PENGADILAN TINGGI MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGADILAN TINGGI MEDAN"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 101 / PDT / 2017 / PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara perdata pada pengadilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara ; PT. SINAR MITRA SEPADAN FINANCE, Beralamat di Komplek Mega Land Blok B No. 8 Jalan Sangnawaluh Pematangsiantar, dalam hal ini memberikan Kuasa kepada KRISTIAN EKA FOLMAY GEA, S.H., M.H., dan BINERSON DAMANIK, masing-masing Karyawan PT. Sinar Mitra Sepadan Finance yang beralamat di Jalan Komplek Mega Land Blok B No. 8 Kecamatan Siantar Timur, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 24 Oktober 2016, selanjutnya disebut sebagai PEMBANDING semula PENGGUGAT; MELAWAN MESTINA SITANGGANG, Pekerjaan Wiraswasta, umur 39 tahun, Alamat Huta VII Desa Naga Jaya II Kecamatan Bandar Huluan Kabupaten Simalungun, selanjutnya disebut sebagai TEBANDING semula TERGUGAT; Pengadilan Tinggi tersebut ; Telah membaca berkas perkara dan surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini ; TENTANG DUDUK PERKARA Menimbang, bahwa Penggugat dengan Surat Gugatan tertanggal 25 Oktober 2016 yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Simalungun pada tanggal 25 Oktober 2016 dalam Register Nomor 97/Pdt.G/2016/PN Sim, telah mengajukan Gugatannya sebagai berikut: Halaman 1 dari 10 Hal

2 1. Bahwa pada Tgl. 30 April 2014 Penggugat dan Tergugat sepakat membuat Perjanjian Pembiayaan Konsumen No /PK/04/14, dimana Penggugat sebagai Kreditur dan Tergugat sebagai Debitur terhadap satu unit kendaraan Mitsubishi Light Truck Tahun 2005 Nomor Mesin 4D31A44187 dengan Nomor Polisi BK 8344 ND; 2. Bahwa dalam perjanjian pembiayaan tersebut Tergugat menerima fasilitas pembiayaan konsumen sebagai berikut: Total Hutang : Rp ,-; Angsuran/bulan : Rp ,-; Dibayar setiap Tgl : 30 setiap bulannya; Jangka waktu : 36; Tgl angsuran I : 30 April 2014; Tgl Angsuran terakhir : 30 Maret 2017; 3. Bahwa setelah Tergugat menerima fasilitas pembiayaan terhadap satu unit kendaraan Mitsubishi Light Truck, Nomor Polisi BK 8344 ND dari Penggugat, maka Tergugat berkewajiban membayar secara angsuran kepada Penggugat sebesar Rp ,- (tiga juta sembilan ratus tujuh puluh tiga ribu rupiah) setiap tanggal 30 setiap bulannya selama 36 kali; 4. Bahwa Perjanjian Pembiayaan Konsumen No /PK/04/14 tersebut, dibuat atas dasar kesepakatan dengan kemauan bebas antara Pengugat dan Tergugat tanpa kekhilafan ataupun paksaan atau penipuan sehingga (Pasal 1320 KUHPerdata), Para pihak telah cakap hukum (Pasal 1329 KUHperdata), serta merupakan suatu hal tertentu (Pasal 1333 dan Pasal 1332 KUHPerdata) dan sebab yang halal (Pasal 1337 KUHperdata). Oleh karena syarat subjektif maupun syarat objektif perjanjian telah terpenuhi, maka Perjanjian Pembiayaan Konsumen No /PK/04/14 sah secara hukum sehingga memiliki kekuatan mengikat (the principle of biding force of contract) terhadap kedua belah pihak (Pasal 1338 KUHPerdata); 5. Bahwa sejak Tgl 30 Desember 2015 sampai diajukan gugatan ini, Tergugat tidak lagi melakukan pembayaran kewajibannya kepada Penggugat (Tergugat menunggak 10 bulan). Dengan demikian Tergugat telah Halaman 2 dari 10 Hal

