (Q.S. Al-Insyirah, 94 : 6-8) Hai orang-orang yang beriman, jadikan sabar dan sholatmu sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Q.S. Al-Baqarah, 2 : 153) Janganlah engkau lupa kepada kedua orang tua dan saudara-saudaramu. Kepada teman yang ada di sekitarmu dan kepada orang yang telah membantu dan berbuat baik kepadamu. Perbanyaklah teman Gunakan waktu sebaik mungkin dan jangan lupa bersyukur - Penulis - iv

5 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan kepada Allah SWT yang tidak pernah berhenti mendengarkan permohonan dan keluh kesal penulis. Untuk Ibu-ku, Engkau motivator tersabar dan terbaik yang pernah ada dalam hidup penulis serta do a restu yang telah Engkau berikan. Terima kasih atas semua kasabaran dan semua pengorbanan hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. v

6 KATA PENGANTAR Assalamualaikum wr. Wb Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik, hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul Perbedaan Tingkat Depresi Siswa Putri Kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin dengan di SMA Negeri 2 Sukoharjo. Semoga skripsi ini dapat membantu menambah pengetahuan dan pengalaman bagi para pembaca, sehingga penulis dapat memperbaiki bentuk isi skripsi untuk kedepannya lebih baik. Adapun skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan dalam memperoleh derajat Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi dan melaksanakan penelitian ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Dr. dr. EM. Sutrisna, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. dr. Burhannudin Ichsan, M.Med.Ed, selaku dosen penguji skripsi yang telah memberikan masukan dan nasihat kepada penulis. 3. Prof. Dr. H. M. Fanani, dr., Sp.KJ (K), selaku Pembimbing Utama skripsi yang telah banyak memberikan bimbingan, saran, dan pengarahan selama penyusunan skripsi. 4. dr. M. Shoim Dasuki, M.Kes, selaku Pembimbing Pendamping dan Ketua Tim Skripsi Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah meluangkan waktunya sebagai penguji serta memberikan pengarahan dan saran dalam penyusunan skripsi ini. vi

7 5. dr. Erna Herawati, selaku Pembimbing Akademik yang telah banyak memberikan motivasi, pengarahan, bimbingan, saran, kritik dan dukungan kepada penulis selama penulis menjalani perkuliahan. 6. Seluruh dosen dan staf pengajar Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah menjadikan teladan yang baik kepada penulis dan seluruh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta. 7. Kedua orang tua tercinta Ayahanda Kuat Santoso (Alm) dan Ibunda Rina Rahayu, S.T serta kakakku Agita Sanvina N, S.E dan kedua adikku Mahendra Sanvina S, Meyliviacha Sanvina E, yang selalu memberikan dukungan, semangat, motivasi di sertai do a dan penuh rasa kasih sayang sehingga penulis masih bertahan dan mampu menyelesaikan study ini. 8. Untuk Mbah dan Eyang yang mendo a kan selalu kelancaran penulis dalam menjalani kuliah. 9. Kepala sekolah beserta para wali dan siswa putri kelas XI SMA Negeri 2 Sukoharjo dan Pondok Pesantren Al-Mukmin Sukoharjo, yang telah membantu penulis dengan memberikan izin dalam melaksanakan penelitian. 10. Teman-teman seperjuangan dalam penelitian skripsi bidang psikiatri (Devi Van, Fadilatul, Leny, Mahe) telah memberikan semangat, saran dan masukan kepada penulissehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 11. Teman-teman skill lab A1 (Ikbar, Erlieza, Ratna, Sidiq, Wulan, Irkham, Aristya, Risda, Dewi) yang selalu menemani selama perkuliahan. 12. Teman dari Kos Griya Hidayah yang selalu ada setiap hari ada mendengarkan keluhan penulis dan selalu memberikan semangat (Alfiana, Biibah, Rosmala, Nisa, Ricca, Azmi, Yustin, Tata, Lintang, Lea, Mbak Rida, Mbak Yesi, Mbak Nova). vii

8 viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii PERNYATAAN... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii ABSTRAK... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 3 BAB II LANDASAN TEORI... 4 A. Tinjauan Pustaka... 4 B. Perbedaan Tingkat Depresi Siswa Putri Kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin dengan di SMA Negeri 2 Sukoharjo C. Kerangka Konsep D. Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Waktu dan Tempat ix

10 C. Populasi D. Sampel dan Teknik Sampling E. Estimasi Besar Sampel F. Kriteria Restriksi G. Variabel Penelitian H. Definisi Operational I. Instrumen Penelitian J. Jalannya Penelitian K. Teknik Analisis Data L. Jadwal Penelitian BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian B. Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR TABEL Tabel 1. Jadwal Pelaksanaan Penelitian Tabel 2. Jumlah Responden Table 3. Distribusi Presentase Tingkat Depresi Siswa Putri di Pondok Pesantren dan Siswa Putri di SMA Negeri 2 Sukoharjo Table 4. Perbedaan Rerata Pondok Pesantren dengan SMA xi

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Kerangka Konsep Gambar 2. Jalannya Penelitian xii

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden Lampiran 2. Kuesioner L-MMPI Lampiran 3. Kuesioner BDI Lampiran 4. Data Penelitian Lampiran 5. Analisis Data Lampiran 6. Surat Izin Penelitian Lampiran 7. Ethical Clearance Letter xiii

14 ABSTRAK Perbedaan Tingkat Depresi Siswa Putri Kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin dengan di SMA Negeri 2 Sukoharjo Asella Sanvina Arsita 1, M. Fanani 2, M. Shoim Dasuki 2 Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta Latar Belakang: Perilaku remaja sangat rentan terhadap pengaruh lingkungan, faktor lingkungan yang berpengaruh yaitu lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, lingkungan teman sebaya dan lingkungan masyarakat merupakan faktor yang mempengaruhi perkembangan jiwa remaja. Tujuan: Menganalisis apakah ada perbedaan antara tingkat depresi pada siswa putri kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin dan siswa putri kelas XI di SMA Negeri 2 Sukoharjo. Metode: Penelitian ini menggunakan desain observasional analitik dengan pendekatan cross sectional menggunakan teknik pengambilan cluster sampling. Jumlah sampel 43 responden pada setiap kelompok. Penelitian ini menggunakan kuesioner L-MMPI untuk mengetahui skor kejujuran dan kuesioner BDI untuk mengukur tingkat depresi. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji statistik uji-t. Hasil: Hasil dari analisis data tersebut dapat di peroleh angka signifikansi 0,023 dan hasil analisis tersebut signifikan, karena p < 0,05. Maka dapat disimpulkan terdapat Perbedaan Tingkat Depresi Siswa Putri Kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin dengan di SMA N 2 Sukoharjo. Simpulan: Siswa putri kelas XI di Pondok Pesantren Al-Mukmin lebih depresi daripada siswa putri kelas XI yang bersekolah di SMA Negeri 2 Sukoharjo. Kata Kunci: Depresi, Pondok Pesantren, SMAN 1 Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta 2 Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta xiv

15 ABSTRACT The Difference of Depression Rate Between Female Student of Class XI at Islamic Boarding School Al-Mukmin and Senior High School N 2 Sukoharjo Asella Sanvina Arsita 1, M. Fanani 2, M. Shoim Dasuki 2 Faculty of Medicine, University of Muhammadiyah Surakarta Background: Adolence behavior are vulnerable to environmental influences such as family, school, peer group and society factor that can affect growth and development adolescence and all the problems include depression disorder. Objective: To analyze whether there are differences of depression rate between female student of class XI at Islamic Boarding School Al-Mukmin and Senior High School 2 Sukoharjo. Methods: The study is observational analytic method with cross sectional approach using cluster sampling technique. The samples taken from 43 respondents in each group. This study use a questionnaire to determine the L- MMPI truth scoresand BDI questionnaire to measure the level of depression. Data were analyzed using t-test statistical test. Results: The results of analysis of data, count of depression at Islamic Boarding School 19 students and at Senior High School 7 students with presentage the rate of depression at Islamic Boarding School 22,09% and Senior High School 8,13%. The difference of mean is 3,02 and obtained p=0,023 significance when score p < 0,05. Conclusion: Female Students Class XI at Islamic Boarding School Al-Mukmin more depressed that female student at Senior High School 2 Sukoharjo. Keywords: Depression, Islamic Boarding School, Senior High School 1 The Student of Medical Faculty, Muhammadiyah Surakarta University 2 The Lecturer of Medical Faculty, Muhammadiyah Surakarta University xv

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh : MITA RESTUNING AJI J FAKULTAS KEDOKTERAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh : MITA RESTUNING AJI J FAKULTAS KEDOKTERAN PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI ANTARA IBU DARI ANAK GANGGUAN CEREBRAL PALSY DENGAN IBU DARI ANAK GANGGUAN ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER (ADHD) DI YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT (YPAC) SURAKARTA SKRIPSI
