MANAJEMEN WISATA RELIGI PADA MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MANAJEMEN WISATA RELIGI PADA MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG"

Transkripsi

1 MANAJEMEN WISATA RELIGI PADA MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Strata Sosial Islam (S.Sos.I) Jurusan Manajemen Dakwah Oleh : NISWATUL KHIYAROH FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2014

2 KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI SEMARANG Jl. Prof.Hamka (Kampus III) Ngaliyan, Semarang 50185, Telp NOTA PEMBIMBING Lampiran Hal : 5 (lima) eksemplar : Persetujuan Naskah Skripsi KepadaYth. Dekan Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walisongo Di Semarang. Assalamu alaikumwr.wb. Setelah membaca, mengadakan koreksi dan perbaikan sebagaimana mestinya, maka kami menyatakan bahwa skripsi saudari: Nama : Niswatul Khiyaroh NIM : Fakultas/Jurusan : Dakwah dan Komunikasi (MD) Judul Skripsi : Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang. Dengan ini kami setujui dan mohon agar segera diujikan. Dan atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih. Wassalamu alaikumwr.wb. Semarang, 28Oktober 2014 Pembimbing I Bidang Substansi Materi Pembimbing II Bidang Metodologi dan TataTulis Drs. H. Anasom, M. Hum NIP: Agus Riyadi, S. Sos.I, M.SI NIP: ii

3 PENGESAHAN SKRIPSI MANAJEMEN WISATA RELIGI PADA MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG Disusun Oleh: NISWATUL KHIYAROH Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Pada Tanggal 3 Desember 2014 dan Dinyatakan Telah Lulus Memenuhi Syarat Susunan Dewan Penguji Ketua Dewan Sidang Sekretaris Dewan Penguji Drs. H. Abu Rokhmad, M. Ag NIP: Drs. H. Anasom, M. Hum NIP: Penguji I Penguji II Suprihatiningsih, S. Ag, M. Si NIP: Drs. H. Misbah Zulfa E, M. Hum NIP: Pembimbing I Pembimbing II Drs. H. Anasom, M. Hum NIP: Agus Riyadi, S. Sosi, M.Si NIP: iii

4 PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis ini adalah benar-benar hasil karya saya sendiri Dan di dalamnya tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi di lembaga pendidikan lainnya. Pendapat atau temuan orang lain yang terdapat dalam skripsi ini dikutip atau dirujuk berdasarkan kode etik ilmiah, yang selanjutnya dijelaskan di dalam tulisan dan daftar pustaka. Semarang, 28 Oktober 2014 Niswatul Khiyaroh iv

5 MOTTO Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaanyang ada pada diri mereka sendiri. QS. Ar-Ra d : 11 v

6 PERSEMBAHAN Kebahagian membutuhkan perjuangan dan pengorbanan, seperti juga dalam menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih pada pihak yang membantu dalam terselesaikannya penulisan skripsi ini. skripsi ini saya dedikasikan kepada: Kedua orang tua saya, Bapak Suja i dan Ibu Sudarni yang selalu mendo akan dan memberikan dorongan moral maupun material kepada saya dalam menyelesaikan skripsi ini. Kedua adik tercintaku, Muhammad Syadzili dan Muhammad Nizam Khairul Wava yang memberiku canda dan tawa. vi

7 ABSTRAKSI Skripsi dari Nisawtul Khiyaroh ( ) dengan judul Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi Di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang. Penelitimemfokuskan penelitian pada: Bagaimana manajemen wisata religi yang ada pada Makam Syekh Hasan Munadi di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang?, apa sumber daya yang diperlukan dalam manajemen wisata religi untuk pengembangan dakwah yang ada pada makam Syekh Hasan Munadi di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang?, apa faktor pendorong dan penghambat manajemen wisata religi untuk pengembangan dakwah yang ada pada Makam Syekh Hasan Munadi di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang? Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan menggunakan pendekatan manajemen. Dalam mengumpulkan data penulis menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Sumber data yang digunakan diperoleh dari pengelola Makam Syekh Hasan Munadi dan kepustakaan yang terkait dengan judul skripsi ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, manajemen wisata religi untuk pengembangan dakwah di Makam Syekh Hasan Munadi sudah dijalankan berdasarkan fungsi-fungsi manajemen, seperti perencanaan, pengorganisasian, penggerakan serta pengawasan. Pengelolaan pada Makam Syekh Hasan Munadi dilakukan oleh pihak ahli waris, yang bertugas sebagai juru kunci sekarang adalah KH. Murtadho Khasabu. Demi keberhasilan pelaksanaan manajemen wisata religi, pihak pengelola Makam Syekh Hasan Munadi memanfaatkan sumber daya manusia maupun non manusia. Sumber daya manusia di sini adalah pihak pengelola, pekerja dan peziarah, sedangkan sumber daya non manusia adalah keadaan alam sekitar dan alat-alat atau benda yang digunakan untuk mendukung proses manajemen, seperti karpet, sound system, komputer dan lain-lain. Dalam pelaksanaan manajemen dakwah pada Makam Syekh Hasan Munadi terdapat faktor yang mendukung dan menghambat pelaksanaannya. Faktor pendukungnya antara lain: banyaknya peziarah yang datang, tempatnya yang bersih serta tidak dipungut biaya apapun. Sedangkan faktor penghambatnya antara lain: papan petunjuk arah kurang jelas, belum dinaungi oleh yayasan, bangunan makam yang sempit, kurangnya publikasi, kurangnya kendaraan umum serta kurangnya kerja sama antara pihak pengelola dengan pemerintah desa. Untuk mengatasi hambatan yang ada sebaiknya pihak pengelola selalu melakukan perbaikan infrastruktur pada area makam dan pihak pengelola harus berkerja sama dengan pihak pemerintah desa. Kesimpulannya adalah dalam wisata religi Makam Syekh Hasan Munadi pihak pengelola sudah menjalankan fungsi-fungsi manajemen walaupun belum maksimal. vii

8 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan segala nikmat, taufiq, inayah, serta hidayahnya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyeleksi tugas akhir skripsi. Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepangkuan baginda Nabi Agung Muhammad SAW seorang figur keteladanan yang mengajar kebenaran bagi umat manusia untuk meraih kebahagiaan di dunia dan akhirat. Atas izin Allah dengan terselesaikannya penulisan skripsi ini sebagai persyaratan kelulusan Program Studi Strata I (S1) di Fakultas Dakwah dan Komunikasi. Sebuah karya ilmiah penulis persembahkan dengan segala kerendahan hati dengan judul skripsi "Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi Di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang. Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya penulis sampaikan kepada berbagai pihak yang telah memberikan bimbingan, saran serta kritikan konstruktif yang sangat berharga bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu terima kasih kami sampaikan kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. Muhibbin. M, Ag, selaku Rektor UIN Walisongo Semarang. 2. Bapak Dr. H. Awaludin Pimay, Lc, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Dakwah dan KomunikasiUIN Walisongo Semarang. 3. Bapak Drs. H. Anasom, M. Hum, selaku pembimbing I dan Bapak Agus Riyadi, S. Sos.I, M.SI selaku pembimbing II, yang dengan telaten dan sabar dalam membimbing skripsi ini. 4. Bapak Drs. H. Nurbini, M.Si, selaku wali studi penulis yang senantiasa memberikan arahan dan bimbingan dalam hal akademis penulis selama menempuh pendidikan di IAIN Walisongo Semarang. viii

9 5. Bapak dan Ibu dosen Fakultas Dakwah dan Komunikasi yang telah membina dalam proses studi. 6. Bapak dan Ibu karyawan Fakultas Dakwah dan Komunikasi yang telah melayani dalam proses administrasi. 7. Bapak KH. Murtadho Khasabu, selaku juru kunci Makam Syekh Hasan Munadi yang telah berkenan untuk meluangkan waktu untuk memberikan data-data yang dibutuhkan penulis selama penelitian. 8. Semua temen-temen MD A 2010 dan semua temen-temen kost yang ikut memberikan warna dihidupku. 9. Mas Lumantar, Mbak Yuni dan Mas Antoni, yang selama ini telah memberikan sangat banyak pelajaran tentang hidup. Kepada mereka semua tiada yang dapat penulis perbuat untuk membalas kebaikan mereka, selain hanya dapat berdo'a semoga amal baik yang telah diperbuat, diterima oleh Allah SWT dan mendapatkan imbalan yang lebih baik. Amin. Penulis menyadari bahwa karya ilmiah ini merupakan karya tulis pemula yang sangat dimungkinkan terdapat banyakkekurangan, oleh karena itu maka saran-saran dari pihakpihak terkait sangat penulis harapkan. Akhirnya dengan ucapan alhamdulillahi robbil 'alamin penulis berharap semoga hasil karya ini bermanfaat bagi pengembangan keilmuan manajemen dakwah dan sebagai stimulan bagi penulis untuk menghasilkan karya-karya lain yang berikutnya. Amin. Semarang, 29 Oktober 2014 Penulis ix

