Perancangan Dan Implementasi Direct Torque Control 2 Level Inverter Pada Motor Induksi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perancangan Dan Implementasi Direct Torque Control 2 Level Inverter Pada Motor Induksi"

Transkripsi

1 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 Perancangan Dan Implementasi Direct Torque Control 2 Level Inverter Pada Motor Induksi Widyanika Prastiwi, Eka Iskandar dan Rusdhianto Effendie A.K. Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Jl. Arief Rahman Hakim, Surabaya 60 ditto@ee.its.ac.id, iskandar@elect-eng.its.ac.id Abstrak Motor induksi saat ini lebih banyak digunakan dalam dunia industri dibandingkan dengan motor DC. Hal ini dikarenakan motor induksi mempunyai beberapa keunggulan dibandingkan motor DC diantaranya adalah motor induksi lebih tangguh, lebih efisien, lebih murah dari segi perbaikan. Pengaturan kecepatan motor induksi dapat dilakukan dengan beberapa metode, salah satunya dengan mengatur torsi secara langsung. Direct Torque Control (DTC) merupakan salah satu metode yang dikembangkan dalam pengaturan kecepatan dengan cara mengatur secara langsung nilai dari torsi motor. Pada DTC klasik di dalam praktiknya, sering terjadi beberapa masalah seperti tingginya torsi ripple dan distorsi arus pada stator. Oleh karena itu digunakan DTC dengan level yang lebih tinggi untuk mengurangi hal tersebut. Pada paper ini akan dibahas perancangan sistem DTC 2 level inverter pada motor induksi yang dapat mengurangi adanya torsi ripple. Pada hasil pengujian motor 3 phasa didapatkan hubungan antara arus, dan torsi adalah berbanding lurus. Semakin besar nilai arus maka torsi akan semakin besar. Hubungan arus, frekuensi, dan torsi adalah berbanding terbalik, ketika frekuensi diturunkan maka arus akan naik begitu juga torsi pun akan terus naik sebanding dengan arus. Kata Kunci - Direct Torque Control 2 Level, Inverter, Motor Induksi. M I. PENDAHULUAN otor induksi merupakan motor penggerak yang paling banyak digunakan dalam bidang industri. Namun karena karakteristiknya yang sulit untuk dikendalikan sehingga memerlukan pengaturan kecepatan. Motor induksi umumnya dioperasikan untuk kecepatan tetap. Berdasarkan survei bila motor dioperasikan dengan kecepatan variabel, maka motor akan mengkonsumsi daya listrik yang kecil. Karena itu motor ini banyak dipakai dengan kecepatan variabel. Untuk mengatur kecepatan motor induksi pada kecepatan tetap dan kecepatan variabel diperlukan frekuensi atau torsi. Pengaturan kecepatan motor induksi juga dapat dilakukan dengan berbagai cara seperti kontrol tegangan per frekuensi (v/f) atau dikenal dengan kontrol skalar, serta kontrol vektor yang mengatur secara langsung arus stator motor. Pada motor induksi konverter daya difungsikan untuk mengatur parameter dari motor, dengan mengatur parameter akan dapat mempengaruhi kecepatan putar motor. Hal ini membuktikan bahwa pengaturan terhadap motor induksi sangat sulit. Untuk mengatasi hal tersebut telah dikembangkan suatu metode kontrol yaitu Direct Toque Control. Direct Torque Control adalah suatu metode pengendalian yang dapat mengendalikanl torsi dan fluks secara langsung. Selain itu DTC juga mempunyai struktur yang sederhana dan respon yang dihasilkan juga optimal. Rangkaian inverter pada DTC dikendalikan secara langsung dengan Pulse Width Modulation. Keunggulan dari DTC adalah tidak adanya transformasi