PANDUAN PELAKSANAAN PRA DESAIN PABRIK KIMIA 2013 DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA FTI-ITS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PELAKSANAAN PRA DESAIN PABRIK KIMIA 2013 DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA FTI-ITS"

Transkripsi

1 PANDUAN PELAKSANAAN PRA DESAIN PABRIK KIMIA 203 DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA FTI-ITS I. Ketentuan Umum. Kualifikasi : Mahasiswa yang telah memenuhi pra-syarat pengambilan TA Mengisi Pradesain Pabrik dalam FRS 2. Setiap judul dapat dikerjakan oleh kelompok yang terdiri dari sebanyak-banyaknya 6 (enam) mahasiswa. 3. Judul ditentukan oleh dosen pembimbing dengan hasilnya supaya diupayakan dapat diimplementasikan dan relevan dengan kebutuhan industri. 4. Pembimbingan tugas pradesain pabrik dilakukan oleh dosen anggota laboratorium secara individual atau kolektif. II. Lingkup Pekerjaan. Lingkup Tugas Akhir Pradesain Pabrik Kimia mencakup uraian/penjelasan mengenai latar belakang, seleksi dan uraian proses, perhitungan neraca massa dan energi, perhitungan spesifikasi peralatan dan analisa ekonomi. 2. Ketentuan isi dan sistimatika serta format Laporan Pradesain Pabrik ditetapkan dengan aturan tersendiri. III. Ujian dan Evaluasi. Tugas Akhir Pradesain Pabrik dapat dilanjutkan ke ujian bila telah mendapat persetujuan tertulis dosen pembimbing dengan menyerahkan buku sebanyak 3 (tiga) eksemplar ke Bagian Tugas Akhir. 2. Ujian tertutup dilakukan per group di hadapan tim penguji yang terdiri dari 3 (tiga) dosen/praktisi yang telah ditunjuk, dan harus dipandu oleh dosen pembimbing sebagai moderator. 3. Bila penguji tidak dapat hadir, maka dosen penguji yang bersangkutan harus menunjuk dosen pengganti sepengetahuan dosen pembimbing; bila tidak maka dosen pembimbing berhak menunjuk dosen pengganti melalui koordinasi dengan Koordinator Tugas Akhir. Bila jumlah penguji kurang dari 3 (tiga), pelaksanaan ujian ditunda. 4. Nilai akhir diberikan dalam nilai rata-rata dari nilai pembimbing dan nilai rata-rata dosen penguji dengan bobot nilai masing-masing %. 5. Keputusan lulus/tidak lulus harus segera diambil setelah ujian berlangsung melalui rapat dosen penguji yang dipimpin oleh dosen pembimbing. 6. Dalam hal bahwa dua dosen penguji menyatakan keberatan, maka mahasiswa tersebut otomatis harus mengulang ujian pada periode berikutnya dengan melakukan revisi bila diperlukan dan penguji yang sama. 7. Khusus mahasiswa yang Tugas Pradesain saja tidak lulus dapat mengulang ujian pada periode yang sama. 8. Dalam hal ada perbedaan nilai antar penguji > 20 (untuk skala 00), maka nilai yang terkecil/terlalu besar akan dianulir/dibatalkan dan nilai akhir penguji adalah rata-rata nilai penguji yang berlaku. Nilai akhir lulus ujian Pradesain Pabrik minimal 56.. Revisi Pradesain Pabrik harus dilakukan dibawah supervisi dosen pembimbing saja dengan memperhatikan semua saran dan rekomendasi dosen penguji. 0. Laporan Pradesain Pabrik yang telah direvisi dan disetujui secara tertulis oleh dosen pembimbing harus diserahkan ke Bagian Tugas Akhir selambat-lambatnya pada batas waktu yang ditentukan.. Hal-hal lain yang belum diatur, akan ditentukan kemudian.

