LEMBAR KUESIONER PENELITIAN PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TENTANG TRIAD KRR DI SMAN KECAMATAN KISARAN TAHUN 2013

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LEMBAR KUESIONER PENELITIAN PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TENTANG TRIAD KRR DI SMAN KECAMATAN KISARAN TAHUN 2013"

Transkripsi

1 LEMBAR KUESIONER PENELITIAN PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TENTANG TRIAD KRR DI SMAN KECAMATAN KISARAN TAHUN 2013 I. Karakteristik Responden Nama : Usia : Jenis Kelamin : Kelas : No :.. Petunjuk Pengisian: 1. Jawablah pertanyaan berikut dengan cara member tanda checklist ( ) pada jawaban yang anda anggap benar, tepat dan sesuai. 2. Isilah kuesioner ini dengan sebenar-benarnya sebab jawaban anda terjamin kerahasiaannya. 3. Jawaban anda tidak mempengaruhi nilai dan nama baik sekolah anda. 4. Jawaban anda hanya diperlukan untuk kepentingan ilmiah saja dan tidak akan disebarluaskan kemanapun. 5. Tidak dibenarkan bertanya kepada teman, hanya diperbolehkan bertanya kepada orang yang memberikan kuesioner. II. Sumber Informasi 1. Apakah anda memiliki kebiasaan mencari berbagai informasi yang berkaitan dengan kesehatan? Ya, alasan. Tidak, alasan. 2. Jika ya, topik kesehatan apa saja yang pernah anda dapatkan? Sebutkan, Dari mana anda mendapatkan informasi kesehatan tersebut? ( ) Orang Tua ( ) Media cetak (majalah/buku/surat kabar/brosur)

2 ( ) Media elektronik (televisi, radio, internet) ( ) Petugas kesehatan ( ) Guru ( ) Teman ( ) Tidak ada 4. Sumber informasi yang paling sering anda gunakan untuk mencari informasi kesehatan adalah... ( ) Orang Tua (...) Media cetak (Majalah/buku/surat kabar/brosur) (...) Media elektronik (Televisi, radio, internet) (...) Petugas Kesehatan (...) Guru (...) Teman 5. Dalam 6 bulan terakhir, adakah anda memperoleh informasi mengenai... a. Seksualitas yang berkaitan dengan: (...) Tumbuh kembang remaja (...) Sistem (anatomi, fungsi, dan proses) alat reproduksi (...) Konsekuensi hubungan seksual pranikah seperti: Kehamilan Tidak Diinginkan Aborsi Infeksi Menular Seksual b. HIV/AIDS (...) Defenisi (...) Cara Penularan (...) Pencegahan (...) Pengobatan c. Napza (...) Defenisi (...) Jenis-jenisnya (...) Dampak penyalahangunaan napza d. Lain-lain... (...) Sebutkan. e. Tidak ada ( )

3 Variabel Substansi Item Pernyataan Variabel Pengetahuan 1.Seksualitas Berikan jawaban yang paling tepat terhadap pernyataan di bawah ini: 1. Perilaku seksual adalah perilaku yang melibatkan sentuhan fisik antara pria dan wanita termasuk berpegangan tangan. 2. Seks pranikah adalah hubungan seks yang dilakukan tanpa melalui proses pernikahan resmi. 3. Salah satu faktor yang mendorong remaja jatuh ke dalam persoalan seks adalah rasa ingin tahu serta kurangnya informasi. 4. Kehamilan yang tidak diinginkan dan penyakit menular seksual bukan dampak psikologis dari seks pranikah. 5. Perasaan takut, cemas, merasa berdosa dan rendah diri adalah dampak fisik dari seks pranikah. 6. Condyloma Acuminata tidak termasuk dari penyakit menular seksual. 7. Seks tanpa pelindung dan berganti-ganti pasangan mderupakan faktor risiko penyebab PMS. 2.HIV/AIDS 8. HIV dan AIDS keduanya merupakan nama yang berbeda untuk penyakit yang sama. 9. AIDS adalah kumpulan gejala akibat menurunnya sistem kekebalan tubuh yang terjadi karena seseorang terinfeksi virus. 10. Penurunan berat badan yang drastis dalam waktu 1 bulan merupakan salah satu gejala HIV/AIDS Alternatif Jawaban Benar Salah Tidak Tahu

4 Variabel Pengetahuan Item Pernyataan Variabel Alternatif Jawaban Benar Salah Tidak Tahu 11. Ibu hamil dengan HIV/AIDS dapat menularkan HIV/AIDS terhadap bayi yang dikandungnya. 3.NAPZA 12. Rokok termasuk dari jenis-jenis golongan zat adiktif lainnya. 13. Gangguan jiwa, depresi dan percobaan bunuh diri merupakan dampak psikologis dari penyalahgunaan Napza. 14. Sering berbuat asusila, anti sosial dan masa depan suram adalah dampak gangguan sosial yang belum pasti terjadi pada pengguna Napza. 15. Terapi dan rehabilitasi merupakan proses penyembuhan bagi pengguna Napza. Catatan: SS = Sangat Setuju; S = Setuju; N = Netral; TS = Tidak Setuju; STS = Sangat Tidak Setuju Variabel Item Pernyataan Variabel SS S N TS STS

