Edukasi Investasi di Pasar Modal. Cara Cerdas Menabung Saham di Bursa Efek Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Edukasi Investasi di Pasar Modal. Cara Cerdas Menabung Saham di Bursa Efek Indonesia"

Transkripsi

1 Edukasi Investasi di Pasar Modal Cara Cerdas Menabung Saham di Bursa Efek Indonesia

2 Sekolah Pasar Modal Level 1 2 Bursa Efek Indonesia

3 INTERMEDIASI KEUANGAN 3 DEPOSITO 15 % p.a. BANK 8 % p.a. PERUSAHAAN OBLIGASI 12 % p.a. INVESTOR SAHAM 18 % p.a.

4 Bursa Efek Indonesia mirip Pasar Johar lho.. ANALOGI PASAR JOHAR BURSA EFEK INDONESIA Dinas Pasar : selaku fasilitator yg menyediakan sarana dan prasarana agar pasar nyaman dan aman Pedagang yang membuka kios dan menyediakan/ menjual barang dagangan (sepatu, baju, dll) di Mall Pengunjung/ Pembeli yang berbelanja di pasar Suplier yang mensuplai barang dagangan di pasar Pengelola Bursa Efek (PT BEI) selaku fasilitator yang menyediakan sarana dan prasarana agar bursa teratur, wajar dan efisien Sebagai Kios di Pasar Modal Investor yang berbelanja di bursa (investasi / jual beli saham, obligasi, dan derivatif) Emiten yang mensuplai efek di bursa

5 535 Emiten, & terus bertambah!

6 Tahun *data BPS Inflasi % % % % % % % % % % % Mengapa Perlu Investasi? Inflasi adalah suatu proses meningkatnya harga-harga secara umum dan terus menerus (continue) atau dengan kata lain merupakan proses menurunnya nilai uang secara terus menerus. *) dengan penyesuaian tahun dasar Sekolah Pasar Modal Level 1 6 Bursa Efek Indonesia

7 Apa itu Investasi? Investasi adalah mengelola aset/harta sehingga asset/harta tersebut dapat memberikan hasil di kemudian hari. Investasi di pasar modal adalah dengan membeli Efek untuk memperoleh keuntungan berupa capital gain dan dividen Investasi saham Risiko Dana Wahana Investasi Aset = Saham Investasi Keuntungan = Capital Gain dan Deviden Untung Tujuan Capital Gain = selisih harga beli dan harga jual efek Dividen = pembagian keuntungan dari perusahaan kepada pemegang saham Jangka Waktu Sekolah Pasar Modal Level 1 7 Bursa Efek Indonesia

8 Menabung vs Investasi INVESTASI MENABUNG Tujuan Memperoleh Untung Menyimpan Potensi Risiko Ada risiko Relatif tidak ada risiko Jenis Transaksi Jual - beli Simpan - pinjam Tempat Transaksi Pasar Modal Perbankan Sekolah Pasar Modal Level 1 8 Bursa Efek Indonesia

9 Menabung atau Investasi? Rp Anda menjadi berapa? Saham; 293,34 Obligasi Negara; 225,06 Deposito; 194,80 Emas; 180, Tabungan; 127, * Rata-rata per tahun Per 30 Desember 2016 Tabungan 2,42% Deposito 6,91% Emas 7,76% Obligasi Negara 8,47% Saham 17,52% Sekolah Pasar Modal Level 1 9 Bursa Efek Indonesia

10 Mengapa Perlu Investasi??? 10

11 Tahap Kehidupan & Tingkat Pendapatan 11 Anak Lulus Kuliah Memiliki Anak Mulai berkeluarga Mulai bekerja Pensiun Usia (tahun)

12 12

13 Konsep Uang Menurut Waktu Time Value of Money

14 Mengenal Konsep Inflasi Inflasi adalah kenaikan harga barang secara umum dalam suatu periode. Ilustrasi Inflasi 1996 = Rp = Rp 2500 Harga barang naik 1000% dalam 20 tahun 14

15 15 Tahun Tahun 1992 Rp

16 HARGA 1 SAK SEMEN TAHUN 2015 Rp HARGA 1 SAK SEMEN TAHUN 1995 Rp Sekolah Pasar Modal Level 1 16 Bursa Efek Indonesia

17 HARGA 1 SACHET PROMAG TAHUN 2015 Rp HARGA 1 SACHET PROMAG TAHUN 2003 Rp Sekolah Pasar Modal Level 1 17 Bursa Efek Indonesia