koordinat pada motor, tidak menggunakan regulator arus, dan juga tidak mempunyai blok diagram modulasi tegangan. Sedangkan kelemahan utama dari DTC adalah adanya ripple pada torsi motor. Untuk mengatasi permasalahan tersebut maka digunakan DTC 2 level inverter. Makalah ini dibagi menjadi enam bagian. Bagian selanjutnya adalah mengenai teori dasar. Bagian ketiga adalah perancangan sistem dan identifikasi model matematis plant yang selanjutnya dibuat desain kontroler. Hasil dan analisis disampaikan pada bagian keempat kemudian disampikan hasil analisis data. Kesimpulan mengenai hasil yang didapatkan, selanjutnya disampaikan pada bagian terakhir. A. Motor Induksi 3 Phasa II. TEORI DASAR Motor induksi adalah motor listrik arus bolak-balik (AC) yang putaran rotornya tidak sama dengan putaran medan putar pada stator, dengan kata lain putaran rotor dengan putaran medan pada stator terdapat selisih putaran yang disebut slip. Motor induksi memliki dua komponen listrik utama yaitu stator dan rotor. Stator merupakan bagian motor yang tidak berputar (diam). Pada Gambar dapat dilihat tentang konstruksi motor induksi secara keseluruhan. Gambar. Konstruksi Motor Induksi Parameter motor induksi tiga phasa yang digunakan dalam implementasi DTC 2 level ini : Jenis motor ( m ) : 3 phasa Putaran medan putar ( ω m (t)) : 500 Rpm Frekuensi ( f ) : 50 Hz Jumlah alur ( G ) : 24 lubang ( alur )

2 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 2 Diameter dalam stator (D ) Diameter luar stator (D 2 ) Panjang stator (L) Tebal gandar stator (Dy) Lebar gigi terkecil (W ts ) Jenis gulungan Arus (I) Daya (P) : 48 mm = 4,8 cm : 90 mm = 9 cm : 5 mm = 5, cm : 2 mm = 2, cm : 4 mm = 0,4 cm : spiral / rata : 0,485 Ampere tiap phasa : 77,20736 Watt (0,2407 PK) Momen Inersia Motor : 0,25 kgm 2 Damper : 0,0025 kgm 2 B. Direct Torque Control (DTC) Direct Torque Control (DTC) merupakan suatu metode kontrol digunakan dalam pengendalian kecepatan motor induksi. Baik dalam pengendalian dengan kecepatan tetap maupun berubah-ubah. Konsep dasar dari metode ini dapat dilihat pada Gambar 2. Konfigurasi DTC terdiri dari histeresis kontroler, estimator fluks dan torsi, dan sistem kontrol vektor tegangan sebagai masukan inverter. Pada blok diagram DTC, terdapat 2 loop untuk fluk stator dan torsi. Nilai referensi dari fluk stator dan torsi dibandingkan dengan nilai hasil estimasi, kemudian hasilnya menjadi referensi untuk proses selanjutnya.. Komparator digunakan untuk mendapatkan nilai kesalahan torsi pada daerah histeresisnya. Nilai kesalahan fluks dan torsi didapatkan dari persamaan 2 sebagai berikut : T e T ref T est Nilai torsi elektromagnetik yang dihasilkan dari tahap sebelumnya dibandingkan dengan acuan torsi elektromagnetik diwakili oleh Gambar 3. Dengan cara ini, nilai torsi dapat meningkat, penurunan atau mempertahankan torsi, tergantung pada keluaran dari komparator. T ref + T est - T e 0 - Gambar 3. Level Komparator Torsi Histerisis dt III. PERANCANGAN SISTEM A. Gambaran Umum Perancangan Sistem (2) Pada Tugas Akhir ini dirancang suatu sistem Direct Torque Control (DTC) 2 level inverter untuk pengaturan kecepatan motor induksi 3 phasa yang disuplai dengan tegangan DC keluaran dari rectifier. Proses yang harus dilakukan sebelum mengintegrasikan alat adalah merancang seluruh perangkat elektronik. Blok fungsional sistem dapat dilihat pada Gambar Vdc gnd Driver Inverter