5 1. Sikap Bagaimana sikap anda terhadap pernyataan dibawah ini: 1. Pendidikan tentang seksual dan kesehatan reproduksi di sekolah sangat diperlukan. 2. Remaja yang melakukan seks bebas berarti merusak masa depannya sendiri. 3. Seks merupakan bagian dari cinta yang tidak perlu dibatasi oleh ikatan perkawinan. 4. Fenomena perilaku seksual bebas yang akhir-akhir ini banyak disoroti, tidak akan membuat saya terpengaruh untuk melakukannya. 5. Narkoba boleh digunakan jika diperlukan dalam pengobatan. 6. Mengkonsumsi Napza di zaman modernisasi sekarang ini merupakan hal yang lumrah. 7. Anda tidak akan berteman dengan penderita HIV/AIDS walaupun itu teman dekat anda. 8. HIV/AIDS hanya dapat ditularkan melalui hubungan seksual. 9. Orang yang positif terinfeksi HIV/AIDS seharusnya di karantina. 10. Tidak melakukan seks bebas dan penggunaan narkoba suntik merupakan salah satu cara pencegahan HIV/AIDS.

6

7

8

9

10 Lampiran Frequencies Frequency Table Nama Sekolah Frequency Valid Valid SMAN ,0 25,0 25,0 SMAN ,0 25,0 50,0 SMAN ,0 25,0 75,0 SMAN ,0 25,0 100,0 Kelompok Kelas Frequency Valid Valid Kelas X 57 35,6 35,6 35,6 Kelas XI 51 31,9 31,9 67,5 Kelas XII 52 32,5 32,5 100,0 Umur Responden Frequency Valid Valid ,8 8,8 8, ,6 30,6 39, ,9 31,9 71, ,5 27,5 98, ,3 1,3 100,0 Jenis Kelamin Frequency Valid Valid Laki-laki 54 33,8 33,8 33,8 Perempuan ,3 66,3 100,0 Pengetahuan 1 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu ,1 68,1 68,1 Benar 51 31,9 31,9 100,0

11 Pengetahuan 2 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 27 16,9 16,9 16,9 Benar ,1 83,1 100,0 Pengetahuan 3 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 16 10,0 10,0 10,0 Benar ,0 90,0 100,0 Pengetahuan 4 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu ,0 75,0 75,0 Benar 40 25,0 25,0 100,0 Pengetahuan 5 Frequency Valid Valid Benar/Tidak Tahu ,5 77,5 77,5 Salah 36 22,5 22,5 100,0 Pengetahuan 6 Frequency Valid Valid Benar/Tidak Tahu ,9 96,9 96,9 Salah 5 3,1 3,1 100,0 Pengetahuan 7 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 46 28,8 28,8 28,8 Benar ,3 71,3 100,0 Pengetahuan 8 Frequency Valid Valid Benar/Tidak Tahu ,0 75,0 75,0 Salah 40 25,0 25,0 100,0

12 Pengetahuan 9 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 9 5,6 5,6 5,6 Benar ,4 94,4 100,0 Pengetahuan 10 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 65 40,6 40,6 40,6 Benar 95 59,4 59,4 100,0 Pengetahuan 11 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 16 10,0 10,0 10,0 Benar ,0 90,0 100,0 Pengetahuan 12 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 7 4,4 4,4 4,4 Benar ,6 95,6 100,0 Pengetahuan 13 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 13 8,1 8,1 8,1 Benar ,9 91,9 100,0 Pengetahuan 14 Frequency Valid Valid Benar/Tidak Tahu 97 60,6 60,6 60,6 Salah 63 39,4 39,4 100,0

13 Pengetahuan 15 Frequency Valid Valid Salah/Tidak Tahu 10 6,3 6,3 6,3 Benar ,8 93,8 100,0 Total Pengetahuan Responden Frequency Valid Valid Baik 19 11,9 11,9 11,9 Cukup ,5 72,5 84,4 Kurang 25 15,6 15,6 100,0 Sikap 1 Frequency Valid Valid Sangat Tidak Setuju 2 1,3 1,3 1,3 Tidak Setuju 1,6,6 1,9 Ragu-ragu 13 8,1 8,1 10,0 Setuju 64 40,0 40,0 50,0 Sangat Setuju 80 50,0 50,0 100,0 Sikap 2 Frequency Valid Valid Ragu-ragu 5 3,1 3,1 3,1 Setuju 14 8,8 8,8 11,9 Sangat Setuju ,1 88,1 100,0 Sikap 3 Frequency Valid Valid Sangat Setuju 3 1,9 1,9 1,9 Setuju 4 2,5 2,5 4,4 Ragu-ragu 12 7,5 7,5 11,9 Tidak Setuju 23 14,4 14,4 26,3 Sangat Tidak Setuju ,8 73,8 100,0

