BAB V SIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V SIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan Penelitian ini meneliti tentang analisis peranan Auditor Internal Bank OCBC NISPr terhadap penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance. Berdasarkan hasil penelitian yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, bahwa dapat disimpulkan efektifitas kegiatan Auditor Internal di Bank OCBC NISP sudah cukup efektif. Dan penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance serta Peranan Auditor terhadap penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance di Bank OCBC NISP sudah diterapkan dengan baik. Berikut perinciannya: 1. Efektifitas Kegiatan Auditor Internal di Bank OCBC NISP Auditor Internal Bank OCBC NISP dalam menjalankan kegiatannya sudah cukup efektif, efektifitas Auditor Internal terwujud antara lain, sebagai berikut a. Auditor Internal Bank OCBC NISP telah memiliki Piagam Audit. b. Bank OCBC NISP memiliki sistem reward and punishment sebagai sarana untuk memotivasi pegawainya untuk bekerja dengan baik dan untuk mewujudkan budaya kerja yang ada di Bank OCBC NISP. c. Bank OCBC NISP memiliki code of conduct yang harus dipatuhi oleh seluruh insan Bank OCBC NISP. 138

2 Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance pada PT Bank OCBC NISP Tbk Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance pada PT Bank OCBC NISP Tbk sudah diterapkan dengan sangat baik. Hal ini dapat dilihat pada hal berikut ini; a. Penerapan transparansi kondisi keuangan yang dituangkan pada laporan keuangan publikasi triwulanan. b. Menyediakan informasi yang jelas dan mudah diakses oleh pihak pihak yang berkepentingan khususnya pemegang saham. c. Perusahaan menghindari benturan kepentingan antara direksi dengan perusahaan. d. Dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya selalu berpegang pada etika bisnis dan pedoman perilaku. e. Bank OCBC NISP memiliki program CSR yang diarahkan untuk membantu kesejatraan masyarakan. f. Perusahaan memberikan perlakuan yang setara dan wajar kepada stakeholder.

3 Peranan Auditor Internal terhadap Penerapan Prinsip-Prisip Good Corporate Governance di PT. Bank OCBC NISP Tbk. Peranan Auditor Internal terhadap Penerapan Prinsip-Prisip Good Corporate Governance di PT. Bank OCBC NISP Tbk telah diterapkan dengan sangat bik. Hal ini dapat dilihat sebagai berikut: a. Kedudukan auditor internal yang terpisah dari unit yang diperiksanya. b. Auditor memiliki latar belakang pendidikan dan kecakapan professional yang memadai. c. Auditor Internal Bank OCBC NISP menerapkan metode risk based audit yaitu melakukan kegiatan pemeriksaan berdasarkan penilaian risiko (risk assessment). d. Pelaksanaan audit dilakukan minimal satu tahun sekali. e. Auditor Internal memiliki struktur organisasi yang jelas. B. Saran 1. Keterbatasan Penelitian 1. Dalam penelitian ini menggunakan metode observasi dan kuesioner, sehingga masih ada kemungkinan kelemahan yang ditemui, seperti jawaban yang tidak cermat, tidak serius, dan responden yang menjawab asal asalan dan tidak jujur, serta pertanyaan yang kurang lengkap atau kurang dipahami responden.

4 Pada saat pengisian kuesioner responden tidak semuanya didampingi, sehingga ada kemungkinan responden kurang memahami maksud dari pernyataan-pernyataan yang ada dalam kuesioner. 3. Hasil penelitian tidak dapat digeneralisasikan pada lembaga atau perusahaan lainnya. Hal ini disebabkan kondisi di beberapa lembaga atau perusahaan berbeda satu sama lain. 2. Saran 2.1 Bagi Perusahaan Berdasarkan hasil analisa dan pembahasan, peneliti ingin memberikan saran kepada Bank OCBC NISP berkaitan dengan masalah penelitian sebagai berikut: 1. Untuk meningkatkan keaktifan Direktur Utama terhadap kegiatan Auditor Internal, sebaiknya di adakan rapat khusus secara berkala antara Direktur Utama dengan. Auditor Internal minimal sebulan sekali sehingga hubungan tanggung jawab Auditor Internal kepada Direktur Utama dapat lebih efektif dan juga tidak mengganggu kesibukan dari Direktur Utama. Hal ini dilakukan juga agar Direktur Utama dapat lebih concern terhadap progress kinerja dan kegiatan pemeriksaan yang dilakukan oleh Auditor Internal Bank OCBC NISP. Karena berdasarkan hasil observasi dengan Auditor Internal, Direktur Utama hanya menerima laporan hasil kerja dari Internal Audit dan jarang melakukan review terhadap kinerja oleh Auditor Internal Bank OCBC NISP itu sendiri.

5 Agar kegiatan Auditor Internal lebih terjamin efektifitasnya, sebaiknya Auditor Internal Bank OCBC NISP di review oleh pihak eksternal satu tahun sekali. Jadi, Auditor Internal tidak hanya mengikuti batas minimal yang ditentukan oleh peraturan yang berlaku. Dengan review yang dilakukan satu tahun ini, Auditor Internal bisa dijadikan internal best practices oleh unit operasional lainnya dalam hal kepatuhannya terhadap kebijakan yang berlaku dalam hal ini untuk menjamin bahwa kegiatan operasional Auditor Internal telah sesuai dengan SPFAIB (Standar Pelaksanaan Fungsi Audit Intern Bank). 3. Sosialisasi mengenai GCG bagi seluruh insan Bank OCBC NISP terus dikembangkan dan ditingkatkan lagi, karena dengan mempertahankan prinsip GCG didalam pengelolaan perusahaan, kinerja perusahaan dapat meningkat dan nilai perusahaan dimata masyarakat juga meningkat. Hal ini dilakukan juga untuk mengurangi kejadian fraud yang terjadi di Bank OCBC NISP. 4. Sebaiknya, Bank OCBC NISP diberikan ruang untuk ikut menyusun dan menetapkan kebijakan strategis dalam pengelolaan risiko. Jadi, Auditor Internal dapat memberikan nilai tambah kepada perusahaan dalam hal yang lebih strategis, tidak sebatas hanya memberikan keyakinan atas pengelolaan risiko dan pengendalian saja serta pemberian jasa konsultasi internal.

6 Bagi Peneliti Selanjutnya Peneliti berikutnya disarankan menggunakan objek penelitian tidak terbatas hanya peranan auditor internal terhadap penerapan prinsip-prinsip good corporate governance, namun dapat menambah variabel independen lain yang mungkin memilki pengaruh juga dalam penerapan prinsip good corporate governance. Selain itu peneliti selanjutnya juga diharapkan untuk menambah subjek penelitian dan tidak hanya terfokus pada satu subjek saja seperti dalam penelitian ini yang terfokus hanya pada lingkup Perbankan khususnya Bank OCBC NISP, namun diharapkan peniliti selanjutnya dapat melakukan penelitian lebih dari satu perusahaan sehingga dapat memberikan gambaran secara umum dan luas mengenai peranan auditor internal dalam penerpan prinsip-prinsip good corporate governance.

Self Assessment GCG. Hasil Penilaian Sendiri Pelaksanaan GCG

Self Assessment GCG. Hasil Penilaian Sendiri Pelaksanaan GCG Self Assessment GCG Sebagai bentuk komitmen dalam memenuhi Peraturan Bank Indonesia No. 8/4/PBI/2006 tanggal 30 Januari 2006 sebagaimana diubah dengan PBI No. 8/14/PBI/2006 tanggal 5 Oktober 2006 dan SE