2 Uraian Isi dan Format Penulisan Laporan Tugas Pradesain Pabrik I. ISI DAN SISTIMATIKA LAPORAN Lembar Pengesahan (TIDAK perlu melampirkan surat permohonan ke kasie tugas akhir) Summary / Ringkasan (minimal 3 halaman) Kata Pengantar Daftar Isi Daftar Gambar Daftar Tabel BAB I PENDAHULUAN Latar belakang, Produksi bahan baku, marketing aspek, prospek, Penggunaan produk, konsumsi. BAB 2 SELEKSI DAN URAIAN PROSES Type-type proses, pemilihan proses, Potensi dan Spesifikasi bahan baku, target produk (kualitas), kapasitas, basis perhitungan, basis desain data (kelembaban, suhu, curah hujan, gempa, angin), dan uraian proses. BAB 3 NERACA MASSA Neraca massa dalam SI, BAB 4 NERACA ENERGI Neraca energi dalam SI, BAB 5 SPESIFIKASI PERALATAN Spesifikasi peralatan mengikuti standard code yang dipilih. BAB 6 ANALISA EKONOMI Untuk menghitung biaya total, perlu dicantumkan struktur organisasi serta jumlah pekerja, jenis dan jumlah peralatan utama termasuk paket utilitas yang diperlukan dalam bagian analisa ekonomi. Perhitungan analisa ekonomi mengacu pada buku Peters & Timerhaus. BAB 7 KESIMPULAN DAFTAR PUSTAKA APENDIK A PERHITUNGAN NERACA MASSA APENDIK B PERHITUNGAN NERACA ENRGI APENDIK C PERHITUNGAN SPESIFIKASI PERALATAN APENDIK D PERHITUNGAN ANALISA EKONOMI LAMPIRAN PROSES FLOW DIAGRAM II. FORMAT PENULISAN. Laporan Pradesain Pabrik harus diketik pada kertas A4 dengan jarak baris,5 spasi dan menggunakan tinta warna hitam dengan jarak dari : - Tepi atas : 2,5 cm - Tepi bawah : 2,5 cm - Tepi kiri : 3,0 cm - Tepi kanan : 2,5 cm 2. Jenis huruf yang dipakai adalah Times New Roman ukuran 2 untuk teks dan ukuran 4 untuk judul. 3. Header dan footer. - Header: tanpa header. - Footer: hanya untuk footnote jika diperlukan. - Penomoran halaman: bawah tengah per bab. 4. Untuk seluruh naskah supaya digunakan printer yang sama. 5. Penulisan Bab 5 harus diberikan dalam bentuk tabel. 6. Pembuatan process flow diagram (PFD) mengacu pada ketentuan dalam buku Ulrich yang disajikan dalam flowsheet pada kertas ukuran x0 cm (A) untuk keperluan ujian yang mencantumkan : simbol peralatan, garis aliran proses, nomor alat, nama alat, kondisi operasi (temperatur & tekanan), tabel neraca massa, instrumen utama, dll. Sedangkan dalam buku laporan (tidak dipisah dalam buku laporan), flowsheet disajikan dalam kertas ukuran A3. PFD alat utama dilengkapi dengan konfigurasi kontrol sederhana mengacu pada buku Sieder and Seader Process Design ed.2 warna merah.

3 COVER DEPAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA PRA DESAIN PABRIK "JUDUL" Disusun Oleh : Nama kelompok I NRP Nama kelompok II NRP Pembimbing : Nama Pembimbing (lengkap dengan gelar) NIP. Nama Pembimbing 2 (lengkap dengan gelar) NIP. NAMA LABORATORIUM SURABAYA 203

4 Hal : Permohonan Ujian Pra Desain Pabrik Kepada : Yth. Sekretaris Departemen II Departemen Teknik Kimia FTI ITS Surabaya Dengan Hormat, Yang bertanda tangan di bawah ini menerangkan bahwa nama yang tersebut di bawah ini :. Nama Mahasiswa I NRP 2. Nama Mahasiswa II NRP Telah menyelesaikan Laporan Tugas Akhir Pra Desain Pabrik dengan judul : Judul Pabrik " Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon nama tersebut diperkenankan mengikuti Ujian Tugas Akhir. Atas perhatian Bapak, kami mengucapkan terima kasih. Dosen Pembimbing Surabaya,... Dosen Pembimbing 2 Nama Dosen (lengkap dengan gelar). Nama Dosen (lengkap dengan gelar). Mengetahui, Kepala Laboratorium... LEMBAR PERSETUJUAN Nama Dosen (lengkap dengan gelar).