14 Sikap 4 Frequency Valid Valid Sangat Tidak Setuju 6 3,8 3,8 3,8 Tidak Setuju 4 2,5 2,5 6,3 Ragu-ragu 10 6,3 6,3 12,5 Setuju 52 32,5 32,5 45,0 Sangat Setuju 88 55,0 55,0 100,0 Sikap 5 Frequency Valid Valid Sangat Tidak Setuju 8 5,0 5,0 5,0 Tidak Setuju 6 3,8 3,8 8,8 Ragu-ragu 32 20,0 20,0 28,8 Setuju 67 41,9 41,9 70,6 Sangat Setuju 47 29,4 29,4 100,0 Sikap 6 Frequency Valid Valid Sangat Setuju 6 3,8 3,8 3,8 Setuju 18 11,3 11,3 15,0 Ragu-ragu 15 9,4 9,4 24,4 Tidak Setuju 55 34,4 34,4 58,8 Sangat Tidak Setuju 66 41,3 41,3 100,0 Sikap 7 Frequency Valid Valid Sangat Setuju 15 9,4 9,4 9,4 Setuju 18 11,3 11,3 20,6 Ragu-ragu 72 45,0 45,0 65,6 Tidak Setuju 38 23,8 23,8 89,4 Sangat Tidak Setuju 17 10,6 10,6 100,0

15 Sikap 8 Frequency Valid Valid Sangat Setuju 34 21,3 21,3 21,3 Setuju 38 23,8 23,8 45,0 Ragu-ragu 12 7,5 7,5 52,5 Tidak Setuju 49 30,6 30,6 83,1 Sangat Tidak Setuju 27 16,9 16,9 100,0 Sikap 9 Frequency Valid Valid Sangat Setuju 54 33,8 33,8 33,8 Setuju 43 26,9 26,9 60,6 Ragu-ragu 40 25,0 25,0 85,6 Tidak Setuju 16 10,0 10,0 95,6 Sangat Tidak Setuju 7 4,4 4,4 100,0 Sikap 10 Frequency Valid Valid Sangat Tidak Setuju 5 3,1 3,1 3,1 Tidak Setuju 4 2,5 2,5 5,6 Ragu-ragu 12 7,5 7,5 13,1 Setuju 43 26,9 26,9 40,0 Sangat Setuju 96 60,0 60,0 100,0 Total Sikap Responden Frequency Valid Valid Baik ,8 63,8 63,8 Cukup 58 36,3 36,3 100,0

16 Nama Sekolah * Kelompok Kelas Crosstabulation Kelompok Kelas Kelas X Kelas XI Kelas XII Total Nama Sekolah SMAN 1 Count % within Nama Sekolah 37,5% 30,0% 32,5% 100,0% % of Total 9,4% 7,5% 8,1% 25,0% SMAN 2 Count % within Nama Sekolah 35,0% 32,5% 32,5% 100,0% % of Total 8,8% 8,1% 8,1% 25,0% SMAN 3 Count % within Nama Sekolah 35,0% 30,0% 35,0% 100,0% % of Total 8,8% 7,5% 8,8% 25,0% SMAN 4 Count % within Nama Sekolah 35,0% 35,0% 30,0% 100,0% % of Total 8,8% 8,8% 7,5% 25,0% Total Count % within Nama Sekolah 35,6% 31,9% 32,5% 100,0% % of Total 35,6% 31,9% 32,5% 100,0%

17 Nama Sekolah * Umur Responden Crosstabulation Umur Responden Total Nama Sekolah SMAN 1 Count % within Nama Sekolah 5,0% 40,0% 15,0% 37,5% 2,5% 100,0% % of Total 1,3% 10,0% 3,8% 9,4%,6% 25,0% SMAN 2 Count % within Nama Sekolah 15,0% 25,0% 25,0% 35,0%,0% 100,0% % of Total 3,8% 6,3% 6,3% 8,8%,0% 25,0% SMAN 3 Count % within Nama Sekolah 7,5% 25,0% 42,5% 22,5% 2,5% 100,0% % of Total 1,9% 6,3% 10,6% 5,6%,6% 25,0% SMAN 4 Count % within Nama Sekolah 7,5% 32,5% 45,0% 15,0%,0% 100,0% % of Total 1,9% 8,1% 11,3% 3,8%,0% 25,0% Total Count % within Nama Sekolah 8,8% 30,6% 31,9% 27,5% 1,3% 100,0% % of Total 8,8% 30,6% 31,9% 27,5% 1,3% 100,0%

