KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PERTANIAN: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PERTANIAN: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis"

Transkripsi

1 KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PERTANIAN: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis 1

2 Pendahuluan (1) Permintaan terhadap berbagai komoditas pangan akan terus meningkat: Inovasi teknologi dan penerapan program percepatan usaha pertanian Ketersediaan, keterjangkauan, stabilitas harga, dan keamanan hasil pertanian selalu mendapat perhatian oleh semua pihak, baik di daerah maupun di pusat Program : Menekan bahan pangan impor dan mendorong pasokan pangan dari dalam negeri, menghemat devisa, meningkatkan pendapatan petani dan mempertahankan stabilitas sosial ekonomi dan politik di dalam negeri menuju ketahanan, kemandirian dan kedaulatan pangan nasional 2

3 Pendahuluan (2) Kebijakan pembangunan pertanian dilakukan secara konsisten dan berkelanjutan untuk meningkatkan produksi aneka komoditas pangan melalui berbagai penerapan inovasi dan teknologi. Evaluasi kebijakan, program dan kegiatan dilakukan untuk memperbaiki kinerja produksi komoditas strategis 3

4 Permasalahan (1) Kompleksitas permasalahan hampir mencakup seluruh simpul sistem berproduksi Permasalahan inimencakup kondisi: (a) Rendahnya pengetahuan dan kesadaran masyarakat tani terhadap penerapan inovasi dan teknologi budidaya; (b) Kurang memadainya fasilitas infrastruktur pertanian, khususnya kerusakan jaringan irigasi dengan sebagian lahan kekurangan pasokan air; (c) Kecilnya peran lembaga keuangan petani dan tidak tersedianya modal usaha pertanian yang cukup untuk menyediakan input usahatani, terutama kesulitan mengakses modal, keterbatasan menyediakan tenaga kerja, dan kurangnya alsintan terapan; 4

5 Permasalahan (2) d) Kurang intensifnya penyuluhan dan pengawalan usahatani di lapangan, termasuk dalam kaitan perlindungan usahatani; dan e) Lemahnya kelembagaan petani yang mengakibatkan rendahnya posisi tawar petani, khususnya karena informasi harga yang asimetrik dan ketidakberdayaan manajemen pemasaran dalam transaksi jual-beli. 5

6 Fakta Empiris dan Langkah Kedepan (1) Program dan kegiatan untuk meningkatkan produksi masih perlu dilaksanakan di masa mendatang dengan mengusulkan berbagai modifikasi program, penekanan arah dan orientasi usaha pertanian (budidaya/beternak) yang efektif dan efisien, serta perlakuan teknis sesuai pola tanam menurut kebutuhannya di lapangan/sentra produksi. 6

7 Fakta Empiris dan Langkah Kedepan (2) Usulan-usulan program terapan pada daerah pengembangan kawasan dari daerah-daerah perlu didorong meski membutuhkan verifikasi teknis serta dukungan peningkatan teknologi dan ketersediaan anggaran Keterbatasan modal kerja merupakan permasalahan dasar petani. Akses ke lembaga keuangan tidak selalu dapat dilakukan karena kegagalan menyediakan agunan, sehingga diperlukan suatu pemikiran untuk membangun sistem pembiayaan pertanian yang terintegrasi (integrated financial support) yang selanjutnya perlu dirancang sesuai dengan kebutuhan daerah. 7

8 Fakta Empiris dan Langkah Kedepan (3) Kinerja para penyuluh (penyuluh pertanian), pengamat hama (pengamat organisme pengganggu tumbuhan), dan inseminator (ternak sapi) pada garis depan bersama petani/peternak menjadi kunci kekuatan untuk meraih keberhasilan program Setiap daerah yang memperoleh bantuan program memiliki keunikan sendiri-sendiri dengan kinerja para pemangku kepentingan dan keberadaan lingkungan masing-masing 8

9 Fakta Empiris dan Langkah Kedepan (4) Perbaikan program dan kegiatan peningkatan produksi pertanian mencakup pembenahan sistem irigasi, penyediaan alsintan, serta dukungan modal kerja dengan investasi tepat sasaran sehingga ketiga komponen penting ini perlu dicermati, dipertimbangkan, dan disiapkan agar kedepan mengenai sasaran program dan kegiatan yang dikembangkan di daerah/sentra produksi. Perbaikan program dan kegiatan diusulkan untuk diberikan kepada kepada unit kerja dibawah eselon I terkait untuk segera menerbitkan perubahan perencanaan dan rancangan pelaksanaan berikutnya. 9

10 VISI : VISI-MISI KEMENTERIAN PERTANIAN MISI : Terwujudnya Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani 1) Mewujudkan ketahanan pangan dan gizi 2) Meningkatkan Nilai Tambah dan Daya Saing Komoditas Pertanian 3) Mewujudkan kesejahteraan petani 4) Mewujudkan yang transparan, akuntabel, profesional dan berintegritas tinggi 10

