IMPLEMENTASI METODE PERMAINAN KAPAL PERANG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII B SMP MUHAMMADIYAH 2 DEPOK SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IMPLEMENTASI METODE PERMAINAN KAPAL PERANG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII B SMP MUHAMMADIYAH 2 DEPOK SKRIPSI"

Transkripsi

1 IMPLEMENTASI METODE PERMAINAN KAPAL PERANG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII B SMP MUHAMMADIYAH 2 DEPOK SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Disusun oleh : Neni Triyanti PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2012 i

2

3

4 PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini, penulis: Nama : Neni Triyanti NIM : Jurusan/Progam Studi Fakultas Judul : Pendidikan IPS : Ilmu Sosial : IMPLEMENTASI METODE PERMAINAN KAPAL PERANG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII B SMP MUHAMMADIYAH 2 DEPOK Dengan ini saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi ini benar-benar merupakan karya penulis. Sepanjang pengetahuan penulis, skripsi ini tidak berisi materi yang pernah ditulis oleh orang lain atau digunakan sebagai persyaratan penyelesaian studi di perguruan tinggi lain, kecuali pada bagian-bagian tertentu yang penulis gunakan sebagai sumber penulisan. Yogyakarta, 16 Juli 2012 Yang Menyatakan Neni Triyanti NIM iv

5 MOTTO Sesungguhnya setelah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan) kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain dan hanya kepada Allahlah hendaknya kamu berharap (QS. Al Insyiroh 6-8) Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua. (Aristoteles) Menuntut ilmu itu diwajibkan atas setiap muslim (Hadist Riwayat Al-Thabrani) v

6 PERSEMBAHAN Dengan mengucapkan syukur Alhamdulilah kupersembahkan karya sederhana ini kepada : Ibu dan Bapakku tercinta, atas segala doa, semangat, nasehat, petuah dan perjuangan yang tiada henti-hentinya untukku Almameterku vi

7 IMPLEMENTASI METODE PERMAINAN KAPAL PERANG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII B SMP MUHAMMADIYAH 2 DEPOK ABSTRAK Oleh: NENI TRIYANTI NIM Proses pembelajaran IPS pada umumnya masih menggunakan metode ceramah dan kurang menerapkan model-model pembelajaran. Hal ini menyebabkan rendahnya motivasi belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan metode Permainan Kapal Perang dalam meningkatkan motivasi belajar IPS, serta mengetahui kendala-kendala yang dihadapi dalam penerapan metode Permainan Kapal Perang siswa kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus yang masing-masing siklus terdiri dari empat komponen yaitu perencanaan (planning), tindakan (action), pengamatan (observing), dan refleksi (reflecting). Tenik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, angket motivasi belajar siswa, dan catatan lapangan. Keabsahan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan triangulasi metode. Penelitian ini menggunakan dua bentuk analisis data yaitu analisis data kuantitatif dan analisis data kualitatif. Kriteria keberhasilan tindakan dalam penelitian ini yaitu apabila rata-rata motivasi belajar siswa mencapai persentase 75% atau lebih. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada peningkatan motivasi belajar siswa setelah menggunakan metode Permainan Kapal Perang. Pada saat pra tindakan rata-rata motivasi belajar siswa sebesar 49,38%. Pada siklus I rata-rata motivasi belajar siswa adalah 68,85%, dan pada siklus II rata-rata motivasi belajar siswa meningkat menjadi 78,32%. Hal ini berarti rata-rata motivasi belajar siswa sudah mencapai kriteria keberhasilan tindakan yaitu 75% atau lebih. Dengan demikian implementasi metode Permainan Kapal Perang dapat digunakan untuk meningkatkan motivasi belajar IPS siswa kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok. Kendala-kendala yang dihadapi dalam penerapan metode Permainan Kapal Perang yaitu situasi kelas menjadi ramai sehingga dapat menganggu kelas lain, terdapat peserta didik yang tidak aktif dalam kelompok, serta peserta didik kesulitan dalam membuat soal. Kata kunci : Motivasi, metode Permainan Kapal Perang vii