3 melakukan perbuatan Wanprestasi terhadap Perjanjian Pembiayaan Konsumen No /PK/04/14; 6. Bahwa Penggugat telah berupaya meminta dan menegur Tergugat baik secara lisan maupun tertulis agar Tergugat melaksanakan kewajibannya tersebut. Namun Tergugat sama sekali tidak mengindahkannya. Akibat perbuatan wanprestasi Tergugat tersebut, maka Penggugat telah mengalami mengalami kerugian; 7. Bahwa perbuatan wanprestasi Tergugat Tersebut melanggar isi Perjanjian Pembiayaan Konsumen No /PK/04/14 pada Pasal 2 yang berbunyi : Konsumen wajib membayar setiap angsuran tepat pada waktunya sebagaimana ditentukan dalam perjanjian ini ; 8. Bahwa selain itu Tergugat juga telah melanggar ketentuan Pasal 6 UU No. 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen yang berbunyi: Hak Pelaku Usaha adalah: a. Hak untuk menerima pembayaran yang sesuai dengan kesepakatan mengenai kondisi dan nilai tukar barang dan/atau jasa yang diperdagangkan; b. Hak untuk mendapatkan perlindungan hukum dari tindakan konsumen yang beritikad tidak baik; 9. Bahwa berdasarkan Pasal 29 ayat (1) huruf a UU No. 42 Tahun 1999 Tentang Jaminan Fidusia yang berbunyi: (1) Apabila debitor atau pemberi fidusia cidera janji, eksekusi terhadap benda yang menjadi objek jaminan dapat dilakukan dengan cara: a. Pelaksanaan titel eksekutorial sebagimana dimaksud dalam Pasal 15 ayat (2) oleh Penerima Fidusia; Selanjutnya Pasal 30 UU No. 42 Tahun 1999 meyebutkan : Pemberi Fidusia wajib menyerahkan benda yang objek jaminan fidusia dalam rangka pelaksanaan eksekusi jaminan fidusia. ; 10. Bahwa Tergugat tidak mau menyerahkan objek jaminan fidusia kepada Penggugat untuk dilelang guna melunasi kewajiban hutang Tergugat. Sehingga Tergugat melanggar Pasal 30 UU No. 42 Tahun 1999 Tentang Jaminan Fidusia; 11. Bahwa oleh karena karena Tergugat telah terbukti melakukan perbuatan wanprestasi terhadap perjanjian pembiayaan konsumen No. Halaman 3 dari 10 Hal

4 /PK/04/14, maka Pengugat mengalami kerugian dengan rincian: Kerugian akibat tidak dibayar angsuran sebesar Rp ,-; Denda sebesar 0,5 % dari jumlah angsuran setiap harinya terhitung sejak Tgl 30 Desember 2015 sampai dengan Tergugat memenuhi kewajibannya; 12. Bahwa agar gugatan Penggugat tidak illusoir, maka Penggugat mohon agar dapat diletakkan sita jaminan (conservatoir beslaag) terhadap kendaraan Mitsubishi Light Truck Tahun 2005 Nomor Mesin 4D31A44187 dengan Nomor Polisi BK 8344 ND; 13. Bahwa Penggugat juga mohon agar putusan perkara ini dapat dijalankan lebih dahulu (iut voerbaar bij voorraad) meskipun ada upaya banding kasasi maupun verzet; Bahwa berdasarkan dalil/alasan hukum yang sudah dikemukakan diatas, maka Penggugat dengan segala kerendahan hati memohon kepada Ketua Pengadilan Negeri Simalungun atau Majelis Hakim yang menyidangkan perkara ini agar berkenan kiranya gugatan Penggugat seraya mengadili serta memutuskan dengan keputusan sebagai berikut: 1. MENGABULKAN GUGATAN PENGGUGAT UNTUK SELURUHNYA; 2. MENYATAKAN SAH DAN BERHARGA SITA JAMINAN (conservatoir beslaag) DALAM PERKARA INI; 3. MENYATAKAN SAH DAN MENGIKAT PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN NO /PK/04/14; 4. MENYATAKAN TERGUGAT TELAH MELAKUKAN PERBUATAN WANPRESTASI; 5. MENGHUKUM TERGUGAT UNTUK MEMBAYAR SECARA TUNAI DAN SEKETIKA KERUGIAN YANG DIALAMI PENGGUGAT SEBAGAI BERIKUT : KERUGIAN AKIBAT TIDAK DIBAYAR ANGSURAN SEBESAR RP ,- ; DENDA SEBESAR 0,5 % DARI JUMLAH ANGSURAN SETIAP HARINYA TERHITUNG SEJAK TGL 30 DESEMBER 2015 SAMPAI DENGAN TERGUGAT MEMENUHI KEWAJIBANNYA; Halaman 4 dari 10 Hal