11 Tujuan Misi (1): Mewujudkan ketahanan pangan dan gizi T.1. Terwujudnya swasembada padi, jagung, kedelai serta meningkatnya produksi daging dan gula T.2. Terpenuhinya akses masyarakat terhadap pangan T.3. Bergesernya budaya konsumsi pangan T.4. Meningkatnya stabilitas produksi dalam rangka stabilitas harga Tujuan Misi (2): Meningkatkan Nilai Tambah dan Daya Saing Komoditas Pertanian T.5. Berkembangnya komoditas pertanian bernilai ekonomi tinggi T.6. Mendorong majunya agrobioindustri 11

12 Tujuan Misi (3): Mewujudkan kesejahteraan petani T.7. Meningkatnya kualitas dan pendapatan petani Tujuan Misi (4): Mewujudkan Kementerian Pertanian yang transparan, akuntabel, profesional dan berintegritas tinggi T.8. Terwujudnya reformasi birokrasi 12

13 Arah Kebijakan 1. Melakukan upaya percepatan peningkatan produksi melalui pemanfaatan secara optimal sumberdaya pertanian 2. Melaksanakan koordinasi kebijakan di bidang peningkatan diversifikasi pangan dan pemantapan ketahanan pangan 3. Mebangun dengan pendekatan kawasan, pengarusutamaan gender dan menjalin kerjasama internasional 4. Meperkuat faktor pendukung kesuksesan pembangunan pertanian 13

14 Strategi Kementan (1): Upaya khusus percepatan peningkatan produksi melalui pemanfaatan secara optimal sumberdaya pertanian 1. Meningkatkan ketersediaan dan pemanfaatan lahan 2. Meningkatkan infrastruktur dan sarana pertanian 3. Mengembangkan dan memperluas logistik benih/bibit 4. Mendorong penguatan kelembagaan petani 5. Memperkuat kelembagaan penyuluhan 6. Mengembangkan dan mendorong pembiayaan pertanian 7. Memperkuat jaringan pasar produk pertanian 8. Melakukan adaptasi dan mitigasi perubahan iklim, penanganan pasca bencana alam serta perlindungan tanaman 9. Mengelola dan mendorong pemanfaatan subsidi dan kredit pembiayaan usaha pertanian 10. Mendorong upaya perlindungan usaha pertanian melalui asuransi pertanian 11. Meningkatkan dukungan inovasi dan teknologi 14

15 Strategi Kementan (2): Melaksanakan koordinasi dalam peningkatan diversifikasi pangan dan pemantapan ketahanan pangan 1. Koordinasi, perumusan dan pelaksanaan kebijakan untuk meningkatkan ketersediaan dan keterjangkauan pangan serta penguatan kelembagaan pangan 2. Mendorong kemandirian pangan di level kabupaten dan keluarga 3. Menciptakan kegemaran konsumsi pangan berbahan sumberdaya lokal 15

16 Strategi Kementan (3): Membangun dengan pendekatan kawasan, mengarusutamakan gender dan menjalin kerjasama internasional 1. Mengembangkan kawasan pertanian 2. Mendukung pengembangan kawasan perbatasan dan daerah tertinggal 3. Mendukung pembangunan desa dan kawasan desa 4. Fokus komoditas strategis 5. Mengimplementasikan Pengarusutamaan gender 6. Melakukan kerjasama bilateral, regional dan internasional 16

17 Strategi Kementan (4): Penguatan faktor pendukung kesuksesan pembangunan pertanian 1. Meningkatkan kapasitas SDM pertanian 2. Meningkatkan layanan perkarantinaan 3. Mengelola regulasi 4. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi 5. Mengelola perencanaan yang efisien 6. Mengelola sistem pengawasan 7. Mengelola dan memanfaatkan keanekaragaman hayati 8. Mendorong berkembangnya bioindustri dan bioenergi 17

18 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 1. Penyediaan benih bermutu dan bersertifikat serta saprodi lain yang dapat diperoleh petani dengan mudah dan dengan harga terjangkau Tersedianya benih bermutu dan bersertifikat serta saprodi lain yang mudah diperoleh petani di lokasi produksi Perlu dijamin ketersediaan berbagai varietas benih yang disukai, diminta, dan dibutuhkan petani Benih padi (unggul, berlabel, bersertifikat) harus mudah dijangkau/tersedia di lokasi petani Instansi terkait, termasuk lembaga pengawas dan pembibitan, seperti BPSB dan balai pembibitan ternak, di masing-masing wilayah ditugasi untuk turut ambil bagian dalam peningkatan kapasitas kepenangkaran/penyediaan bibit 18

19 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 1. Penyediaan benih bermutu dan bersertifikat serta saprodi lain yang dapat diperoleh petani dengan mudah dan dengan harga terjangkau Petani-pengusaha sebagai penangkar benih/penyedia bibit harus dibantu dan didorong kemampuannya untuk menyediakan benih/bibit secara lokal Subsidi untuk benih/bibit perlu ditinjau kembali, apakah masih diperlukan pemberian bantuan subsidi bagi petani/peternak Berpartisipasi membina petani penyedia benih/bibit (penangkar) di daerah/kawasan (padi, jagung, cabai, bawang merah, dan sapi) 19

