PEMBUATAN SOFTWARE SIMULASI EMERGENCY RESPONSE PLAN DI PT. INDONESIA MARINA SHIPYARD DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI INFORMASI ARENA 5

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMBUATAN SOFTWARE SIMULASI EMERGENCY RESPONSE PLAN DI PT. INDONESIA MARINA SHIPYARD DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI INFORMASI ARENA 5"

Transkripsi

1 PEMBUATAN SOFTWARE SIMULASI EMERGENCY RESPONSE PLAN DI PT. INDONESIA MARINA SHIPYARD DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI INFORMASI ARENA 5 ASEP MOCHAMAD ZULPIKAR

2 LATAR BELAKANG Skenario tanggap darurat perusahaan yang belum memenuhi standar NFPA 101 Life Safety Code Perlu adanya media untuk mengevaluasi Perancangan Skenario Tanggap Darurat Simulasi penting untuk melatih pekerja untuk menghadapi keadaan Darurat

3 PERUMUSAN MASALAH 1. Bagaimana menghitung jumlah pintu penyelamatan sesuai dengan jumlah penghuni didalamnya. 2. Bagaimana menentukan Assembly Area sebagai tempat evakuasi saat keadaan darurat. 3. Bagaimana menghitung Time For Passage (waktu pelarian diri). 4. Bagaimana cara mengolah data simulasi waktu pelarian diri dengan memanfaatkan tekonolgi informasi Rockwell Software Arena 5.0

4 TUJUAN PENELITIAN 1. Menghitung jumlah pintu penyelamatan sesuai dengan jumlah penghuni didalamnya. 2. Menentukan Assembly Area sebagai tempat evakuasi saat keadaan darurat. 3. Menghitung Time For Passage (waktu pelarian diri) 4. Mengolah data simulasi waktu pelarian diri dengan memanfaatkan software Emergency Response Plan simulation yang dibuat dengan menggunakan Rockwell Software Arena 5.0

5 MANFAAT PENELITIAN Bagi perusahaan Bagi institusi Bagi peneliti

6 BATASAN : Penelitian ini difokuskan di PT. Indonesia Marina Shipyard Penelitian ini difokuskan pada kebakaran. Faktor psikologi masing masing individu tidak dibahas pada penelitian ini. Perancangan software simulasi menggunakan media Rockwell Software Arena 5.0 Perhitungan biaya tidak dibahas dalam penelitian ini. Prosedur ERP tidak dibahas dalam simulasi ERP

7 EMERGENCY RESPONSE PLAN

8 Definisi Keadaan Darurat : Suatu keadaan mendadak atau kondisi yang tidak diinginkan berkembang dan dapat berakibat membahayakan atau merugikan bagi perusahaan, karyawan, atau merusak lingkungan yang memerlukan tindakan segera untuk mengurangi akibat yang ditimbulkan dan apabila mungkin, melakukan tindakan pemulihan untuk menguasai keadaan.

9 Ada 3 tipe rute penyelamatan diri dari bahaya kebakaran yaitu: langsung menuju tempat terbuka melalui koridor atau gang melalui terowongan atau tangga kedap asap/api

10 Pengamanan rute evakuasi rute evakuasi harus bebas dari barang-barang yang dapat mengganggu kelancaran evakuasi koridor, terowongan, tangga darurat harus merupakan daerah aman sementara dari bahaya api, asap, dan gas rute penyelamatan harus diberi penerangan yang cukup dan tidak tergantung dari sumber utama arah menuju exit harus dipasang petunjuk yang jelas

11 Berdasarkan klasifikasi Bahaya hunian : Lamanya waktu keluar Resiko ringan = 3 menit Resiko sedang = 2 ½ menit Resiko berat = 2 menit Panjang jarak tempuh Resiko ringan = 30 meter Resiko sedang = 20 meter Resiko berat = 15 meter