8 KATA PENGANTAR Alhamdulillahi robbil aalamin. Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala hidayah dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Implementasi Metode Permainan Kapal Perang Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPS Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok. Penulisan skripsi ini merupakan suatu syarat kelulusan guna memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Progam Studi Pendidikan IPS, Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini, tidak terlepas dari bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan segala hormat dan kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Rektor Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) yang telah memberikan kesempatan pada saya untuk menyelesaikan studi pada Program Studi Pendidikan IPS FIS Universitas Negeri Yogyakarta. 2. Dekan Fakultas Ilmu Sosial UNY atas pemberian ijin dan dukungannya. 3. Koordinator Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) FIS UNY, atas kerjasama yang baik sejak persiapan sampai dengan selesainya penelitian ini. viii

9 4. Bapak Saliman, M.Pd. Penasehat Akademik yang telah memberikan dorongan dan bantuan dalam penulisan proposal penelitian. 5. Ibu Nur Hidayah, M.Si. Dosen Pembimbing yang banyak memberikan pengarahan, nasehat, petunjuk, dan masukan yang berguna dalam penyusunan skripsi ini. 6. Bapak Supardi, M.Pd. Dosen Pembimbing yang banyak memberikan pengarahan, nasehat, petunjuk, dan masukan yang berguna dalam penyusunan skripsi ini. 7. Ibu Puji Lestari, M.Hum. Penguji Utama Skripsi yang telah memberikan bimbingan dan arahan dalam menyusun TAS. 8. Segenap Dosen dan Staf Pengajar di jurusan Pendidikan IPS yang selama ini telah mendidik dan memberikan ilmu pengetahuan bagi penulis. 9. Ibu Romiyatun, S.Pd. Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah 2 Depok. 10. Ibu Muji Suharti, B.A. Guru IPS di SMP Muhammadiyah 2 Depok. 11. Siswa kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok tahun ajaran 2011/2012 yang telah menyediakan diri sebagai subyek penelitian. 12. Ayah dan ibunda tercinta yang telah membimbing, mendidik, membesarkan dan mendoakan slalu di setiap langkahku, serta kakak dan adikku tercinta yang telah memberikan semangat untukku. 13. Mas Daryono yang selalu memotivasi, memberikan semangat, bantuan dan hari-hari yang indah atas penyusunan skripsi ini. 14. Sahabat-sahabatku: Kurniati Puspaningtyas, Florence Oktora, Khafidotun Nimah, Dinda Fatmah Dewanti, Narulita W.P, Dini Fajri, Hani Ambarwati, ix

10 Lina Anggraeni, Dewi. S dan Puspita Handayani terima kasih kalian telah memberikan semangat dan dorongan padaku untuk segera menyusun dan menyelesaikan skripsi ini. 15. Teman-teman seperjuangan Pendidikan IPS UNY Angkatan 2008 bersama kalian ku temukan pengalaman baru yang amat berkesan dan tak akan terlupakan 16. Pihak-pihak lain yang tidak mungkin disebutkan namanya satu-persatu dalam kesempatan ini, yang telah membantu terlaksananya penelitian ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan dan sangat jauh dari sempurna. Maka dari itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkannya. Amien. Yogyakarta, 16 Juli 2012 Penulis Neni Triyanti NIM x

