HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENERAPAN PRAKTIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA PERAWAT RUMAH SAKIT TK III R W MONGISIDI MANADO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENERAPAN PRAKTIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA PERAWAT RUMAH SAKIT TK III R W MONGISIDI MANADO"

Transkripsi

1 HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENERAPAN PRAKTIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA PERAWAT RUMAH SAKIT TK III R W MONGISIDI MANADO Aldy Tumalun*, Woodford B.S Joshep*, Harvani Boky* *Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Sam Ratulangi, Manado ABSTRAK Konsep dasar keselamatan dan kesehatan rumah sakit (K3RS) merupakan upaya terpadu seluruh pekerja rumah sakit, pasien, pengunjung dan pengatar orang sakit atau pasien, untuk menciptakan lingkungan kerja, tempat kerja rumah sakit yang sehat, serta aman dan nyaman baik bagi pekerja rumah sakit, pasien, pengunjung dan pengantar orang sakit atau pasien, maupun masyarakat dan lingkungan sekitar rumah sakit. Kesehatan Kerja adalah suatu kondisi kesehatan yang bertujuan sehingga masyarakat pekerja memperoleh derajat kesehatan setinggi-tingginya, baik jasmani, rohani, maupun sosial, dengan usaha pencegahan dan pengobatan terhadap penyakit atau gangguan kesehatan yang dikarenakan oleh pekerjaan dan lingkungan kerja maupun panyakit umum. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian observasional analitik dengan rancangan cross sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perawat rumah sakit bagian unit ICU, IGD, Rawat Inap dan Poli berjumlah 58 perawat. Sampel penelitian sebanyak 53 perawat yang memenuhi kriteria inklusi. Analisis data menggunakan uji Chi-square dengan taraf signifikan 0,05. Hasil penelitian yang didapat menunjukan adanya hubungan antara pengetahuan dengan penerapan praktik K3RS (p=0,001), terdapat hubungan antara sikap dengan penerapan praktik K3RS (p=0,002). Dari penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa adanya hubungan antara pengetahuan tentang K3RS dengan penerapan praktik K3RS, begitu pula dengan sikap terhadap K3RS dengan penerapan praktik K3RS. Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap, Penerapan Praktik K3RS. ABSTRACT The basic concept of safety and health the Hospital (K3RS) is the concerted effort of the whole Hospital workers, patients, visitors/introduction to the sick person to create the work environment, work place Hospital a healthy, safe and comfortable for both the Hospital workers, patients, visitors/beginning of the sick as well as the community and environment around the hospital. Occupational health is a health condition that aims so that community workers are gaining degrees extended health, whether physical, spiritual, and social, with the efforts of prevention and treatment of diseases or health disorders that are caused by the work and the working environment as well as common diseases. The purpose of this research is to know the relation between knowledge and attitudes with the application of safety and health practices work in hospitals nurses TK. III r. W Mongisidi Manado. This type of research is observational analytic with cross sectional study rancanag. This research was conducted in August-October 2016 in the hospital NURSERY III. R.W. Mongisidi Manado. The population of the research was all nurses Hospital NURSERY. III R.W. Mongisidi Manado part unit ICU, IGD, Hospitalization, and Poly totalling 58 respponden. Sample research as much as 53 respondents. Research instrument used was a questionnaire. The results showed that the relationship between the knowledge and the application of safety and occupational health practice nurse hospital obtained p = research results between the attitudes and actions of prevention of drug abuse was obtained p = In conclusion, there is a relationship between knowledge of safety practices with implementing occupational health hospital. And there is a relationship between attitudes with the application of safety practice occupational health hospital. Keywords: Knowledge, Attitude, Practice Of Application Of K3RS. PENDAHULUAN Rumah Sakit adalah suatu institusi milik pemerintah maupun swasta yang dalam hal ini menyelenggarakan pelayanan kesehatan bagi setiap orang, dengan mengutamakan upaya-upaya pemulihan 1