18 Nama Sekolah * Jenis Kelamin Crosstabulation Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan Total Nama Sekolah SMAN 1 Count % within Nama Sekolah 12,5% 87,5% 100,0% % of Total 3,1% 21,9% 25,0% SMAN 2 Count % within Nama Sekolah 42,5% 57,5% 100,0% % of Total 10,6% 14,4% 25,0% SMAN 3 Count % within Nama Sekolah 55,0% 45,0% 100,0% % of Total 13,8% 11,3% 25,0% SMAN 4 Count % within Nama Sekolah 25,0% 75,0% 100,0% % of Total 6,3% 18,8% 25,0% Total Count % within Nama Sekolah 33,8% 66,3% 100,0% % of Total 33,8% 66,3% 100,0%

19 Nama Sekolah * Jumlah Pkat Crosstabulation Jumlah Pkat Baik Cukup Kurang Total Nama Sekolah SMAN 1 Count % within Nama Sekolah 10,0% 70,0% 20,0% 100,0% % of Total 2,5% 17,5% 5,0% 25,0% SMAN 2 Count % within Nama Sekolah 12,5% 67,5% 20,0% 100,0% % of Total 3,1% 16,9% 5,0% 25,0% SMAN 3 Count % within Nama Sekolah 5,0% 80,0% 15,0% 100,0% % of Total 1,3% 20,0% 3,8% 25,0% SMAN 4 Count % within Nama Sekolah 20,0% 72,5% 7,5% 100,0% % of Total 5,0% 18,1% 1,9% 25,0% Total Count % within Nama Sekolah 11,9% 72,5% 15,6% 100,0% % of Total 11,9% 72,5% 15,6% 100,0%

20 Nama Sekolah * Jumlah Skat Crosstabulation Jumlah Skat Baik Cukup Total Nama Sekolah SMAN 1 Count % within Nama Sekolah 65,0% 35,0% 100,0% % of Total 16,3% 8,8% 25,0% SMAN 2 Count % within Nama Sekolah 75,0% 25,0% 100,0% % of Total 18,8% 6,3% 25,0% SMAN 3 Count % within Nama Sekolah 65,0% 35,0% 100,0% % of Total 16,3% 8,8% 25,0% SMAN 4 Count % within Nama Sekolah 50,0% 50,0% 100,0% % of Total 12,5% 12,5% 25,0% Total Count % within Nama Sekolah 63,8% 36,3% 100,0% % of Total 63,8% 36,3% 100,0%

21 Kruskal-Wallis Test Ranks Nama Sekolah N Mean Rank Jumlah Ptot SMAN ,25 SMAN ,04 SMAN ,24 SMAN ,48 Total 160 Jumlah Stot SMAN ,94 SMAN ,63 SMAN ,86 SMAN ,58 Total 160 Test Statistics a,b Jumlah Ptot Jumlah Stot Chi-Square 17,908 1,246 df 3 3 Asymp. Sig.,000,742 a. Kruskal Wallis Test b. Grouping Variable: Nama Sekolah

22 Jumlah Pkat * Jumlah Skat Crosstabulation Jumlah Skat Baik Cukup Total Jumlah Pkat Baik Count Expected Count 12,1 6,9 19,0 % within Jumlah Pkat 63,2% 36,8% 100,0% % within Jumlah Skat 11,8% 12,1% 11,9% Cukup Count Expected Count 74,0 42,1 116,0 % within Jumlah Pkat 69,8% 30,2% 100,0% % within Jumlah Skat 79,4% 60,3% 72,5% Kurang Count Expected Count 15,9 9,1 25,0 % within Jumlah Pkat 36,0% 64,0% 100,0% % within Jumlah Skat 8,8% 27,6% 15,6% Total Count Expected Count 102,0 58,0 160,0 % within Jumlah Pkat 63,8% 36,3% 100,0% % within Jumlah Skat 100,0% 100,0% 100,0% Chi-Square Tests Value df Asymp. Sig. (2- sided) Pearson Chi-Square 10,188 a 2,006 Likelihood Ratio 9,813 2,007 Linear-by-Linear Association 4,576 1,032 N of Valid Cases 160 a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 6,89.

23

24

25

26

27

28

No :.. II. Sumber Informasi. Universitas Sumatera Utara

No :.. II. Sumber Informasi. Universitas Sumatera Utara LEMBAR KUESIONER PENELITIAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG PUTRI SEKS PRANIKAH DI SMK BISNIS MANAJEMEN PERSATUAN AMAL BAKTI III KECAMATAN MEDAN ESTATE TAHUN 2010 No :.. I. Karakteristik Responden
