PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE TESIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE TESIS"

Transkripsi

1 PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE TESIS Karya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung Oleh: HENDRO SATRIO M.K. NIM : Program Studi Teknik Sipil Pengutamaan Rekayasa Transportasi INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2005

2

3 ABSTRAK PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE Oleh : Hendro Satrio M.K. NIM : Tesis ini menguraikan suatu penelitian laboratorium untuk mengevaluasi pengaruh pemadatan dengan menggunakan alat pemadat Gyratory Testing Machine (GTM) terhadap kinerja laboratorium dari campuran bergradasi Superpave dengan variasi bahan memakai Asbuton pada ukuran tertentu sebagai agregat halus. Gradasi agregat yang digunakan adalah gradasi Superpave Nominal Size 19,0 mm dari Asphalt Institute, (1996), yang berfungsi sebagai Lapis Pengikat (AC-Binder Coarse), dengan gradasi pilihan berada di atas Kurva Fuller yang kemudian memotong Kurva Fuller di antara saringan No. 4 dan No. 8 menuju bawah Daerah Terlarang. Spesifikasi campuran yang digunakan adalah Spesifikasi Baru Campuran Beraspal Panas (Dep. Kimpraswil, 2001) Metode Marshall digunakan dalam perencanaan campuran aspal, untuk mendapatkan nilai Kadar Aspal Optimum (KAO) dari masing-masing jenis campuran, benda uji dipadatkan dengan alat pemadat Marshall sebanyak 2x75 tumbukan. Pengujian Marshall Immersion untuk mengetahui ketahanan terhadap pengaruh air, dan pengujian dengan alat UMATTA untuk mengetahui nilai Modulus Resilien dilakukan pada nilai Kadar Aspal Optimum (KAO). Masingmasing jenis campuran dipadatkan dengan alat pemadat Marshall dan Gyratory Testing Machine (GTM). Kadar Aspal Optimum (KAO) untuk campuran aspal bahan batu pecah (standar) didapat sebesar 6,7% dan untuk Asbuton sebagai agregat halus pada ukuran tertentu sebesar 7,0%. Hasil Marshall Immersion menunjukkan bahwa campuran aspal dengan bahan memakai Asbuton pada ukuran tertentu sebagai agregat halus menghasilkan nilai Indeks Stabilitas Sisa (IRS) sebesar 96,35% lebih baik daripada campuran aspal dengan bahan batu pecah standar yaitu sebesar 90,56%. Untuk banyak pengujian, campuran aspal dengan alat pemadat Marshall menghasilkan kinerja laboratorium yang lebih baik daripada pemadatan dengan alat GTM. Pada pengujian UMATTA pada temperatur 25 C, nilai Modulus Resilien terbesar tetap dihasilkan oleh alat pemadat Marshall konvensional dengan bahan campuran berupa Asbuton sebagai agregat halus ukuran tertentu, yaitu sebesar 2238 MPa, sedangkan campuran dengan bahan batu pecah hanya 1956 MPa. Kata kunci : Superpave; GTM, Asbuton

4 ABSTRACT THE INFLUENCE OF COMPACTION USING GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TO THE LABORATORY PERFORMANCES OF ASBUTON MIXTURE WITH SUPERPAVE' S GRADATION By Hendro Satrio M.K. NIM : This thesis describes laboratory testing to evaluate the influence of compaction using Gyratory Testing Machine (GTM) compared to the laboratory performance of Superpave's gradation mixture with certain size of Asbuton as fine aggregates. Aggregate gradation used in this research is Superpave's gradation of Asphalt Institute, (1996) with nominal size 19.0 mm. It works as AC Binder Coarse, with chosen gradation located above the Fuller Curve, and crosses the curve between sieve size no.4 and no.8 continues to the under area of Restricted Zone. The specification used is based on the new specification for hot-mix asphalt mixture ( Dep. Kimpraswil, 2001). The Marshall method is used in this asphalt mixture design, to obtain Optimum Binder Content (OBC) of each specimen, and it's compacted by Marshall compaction machine with 2x75 blows. The water resistance of asphalt mixture is tested by Marshall Immersion test and the modulus resilien was measured by UMATTA. All samples were determined at Optimum Binder Content (OBC). Each specimen is compacted either equipment by Marshall and Gyratory Testing Machine (GTM). The Optimum Binder Content (OBC) of asphalt mixture using crushed stone is 6.7% and asphalt mixture using Asbuton is 7.0%. The result of Marshall Immersion test indicate that asphalt mixture using Asbuton as fine aggregate has Index of Retained Stability (IRS) value at 96.35%. This result is higher than asphalt mixture using crushed stone, i.e %. For many test of Marshall method, asphalt mixture compacted by Marshall machine produces laboratory's performance which is better than that compacted by GTM. Modulus Resilien tested by UMATTA at temperature 25 C, shows the greater value than the specimen compacted by Marshall convensional machine, i.e MPa for mixture using Asbuton and 1956 Mpa for mixture using crused stone aggregates. Key words : Superpave; GTM; Asbuton

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

ABSTRAK PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE

ABSTRAK PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE ABSTRAK PENGARUH PEMADATAN DENGAN GYRATORY TESTING MACHINE (GTM) TERHADAP KINERJA LABORATORIUM DARI CAMPURAN ASBUTON BERGRADASI SUPERPAVE Oleh : Hendro Satrio M.K. NIM : 25002066 Tesis ini menguraikan