12 Faktor yang mempengaruhi Waktu Escape yaitu : 1. Lebar efektif (We) 2. Faktor kepadatan (D) 3. Kecepatan perpindahan individual (S) 4. Spesifik Flow (Fs) 5. flow of person (Fc) 6. Time for passage (Tp)

13 Tempat tempat dalam bangunan umum & perdagangan Density factor (m 2 /orang) Tempat pertemuan Ruang makan, kafetaria Kantor Tempat tinggal Garasi Rumah sakit Perindustrian Gedung Pendidikan Pertokoan (basement dan lantai dasar) Pertokoan (lantai diatasnya)

14 Lebar Efektif (We) Merupakan lebar efektif yang dapat dilalui Faktor kepadatan (D) Untuk Faktor kepadatan atau Density ini nilai nya di ambil dari NFPA 101

15 Kecepatan perpindahan individual (S) S = k akd Dimana : S = kecepatan saat melalui jalur D = density atau kepadatan dalam orang di setiap unit area k = konstanta sesuai table 2.4 ; = k1; dengan a = 2.86 untuk kecepatan dalam ft/min dan density dalam person/ft2 = k2; dengan a = untuk kecepatan dalam m/s dan density dalam person/m2 Tabel Konstanta untuk perhitungan kecepatan

16 Spesifik Flow (Fs) Fs = S.D Dimana : Fs = Spesifik flow S = kecepatan saat melalui jalur D = density atau kepadatan dalam orang di setiap unit area Flow of person (Fc) Fc = Fs x We Time for passage (Tp) Tp = P / Fc Dimana : P = Jumlah orang aktual Fc = Calculated flow

17 START METODE PENELITIAN Survey Pendahuluan Perumusan Masalah Penetapan Tujuan Perhitungan Emergency Exit Apakah Jumlah Penghuni Hasil Perhitungan Sesuai Dengan Jumlah AKtual Penentuan & Perhitungan Meeting Point ANALISA : - Analisa Hasil Perhitungan Pintu dan Waktu Exit - Analisa Penentuan Meeting Point - Pembuatan Skenario ERP FIre Perencanaan Emergency Response Plan Kesimpulan & Saran A

18 A Penentuan Data- Data Input Pengolahan Data Pembuatan Program Pengujian & Verifikasi Program sesuai NFPA YES Output program Lamanya waktu escape END

19 DATA BANGUNAN Exit route Pintu Darurat (exit) Tangga Darurat Assembly Area Exit sign Luas temporary (bangunan keseluruhan) Luas permanent (tangga, open floor, dan toilet)

20 EVALUASI SARANA ESCAPE Gedung Exit route Pintu daurat (exit) Tangga darurat Assembly Area Exit Sign Head Office Slipway Owner /. Surveyor Workshop Medical Centre

21 Perhitungan Jumlah orang Gedung Ruang Luas Bangunan Density Factor Jumlah Orang Accounting 47,2 m Direction Room 3 50 m Direction Room 2 75 m Direction Room 1 46,25 m Ruang Makan 87,5 m Chief staff room 11,64 m Head Office Meeting Room 1 50 m 2 6 Meeting Room 2 41,25 m 2 6 Marketing Room 38,25 m 2 6 Negotiation Room 23,25 m Pantry 7,5 m Storage 6 m Toilet wanita 18,75 m Toilet pria 18,75 m 2 6 3

22 Perhitungan kebutuhan pintu darurat Gedung Ruang Jumlah Orang (N) Waktu Escape* (T) (menit) LTK** Number of Exit Head Office Accounting 8 2 ½ 0 1 Direction Room ½ 0 1 Direction Room ½ 0 1 Direction Room ½ 0 1 Ruang Makan 15 2 ½ 0 1 Chief staffroom 2 2 ½ 0 1 Meeting Room ½ 0 1 Meeting Room ½ 0 1 Marketing Room 6 2 ½ 0 1 Negotiation Room 4 2 ½ 0 1 Pantry 1 2 ½ 0 1 Storage 1 2 ½ 0 1 Toilet wanita 3 2 ½ 0 1 Toilet pria 3 2 ½ 0 1