18 18 Tahun % Tahun 1992 Rp % Note: Perhitungan terlampir Harga Saham Astra Tahun1992 Rp 100 Harga Saham Astra Tahun 2015 Rp

19 HARGA 1 SAK SEMEN TAHUN 1995 Rp HARGA 1 SAK SEMEN TAHUN 2015 Rp Harga Saham Semen Gresik Tahun 1995 Rp 300 Harga Saham Semen Gresik Tahun 1995 Rp Sekolah Pasar Modal Level 1 19 Bursa Efek Indonesia

20 600% HARGA 1 SACHET PROMAG TAHUN 2003 Rp HARGA 1 SACHET PROMAG TAHUN 2015 Rp % Harga Saham Kalbe Farma Tahun 2003 Rp 100 Sekolah Pasar Modal Level 1 20 Harga Saham Kalbe Farma Tahun 2003 Rp Bursa Efek Indonesia

21 Saham Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) Menabung rutin sebesar Rp500 Ribu per Bulan atau Rp60 Juta dalam 11 Tahun Di Saham BBRI Di Deposito dengan bunga 6% Juta Rupiah BBRI , ,

22 Saham Unilever Indonesia Tbk (UNVR) Menabung rutin sebesar Rp500 Ribu per Bulan atau Rp60 Juta dalam 11 Tahun Juta Rupiah Di Saham UNVR Di Deposito dengan bunga 6% UNVR , ,

23 Bisakah Menabung Saham untuk Beli Rumah? Harga rumah ini adalah Rp350 juta. Growth bunga Bank adalah 2% p.a.* (10 tahun terakhir) Growth harga rumah adalah 8% p.a.* (10 tahun terakhir) *) Data BPS DKI Jakarta 2016

24 Millions Menabung Saham untuk beli Rumah UNVR Rp 1,5jt per bulan UNVR 1098, Mimpi Rumah , , , , , , , , , , , Bank 935, Maka dengan nabung saham Rp1.5 juta/bulan, rumah idaman akan dibeli 8 tahun kemudian di harga Rp648 juta.

25 Langkah mudah untuk Menabung Saham 25

26 Apa itu Pasar Modal? Mempertemukan pihak yang membutuhkan dana jangka panjang dengan pihak yang membutuhkan sarana investasi pada produk keuangan (saham, obligasi, reksa dana dan lain-lain) Perusahaan Pasar Modal Investor Pengawasan dari regulator (OJK & SRO) Sekolah Pasar Modal 26 Level 1 26 Bursa Efek Indonesia

27 Bagaimana Cara Membeli Saham.????? Masyarakat investor tidak bisa membeli saham langsung ke Bursa Efek Indonesia Tetapi harus melalui Perusahaan Sekuritas yang menjadi Anggota Bursa Efek Indonesia. Calon nasabah bisa memilih: Menggunakan Jasa Pialang Menggunakan Online Trading

28 Securities Membeli saham harus melalui perusahaan sekuritas yang sudah menjadi anggota bursa BEI. Setelah menjadi nasabah perusahaan sekuritas, maka anda bisa memesan saham yang diinginkan kepada pialang..

29 Jual beli saham menggunakan fasilitas Online Trading... Securities Saat ini beberapa Perusahaan Sekuritas telah memiliki fasilitas perdagangan saham secara Online. Memberikan kemudahan bagi kita dalam melakukan jual beli saham di Bursa Efek

30 6,000 IHSG 5, December , , ,000 5, ,500 4,000 3, , , , , , ,500 2,000 1,500 1, % -0.98% 52.08% 86.98% 46.13% 3.20% 12.94% % % % % 2017 *) Januari 2017 Sekolah Pasar Modal Level 1 30 Bursa Efek Indonesia

31 Performa IHSG 10 Thn Terakhir vs Bursa Utama Dunia Per 30 Desember 2016 Indonesia Philippines Thailand India Germany US: S&P500 Malaysia South Korea China: Shanghai UK Japan Hong Kong Australia Singapore France -1,30% -12,26% 16,00% 14,82% 10,96% 10,20% 1,33% 74,04% 57,85% 49,76% 41,27% 129,36% 126,96% 93,13% 193,36% Paling untung di dunia!!! Sekolah Pasar Modal Level 1 31 Bursa Efek Indonesia 31

32 Siapa yang Menikmati?? Per 28 February 2017 Source: IDX 62.94% 64.49% 63.79% 54.49% 54.22% Foreign Kepemilikan 37.06% 35.51% 36.21% 45.51% 45.78% Domestic Feb-17 Aktivitas perdagangan 42.03% 40.58% 43.21% 36.77% 57.97% 59.42% 56.79% 63.23% 29.99% 70.01% Foreign Domestic Feb-17 Asing mendominasi kepemilikan saham di Bursa Efek Indonesia >60% 32

33 Barang Dagangan (Instrumen) di Pasar Modal Indonesia

34 Apa Itu Saham? Bukti kepemilikan suatu perseroan (perusahaan) yang merupakan klaim atas Joinan yuk! penghasilan dan kekayaan perseroan Min. Pembelian saham adalah 1 lot (100 lembar saham) Sekolah Pasar Modal 34 Level 1 34 Bursa Efek Indonesia

35 Konsep Dasar Saham 35 Pak Bejo berniat memiliki usaha Bakso, perlu modal Rp 8 juta, namun hanya memiliki dana Rp 1 juta. Rp 8 Juta 1 1 Juta Untuk itu Pak Bejo mengajak 7 temannya bersama-sama menanamkan 1 juta. Penawaran saham Sehingga setiap orang dalam per-usaha-an Bakso tersebut memiliki saham senilai Rp 1 juta. Sekolah Pasar Modal Level 1 35 Bursa Efek Indonesia

36 Konsep Dasar Kenaikan Harga & Perdagangan Saham Usaha Bakso Pak Bejo berkembang sehingga nilainya menjadi Rp 16 juta. Nilai saham Pak Bejo dan temantemannya pun naik 2 kali lipat. Rp 8 Juta? Rp 16 Juta 1 Juta Juta Jual saham Pak Bejo dan temantemannya bisa menjual sebagian atau seluruh saham yang dimilikinya ke orang lain. Sekolah Pasar Modal Level 1 36 Bursa Efek Indonesia

37 Konsep Dasar Obligasi 37 surat utang jangka menengah-panjang. Dapat dipindahtangankan. Rp 8 Juta Berisi janji untuk membayar imbalan berupa bunga pada periode tertentu dan melunasi pokok utang pada waktu yang telah ditentukan kepada pihak pembeli obligasi tersebut. 1 Juta Meminjamkan dana Memberi 1 Juta Sekolah Pasar Modal Level 1 37 Bursa Efek Indonesia

38 Konsep Dasar Reksadana Reksadana adalah sarana untuk menghimpun dana dari masyarakat yang memiliki modal (sebagai unit penyertaan) untuk diinvestasikan dalam berbagai saham atau instrument investasi lainnya oleh Manajer Investasi. REKSADANA Nilai dari pengelolaan dana tersebut dibukukan dalam Nilai Aktiva Bersih (NAB) Reksa Dana. NAB inilah yang digunakan sebagai indikator harga suatu Reksa Dana. Semakin meningkat NAB per Unit Penyertaan suatu Reksa Dana, maka semakin tinggi pula keuntungan investor. Sekolah Pasar Modal Level 1 38 Bursa Efek Indonesia

39 SUKUK Dalam Sharia Standar yang dikeluarkan oleh AAOIFI, sukuk diartikan sebagai Investment اإلستثمار) Sukuk,(صكوك yang berarti sertifikat yang merepresentasi kepemilikan atas aset Surat berharga syariah negara atau dapat disebut Sukuk Negara adalah Surat Berharga Negara yang diterbitkan berdasarkan prinsip syariah, sebagai bukti atas bagian kepemilikan aset SBSN, baik dalam mata uang rupiah maupun valuta asing. Fatwa No. 69/DSN-MUI/VI/2008

40 Ilustrasi: SUKUK IJARAH Misalnya A diibaratkan sebagai pemerintah dan B diibaratkan sebagai Anda yang membeli sukuk. A memiliki sebuah mobil seharga Rp 100 juta dan menjual kepada B. Namun karena suatu kondisi A membutuhkan uang dan tetap membutuhkan mobil yang dijualnya. Lalu A berinisiatif untuk menyewa mobil dari B dengan membayar uang cicilan Rp 1juta/ bulan selama 2 tahun. Namun sebelumnya A dan B menandatangani perjanjian yang isinya adalah, setelah 2 tahun A akan membeli kembali mobil dengan harga yang sama seperti saat menjual yaitu Rp 100 juta. Jadi dengan kata lain B mendapatkan keuntungan Rp 24 juta dari perjanjian tersebut. Dari contoh diatas, Anda dapat mengetahui bahwa bunga diganti dengan uang sewa. Jadi, keuntungan yang Anda dapatkan bukanlah bunga melainkan uang sewa yang dihalalkan dalam konsep syariah

41 SKEMA SUKUK IJARAH SAAT PENERBITAN DAN PEMBAYARAN KUPON menjual asset ke SPV menjual sukuk ke investor Emiten (pemerintah/swasta) proceeds SPV proceeds Investor (pemegang sukuk) menyewa asset dari SPV pembayaran sewa/kupon AGEN PEMBAYAR pembayaran sewa/kupon SAAT JATUH TEMPO Emiten (pemerintah/swasta) membeli asset kembali SPV menjual sukuk ke SPV Investor (pemegang sukuk)

42 Cara memilih saham yang baik Pertama Amati kondisi ekonomi negara kita pastikan: PDB bertumbuh Tingkat inflasi stabil Tingkat suku bunga rendah Nilai tukar mata uang stabil Neraca perdagangan surplus

43 Cara memilih saham yang baik Kedua Pilih sektor yang prospek: Sektor Konsumsi Sektor Keuangan (bank) Sektor Perdagangan Sektor Infrastruktur Sektor Properti dan kosntruksi Hindari sektor yang kurang prospek: Sektor Pertanian Sektor Pertambangan Sektor Manufaktur

44 Cara memilih saham yang baik Ketiga Pilih saham perusahaan terbaik dalam sector yang prospek: Sektor Konsumsi (UNVR, KLBF, ICBP) Sektor Keuangan (BBRI, BBCA, BMRI, BBNI) Sektor Perdagangan (UNTR, AKRA) Sektor Infrastruktur (TLKM, JSMR) Sektor Properti dan kosntruksi (WIKA, PTPP) Hindari saham di sektor yang kurang prospek: Sektor Pertanian Sektor Pertambangan Sektor Manufaktur

45 Bagaimana cara melihat perusahaan sehat atau sakit.? Pertama Amati LAPORAN KEUANGAN nya.. Cari di

46 Bagaimana cara melihat perusahaan sehat atau sakit.? Kedua pastikan..! Aset perusahaan lebih besar dari utang Modal perusahaan bertumbuh dalam 5 tahun terakhir Pendapatan perusahaan bertumbuh dalam 5 tahun terakhir Laba perusahaan bertumbuh dalam 5 tahun terakhir Contoh..! Aset naik Modal naik Pendapatan naik

47 Contoh..! LABA naik dan HARGA SAHAM naik!!!

48 Bagaimana cara melihat perusahaan sehat atau sakit.? Ketiga hindari..! Hutang perusahaan lebih besar dari aset Modal perusahaan terus turun dalam 5 tahun terakhir Pendapatan perusahaan terus turun dalam 5 tahun terakhir Laba perusahaan terus turun dalam 5 tahun terakhir Contoh..! Aset turun Modal turun Pendapatan turun

49 Contoh..! LABA turun dan HARGA SAHAM turun!!!

50 Informasi: PT Bursa Efek Indonesia Semarang Jl. MH. Thamrin No. 152 Semarang Telp Fax TERIMA KASIH

Filosofi Investasi. Menunda/mengurangi konsumsi hari ini untuk mendapatkan keuntungan di masa datang

Filosofi Investasi. Menunda/mengurangi konsumsi hari ini untuk mendapatkan keuntungan di masa datang Investasi Filosofi Investasi Menunda/mengurangi konsumsi hari ini untuk mendapatkan keuntungan di masa datang Macam Investasi Investasi Aktiva Berwujud Aktiva Finansial Investasi di Aktiva Berwujud Tanah