5 LEMBAR PENGESAHAN Pra Desain Pabrik dengan judul : JUDUL PRA DESAIN PABRIK Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik pada Program Studi S- Departemen Teknik Kimia Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya Oleh : Nama Mahasiswa I Nama Mahasiswa II NRP NRP Telah diujikan dan diperbaiki sesuai dengan saran-saran dari dosen penguji :. Nama Penguji I tanda tangan (Penguji I) 2. Nama Penguji II tanda tangan (Penguji II) 3. Nama Penguji III tanda tangan (Penguji III) Pada tanggal,... Surabaya, Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing 2 Nama Dosen Pembimbing Nama Dosen Pembimbing Mengetahui, Kepala Laboratorium... Nama Dosen (lengkap dengan gelar).

6 2,5 cm. Isi Times New Roman (2) JUDUL TIMES NEW ROMAN (4) Times new roman (2); spasi,5 3,0 cm 2,5 cm Halaman 2,5 cm

7 D- a/b/c S CW G E FUEL GAS KETERANGAN : Feed Produk Nomor aliran Tekanan (bar) S Steam CW Air Pendingin CS Kondensat Steam ww Water Waste E-4 6 F G-42 VLV-423 Temperatur (C) Feed Gas R E D F L E E G-4 4 VLV-43 F-32 E F VLV E F L D E R D-3 E-33 E-334 E F-332 L VLV F LNG LPG 0 36 F-52 LNG Flash Drum VLV-5 LNG Expansion Valve 34 E- Main Heat Exchanger 33 VLV-423 MCR JT valve 32 E-422 MCR Condenser 3 G-42 MCR Compresor VLV-43 JT Valve Propane 2 E-42 Condenser Propane 28 G-4 Compressor Propane refrigerant 27 E-40 Propane Precooler 26 E-334 De-buthanizer Reboiler 25 L-333 Reflux Pump to De-buthanizer 24 F-332 De-buthanizer Accumulator 23 E-33 De-buthanizer Condenser 22 D-3 De-Buthanizer 2 L-325 De-ethanizer Pump 20 E-324 De-ethanizer Reboiler L-323 Reflux Pump to De-Ethanizer 8 F-322 De-ethanizer Accumulator 7 E-32 De-Ethanizer Condenser 6 D-320 De-Ethanizer 5 R-33 LNG Mixer 4 F-32 Tee 3 VLV-3 Valve Expansion 2 F- Flash Drum L-224 CFZ Pump 0 E-223 CFZ Reboiler F-222 CFZ Accumulator 8 E-22 Heat Exchanger 7 D-220 CFZ Distillation Column 6 G-5 Drier Compressor 5 E-4 Drier Reactivation Cooler 4 F-3 Knock Out Water 3 E-2 Regenerator Heater 2 D- a/b/c Molecular Sieve 3 R-0 Mixer to Dehydration No Kode Alat Nama Alat Jumlah Digambar oleh:. Miranti Nanda H (2003) 2. Aliwafa (204) Diperiksa oleh : Setiyo Gunawan, ST., Ph.D. Flowsheet TUGAS PRA DESAIN PABRIK KIMIA FLOATING LNG 5 E-223 E L C5+ JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER WW 55 CTWR CS Stream No T ( 0 C) P (bar) Component TABEL : NERACA MASSA PABRIK FLOATING LNG Dalam h ) ( kg / N CO CH C2H C3H i-c4h n-c4h i-c5h n-c5h C6H C7H H2O H2S TOTAL

8

PEDOMAN PENYUSUNAN SKRIPSI. Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Kristen Petra

PEDOMAN PENYUSUNAN SKRIPSI. Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Kristen Petra PEDOMAN PENYUSUNAN SKRIPSI Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Kristen Petra Surabaya 2013 KATA PENGANTAR Buku Pedoman Penulisan Skripsi ini disusun untuk memberikan