R S T Inverter R S T IM Catu Daya Input kecepatan +5 Vdc gnd Mikrokontroler Gambar 4. Blok Fungsional Sistem Rectifier Vdc V i ia ib Rpm Sensor Arus Gambar 2. Konfigurasi DTC Berdasarkan Gambar 2, dapat dinyatakan bahwa besarnya error fluks dan torsi dijaga agar berada didalam hysterisis band. C. Estimator Torsi Pada pengaturan kecepatan putaran motor induksi 3 phasa metode DTC, estimator berfungsi sebagai pengganti sensor kecepatan dan posisi rotor. Nilai torsi berdasarkan persamaan tegangan stator estimasi tidak memerlukan sinyal kecepatan atau posisi jika berada pada sumbu stationer. Persamaan tegangan dan arus stator berada pada sumbu dq berdasarkan transformasi Park. Torsi elektromagnetik di dapat dari persamaan sebagai berikut: B. Perancangan Algoritma Estimator Torsi Torsi estimasi digunakan untuk mencari nilai error torsi dengan membandingkan nilai pada torsi referensi. Nilai torsi didapatkan dari estimasi arus yang diukur pada aliran listrik salah satu phasa motor induksi. Pada blok estimasi, masukannya berupa tegangan dan arus stator dari motor induksi pada sumbu-abc. Blok estimator torsi dapat dilihat pada Gambar 5 berikut. () Gambar 5. Blok Estimator Torsi

3 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 3 C. Identifikasi dan Pemodelan Sistem Dengan menggunakan permisalan untuk masukan kecepatan yang diinginkan, maka diperoleh keluaran berupa torsi referensi. Didapatkan fungsi alih dari model matematis plant. Respon plant yang diinginkan merrupakan respon orde satu. Pada Gambar 6 dapat dilihat respon plant yang diinginkan. k (3) ( s Dengan nilai K =, = 2, maka fungsi alih dari plant adalah sebagai berikut: ( 2 s (3.6) Ts k ( k) ( e ) Ts ( k ) ( k ) e Ts ( k ) e ( k) Ts Ts ( k ) ( e ) e ( k) Untuk mendapatkan kecepatan dalam rps dapat digunakan persamaa 0 sebagai berikut: * ( t) ( t) (0) 60 (6) (7) (8) (9) Percepatan adalah perubahan akselerasi kecepatan terhadap waktu. Percepatan terjadi akibat gaya putar dari motor ataupun dari beban. Percepatan dapat dinyatakan dalam persamaan sebagai berikut: () Gambar 6. Respon Pemodelan Plant D. Pengaturan Kecepatan Tanpa Sensor Kecepatan Pada perancangan Tugas Akhir ini akan dibuat suatu sistem yang dapat mengatur kecepatan motor induksi tanpa menggunakan sensor kecepatan dengan cara melakukan perhitungan nilai torsi. Dimisalkan kecepatan motor induksi yang diinginkan merupakan respon orde satu dengan respon orde seperti yang ditunjukan pada Gambar 7. Dari hasil identifikasi model motor dengan masukan dan keluaran, didapatkan persamaan plant sebagai berikut: k (. s Sehingga didapatkan perancangan hubungan antara kecepatan motor dengan nilai torsi yang diingikan, ditunjukkan pada Gambar 8. ( T s (2) J s B Maka persamaan hubungan torsi dengan kecepatan adalah sebagai berikut: d J B T r (3) dt Gambar 8. Hubungan Antara Kecepatan Motor Dengan Nilai Torsi Yang Diinginkan Gambar 7. Respon Kecepatan yang Diinginkan Sehingga persamaan untuk kecepatan motor induksi yang diinginkan dapat ditulis sebagai berikut : t (4) ( t) ( e ) dimana (5) t Ts. k Untuk dapat mengatur kecepatan pada motor induksi diperlukan pengaturan frekuensi pada penyulutan inverter tiga phasa. Frekuensi sumber yang dibutuhkan untuk menghasilkan kecepatan motor adalah : 60 f s mp n (4) Dimana, ω mp = Kecepatan medan putar fs = Frekuensi sumber n = Jumlah kutub pada motor