10 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Nota Pembimbing... ii Halaman Pengesahan... iii Halaman Pernyataan... iv Halaman Motto... v Halaman Persembahan... vi Abstraksi... vii Kata Pengantar... viii Daftar Isi... x Daftar Tabel... xii Daftar Gambar... xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian... 4 D. Tinjuan Pustaka... 5 E. Metodelogi Penelitian... 8 F. Sistematika Penulisan BAB II TINJUAN MANAJEMEN DAN WISATA RELIGI A. Manajemen dan Ruang Lingkupnya 1. Pengertian Manajemen Fungsi Manajemen Unsur-unsur Manajemen x

11 B. Wisata Religi dan Ruang Lingkupnya 1. Pengertian Wisata Religi Fungsi Wisata Religi Manfaat Wisata Religi BAB III MANAJEMEN OBYEK WISATA RELIGI MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG A. Gambaran Umum Obyek Wisata Syekh Hasan Munadi 1. Gambaran Umum Desa Nyatnyono Biografi Syekh Hasan Munadi Obyek Wisata Religi Makam Syekh Hasan Munadi Kegiatan Keagamaan yang Dilakukan di Makam Syekh Hasan Munadi B. Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi 1. Penerapan Fungsi Manajemen Pada Pengelolaan Makam Syek Khasan Munadi Sumber Daya Yang Diperlukan Dalam Manajemen Makam Syekh Hasan Munadi Faktor Pendorong Dan Faktor Penghambat Pelaksanaan Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi xi

12 BAB IV ANALISIS MANAJEMEN WISATA RELIGI UNTUK PADA MAKAM SYEKH HASAN MUNADI DI DESA NYATNYONO KECAMATAN UNGARAN BARAT KABUPATEN SEMARANG A. Analisis Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi...69 B. Analisis Sumber Daya yang Diperlukan Dalam Manajemen Wisata Religi Pada Makam Syekh Hasan Munadi...82 C. Analisis Terhadap Faktor Pendukung dan Penghambat Dalam Manajemen Wisata Religi untuk Pengembangan Dakwah Pada Makam Syekh Hasan Munadi BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran-saran xii

13 DAFTAR TABEL Tabel 1 : Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin Tahun Tabel 2 : Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian Tahun Tabel 2 : Jumlah Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan Tahun Tabel 3 : Jumlah Penduduk Menurut Agama Tahun Tabel4 :Matrik SWOT xiii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar 1 : Peta Desa Nyatnyono Gambar2 :PetaLokasiMakamSyekhHasanMunadi Gambar 3: Denah LokasiObyekWisataMakamSyekhHasanMunadi Gambar4 :MakamSyekhHasanMunadiTampakDepan Gambar 5 : Pusara Syekh Hasan Munadi Gambar 6 : Mushola Makam Syekh Hasan Munadi Gambar 7 : Tempat Mandi Sendang Kalimah Thoyyiabah Gambar8 :StrukturOrganisasiPengelolaMakamSyekhHasanMunadi Gambar 9 : Strukur Pergantian Juru Kunci xiv

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Strata Sosial Islam (S.Sos.I) Jurusan Manajemen Dakwah (MD)

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Strata Sosial Islam (S.Sos.I) Jurusan Manajemen Dakwah (MD) MANAJEMEN OBYEK DAYA TARIK WISATA (ODTW) DALAM UPAYA MENINGKATKAN PELAYANAN PEZIARAH (Studi Kasus di Yayasan Makam Syekh Jangkung Desa Landoh, Kecamatan Kayen, Kabupaten Pati) SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi
