HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN. MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN. MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN"

Transkripsi

1 HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh ijazah S1 Gizi Disusun Oleh : DEPA RISMANTI J PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015

2 HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR Proposal penelitian ini disusun sebagai salah satu syarat untuk melaksanakan penelitian Disusun Oleh: DEPA RISMANTI J PROGRAM STUDI SI ILMU GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015 ii

3 PROGRAM STUDI GIZI FAKUTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI ABSTRAK DEPA RISMANTI J HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR Pendahuluan : ASI (Air Susu Ibu) adalah makanan utama bayi pada awal kelahiran. ASI eksklusif diberikan minimal sampai umur 6 bulan tanpa diberikan MP ASI (Makanan Pendamping ASI). ASI sangat berperan penting bagi tumbuh kembang bayi. Zat yang terkandung dalam ASI adalah LPUAs(Long Chain Polyunsatured Fatty Acid) yang sangat berguna bagi penglihatan dan perkembangan psikomotorik bayi terutama motorik halus bayi. Motorik halus adalah ketrampilan yang memerlukan kemampuan untuk mengontrol otot otot kecil/halus untuk mencapai pelaksanaan ketrampilan yang berhasil. Tujuan : Mengetahui hubungan antara status pemberian ASI dengan perkembangan motorik halus pada bayi usia 7 12 bulan. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Jumlah subjek penelitian sebanyak 40 responden dipilih berdasarkan metode total sampling. Data identitas orang tua dan bayi diperoleh dengan menggunakan kuesioner, data hasil motorik halus diperoleh dengan mengukur dan menilai motorik halus menggunakan KPSP (Kuesioner Pre Skrining Perkembangan) umur 7 12 bulan. Analisis data dengan menggunakan uji korelasi Chi Square. Hasil : Hasil penelitian status pemberian ASI menunjukkan 60% penelitian memiliki status pemberian ASI tidak eksklusif, sedangkan perkembangan motorik halus bayi pada penelitian ini menunjukkan sesuai sebesar 42,5% dengan nilai p value < 0,05 yaitu 0,000. Kesimpulan : Ada hubungan yang sangat signifikan antara status pemberian ASI dengan perkembangan motorik halus bayi usia 7 12 bulan di Desa Tohudan Kecamatan Colomadu Kabupaten Karanganyar. Kata Kunci : Status pemberian ASI, perkembangan motorik halus Daftar Pustaka : 44 ( ) iii

4 NUTRITION STUDY PROGRAM HEALTH SCIENCE FACULTY MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SURAKARTA BACHELOR THESIS ABSTRACT DEPA RISMANTI J THE RELATIONSHIP BETWEEN THE STATUS OF BREASTFEEDING WITH FINE MOTOR DEVELOPMENT IN INFANTS AGED 7 12 IN RURAL SUB- DISTRICT TOHUDAN DISTRICT COLOMADU KARANGANYAR Background : Breast milk is the main meal at the beginning of the birth of the baby. Exclusive breastfeeding is given at least until the age of 6 months without any given complementary feeding. Breast milk is very important for the growth and development of infants. Substances contained in breast milk is LPUAs (Long Chain Polyunsatured Fatty Acid) very useful for vision and psychomotor development of infant especially fine motor baby. Fine motor is a skill that requires the ability to control the small muscles/refined to achieve a successful implementation skill. Purpose : Determine the relationship between the status of breasfeeding with fine motor development in infants aged 7 12 months. Method of the Research : This study is an observational study with cross sectional approach. Number of research subjects as much as 40 respondent were selected based on total sampling method. Data identity of the parents and the baby is obtained by using a questionnaire, fine motor outcome data obtained by measuring and assessing the fine motor using KPSP (Pre Screening Questionniare Development) aged 7 12 months. Data analysis using Chi Square correlation test. Result : Status of breastfeeding research shows that 60 percent of the study had no exclusive breastfeeding status, while fine motor development of infants in this study showed 42,5 percent according to the p value < 0,05 is 0,000. Conclusion : There was a significant relationship between the status of breastfeeding with fine motor in infants aged 7 12 bulan months in the village Tohudan subdistrict district Colomadu Karanganyar. Keyword : Status of breast-feeding, fine motor development References : 44 ( ) iv

5

6

7

8 MOTTO Jangan Pernah Menyerah Jika Masih Ingin Mencoba Jangan Biarkan Penyesalan Datang Ketika Kamu Selangkah Lagi Untuk Menang Belajar bermimpi agar mempunyai tujuan dan akhirnya sampailah pada apa yang di harapkan viii

9 HALAMAN PERSEMBAHAN 1. Bapak dan Ibu yang sangat saya sayangi dan saya banggakan, terima kasih atas segala perhatian, do a, nasehat, cinta dan kasih sayang yang tulus dari beliau. 2. Adik adik ku yang sangat saya cintai dan sayangi (Aditya Dwi Prasetiyo dan Elly Setiyana), terima kasih atas do a, motivasi dan dukungan nya selama ini. 3. Seseorang yang selalu memberikan motivasi dan perubahan dalam hidupku (Agung Pramono), terima kasih telah memberikan inspirasi dalam setiap langkahku. 4. Teman teman seperjuangan Gizi S (Melati, Arum, Yoda, Lutfiana, Ajeng, Hendrik, Rini, dll) dan semua sahabat sahabat dekat terima kasih telah menemani langkah langkah saya dan setia dalam suka maupun duka, terima kasih atas kerjasama, kesabarannya dan kebersamaan nya selama ini. Semua kenangan yang telah kalian berikan akan selalu kukenang. ix