4 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 4 Spesifikasi kecepatan medan putar motor adalah 500rpm. Slip dapat mengakibatkan putaran motor berkurang. Oleh karena itu slip yang diijinkan adalah antara 5% sampai dengan 8%. Jika slip yang diinginkan adalah 8%, maka didapatkan persamaan 5 dan 6 sebagai berikut: m ( * mp ( 60 f s n n f m s 60( nm fs 60( 0.08) Untuk mendapatkan torsi yang diinginkan diperlukan pengaturan duty cycle. Torsi yang terukur dengan sensor arus (Te) merupakan torsi hasil estimasi, sedangkan torsi yang diinginkan adalah pada inverter (Tr). Untuk mengatasi hal tersebut dibuat kontroler PI yang menghubungkan torsi dengan persentase duty cycle. Hubungan antara torsi, kontroler PI dan persentase duty cycle yang harus diberikan dapat dilihat pada Gambar 9. T r + - Te e(t) PI % DutyCycle Gambar 9. Hubungan Antara Arus, Kontroler PI dan Presentase Duty Cycle Dengan demikian pengaturan kecepatan tanpa sensor kecepatan, ditunjukkan pada Gambar 0. (t) 60 f r HZ ( ) ( ) 00-a% f m e(t) Te PI DC (%) Inverter Gambar 0. Blok Diagram Pengaturan Kecepatan Tanpa Sensor Kecepatan (DTC 2 level) IV. HASIL DAN ANALISA (5) (6) A. Pengujian Implementasi Kecepatan Motor Terhadap Input Frekuensi Motor Induksi 3 Phasa Pengujian kecepatan dilakukan dengan menghubungkan motor induksi dengan sumber 3 fasa dengan inverter dan keudian fekuensi dari inverter diubah dari nilai 0Hz sampai dengan 60Hz. Data kecepatan yang ambil diukur dengan menggunakan tachometer digital. Pengujian kecepatan ini bertujuan untuk mengetahui respon frekuensi pada inverter terhadap keluaran kecepatan motor induksi 3 phasa. Pada pengujian kecepatan dilakukan menggunakan tegangan masukan 00 Volt AC. Hasil dari pengukuran dapat dilihat pada Tabel. Tabel. Pengujian Kecepatan Motor Dengan Tegangan Masukan 00 V AC No. Rpm Vdc (V) f (Hz) 298,7, , , , , , , , , ,75 60 Dari data yang ditampilkan pada Tabel dapat dilihat perbandingan antara respon frekuensi dan respon kecepatan adalah berbanding lurus. Kecepatan akan bertambah (motor berputar semakin cepat) ketika masukan frekuensi yang diberikan juga bertambah. Salah satu contoh ketika diberikan masukan frekuensi 50Hz maka kecepatan motor yang dihasilkan adalah 476 rpm. Tegangan tachogenerator yang dihasilkan dari motor DC yang dikopel dengan motor induksi juga dapat dijadikan acuan, bahwa apabila tegangan yang dihasilkan semakin besar maka kecepatan dari motor induksi juga besar. Sebagai contoh apabila masukan frekuensi yang diberikan adalah 30Hz, kecepatan yang dihasilkan adalah 896,4 rpm dan tegangan keluaran dari tacho adalah 9,4 Volt DC. Sedangkan ketika masukan frekuensi yang diberikan adalah 0Hz, kecepatan yang dihasilkan adalah 38,4 rpm dan tegangan keluaran dari tacho adalah 2,9 Volt DC. Tegangan AC yang diberikan tidak berpengaruh pada tegangan keluaran yang dihasilkan oleh motor DC. B. Pengujian Pengaturan Kecepatan Tanpa Sensor Kecepatan Sistem yang dibangun pada Tugas Akhir ini merupakan pengendalian kecepatan motor induksi tanpa menggunakan sensor kecepatan. Pada tahap pengujiannya, sebelum diimplementasikan pada real plant dilakukan simulasi sistem pada program simulasi dengan parameter yang telah ditentukan sebelumnya.. Simulasi Respon Torsi Referensi Torsi referensi digunakan sebagai acuan nilai torsi estimasi yang dihasilkan dari putaran rotor. Pada semulasi yang dilakukan dimisalkan kecepatan motor yang diinginkan adalah 500 rpm.

5 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 5 tor Gambar. Respon Torsi Referensi Dari hasil simulasi yang ditampilkan pada Gambar diketahui bahwa ketika diberikan masukan kecepatan 500 rpm, maka torsi referensi dalam keadaaan steady state yang dihasilkan adalah 3,758 Nm. Perbandingan antara respon torsi dengan respon kecepatan berbanding terbalik. Apabila kecepetan yang diingkan bertambah maka nilai torsi yang dihasilkan akan semakin turun. Pada Gambar 2. ditampilkan hasil simulasi perbangdingan antara respon torsi dengan respon Nilai torsi yang dihasilkan merupakan nilai pada saat keadan tunak (steady state). Implementasi sistem secara keseluruhan dilakukan sebanyak dua kali percobaan yakni implementasi dengan tegangan AC yang diberikan sebesar 20 Volt dan 80 Volt. Dengan demikian didapatkan hasil pengukuran torsi referensi dan torsi estimasi yang dihasilkan akibat putaran motor induksi. Data kecepatan didapatkan dari hasil pengukuran dengan menggunakan tachometer. Pada Tabel 2 dan Tabel 3 dapat dilihat hasil pengujian yang telah dilakukan dimana f adalah frekuensi, Tr adalah torsi referensi dan T est adalah torsi estimasi. Tabel 2. Nilai Torsi Pada Saat Tegangan 20 Volt AC f Kecepatan Tr T est 0 Hz 290,7 rpm 8,25 Nm 2,694 Nm 5 Hz 455 rpm 5,477 Nm,605 Nm 20 Hz 60, rpm 4,08 Nm,456 Nm 25 Hz 744, rpm 3,35 Nm,23 Nm 30 Hz 879,8 rpm 2,738 Nm,047 Nm 35 Hz 063 rpm 2,48 Nm 0,857 Nm 40 Hz 98 rpm 2,052 Nm 0,809 Nm 45 Hz 274 rpm,735 Nm 0,7 Nm 50 Hz 493 rpm,643 Nm 0,648 Nm 55 Hz 523 rpm,49 Nm 0,58 Nm 60 Hz 74 rpm,36 Nm 0,375 Nm Dari hasil pengujian pada Tabel 2 dapat dilihat bahwa ketika frekuensi yang diberikan rendah maka torsi yang terukur tinggi, dan untuk respon kecepatan berbanding lurus dengan frekuensi. Gambar 2. Respon Torsi Berbanding Respon Kecepatan Dari hasill simulasi dapat dilihat bahwa pada awal responnya, torsi motor mengalami nilai terbesarnya dan kemudian nilai torsi akan turun menuju nilai steady state. 2. Pengujian Implementasi Sistem Keseluruhan Pengujian implementasi keseluruhan ini dilakukan dengan cara menghubungkan semua rangkaian elektronik yaitu rectifier, driver inverter, mosfet, mikrokontroler, Op Amp dan power supply. Pada Gambar 3 dapat dilihat keseluruhan sistem. Gambar 3. Pengujian Sistem Secara Keseluruhan Tabel 3. Nilai Torsi Pada Saat Tegangan 80 Volt AC f Kecepatan Tr T est 0 Hz 298,7 rpm 8,25 Nm 3,9359 Nm 5 Hz 436 rpm 5,477 Nm 2,54424 Nm 20 Hz 588 rpm 4,08 Nm 2, Nm 25 Hz 750,8 rpm 3,35 Nm, Nm 30 Hz 879,8 rpm 2,738 Nm,57756 Nm 35 Hz 030 rpm 2,48 Nm, Nm 40 Hz 98 rpm 2,052 Nm,2447 Nm 45 Hz 252 rpm,735 Nm,08609 Nm 50 Hz 493 rpm,643 Nm 0, Nm 55 Hz 523 rpm,49 Nm 0, Nm 60 Hz 743 rpm,36 Nm 0, Nm Dari hasil pengujian pada Tabel 3 dapat dilihat bahwa respon yang terjadi ketika frekuensi yang diberikan rendah maka nilai torsi yang terukur tinggi, dan untuk respon kecepatan berbanding lurus dengan frekuensi. Pada kedua tabel diatas terdapat perbedaan pada nilai torsi, sedangkan respon kecepatan tidak menunjukkan perubahan yang signifikan. Dari kedua tabel hasil pengujian implementasi dapat disimpulkan bahwa arus yang terjadi dari putaran motor juga mempengaruhi besarnya torsi.

6 JURNAL TEKNIK POMITS Vol., No., (202) -6 6 Besarnya nilai frekuensi yang diberikan hanya berpengaruh pada respon kecepatan motor. Untuk mengetahui respon kecepatan yang tealah dicapai secara aktual maka dilakukan pembacaan pada tachogenerator. Pada Gambar 4 dapat dilihat hasil keluaran respon kecepatan motor. komponen eletronik. Penelitian DTC 2 level inverter kedepannya dapat dilakukan dengan metode yang bisa menampilkan respon torsi secara aktual, berupa grafik respon. UCAPAN TERIMA KASIH Dengan selesainya Tugas Akhir ini penulis menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada ALLAH SWT atas limpahan rahmat-nya serta kedua orang tua yaitu Bapak Totok Susiyanto dan Ibu Sriyati atas limpahan doa, kasih sayang dan teladan hidup bagi penulis. Tidak lupa juga pada peran dosen yaitu Bapak Ir.Rusdhianto Effendi A.K, M.T dan Bapak Eka Iskandar, S.T, M.T selaku dosen pembimbing. Dan semua pihak yang telah banyak membantu untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Gambar 4. Respon Kecepatan 500 rpm Dari Gambar 4. dapat dilihat bahwa ketika kecepatan yang diinginkan adalah 500 rpm, maka respon kecepatan mendekati dengan set point. Data yang diperoleh diketahui nilai kecepatan rotor (Y) yang terukur sebesar 487 rpm dengan time constant 2 detik. Sehingga didapatkan nilai error steady state (E ), settling time (t s ), rise time (t r ) sebagai berikut: Y X E 00% Y E 00% 0,867% 500 t s ( 4%) det ( 0% 90%) ln9 2ln9 26,36det t r V. KESIMPULAN Dari hasil analisa data dan pembahasan pengujian keandalan sistem pengendalian yang telah dirancang, dapat disimpulkan bahwa metode DTC inverter 2 level dapat diterapkan sebagai pengendalian torsi. Respon torsi estimasi yang diimplementasikan sudah sesuai dengan hasil simulasi. Pada hasil pengujian motor 3 phasa didapatkan hasil ketika kecepatan yang diingkan 500 rpm dengan frekuensi 50 Hz nilai torsi referensi adalah,643 Nm dan torsi estimasi adalah 0,648 Nm. Sedangakn ketika kecepatan yang diinginkan adalah 600 rpm dengan frekuensi 20 Hz nilai torsi referensi adalah 4,08 Nm dan torsi estimasi adalah,456 Nm dapat disimpulkan hubungan arus dan torsi adalah berbanding lurus. Semakin besar nilai arus yang terukur maka torsi akan semakin besar. Hubungan arus, frekuensi, dan torsi adalah beranding terbalik, ketika frekuensi diturunkan maka arus akan naik begitu juga pad nilai torsi, akan terus naik. Sedangkan untuk respon kecepatan bebanding lurus dengan frekuensi. Dalam pengerjakan dan penyelesaian Tugas Akhir ini tentu tidak lepas dari kekurangan dan kesalahaan, baik itu pada teknis maupun pada analisa yang telah dibuat. Pada penelitian Tugas Akhir selanjutnya diharapkan untuk memperhatikan dalam pemilihan komponen elektronik, karena kelancaran perancangan hardware tergantung pada DAFTAR PUSTAKA [] Kurniawan, Panji, Perancangan Dan Simulasi Metode Direct Torque Control (DTC) Untuk Pengaturan Kecepatan Motor Induksi Tiga Fasa, Tugas Akhir ELEKTRO-ITS, 200. [2] Rahmad W., Zanu, Perancangan Dan Implementasi Direct Torque Control Pada Motor Induksi, Tugas Akhir ELEKTRO-ITS, 20. [3] Fikri, Azrul, Perancangan dan Simulasi Direct Torque Control Pada Motor Induksi Menggunakan Space Vector Pulse Width Modulation Three Phase Two Level Inverter, Tugas Akhir ELEKTRO-ITS, 200. [4] Wiranata Surya, Maya Sholihati MS, Desain Konstruksi Motor Induksi Tiga Fasa Mini Berdaya ź pk, Tugas Akhir D3 ELEKTRO-ITS, [5] A.A.Pujol, Direct Torque Control of Induction Motors, Thèse de doctorat de L UPC, Novembre,2000. [6] Bejo, Agus C & AVR, Rahasia Kemudahan Bahasa C dalam Mikrokontroler ATMEGA8535. Graha Ilmu : Yogyakarta. [7] Muhammad H. Rashid Ph.D, Power Electronics, Fellow IEEE Profeor of Electrical Engineering Purdue Universit y. [8]..., ACS72 Datasheet, Allegro, 2006.

Materi Presentasi: Pendahuluan Tinjauan Pustaka Perancangan Hasil Simulasi Kesimpulan

Materi Presentasi: Pendahuluan Tinjauan Pustaka Perancangan Hasil Simulasi Kesimpulan Judul Tugas Akhir Dosen Pembimbing : Dr. Ir. Moch. Rameli Ir. Rusdhianto Effendi A.K, M.T Perancangan dan Simulasi Direct Torque Control (DTC) pada Motor Induksi Menggunakan Teknik Space Vector Pulse Width
