BAB III. Sport Hall/Ekspresi Struktur TINJAUAN KHUSUS. Laporan Skripsi dan Tugas Akhir. Pengertian Tema

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III. Sport Hall/Ekspresi Struktur TINJAUAN KHUSUS. Laporan Skripsi dan Tugas Akhir. Pengertian Tema"

Transkripsi

1 BAB III TINJAUAN KHUSUS III.1 Pengertian Tema Pemilihan tema Ekspresi Struktur dalam penulisan skripsi ini berdasarkan kebutuhan akan sebuah bangunan yang mempunyai bentangan yang lebar sehingga membutuhkan sebuah sistem yang dapat mendukung berdirinya sebuah proyek sports hall. Ekspresi : Pengungkapan atau proses menyatakan yaitu memperlihatkan atau menyatakan maksud, gagasan, perasaan dan sebagainya.¹ Struktur : Sebagai alat untuk mewujudkan gaya-gaya ekstern menjadi mekanisme pemikul beban intern untuk menopang dan memperkuat suatu konsep arsitektural.² Jadi ekspresi struktur yaitu ungkapan secara jelas tentang salah satu alat yang berfungsi sebagai pemikul beban juga berfungsi untuk memperkuat konsep arsitektural pada bangunan. Beberapa pengertian dari para ahli struktur dan arsitek mengenai ekspresi struktur, yaitu : Adalah segala macam struktur yang digunakan tidak ditutup-tutupi ( Matthys Levy, ahli struktur) Adalah salah satu cara arsitek untuk mewujudkan kontruksi suatu bangunan ( Richard Roger, Arsitek ) 1.kamus besar bahasa indonesia 2.Snyder,C.james,Introduction to Arsitektur,pg

2 III.2 Sejarah Ekspresi Struktur Tradisi dalam mengekspresikan struktur pada bangunan telah berlangsung sangat lama dimulai pada pembangunan kathedral Gothic pada abad pertengahan dan dilanjutkan dengan teori Viollet le Duc ( ). Namun demikian, perlu diingat bahwa meskipun sekarang ini banyak kita jumpai bangunan-bangunan yang mengekspresikan strukutr bangunannya, tetapi tidak semua bercirikan seni strukutr. Karena seni struktur tidak hanya mengekspresikan struktur yang ada akan tetapi, memperlihatkan bagaimana sifat dari struktur tersebut. Dalam seni struktur, terdapat tiga pemikiran dasar yang penting, yaitu efisiensi, ekonomis, dan elegan. Efisiensi disini memiliki banyak aspek pengertian akan tetapi yang pertama perlu diperhatikan adalah bagaimana menggunakan sumber-sumber alam. Bahan struktur harus dapat digunakan semaksimal mungkin kegunaannya dan harus dapat menyalurkan gaya-gaya yang terjadi seefisien mungkin. Kemudian ekonomis, memiliki pengertian bahwa para ahli dan arsitek dalam mendesain suatu bangunan perlu memperhatikan nilai ekonomisnya dari keseimbangan antara sumber daya alam yang tersedia, sumber daya masyarakat dengan bangunan yang direncanakan. III.3 Hubungan Struktur dengan Arsitektur Sejak Revolusi Industri, para ahli struktur telah menjadi disiplin ilmu yang terpisah dari arsitektur. Karena disiplin struktur lebih fokus pada bentukbentuk struktur dan komponen pada bangunan, sedangkan para arsitek lebih fokus terhadap ruang-ruang dan keharmonisan antar fungsi, bentuk serta sisitem dalam bekerja. Maka, pada bangunan dengan skala besar terdapat kolaborasi antara ahli struktur dengan arsitek, sehingga bangunan dapat dibangun sesuai dengan konsep arsitektural dan citra bangunan seperti apa yang diinginkan tercapai. Beberapa pengertian struktur yang terkait dengan arsitektur : Dalam konteks teknologi, strukutr adalah alat pemikul beban intern terhadap gaya ekstern untuk menopang dan memperkuat konsep arsitektur. 16

3 Dalam konteks perancangan bangunan, struktur adalah alat penopang dan metode-metode konstruksi sebagai faktor intrinsik dan penentu bentuk bangunan. Melihat dari struktur diatas, seorang arsitek harus mampu mempertimbangkan dalam memasukan dan menempatkan struktur kedalam bangunan serta memilih metode-metode struktural dan bahan bangunan yang tepat sehubungan dengan perancangan bangunan. a. Struktur sebagai faktor penentu Bangunan Rancangan dan pengembangan sistem struktur sehubungan dengan konsep suatu bangunan merupakan salah satu keputusan penting yang harus dipertimbangkan oleh seorang Arsitek. Struktur dianggap sebagai faktor penentu dalam proses perancangan selain itu struktur juga dapat memberikan estetika dari bangunan. b. Struktur sebagai prinsip yang mengatur Struktur merupakan suatu prinsip perancangan yang mengatur dan mekanisme dari pemikulan beban. Selama proses perancangan, salah satu keputusan awal harus dipertimbangkan ialah bagaiman menetapkan batasan luasan ruang bangunan. Ruang tersebut nantinya akan menentukan menempatkan elemen struktur sebagai mekanisme bagi penyalur gaya secara logis. III.4 Kriteria Pemilihan Sistem Struktur Pemilihan sistem struktur yang digunakan memiliki beberapa kriteria yang penting dan perlu diperhatikan, meskipun beberapa bangunan tidak meperhatikannya. Kriteria-kriteria tersebut antara lain : 1. Aman terhadap api Artinya bagaimana reaksi sistem sturktur terhadap api dan dapat menahan meskipun sedang terjadi kebakaran. 2. Daya tahan struktur Artinya bagaimana sistem sturktur yang digunakan dapat tahan terhadap kerusakan akibat waktu dan cuaca. 17

4 3. Kekokohan Artinya bagaimana sistem sturktur yang digunakan dapat bertahan terhadap gaya-gaya horizontal yang timbul, seperti gempa atupun cuaca. 4. Visual Artinya bagaimana sistem sturktur yang digunakan dan komponen lainnya dapat berfungsi bersamaan meningkatkan konsep arsitektural bangunan. III.4.1 Manfaat Pemilihan Struktur Bila suatu struktur bangunan yang telah dipilih dipahami sebagai suatu kesatuan tidak sebagai serangkaian peristiwa tersendiri, maka diperoleh beberapa keuntungan rancangan yang penting, yaitu : III.5 1. Pengulangan. Ketergantungan pada teknologi industri dan ekonomi manufaktur memungkinkan para pembangun memperoleh komponen bangunan yang bermutu tinggi dengan biaya yang layak dan penghematan waktu dalam pekerjaan. 2. Kekhasan. Berulangkalinya terjadi keadaan yang sama dalam suatu sistem struktural menghasilkan rincian dan hubungan tang cendrung menjadi seragam diseluruh bangunan. sehingga hal ini akan menjadi salh satu pokok yang penting dalam rangcangan bangunan dan berlanjut dari ketetapan visual dalam suatu proyek arsitektur. 3. Penyesuaian. Dari karakteristik dan kendala setiap sistem terdapat pilihan dan kemungkinan yang dapat digunakan untuk menampung tugas arsitektur yang spesifik. mengandalkan suatu sistem struktur sering menentukan dan menyederhanakan kendala yang ditemui. Ekspresi Sistem Struktur Menurut Schoppenhaver suatu bangunan akan mempunyai ekspresi sistem yang hampir sempurna bila sistem struktur dapat memperlihatkan perjuangan antara kekuatan bahan-bahan struktural melawan gaya gravitasi. Dari kesimpulan diatas dapat ditarik kesimpula Ungkapan/ekspresi sistem struktur dengan menonjolkan sistem struktur bangunan tersebut. Sistem struktur yang akan memberikan bentuk pada bangunan harus diungkapkan sejujur-jujurnya, tanpa harus ditutup-tutupi 18

5 Sistem struktur harus mampu memperlihatkan suatu kekakuan dan kekuatan. III.6 Pengaruh Struktur dan Teknologi Terhadap Bentuk Untuk mendapatkan suatu bentuk bangunan yang mempunyai fungsi tertentu diperlukan bahan-bahan bangunan sebagai sarana dasar bangunan. Bahan-bahan yang merupakan elemen bangunan ini, disususn menjadi suatu kesatuan dan disebut kontruksi. Suatu sistem yang tepat perlu dipilih, sehingga dapat menghasilkan fungsi yang diinginkan secara maksimal. Selain itu bahan bangunan memiliki sifat tertentu yang akan memancarkan kesan yang berbeda-beda. pemilihan jenis bahan erat hubungannya dengan fungsi dan sifat yang dubutuhkan bangunan yang berkaitan dengan sistem struktur bangunan. sistem struktur berkembang dengan adanya kemajuan teknologi, tetapi yang terpenting adalah bagaimana memilih suatu sistem struktur dan bahan yang digunakan sesuai dengan fungsi serta kesan yang diinginkan dari bangunan tersebut. 19

6 III.7 Studi Banding Ekspresi Struktur 1. Arena Zagreb Arena Zagreb adalah multi-purpose hall olahraga yang telah dirancang oleh Kroasia arsitektur dan rekayasa perusahaan UPI-2M. Ini studio arsitektur perusahaan ini dirancang Zagreb Arena, yang terletak di bagian barat daya Zagreb, Kroasia. Desain elegan dan modern dengan eksterior seperti shell mencakup arena interior. Bentuk dasar dan elemen struktur dari balai ini adalah pra-stres prefabrikasi kolom beton bertulang dengan ketinggian hingga 39 m. Delapan puluh enam kolom yang mengelilingi lorong mendefinisikan volumenya, membawa fasad Lexan, berdiri mendukung dan membawa struktur atap baja ditangguhkan. 20

7 2. Spectacular Sport Hall Olahraga Hall ini memiliki volume besar dengan kapasitas tempat duduk yang memadai untuk menonton basket dan bola tangan. Membangun struktur mencakup permukaan interior shell ditentukan oleh geometri struktur baja, di lantai bawah Hall dihubungkan oleh pemanas utama. Bangunan ini terletak di utara-barat dan taman dataran tinggi. Posisi duduk di atas, ini memungkinkan pengunjung untuk melihat pertandingan dengan lebih dekat. Design By SADAR+VUGA. 21

Fasilitas Olah Raga dan Rekreasi di Jakarta BAB III TINJAUAN KHUSUS PROYEK

Fasilitas Olah Raga dan Rekreasi di Jakarta BAB III TINJAUAN KHUSUS PROYEK BAB III TINJAUAN KHUSUS PROYEK III.1 Tema Sebagaimana kita ketahui struktur merupakan suatu bagian dalam bangunan yang memiliki fungsi penahan beban vertical dan horizontal tetapi bersamaan dengan berkembangnya