20 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 2. Perbaikan infrastruktur usaha pertanian Investasi jangka panjang disiapkan untuk membantu usaha pertanian secara Bekerjasama dengan kementerian terkait (PUPR dan BUMN) dan membangun berkelanjutan kesepahaman Tersedianya air secara berkelanjut an dengan jaringan irigasi yang baik dan ditunjang oleh akses jalan usahatani Memberlakukan sepenuhnya peraturan dan ketentuan yang berlaku untuk melestarikan sumbersumber air bagi usaha pertanian Bermitra dengan unit kerja terkait (dinas/pemda setempat) dalam pembangunan infrastruktur irigasi, jalan usahatani, sentra agribisnis, dll 20

21 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 3. Perbaikan infrastruktur usaha peternakan Dimaksudkan terutama untuk jaminan pelaksanaan inseminasi sapi potong di lokasi peternak Tersedianya fasilitas container straw semen beku dan terjaminnya keberadaan straw semen beku dan aksesibilitas ke peternak sapi potong Meningkatkan efisiensi dalam pelaksanaan inseminasi agar keberhasilan dapat terjamin Mengundang pastisipasi swasta dalam pengadaan kendaraan bermotor dalam rangka peningkatan aksesibilitas inseminator Bermitra dengan pengusaha dalam membantu penyaluran sapi potong ke lokasi konsumen 21

22 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 3. Perbaikan infrastruktur usaha peternakan Meningkatkan pemberdayaan peternak sapi potong secara komunal Peningkatan kerjasama antara dinas terkait, khususnya dalam penyediaan straw semen beku di lokasi sentra pengembangan sapi potong 22

23 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 4. Pengadaan alsintan dengan harga yang murah Tersedianya alsintan sederhana, tepat guna, dan mudah dioperasikan Dimaksudkan terutama untuk menggantikan tenaga kerja manusia yang semakin langka di perdesaan Meningkatkan efisiensi berusahatani dan menekan ongkos produksi Mengundang partisipasi swasta dalam pengadaan alsintan Bermitra dengan pengusaha untuk membantu mekanisasi pertanian 23

24 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 5. Menghasilkan produk pertanian bermutu dan berdaya saing Menetapkan produk olahan strategis dan menjamin ketersediaan pasokan bahan bakunya Tersedianya produk hasil olahan usaha pertanian yang bermutu dan berdaya saing Bekerjasama dengan pihak lain untuk menghasilkan produk bermutu yang dapat dipasarkan Menggalang kemitraan yang saling menguntungkan untuk menghasilkan produk pertanian yang bermutu dan berdaya saing Mendorong kerjasama merebut pasar di dalam negeri dan menerobos pasar regional 24

25 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 6. Penyelenggaraan penyuluhan dan pengawalan Terselenggaranya kegiatan penyuluhan dan pengawalan program poningkatan produksi pertanian Memanfaatkan petani maju (progressive farmers) yang difasilitasi pemerintah melalui pelatihan untuk meningkatkan ketrampilan, keahlian, pengetahuan praktis tentang pertanian Instansi/dinas setempat membenahi kembali fungsi dan peran penyuluh di lapangan, termasuk pengamat hama Mempererat kerjasama antara kelompok tani dengan penyuluh 25

26 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 6. Penyelenggaraan penyuluhan dan pengawalan Membuka pikiran dan memperluas wawasan dengan pola pikir yang argumentatif dan antisipatif tentang upaya peningkatan produksi usaha pertanian secara berkelanjutan 26

27 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 7. Perlindungan dan pemberdayaan petani Terlindunginya petani dari risiko berusahatani dan meningkatnya kapasitas petani dalam pengelolaan usaha pertanian Melindungi risiko berusahatani melalui penerapan skema asuransi pertanian, khususnya untuk komoditas strategis (pangan, hortikultura dan peternakan) Memberikan pengetahuan tentang manajemen berusahatani kepada petani Meningkatkan kerjasama dalam bentuk kemitraan dengan instansi/lembaga terkait, utamanya kelompok tani dengan perusahaan asuransi Mengintensifkan sosialisasi tentang ancaman risiko terhadap keberhasilan usaha pertanian 27

28 Matriks Program Strategis untuk Meningkatkan Produksi dan Produktivitas Komoditas Pangan Utama No. Program Sasaran Arah kebijakan Orientasi keterlibatan para pihak 7. Perlindungan dan pemberdayaan petani Memperkuat kemampuan petani menghadapi berbagai permasalahan usaha pertanian ditengah ancaman dampak perubahan iklim global Meningkatkan kemampuan lembaga pertanian dan perdesaan dalam banyak aspek bidang sosial ekonomi 28

MATERI PEMBEKALAN FP2S. Kebijakan Pembangunan Pertanian: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis

MATERI PEMBEKALAN FP2S. Kebijakan Pembangunan Pertanian: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis MATERI PEMBEKALAN FP2S Kebijakan Pembangunan Pertanian: Upaya Peningkatan Produksi Komoditas Pertanian Strategis A. Pendahuluan 1. Visi Kementerian Pertanian adalah terwujudnya kedaulatan pangan dan kesejahteraan
