BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN IV.1. Tampilan Hasil Pada bab ini akan dijelaskan tampilan hasil dari aplikasi yang telah dibuat, yang digunakan untuk memperjelas tentang tampilan-tampilan yang ada pada Perancangan Sistem Informasi Aktiva Lancar untuk Laporan Keuangan Pada PT. Bintang Toba Lestari. Sehingga hasil implementasinya dapat dilihat sesuai dengan hasil program yang telah dibuat. Dibawah ini akan di jelaskan tiap-tiap tampilan yang ada pada program. IV.1.1. Tampilan Halaman yang diakses oleh User 1. Tampilan Halaman Login Untuk dapat mengakses informasi mengenai arus kas maka harus memiliki hak akses sesuai dengan data pengguna. Masuk sebagai user, maka user harus melakukan login dahulu yaitu dapat dilihat pada gambar IV.1 berikut : Gambar IV.1. Tampilan Halaman Login 54

2 55 2. Menu Utama / Home Halaman ini merupakan tampilan awal pada saat pengguna mengakses aplikasi sistem ini. Pada halaman ini akan menampilkan menu-menu yang ada pada aplikasi. Menu aplikasi seperti data setting akun, jurnal, neraca percobaan, laporan aktiva lancar, laporan neraca dan login untuk user dapat dilihat pada gambar IV.2 berikut: Gambar IV.2. Tampilan Menu Utama/Home 3. Tampilan Halaman Pembuatan Akun Aktiva Lancar Pada halaman ini pengguna dapat mengatur data akun aktiva lancar perusahaan yang telah diinput pada aktiva lancar, pengguna juga dapat menambah serta menghapus data akun aktiva lancar,

3 56 Gambar IV.3. Tampilan Halaman Menu Akun Aktiva Lancar 4. Tampilan Halaman Pembuatan Akun Aktiva Tetap Pada halaman ini pengguna dapat mengatur data akun aktiva tetap perusahaan yang telah diinput pada aktiva tetap, pengguna juga dapat menambah serta menghapus data akun aktiva tetap, Gambar IV.4. Tampilan Halaman Menu Akun Aktiva Tetap

4 57 5. Tampilan Halaman Pembuatan Akun Passiva Pada halaman ini pengguna dapat mengatur data akun passiva tetap perusahaan yang telah diinput pada passiva, pengguna juga dapat menambah serta menghapus data akun passiva, Gambar IV.5. Tampilan Halaman Menu Akun Passiva 6. Tampilan Halaman Menu Jurnal Pada halaman ini menampilkan tentang transaksi jurnal umum yang terjadi pada PT. Bintang Toba Lestari, dapat dilihat pada gambar IV.6 berikut: Gambar IV.6. Tampilan Halaman Menu Jurnal

5 58 Pada saat diklik sub menu pencatatan jurnal umum maka akan tampil setiap transaksi yang di input sesuai dengan tanggal transaksi yang diinginkan. Pada tampilan ini kita dapat melakukan penambahan transaksi akuntansi dengan menginputkan transaksi yang diinginkan dan menyesuaikan akun yang telah ditentukan sesuai standar akuntansi, setelah itu kita posting maka akan muncul transaksi dalam jurnal umum. 7. Tampilan Halaman Menu Proses Validasi Neraca Pada saat diklik sub menu neraca percobaan maka akan muncul bentuk neraca yang terjadi akibat transaksi pada jurnal umum. Pada aktiva maupun passiva harus memiliki nilai yang sama agar balance. Berikut ini adalah bentuk tampilannya dapat dilihat pada gambar IV.7 berikut : Gambar IV.7. Tampilan Data Neraca Percobaan

6 59 8. Tampilan Halaman Menu Laporan Aktiva Lancar Pada menu laporan terdapat sub menu yaitu laporan aktiva lancar yang ada pada PT. Bintang Toba Lestari,bentuk laporan transaksi aktiva lancar dapat dilihat pada gambar IV.8 berikut Gambar IV.8. Tampilan Menu Laporan Aktiva Lancar 9. Tampilan Halaman Menu Laporan Jurnal Pada saat diklik sub menu laporan untuk jurnal maka akan muncul laporan jurnal yang terdapat pada PT. Bintang Toba Lestari sesuai dengan gambar IV.9 berikut Gambar IV.9. Tampilan Halaman Laporan Jurnal

7 Tampilan Halaman Menu Laporan Neraca Pada saat diklik sub menu laporan untuk neraca maka akan muncul laporan neraca yang terdapat pada PT. Bintang Toba Lestari sesuai dengan gambar IV.10 berikut Gambar IV.10. Tampilan Halaman Laporan Jurnal IV.2.Analisa Hasil Pencatatan transaksi-transaksi yang disebut jurnal umum diposting ke aktiva (harta) dan pasangan akun sesuai logika akuntansi pada passiva yang akan menghasilkan neraca untuk melihat kondisi keuangan pada PT. Bintang Toba Lestari Contoh kasus : Diterima uang hasil penjualan Springbed seharga Rp , di posting ke akun kas sebagai akun penambahan pada akun aktiva dan pada passiva pasangan akunnya adalah modal yang ditambahkan seharga Rp , dan kemudian pada neraca akan dilihatlah keseimbangan antara aktiva dan passiva,

8 61 pada akhirnya dihasilkanlah Laporan Aktiva Lancar pada PT. Bintang Toba Lestari IV.3. Kelebihan dan Kekurangan Sistem yang Dirancang IV.3.1. Kelebihan Adapun beberapa kelebihan yang dimiliki oleh sistem ini adalah sebagai berikut : 1. Program dirancang dengan sederhana dan mudah untuk digunakan. 2. Dengan dibuatnya Perancangan Sistem Informasi Aktiva Lancar untuk laporan Keuangan Pada PT. Bintang Toba Lestari ini, maka perusahaan dapat mempermudah dalam penginputan data transaksi aktiva lancar setiap harinya. 3. Dapat memberikan informasi tentang transaksi yang lebih akurat pada PT. Bintang Toba Lestari. 4. Dengan Perancangan Sistem Informasi Aktiva Lancar untuk Laporan Keuangan Pada PT. Bintang Toba Lestari ini, maka perusahaan dapat menilai kinerja keuangan dengan laporan keuangan sebagai sumber data. 5. Pencarian mengenai transaksi harian lebih mudah ditemukan. 6. Setiap user dapat mengimplementasikan aplikasi yang dibuat sesuai hak akses yang telah ditentukan, sehingga sistem informasi akuntansi yang diberikan tepat sasaran. 7. Penginputan pada transaksi jurnal umum lebih terstruktur secara otomatis. IV.3.2. Kekurangan Setiap sistem yang dibangun tentunya memiliki kekurangan, kekurangan yang dimiliki sistem adalah :

9 62 1. Desain interface masih kurang menarik dan masih sangat sederhana. 2. Aplikasi yang dibuat belum kompleks karena masih menampilkan laporan aktiva lancar saja. 3. Tampilan menu-menu yang masih belum lengkap pada aplikasi program yang dibuat. 4. Nama-nama akun yang masih sangat sederhana. 5. Laporan yang diberikan masih sangat sederhana dan belum sempurna.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN IV.1. Tampilan Hasil Pada bab ini akan dijelaskan tampilan hasil dari aplikasi yang telah dibuat, yang digunakan untuk memperjelas tentang tampilan-tampilan yang ada pada Sistem