10 RIWAYAT HIDUP Nama : Depa Rismanti Tempat, Tanggal Lahir : Magetan, 02 November 1991 Jenis Kelamin Agama Alamat : Perempuan : Islam : Jiwir RT 002/ RW 001, Sendangagung, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur Riwayat Pendidikan : 1. Lulus TK Tunas Harapan 1 tahun Lulus SD Negeri 2 Sendangagung tahun Lulus SMP Negeri 3 Plaosan tahun Lulus LPPK Medika Wiyata Madiun tahun Lulus LPK Tadika Puri Madiun tahun Lulus Paket C Pioneer Palur tahun Lulus S1 Ilmu Gizi UMS tahun 2015 x

11 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan dan melimpahkan segala karunia, nikmat dan rahmat Nya yang tak terhingga kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul : HUBUNGAN ANTARA STATUS PEMBERIAN ASI DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS PADA BAYI USIA 7 12 BULAN di DESA TOHUDAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR, sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar strata satu gizi di Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Selesainya penulisan skripsi ini, tidak luput dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Suwaji, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Ibu Setyaningrum Rahmawaty, A., M.Kes, PhD, selaku Ketua Program Studi Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Dyah Widowati, SKM, selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis. 4. Ibu Luluk Ria Rakhma, S.Gz., M.Gizi, selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi, dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis. xi

12

13 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL..... i HALAMAN COVER DALAM. ii ABSTRAK iii AB STRACT... iv HALAMAN PERSETUJUAN. v HALAMAN PENGESAHAN.. vi PERNYATAAN KEASLIAN.. vii MOTTO viii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix RIWAYAT HIDUP... x KATA PENGANTAR.. xi DAFTAR ISI. xiii DAFTAR TABEL. xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN. xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus D. Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 7 A. Tinjauan Teori ASI Air Susu Ibu (ASI) dan Keutamaannya Dalam Al Qur an dan As Sunnah Perkembangan Pada Bayi Aspek Pengembangan Fisik Motorik Hubungan Antara Asi Eksklusif dengan Perkembangan Motorik.. 25 B. Kerangka Teori C. Kerangka Konsep.. 28 D. Hipotesis. 29 BAB III METODE PENELITIAN. 30 A. Jenis dan Rancangan Penelitian 30 B. Waktu dan Tempat Penelitian Tempat Penelitian Waktu Penelitian. 30 C. Populasi dan Sampel Populasi Sampel xiii

14 D. Variabel Penelitian Variabel Penelitian Definisi Operasional E. Pengumpulan Data Jenis Data Cara Pengumpulan Data.. 33 F. Langkah Langkah Penelitian Alat dan Instrumen pengumpulan data Jalannya penelitian. 34 G. Pengolahan Data Editing Coding Entry Tabulating H. Analisis Data Analisis Univariat Analisis Bivariat BAB IV HASIL DAN PENELITIAN 38 A. Gambaran Umum Desa Tohudan 38 B. Karakteristik Subjek C. Status Pemberian ASI D. Perkembangan motorik halus bayi E. Analisis hubungan antara status pemberian ASI dengan perkembangan motorik halus bayi usia 7 12 bulan. 46 F. Keterbatasan penelitian.. 49 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 50 A. Kesimpulan 50 B. Saran.. 51 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

15 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1 Waktu Peneliian Definisi Operasional Kategori status pemberian ASI usia 7 12 bulan Kategori perkebangan motorik halus bayi usia 7 12 bulan Distribusi berdasarkan usia ibu Distribusi berdasarkan usia anak 40 7 Distribusi berdasarkan jenis kelamin Distribusi berdasarkan tingkat pendidikan ibu Distribusi berdasarkan jenis pekerjaan ibu Distribusi berdasarkan status pemberian ASI Distribusi berdasarkan perkembangan motorik halus bayi usia 7 12 bulan Uji hubungan status pemberian ASI berdasarkan perkembangan motorik halus bayi usia 7 12 bulan.. 47 xv

16 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Kerangka Teori Gambar 2. Kerangka Konsep. 28 xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Pernyataan Ketersediaan Menjadi Responden Lampiran 2. Data Identitas Responden dan Kuesioner Penelitian Lampiran 3. KPSP (Kuesioner Pra Skrining Perkembangan) Lampiran 4. Master Tabel Lampiran 5. Master Tabel KPSP Lampiran 6. Output SPSS Lampiran 7. Dokumentasi xvii

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : RATNA MALITASARI J PROGRAM STUDI S1 GIZI

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : RATNA MALITASARI J PROGRAM STUDI S1 GIZI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG INISIASI MENYUSU DINI DAN STATUS PEKERJAAN IBU DENGAN STATUS PEMBERIAN ASI DI KECAMATAN JATIPURO KABUPATEN KARANGANYAR SKRIPSI Disusun Guna Memenuhi Salah Satu