5 ATAU MENGHUKUM TERGUGAT UNTUK MENYERAHKAN OBJEK JAMINAN FIDUSIA KEPADA PENGGUGAT YAITU MITSUBISHI LIGHT TRUCK TAHUN 2005 NOMOR MESIN 4D31A44187 DENGAN NOMOR POLISI BK 8344 ND UNTUK DILELANG GUNA MELUNASI KEWAJIBAN TERGUGAT KEPADA PENGGUGAT; 6. MENGHUKUM TERMOHON KEBERATAN UNTUK MEMBAYAR SEGALA BIAYA PERKARA YANG TIMBUL DALAM PERKARA INI; Bilamana Majelis Hakim yang mulia berpendapat lain mohon putusan yang seadil-adilnya menurut hukum (ex aequo et bono); Menimbang, bahwa atas gugatan Penggugat tersebut di atas, Tergugat telah mengajukan jawabannya secara tertulis pada tanggal 13 Desember 2016 yang isinya adalah sebagai berikut: 1. Menolak semua gugatan untuk seluruhnya; 2. Bahwa gugatan Penggugat tidak beralasan dengan menyatakan Tergugat ingkar janji adalah tidak benar. Dimana Tergugat ada beritikat baik karena telah mencicil 20 X cicilan; 3. Bahwa Tergugat akan membayar cicilan selanjutnya apabila Penggugat berkenan dapat mengurangi bayaran cicilan perbulannya menjadi Rp ,- (satu juta lima ratus ribu rupiah), karena saat ini ekonomi Tergugat lagi memburuk; 4. Bahwa Tergugat akan mencicil sebesar Rp ,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) perbulannya sampai lunas; Membaca putusan Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 14 Pebruari 2017 Nomor : 97/PDT.G/2016/PN.Sim atas gugatan Penggugat yang amar selengkapnya berbunyi sebagai berikut ; Menyatakan Gugatan Penggugat tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke Verklaard); Menghukum Penggugat untuk membayar ongkos perkara sejumlah Rp ,- (empat ratus enam belas ribu rupiah); Membaca Akta Pernyataan Permohonan Banding yang dibuat oleh PARULIAN HASIBUAN, SH Panitera Pengadilan Negeri Simalungun yang Halaman 5 dari 10 Hal

6 menyatakan bahwa pada tanggal 22 Pebruari 2017 Pembanding / Penggugat telah mengajukan permohonan banding agar Perkara yang diputus oleh Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 14 Pebruari 2017 Nomor: 97/PDT.G/2016/PN.Sim untuk diperiksa dan diputus dalam pengadilan tingkat banding ; dan telah diberitahukan secara seksama kepada Terbanding / Tergugat pada tanggal 14 Maret 2017 ; Membaca, surat memori banding yang diajukan oleh Pembanding / Penggugat tanggal 21 Pebruari 2017 dan diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 22 Pebruari 2017, memori banding tersebut telah diberitahukan dengan cara seksama kepada pihak Terbanding / Tergugat pada tanggal 14 Maret 2017 yang pada pokoknya sebagai berikut ; 1. Bahwa judex factie Pengadilan Negeri Simalungun keliru dalam membuat putusannya yang menyatakan gugatan Pengugat/PEMBANDING tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke Verklaard). Hal ini tidak sesuai dengan fakta yang sebenarnya dan sangat keliru yang melukai rasa keadilan. Sebab gugatan Pembanding telah memenuhi syarat untuk diajukan ke Pengadilan. Dengan demikian judex factie Pengadilan Negeri Simalungun salah menerapkan atau melanggar hukum yang berlaku : 2. Bahwa dalam pertimbangan hukum putusan No.97/Pdt.G/2016/PN.SIM pada halaman 14 judex factie Pengadilan Negeri Simalungun menilai gugatan Pembanding belum dapat atau belum waktunya diajukan gugatan Terhadap Terbanding adalah pertimbangan yang keliru. Sebab Terbanding telah Terbukti di persidangan telah melakukan perbuatan wanprestasi. Hal ini telah diatur dalam perjanjian pembiayaan konsumen pada halaman 2 No (bukti P-1). Namun isi dari Perjanjian Pembiayaan Konsumen No yang mengatur hak dan kewajiban antara Pembanding dengan Terbanding tidak dipertimbangkan dan dianalisa oleh judex factie Pengadilan Negeri Simalungun. Dengan demikian Putusan Pengadilan Negeri Simalungun No.97/Pdt.G/2016/PN.SIM tidak dapat dipertahankan lagi, mohon untuk dibatalkan ; 3. Bahwa begitu juga judex factie Pengadilan Negeri Simalungun tidak mempertimbangkan Pasal 15, Pasal 29 dan Pasal 30 UU No 42 Tahun 1999 Halaman 6 dari 10 Hal

7 Tentang Jaminan Fidusia yang merupakan landasan hukum dari hubungan hukum antara Pembanding dangan Terbanding. Dengan demikian judex factie Pengadilan Negeri Simalungun salah menerapkan atau melanggar hukum yang berlaku. Berdasarkan alasan hukum tersebut diatas, maka Pembanding mohon kepada Ketua Pengadilan Tinggi Banding melalui Majelis Hakim Tinggi yang memeriksa dan mengadili perkara ini untuk memutuskan : 1. Menerima Permohonan Banding Pembanding untuk seluruhnya. 2. Membatalkan putusan Pengadilan Negeri Simalungun No.97/Pdt.G/2016/PN.SIM MENGADILI SENDIRI 1. MENGABULKAN GUGATAN PENGGUGAT/PEMBANDING UNUTK SELURUHNYA 2. MENYATAKAN TERGUGAT/TERBANDING TELAH MELAKUKAN PERBUATAN WANPRESTASI 3. MENGHUKUM TERGUGAT UNTUK MEMBAYAR SECARA TUNAI DAN SEKETIKA KERUGIAN YANG DIALAMI PENGGUGAT SEBAGAI BERIKUT : KERUGIAN AKIBAT TIDAK DIBAYAR ANGSURAN SEBESAR RP DENDA SEBESAR 0,5 % DARI JUMLAH ANGSURAN SETIAP HARINYA TERHITUNG SEJAK TGL 30 DESEMBER 2015 SAMPAI DENGAN TERGUGAT MEMENUHI KEWAJIBANNYA. ATAU MENGHUKUM TERGUGAT UNTUK MENYERAHKAN OBJEK JAMINAN FIDUSIA KEPADA PENGGUGAT YAITU MITSUBISHI LIGHT TRUCK TAHUN 2005 NOMOR MESIN 4D31A44187 DENGAN NOMOR POLISI BK 8344 ND UNTUK DILELANG GUNA MELUNASI KEWAJIBAN TERGUGAT KEPADA PENGGUGAT. 3. MEMBEBANKAN BIAYA PERKARA KEPADA TERBANDING Apabila Majelis Hakim Tinggi yang memeriksa, mengadili dan memberikan putusan dalam perkara ini berpendapat lain, berdasarkan ketentuan hukum yang berlaku, Mohon putusan yang seadil adilnya (Ex aequo et bono) berdasarkan nilai nilai keadilan. Membaca risalah pemberitahuan pemeriksaan berkas perkara (Inzage) Nomor : 97/PDT.G/2016/PN.Sim yang dibuat oleh Jurusita Pengganti pada Pengadilan Negeri Simalungun telah memberi kesempatan kepada Pihak Penggugat / Pembanding pada tanggal 13 Maret 2017, dan diberitahukan Halaman 7 dari 10 Hal

