Nama : Hafizt Dwi Hervianto NPM : Jurusan : Teknik Informatika Pembimbing : Deasy Indayanti, S.Kom.MMSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Nama : Hafizt Dwi Hervianto NPM : Jurusan : Teknik Informatika Pembimbing : Deasy Indayanti, S.Kom.MMSI"

Transkripsi

1 APLIKASI SIMULASI DRUM BERBASIS ANDROID DALAM JANGK Nama : Hafizt Dwi Hervianto NPM : Jurusan : Teknik Informatika Pembimbing : Deasy Indayanti, S.Kom.MMSI

2 LATAR BELAKANG MASALAH Perkembangan teknologi informasi di dunia saat ini bertambah pesat seiring dengan kemajuan zaman. Salah satunya adalah smartphone semakin banyak jenis dan modelnya yang terus berkembang setiap harinya. Smartphone menjadi salah satu barang yang wajib dimiliki masyarakat saat ini. Android adalah sistem operasi untuk handphone yang berbasis Linux. Android menyediakan berbagai platform yang terbuka bagi para pengguna untuk membuat aplikasi sendiri untuk digunakan oleh para pengguna Android. Pengguna Android juga bisa mendapatkan aplikasi baru secara gratis melalu Play Store.

3 Drum adalah kelompok alat musik perkusi yang terdiri dari kulit yang direntangkan dan dipukul dengan tangan atau sebuah batang. Selain kulit, drum juga digunakan dari bahan lain, misalnya plastik. Drum terdapat di seluruh dunia dan memiliki banyak jenis, misalnya cymbal drum, snare drum, bass drum, tom-tom dan lain-lain. Dalam bidang musik, dapat memanfaatkan kinerja handphone untuk keperluan bermusik anak anak, remaja bahkan orang dewasa sekalipun khususnya dalam bermain drum. Dengan latar belakang diatas penulis tertarik membuat suatu aplikasi android yaitu Aplikasi Simulasi Drum Berbasis Android.

4 BATASAN MASALAH Pada penulisan ini, dibatasi ruang lingkup masalah pada konsep bermain drum yang lebih mudah dan simple dari aplikasi Aplikasi Simulasi Drum Berbasis Android. Di dalam aplikasi ini terdapat sebuah beranda menu yaitu tombol Play kemudian terdapat set drum yang yaitu hihat open, hihat close, 2 symbal, 2 crash, Chinese, ride, snare, 2 tomb, floor, dan 2 kick. Kemudian terdapat beberapa lagu yang akan dimainkan untuk menyesuaikan dengan drum yang digunakan. Semua ini dapat digunakan dalam aplikasi ini. Cukup dengan handphone berbasis Android versi atau Jelly Bean.

5 TUJUAN PENULISAN Adapun tujuan dari penulisan ini adalah untuk membuat aplikasi simulasi drum berbasis android. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan agar para pengguna dapat memahami dan menguasai Drum dengan lebih mudah, terutama anak-anak dan remaja, tidak hanya memanfaatkan handphone berbasis Android untuk memainkan game, tetapi juga untuk mendalami hobby dan bakat dalam bermain drum. Penulisan dan pembuatan aplikasi ini dibuat untuk memenuhi tugas dan persyaratan kelulusan Penulisan Ilmiah.

6 STRUKTUR NAVIGASI

7 STORY BOARD

8 TAMPILAN SPLASH SCREEN

9 TAMPILAN MAIN MENU

10 TAMPILAN PLAY

11 TAMPILAN INFO

12 TAMPILAN SNARE

13 TAMPILAN CYMBAL

14 TAMPILAN BASS DRUM

15 TAMPILAN TOM

16 TAMPILAN HELP

17 TAMPILAN ABOUT

18 KESIMPULAN Berdasarkan hasil uji coba pada perangkat android, dinyatakan bahwa aplikasi Simulasi Drum berbasis Android ini dapat berjalan dengan baik, semua tampilan dan menu pada aplikasi ini juga dapat berjalan dengan baik. Aplikasi ini dapat dijalankan pada smartphone berbasis Android mulai dari versi sampai dengan versi 5.1 (Lollipop). Aplikasi ini dapat digunakan dengan mudah bagi user untuk drummer pemula ataupun profesional.

19 SARAN Penulis menyadari ada beberapa kekurangan didalam aplikasi Simulasi Drum ini. Adapun kekurangan pada aplikasi ini yaitu kurang banyaknya lagu yang dapat dimainkan dan tidak terdapatnya metronome sehingga dengan kekurangan ada baiknya aplikasi dikembangkan dengan penambahan lagu yang lebih banyak, penambahan metronome pada aplikasi untuk mengatur tempo dan irama permainan drum pada sebuah lagu dan penyempurnaan tampilan pada setiap handphone yang memiliki ukuran layar yang berbeda. Hal tersebut dapat dijadikan acuan pengembangan dan penyempurnaan dari aplikasi ini agar lebih baik lagi.

APLIKASI TATACARA PEMBUATAN DAN JENIS-JENIS AQUASCAPE BERBASIS ANDROID.

APLIKASI TATACARA PEMBUATAN DAN JENIS-JENIS AQUASCAPE BERBASIS ANDROID. APLIKASI TATACARA PEMBUATAN DAN JENIS-JENIS AQUASCAPE BERBASIS ANDROID. Nama : Ilham Sulaeman NPM : 53412618 Jurusan : Teknik Informatika Fakultas : Teknologi Industri Pembimbing : Sularno, SKom, MMSI.