23 Assembly Area Peletakan Assembly Area, berlawanan dengan arah angin, yaitu sbb: Assembly Area 1 = jalan masuk menuju PT. IMS (1300 m 2 ) Assembly Area 2 = depan kantin (3600 m 2 ) Assembly Area 3 = depan mobile workshop (1300 m 2 )

24 Perhitungan Waktu escape

25 Gedung Lebar Exit Route (L) (m) Exit Route Element Boundary Layer (C) (m) We (L C) (m) Head Office 5 door 0,15 4,85 Slipway 4 door 0,15 3,85 3 door 0,15 2,85 O / S 2 door 0,15 stairways 0,15 1,7 Engneering Admin 2 door 0,15 1,85 Engineering Office 2 door 0,15 1,85 EDP Office 2 door 0,15 1,85

26 Time for Passage (Tp) Gedung Jumlah orang (N) We (m) Fs (orang/(ms)) Fc = Fs x We (orang /s) Tp = N / Fc (s) Head Office 87 4, , ,67 Slipway 22 3, , ,09 Owner / 23 2, , ,19 Surveyor 23 1, , ,55 Medical Centre 12 1, , ,36 Engneering Admin 12 1, , ,36 Engineering Office 14 1, , ,75 EDP Office 13 1, , ,05 Workshop A , , ,1 Workshop B , , ,1 Workshop C , , ,1 Kantin 36 4, , ,2

27 Waktu Escape (T) Gedung Tp pada gedung (s) Jumlah Exit (Je) Waktu Escape T = Tf / Je (s) Head Office 122, ,335 Slipway 39, ,09 Owner / 55, ,19 Surveyor 92, ,55 Medical Centre 44, ,36 Engneering Admin 44, ,36 Engineering Office 51, ,75 EDP Office 48, ,05 Workshop A 112,1 2 56,05 Workshop B 112,1 2 56,05 Workshop C 112,1 2 56,05 Kantin 49, ,2

28 Travel Distance Gedung Ruang Travel Distance (m) Accounting 17, 87 Direction Room 3 20,1 Direction Room 2 23,86 Direction Room 1 31,19 Ruang Makan 25,35 Chief staff room 20,74 Head Office Meeting Room 1 18,23 Meeting Room 2 22,27 Marketing Room 21,62 Negotiation Room 22,27 Pantry 27,56 Storage 26,8 Toilet wanita 29 Toilet pria 30,2

29 Modul yang dipakai dalam simulasi Create 1 0 Modul Create Route 1 Modul Route Station 1 Modul Station Record 1 Modul Record Assign 1 Modul Assign Dispose 1 0 Modul Dispose

30 SIMULASI ERP MENGGUNAKAN ARENA MULAI TERJADI KEADAAN DARURAT Semua Pekerja Keluar menuju Escape Route dari masing masing ruangan tempat mereka melakukan aktivitas / pekerjaan Software Menganalisa Pergerakan Pekerja Dilihat Dari Time Escape SELESAI Kesesuaian Perhitungan dengan NFPA 101 Life Safety Code, dilihat dari total waktu escape sejak awal terjadi keadaan darurat dan jumlah korban yang selamat

31 TERIMA KASIH

PENERAPAN EMERGENCY RESPONSE PLAN PADA GEDUNG PERKANTORAN DAN PERDAGANGAN PROYEK PT. TATA. Oleh: Inggi Irawan ( )

PENERAPAN EMERGENCY RESPONSE PLAN PADA GEDUNG PERKANTORAN DAN PERDAGANGAN PROYEK PT. TATA. Oleh: Inggi Irawan ( ) PENERAPAN EMERGENCY RESPONSE PLAN PADA GEDUNG PERKANTORAN DAN PERDAGANGAN PROYEK PT. TATA Oleh: Inggi Irawan (6505 040 0) Latar Belakang TATA adalah suatu perusahaan yang bertindak di bidang konstruksi.