8 kepada Tergugat / Terbanding pada tanggal 14 Maret 2017 ; bahwa berkas telah selesai diminutering dan telah memberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara selama 14 (empat belas hari) terhitung sejak hari berikutnya di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Simalungun sebelum dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan; TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang, bahwa permohonan banding dari Pembanding / Penggugat telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut tata cara serta syarat syarat yang ditentukan oleh Undang-Undang, oleh karena itu permohonan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Pengadilan Tinggi membaca dan meneliti secara seksama berkas perkara a quo meliputi surat gugatan, berita acara persidangan, salinan resmi putusan Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 14 Pebruari 2017 Nomor : 97/Pdt.G/2016/PN.SIM, suratsurat yang berhubungan dengan perkara ini serta telah pula memperhatikan memori banding dari Pembanding / Penggugat berpendapat sebagai berikut : Menimbang, bahwa hal hal maupun keberatan-keberatan yang termuat dalam memori banding tersebut menurut Majelis Hakim Pengadilan Tinggi tidak termuat hal-hal baru yang dapat membatalkan atau melemahkan putusan majelis Hakim tingkat pertama, lagi pula hal-hal dan keberatankeberatan tersebut telah dengan tepat dan benar dipertimbangkan oleh majelis Hakim tingkat pertama dalam putusan a quo, oleh karenanya memori banding tersebut tidak akan ditinjau lebih lanjut ; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tinggi berpendapat bahwa putusan majelis Hakim tingkat pertama telah berdasarkan alasan alasan dan pertimbangan hukum tersebut diambil alih dan dijadikan pertimbangan hukum Pengadilan Tinggi sendiri dalam memutus perkara ini, oleh karenanya maka putusan Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 14 Pebruari 2017 Nomor : 97/Pdt.G/2016/PN.SIM, yang dimintakan banding tersebut haruslah dikuatkan ; Menimbang, bahwa oleh karena Pembanding / Penggugat tetap berada dipihak yang kalah, maka semua biaya dalam kedua tingkat Halaman 8 dari 10 Hal

9 peradilan dibebankan kepadanya dan dalam tingkat banding seperti tersebut dalam amar putusan dibawah ini. Mengingat, akan pasal-pasal dari Undang-undang dan Peraturan hukum lain yang bersangkutan ; M E N G A D I L I : - Menerima permohonan banding dari Pembanding / Penggugat ; - Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Simalungun tanggal 14 Pebruari 2017 Nomor : 97/Pdt.G/2016/PN.SIM yang dimohonkan banding ; - Menghukum Pembanding / Penggugat untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding sebesar Rp ,- ( seratus lima puluh ribu rupiah ) ; Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Senin tanggal 05 Juni 2017 oleh kami DHARMA E.DAMANIK, SH.MH selaku Ketua Majelis dengan ADI SUTRISNO, SH.MH dan PRASETYO IBNU ASMARA, SH.MH masing-masing sebagai Hakim Anggota berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 05 April 2017 Nomor : 101/PDT/2017/PT.MDN untuk memeriksa dan mengadili perkara ini dalam tingkat banding dan putusan tersebut pada hari Senin tanggal 12 Juni 2017 diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan dihadiri Hakim-hakim Anggota, serta ROSELINA, SH Panitera Pengganti pada PengadilanTinggi tersebut akan tetapi tanpa dihadiri opleh kedua belah pihak yang berperkara ; Hakim Anggota : Hakim Ketua : 1. ADI SUTRISNO, SH.MH DHARMA E.DAMANIK, SH.MH Halaman 9 dari 10 Hal

10 2. PRASETYO IBNU ASMARA, SH.MH Rincian biaya perkara: - Meterai : Rp ,- - Redaksi : Rp ,- - Pemberkasan : Rp ,- Panitera Pengganti : ROSELINA, SH Jumlah : Rp ,- (seratus lima puluh ribu rupiah) SALINAN SESUAI DENGAN ASLINYA PANITERA, BASTARIAL,SH.MH. NIP Halaman 10 dari 10 Hal

11 SALINAN SESUAI DENGAN ASLINYA PANITERA, BASTARIAL,SH.MH. NIP Halaman 11 dari 10 Hal

12 Halaman 12 dari 10 Hal

P U T U S A N NOMOR : 166 / PDT / 2012 / PT-MDN.

P U T U S A N NOMOR : 166 / PDT / 2012 / PT-MDN. P U T U S A N NOMOR : 166 / PDT / 2012 / PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ----- PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang mengadili perkara Perdata dalam tingkat banding, telah menjatuhkan