2 kesehatan serta penyembuhan penyakit. Rumah Sakit juga dalam hal ini merupakan institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan, dan gawat darurat (Supriyanto dan Suhariono (2015). Berbagai macam bahaya potensial di Rumah Sakit yang disebabkan oleh faktor biologi (virus, bakteri, jamur, parasit); faktor kimia (antiseptik, reagent, gas anestesi); faktor ergonomi (lingkungan kerja, cara kerja, dan posisi kerja yang salah); faktor fisik (suhu, cahaya, bising, listrik, getaran dan radiasi); faktor psikososial (kerja bergilir, beban kerja, hubungan sesama pekerja/atasan) dapat menyebabkan penyakit dan kecelakaan akibat kerja. Sumber bahaya yang ada di Rumah Sakit harus di identifikasi dan dinilai untuk menetukan tingkat resiko, yang merupakan tolok ukur kemungkinan terjadinya Kecelakan Kereja atau Penyakit Akibat Kerja (PAK) (Sucipto, 2014). K3RS memiliki program yaitu bertujuan untuk melindungi keselamatan dan kesehatan serta meningkatkan produktifitas Sumber Daya Manusia (SDM) Rumah Sakit, melindungi pasien, pengunjung/ pengatar pasien dan masyarakat serta lingkungan sekitar Rumah Sakit. Kinerja setiap petugas kesehatan dan nonkesehatan merupakan resultante dari tiga komponen yaitu kapasitas kerja, beban kerja, dan lingkungan kerja (Sucipto, 2014). Rumah Sakit memiliki (SDM) Sumber Daya Manusia yaitu setiap orang yang bekerja di Rumah Sakit yang meliputi tenaga tetap yakni tenaga medis dan penunjang medis, tenaga keperawatan, tenaga kefarmasian, tenaga manajemen Rumah Sakit, dan tenaga nonkesehatan serta tenaga tidak tetap dan konsultan. (Sucipto, 2014) Salah satu SDM Rumah sakit yang dimaksudkan di atas adalah petugas perawat, Perawat adalah mereka yang merawat atau membantu, memelihara, melindungi seseorang karena sakit, cedera dan proses penuaan (Gaffar, 1999). selain itu juga secara umum, perawat memiliki peran dalam mereka melaksanakan tanggung jawabnya, yakni peran sebagai pelaksana (care giver), sebagai pendidik (health educator), sebagai pengelola dan peran sebagai peneliti (Suhaemi, 2004). Beberapa tahapan pekerjaan, seorang perawat dapat memikul beban kerja yang cukup besar, yang pada akhirnya dapat menimbulkan gangguan kesehatan yang cukup serius, dalam pengamatan National Safety Council menunjukan bahwa terjadinya kecelakaan kerja di RS 41% lebih besar dari pekerja di industri lain. Laporan 2

3 NSC lainnya juga menunjukan bahwa di Australia, diantara 813 perawat, 87% pernah terkena low back pain, dalam prevalensi 42%. Di AS, insiden cedera musculoskeletal 4.62/100 perawat pertahunnya (Anonimous, 2008). Data di Indonesia sendiri beban yang ditanggung bagi pekerja sektor kesehatan rata-rata lebih dari 20 kg, dapat dipaparkan sebagai berikut : Keluhan subjektif low back pain di dapat pada 83,3% pekerja, dengan penderita terbanyak di usia tahun : 63,3%. Data Unit Instalasi beda central RSUD Prevalensi gangguan mental emosional 17,7 % di ambil pada perawat di suatu Rumah Sakit di Jakarta. Berlandaskan penjelasan dan fakta yang telah dikemukaan di atas, dapat dilihat bahwa petugas kesehatan terlebih khusus perawat memiliki faktor resiko yang sangat besar terkena gangguan kesehatan akibat kerja atau yang disebabkan oleh pekerjaanya. Menyadari akan hal tersebut, Salah satu Rumah Sakit di kota manado, yakni Rumah Sakit Tk. III R.W. Mongisidi Manado, yang merupakan Rumah Sakit pemerintah dengan tenaga perawat berjumlah 165 orang, berusaha menerapkan manajemen K3RS yang baik, dengan tujuan utamanya adalah meningkatkan derajat kesehatan dan keselamatan kerja para tenaga kesehatan di Rumah Sakit itu sendiri, terlebih para perawat yang memiliki beban kerja yang cukup besar dari tenaga kesehatan dan pekerja Rumah Sakit lainnya. Dengan melihat dari penerapan K3RS yang dilaksanakan oleh Rumah Sakit TK.III R.W. Mongisidi, Manado. Pengetahuan mengenai K3RS dan bagaimana para perawat menerapkan norma-norma K3RS tersebut dapat dijadikan tolak ukur dalam menilai penerapan K3RS di Rumah Sakit TK.III R.W. Mongisidi Manado sehingga membantu dalam pengembangan K3RS di rumah sakit itu sendiri. METODE PENELITIAN Penelitian ini merupakkan penelitian kuantitatif dengan Jenis penelitian yang digunakan adalah observasional analitik dengan rancanag cross sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perawat Rumah Sakit TK.III R.W. Mongisidi bagian unit ICU, IGD, Rawat Inap, dan Poli yang berjumlah 58 perawat. Sampel yang di ambil yang telah memenuhi kriteria inklusi sebesar 53 perawat. Analisis univariat bertujuan untuk menjelaskan atau mendeskripsikan karakteristik setiap variabel penelitian yang ada dianalisis secara deskriptif. Analisis ini dilakukan untuk mengetahui distribusi frekuensi dari masing-masing variabel yang diteliti. 3