11 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... KATA PENGANTAR. DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN vii viii xi xiii xiv xv BAB I PENDAHULUAN. 1 A. Latar Belakang... 1 B. Identifikasi Masalah... 4 C. Pembatasan Masalah.. 5 D. Rumusan Masalah.. 5 E. Tujuan Penelitian 6 F. Manfaat Penelitian.. 6 BAB II KAJIAN TEORI... 8 A. Kajian Teori Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SMP/MTS... 8 a. Pengertian Pembelajaran 8 b. Pengertian Ilmu pengetahuan Sosial (IPS) 9 c. Tujuan Ilmu pengetahuan Sosial (IPS). 12 d. SK KD IPS SMP Kelas VIII Motivasi Belajar. 16 a. Pengertian Motivasi b. Ciri-ciri motivasi 17 c. Fungsi Motivasi. 19 d. Cara mengembangkan Motivasi Teori yang mendukung Metode Permainan Kapal Perang 25 a. Model pembelajaran kooperatif 25 b. TGT (Teams Game Tournament) Metode Permainan Kapal Perang 36 B. Penelitian yang Relevan 40 C. Kerangka Berpikir. 43 D. Hipotesis Tindakan 44 xi

12 BAB III METODE PENELITIAN 45 A. Jenis Penelitian 45 B. Desain Penelitian. 45 C. Definisi Operasional Variabel. 50 D. Lokasi Penelitian. 51 E. Subjek Penelitian. 51 F. Waktu Penelitian. 52 G. Sumber Data 52 H. Teknik Pengumpulan Data.. 52 I. Instrumen Penelitian 53 J. Keabsahan Data K. Teknik Analisis Data L. Kriteria Keberhasilan Tindakan BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.. 59 A. Hasil Penelitian Deskripsi Tempat Penelitian a. Sejarah Singkat SMP Muhammadiyah 2 Depok 59 b. Kondisi Fisik SMP Muhammadiyah 2 Depok c. Kondisi Non fisik SMP Muhammadiyah 2 Depok 60 d. Kondisi Umum Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok Deskripsi Hasil Penelitian a. Pra Tindakan.. 63 b. Siklus I c. Siklus II. 70 B. Pembahasan. 78 C. Pokok-Pokok Temuan Penelitian 81 D. Keterbatasan 82 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 83 A. Kesimpulan.. 83 B. Saran 84 Daftar Pustaka. 86 Lampiran.. 89 xii

13 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. SK KD IPS SMP Kelas VIII Perbedaan Metode Teams Game Tournament dan Metode Permainan Kapal Perang Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Metode Permainan Kapal Perang Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Motivasi Kisi-Kisi Observasi Metode Permainan Kapal Perang Kisi-Kisi Observasi Motivasi Kisi-Kisi Angket Motivasi Setelah Menggunakan Metode Permainan Kapal Perang Pelaksanaan Kegiatan Siklus I Pelaksanaan Kegiatan Siklus II Rata-Rata Motivasi Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok Siklus I Dan II Persentase Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok Siklus I Dan II.. 81 xiii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Kerangka Berpikir Desain Penelitian Tindakan Kelas Menurut Kemmis dan Taggart Grafik Rata-Rata Motivasi Belajar IPS Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok. 80 xiv

15 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Lembar Observasi Metode Permainan Kapal Perang Lembar Observasi Motivasi Lembar Angket Motivasi Setelah Menggunakan Metode Permainan Kapal Perang Lembar Wawancara Metode Permainan Kapal Perang Lembar Wawancara Motivasi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II Hasil Observasi Siklus I Hasil Observasi Siklus II Transkip Hasil Wawancara Siklus I Transkip Hasil Wawancara Siklus II Catatan Lapangan Siklus I Catatan Lapangan Siklus II Perhitungan Angket Motivasi Daftar Kelompok Metode Permainan Kapal Perang Daftar Hadir Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 2 Depok Triangulasi Foto-Foto Penelitian Surat Ijin Penelitian. 178 xv

SKRIPSI. Disusun Oleh: Khafidhotun Ni mah

SKRIPSI. Disusun Oleh: Khafidhotun Ni mah PENERAPAN METODE DISKUSI BERBANTUAN MEDIA GAMBAR SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 1 KARANGMONCOL KABUPATEN PURBALINGGA SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas
