KETENTUAN NASKAH ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KETENTUAN NASKAH ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN"

Transkripsi

1 KETENTUAN NASKAH ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN Penulis Pertama 1, Penulis Kedua 2 1 Institusi penulis pertama (contoh: Jurusan Pendidikan Teknik Mesin FT UNY); 2 Institusi penulis kedua alamat penulis pertama (contoh: journal_jptk@uny.ac.id) ABSTRACT Abstract consists of words in English and Indonesian. It should be clear, descriptive, and should provide a brief overview of the problem studied. Abstract topics include the research problem, a summary of the article and the conclusion. The first part of the abstract is the objective of the study. The second and the last parts are the method and the result respectively. Keywords consist of 3-5 words. Keywords: adaptive, cooperative learning, deductive ABSTRAK Abstrak naskah diketik 1 spasi dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris pada kertas A4 dengan margin atas 3 cm, margin kanan, kiri dan bawah 2,5 cm. Abstrak terdiri dari 1 paragraf, berisi permasalahan, garis besar isi artikel dan simpulan. Panjang abstrak antara kata, sedangkan kata kunci terdiri dari 3-5 kata. Kata kunci dapat berupa kata tunggal atau gabungan kata. Abstrak terdiri dari tujuan, metode dan ringkasan hasil. Kata kunci: alat bantu, pembelajaran kooperatif, deduktif PENDAHULUAN Pendahuluan meliputi uraian tentang permasalahan, ruang lingkup, telaah pustaka yang terkait dengan permasalahan yang dikaji dan diakhiri dengan tujuan penelitian atau penulisan artikel. Penulisan kutipan referensi mengikuti format berikut: penulis (tahun: halaman) atau (penulis, tahun: halaman), contoh: Nana (2007: 55-56) atau (Nana, 2007: 55-56). Nama penulis yang dikutip merupakan nama yang ditulis di awal pada daftar rujukan. Penulis harus memastikan semua kutipan dalam isi artikel telah dituliskan sumber acuannya di daftar rujukan dan sebaliknya juga harus memastikan semua sumber di daftar rujukan benar-benar dikutip dalam artikel. Batang tubuh teks menggunakan huruf Times New Roman dengan ukuran 11 point, spasi 1,15, regular dan dalam format dua kolom tiap kolom 7,5 cm, jarak antar kolom 1 cm. Kalimat pertama tiap paragraf ditulis menjorok ke dalam 1 cm. Naskah merupakan karya asli yang berupa hasil penelitian atau hasil kajian dalam bidang pendidikan teknologi dan kejuruan yang belum pernah diterbitkan baik di dalam maupun di luar negeri. Naskah ditulis dalam bahasa Indonesia atau Inggris dengan ketentuan sebagai berikut: (1) Ukuran kertas A4 dengan margin atas 3 cm, margin kanan, kiri dan bawah 2,5 cm (2) Huruf Times New Roman (ukuran 11 point, jarak 1,15 spasi) (3) Jumlah halaman 12 halaman sampai dengan 16 halaman. Naskah dikirim atau diserahkan ke sekretariat JPTK rangkap dua beserta softcopy ke journal_jptk@uny.ac.id. Naskah disertai biodata penulis dan alamat lengkap (kantor dan rumah), serta alamat dan nomor telepon (terpisah dari draf artikel). Naskah yang diterima akan ditelaah oleh mitra bestari sesuai kepakarannya, dan penulis harus bersedia melakukan perbaikan atas masukan mitra bestari dan atau penyunting. Program komputer (software) yang digunakan untuk pembuatan maupun editing naskah, atau hal lain yang berkaitan dengan kekayaan intelektual, berikut konsekuensi hukumnya, menjadi tanggung jawab penulis naskah.

2 Naskah berupa hasil penelitian disusun dengan sistematika sebagai berikut: Judul Naskah, Nama Penulis, Abstrak, Pendahuluan, Metode, Hasil dan Pembahasan, Simpulan, Daftar Rujukan. Naskah berupa hasil kajian disusun dengan sistematika sebagai berikut: Judul Naskah, Nama Penulis, Pendahuluan, Analisis Pemecahan Masalah, Simpulan dan Daftar Rujukan Judul Naskah menggambarkan isi pokok tulisan, ditulis secara ringkas dan jelas. Judul dalam bahasa Indonesia tidak boleh dari 14 kata, sedangkan judul dalam bahasa Inggris tidak boleh lebih dari 12 kata. Nama Penulis disertai lembaga tempat penulis bekerja dan alamat . Apabila ukuran gambar melewati lebar kolom maka gambar dapat ditempatkan dengan format satu kolom. Gambar diletakan setelah penunjukan dalam naskah. Penulisan judul gambar menggunakan huruf Times New Roman dengan ukuran 10 point. Gambar hasil rujukan harus disertai sumbernya. Gambar 1 dan Gambar 2 adalah contoh pencantuman gambar dan grafik. METODE Metode terdiri dari uraian yang rinci tentang cara, instrumen, dan teknik analisis penelitian yang digunakan dalam memecahkan permasalahan. Sedangkan analisis pemecahan masalah meliputi uraian obyektif tentang pemecahan masalah. Ilustrasi dapat berupa gambar, grafik, diagram, peta dan foto. Gambar berjarak 1 spasi dari paragraf dan diberi nomor urut serta judul di bagian tengah bawah. Untuk memudahkan penomoran dan pemberian judul gambar dapat menggunakan fasilitas caption. Gambar 1. Tahapan Penelitian Tindakan Kelas (Kemmis dan Taggart, 2000) Gambar 2. Judul Gambar (kutipan sumber, jika gambar/grafik mengutip suatu sumber) Tabel diberi nomor urut dan judul di bagian tepi kiri atas. Penulisan judul dan isi tabel menggunakan huruf Times New Roman dengan ukuran 10 point. Jarak tabel dengan paragraf adalah 1 spasi. Apabila tabel memiliki lajur yang cukup banyak dapat digunakan

3 format satu kolom. Tabel hanya berisi garisgaris mendatar, sedangkan garis vertikal dihapus. Tabel diletakan setelah penunjukan dalam naskah. Apabila tabel merupakan hasil rujukan maka perlu disebutkan sumbernya. Tabel 1 dan Tabel 2 adalah contoh penulisan tabel. Tabel 1. Hasil Belajar Mahasiswa pada Siklus I dan Siklus II Nilai Hasil Tes (%) Siklus I (%) Siklus II ,9% 64,5% ,5% 35,5% ,4% ,2% - Tabel 2. Kategori Skor Nilai Skor Kategori 5 X > 4,21 Sangat Baik 4 3,40 < X 4,21 Baik 3 2,60 < X 3,40 Cukup Baik 2 1,79 < X 2,60 Kurang Baik 1 X 1,79 Sangat Kurang Baik HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil dan pembahasan merupakan uraian obyektif tentang hasil penelitian berkaitan dengan tujuan penelitian dan pembahasannya. Pembahasan juga perlu didukung literatur dan penelitian sebelumnya SIMPULAN Simpulan adalah rumusan atau jawaban atas pertanyaan penelitian berdasarkan hasil penelitian. Simpulan disajikan dalam bentuk paragraf. DAFTAR RUJUKAN Daftar rujukan disusun berdasarkan abjad dan disesuaikan dengan rincian sebagai berikut: Buku: Nama Penulis. Tahun Penerbitan. Judul Lengkap Buku (dicetak miring), Penyunting (jika ada). Kota Penerbitan: Nama Penerbit Cohen, J Statistical Power Analysis for the Behavioral Science. Rev. Ed. New York: Academic Press Artikel dalam buku: Nama Penulis. Tahun Penerbitan. Judul Artikel/ Tulisan. Judul Buku (dicetak miring). Nama Penyunting. Kota Penerbitan: Nama Penerbit, Halaman Letheridge, S. dan Cannon, C.R. (Eds.) Bilingual Education. Teaching English as a Second Language. New York: Praeger Terbitan berkala: Nama Penulis. Tahun Penerbitan. Judul Artikel atau Tulisan. Nama Terbitan (dicetak miring). Volume. Nomor, dan Halaman Hanafi, A Partisipasi dalam Siaran Pedesaan dan Pengadopsian Inovasi. Forum Penelitian, 1.1, Artikel dalam internet: Nama Penulis. Judul Artikel/Tulisan. Situs, dan Tanggal Aksesnya (hindari sebisa mungkin, hanya dari situs yang relevan dan terjamin dari sisi konten) Hitchcock, S., Carr, L. and Hall, W. A Survey of STM Online Journals, : The Calm before the Storm, soton.ac.uk/survey/survey.html. diakses 12 Juni 2014 Format penulisan juga tersedia dilaman

4 FORMULIR BERLANGGANAN Kepada: Redaksi Jurnal Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (JPTK) Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Karangmalang, Sleman, Yogyakarta Telp. (0274) Saya bermaksud berlangganan JPTK mulai penerbitan volume.nomor. Nama Alamat : : Kota Kode Pos Telp..... Harga langganan mulai 1 Januari 2015 (2 nomor) Untuk satu tahun (sudah termasuk ongkos kirim) Rp ,00 untuk wilayah Jawa Rp ,00 untuk wilayah luar Jawa...,. (..) Gunting dan kirimkan ke alamat Redaksi JPTK BERITA PENGIRIMAN UANG LANGGANAN Dengan ini saya kirimkan uang sebesar: Rp ,00 untuk langganan 1 tahun (2 nomor), mulai nomor...tahun.. Rp ,00 untuk langganan 1 tahun (2 nomor), mulai nomor.tahun.. Uang tersebut telah saya kirimkan ke: Bank BNI, rekening nomor: a.n. Saila Makwatul Amrina (Salinan bukti pembayaran mohon dikirimkan kepada Redaksi) FORMULIR INI BOLEH DIFOTOKOPI

5

PANDUAN PENULISAN JURNAL TAHUN 2017

PANDUAN PENULISAN JURNAL TAHUN 2017 PANDUAN PENULISAN JURNAL TAHUN 2017 LEMBAGA PENELITIAN, PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DAN PENJAMINAN MUTU UNIVERSITAS SAMUDRA 2017 KATA PENGANTAR Lembaga Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat dan Penjaminan