4 Analisis bivariat dilakukan untuk menguji hubungan antara variable pengetahuan dan sikap dengan penerapan praktik keselamatan dan kesehatan kerja rumah sakit, dengan menggunakan uji statistik Chi Square test pada confidence interval (CI) 95% dan α = 0,05 dengan bantuan program komputer HASIL DAN PEMBAHASAN Tabel 1. Hubungan antara Pengetahuan dengan Penerapan Praktik Keselamatan Kesehatan Kerja pada Perawat Rumah Sakit TK III R.W Mongisidi. Penerapan Praktik K3 Pengetahuan Total % p Value Baik Kurang Baik n % n % Baik 39 34,1 3 7, ,001 Kurang Baik 4 8,9 7 2, Total 43 43, , Berdasarkan tabel 1 hasil penelitian menunjukkan bahwa responden yang memiliki pengetahuan baik dengan penerapan praktik K3 baik sebanyak 39 orang (34,1%), dan responden yang meiliki pengetahuan kurang baik dengan penerapan praktik baik sebanyak 4 orang (8,9%). Sedangkan responden yang memiliki pengetahuan baik dengan tindakan pencegahan kurang baik sebanyak 3 orang (7,9%), dan responden yang memiliki pengetahuan kurang baik dengan tindakan pencegahan kurang baik sebanyak 7 orang (2,1%). Berdasarkan hasil analisis statistic menggunakan Chi-Square dengan tingkat kemaknaan 95% dan alpha (α) atau tingkat kesalahan 0,05 dimana nilai probabilitas yang diperoleh adalah p = 0,001 atau lebih kecil dari nilai α = 0,05 (p < 0,05). Maka Ho ditolak atau ada Hubungan antara Pengetahuan dengan Penerapan Praktik K3. Penelitian yang dilakukan Idayanti (2008), tentang hubungan pengetahuan dan sikap perawat terhadap penerapan standard operational procedure (SOP) teknik menyuntik dalam upaya pencegahan infeksi di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru. Menyatakan bahwa adanya hubungan yang bermakna statistitik antara pengetahuan responden dengan penerapan SOP teknik menyuntik, dengan р value 0,025. Pengetahuan dapat diterima melalui proses pembelajaran, sehingga jika ingin mengetahui atau memahami sesuatu sebaiknya belajar. Dari pengalaman dan penelitian ternyata perilaku yang didasarkan oleh pengetahuan akan lebih efektif daripada perilaku yang tidak didasari oleh pengetahuan karena jika kita memiliki pengetahuan yang baik pasti kita akan melakukan tindakan yang baik. Apabila penerimaan perilaku baru atau adopsi perilaku melalui proses 4

5 seperti ini, dimana didasari terlebih dahulu dengan pengetahuan dan sikap yang baik maka perilaku tersebut akan bersifat lama sebaliknya apabila perilaku tidak didasari oleh pengetahuan dan kesadaran yang tidak baik maka perilaku tersebut tidak akan berlangsung lama (Notoatmodjo, 2012). Tabel 2. Hubungan antara Sikap dengan Penerapan Praktik Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Perawat Rumah Sakit TK III R.W Mongisidi Penerpan Praktik K3 Sikap Total % p Value Baik Kurang Baik n % n % Baik 7 11,4 7 2, ,002 Kurang Baik 36 31,6 3 7, Total 43 43, , Berdasarkan tabel 2 hasil penelitian menunjukkan bahwa responden yang memiliki sikap baik dengan Penerapan Praktik Keselamatan Kesehatan Kerja baik sebanyak 7 orang (11,4%), dan responden yang memiliki sikap kurang baik dengan tindakan Penerapan Praktik K3 baik sebanyak 36 orang (31,6%). Sedangkan responden ysng memiliki sikap baik dengan Penerapan Praktik K3 kurang baik sebanyak 7 orang (2,6%), dan responden yang memiliki sikap kurang baik dengan Penerapan Praktik K3 kurang baik sebanyak 3 orang (7,4%). Berdasarkan hasil analisis statistic menggunakan Chi-Square dengan tingkat kemaknaan 95% dan alpha (α) atau tingkat kesalahan 0,05 dimana nilai probabilitas yang diperoleh adalah p = 0,002 atau lebih kecil dari nilai α = 0,05 (p < 0,05). Maka Ho ditolak atau ada Hubungan antara Sikap dengan Penerapan Praktik K3. Menurut penelitian Ratulangi (2013), tentang hubungan pengetahuan, sikap dengan tindakan terhadap kesehatan dan keselamatan kerja rumah sakit pada perawat di siloam hospital manado. Menunjukan bahwa Berdasarkan hasil uji hubungan antara sikap dengan tindakan tehadap K3RS, dengan menggunakan uji Chi-square, ρ value diperoleh sebesar 0,029 (>0,05) yang berarti terdapat hubungan yang berarti antara sikap dengan tindakan terhadap K3RS, Sikap juga merupakan reaksi atau respon dari seseorang terhadap suatu stimulus atau objek. Sikap belum merupakan suatu tindakan atau aktivitas, akan tetapi merupakan predisposisi tindakan suatu perilaku. Sikap itu masih merupakan reaksi tertutup, bukan merupakan reaksi terbuka atau tingkah laku yang terbuka. Sikap merupakan kesiapan untuk bereaksi terhadap suatu objek dilingkungan tertentu sebagai 5

6 suatu penghayatan terhadap objek (Notoatmodjo, 2012). KESIMPULAN Berdasarkan tujuan penelitian dapat di ambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Terdapat hubungan antara pengetahuan dengan penerapan praktik keselamatan dan kesehatan kerja perawat Rumah Sakit TK III R.W Mongisidi. 2. Terdapat hubungan antara sikap dengan penerapan praktik perawat rumah sakit TK III R.W Mongisidi. SARAN 1. Bagi Instansi dalam hal ini pihak Rumah Sakit Hasil penelitian menunjukkan perawat yang berada di Rumah Sakit TK III R.W Mongisidi memiliki Pengetahuan, Sikap dengan Penerapan Praktik Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang baik, tentu ini menjadi suatu hal yang seharusnya dibanggakan oleh pihak Rumah sakit. Akan tetapi pihak Rumah Sakit juga perlu terus memonitoring perkembangan akan penerapan rumah sakit (K3RS), agar pekerja/perawat Rumah Sakit TK III R.W Mongisidi dapat bekerja secara aman dan nyaman. 2. Bagi Perawat Diharapkan agar terus dapat mengembangkan serta mempertahankan pengetahuan, sikap dengan penerapan praktik rumah sakit (K3RS). DAFTAR PUSTAKA Anonimous,2008. Ajang perusahaan Rumah Sakit Mengurangi Tanggung Jawab Terhadap Kesehatan Karyawan.Diakses Pada Tanggal 18 November : pahan_ Notoatmodjo, S Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta : Rineka cipta Sucipto, Keselamatan dan kesehatan Kerja, Tanggerang Diakses Pada tangga 24 September Suhaemi, Peran Perawat Sebagai Pemberi Asuhan Keperawatan. Diakses Pada Tanggal 18 November /10/.html Supriyanto dan Suhariano, Pedoman Teknis, Manajemen Rumah Sakit. Surabaya 6

BAB I PENDAHULUAN. kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK). Hal tersebut yang

BAB I PENDAHULUAN. kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK). Hal tersebut yang 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkembangan industri sekarang semakin pesat yang diikuti dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK). Hal tersebut yang mendukung penggunaan peralatan
