BAB 4 ANALISIS PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 ANALISIS PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB 4 ANALISIS PENELITIAN 4.1 Prosedur Transaksi Sewa Guna Usaha di PT Buana Finance Tbk Sebelum melakukan pengisian aplikasi, konsumen harus melengkapi persyaratan administrasi seperti: 1. Akta Pendirian Perusahaan client beserta perubahan-perubahannya. 2. Surat Pengesahan Pendirian Perusahaan dari Department Kehakiman dan Berita Negara. 3. Surat Izin Usaha Perusahaan (SIUP). 4. Tanda Daftar Perusahaan (TDP). 5. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). 6. Laporan Keuangan 3 tahun terakhir (audited, bila ada). 7. Bank Statement Account untuk 3 bulan terakhir. 8. Profesional Background dari Direksi dan/ atau Komisaris. 9. Struktur Organisasi. 10. Data-data lainnya yang akan diminta kemudian, bila diperlukan. Kelengkapan tersebut disesuaikan dengan profesi mereka masing-masing, seperti: karyawan, profesional, wiraswasta, dan perusahaan. 4.2 Kebijakan Perusahaan Kebijakan transaksi sewa guna usaha, akan dikemukakan sebagai berikut: a. Tahap Permohonan Setiap permohonan pembiayaan sewa guna usaha harus mengisi formulir aplikasi yang telah disediakan untuk diisi secara lengkap dan ditandatangani oleh pemohon. b. Tahap Pengecekan Desk Research Checking Berdasarkan aplikasi dari permohonan, marketing department lessorakan melakukan pengecekan atas kebenaran dari pengisian aplikasi tersebut dengan melakukan hal-hal sebagai berikut: 1. Pengecekan fasilitas lainnya masih outstanding kepada bank atau LKBB lainnya dengan mengirimkan bankers enquiry, bila perlu. 2. Trade checking kepada supplier, customer dan pesaing. 49

2 50 3. Pengecekan pemegang saham dan pengurus perusahaan yang disesuaikan dengan anggaran dasar perusahaan. c. Tahap Audit Checking/ Pemeriksaan Lapangan Apabila tahap pengecekan/desk research checking hasilnya cukup baik, maka proses permohonan dilanjutkan dengan pemeriksaan lapangan atau audit ke calon lessee. Adapun tujuan dari pemeriksaan lapangan adalah: 1. Untuk memastikan keberadaan lesseedan memastikan akan kebutuhan barang modal. 2. Mempelajari keberadaan barang modal yang dibutuhkan oleh lessee, terutama harga barang modal, kredibilitas supplier/pemasok barang modal, layanan purna jual. 3. Untuk menghitung secara pasti berapa besar tingkat kebenaran laporan dan/ atau penjualan calon lessee dibandingkan dengan laporan yang telah disampaikan. d. Tahap Pembuatan Customer Profile Berdasarkan hasil pemeriksaan lapangan, marketing department lessorakan membuat customer profile, dimana isinya akan menggambarkan tentang: 1. Nama perusahaan customer 2. Nama pemilik 3. Alamat & nomor telepon 4. Contact person 5. Kondisi pembiayaan yang diajukan lessee 6. Jenis dan tipe barang modal 7. dan lain-lain. e. Tahap Pengajuan Proposal Kepada Kredit Komite Marketing department lessorakan mengajukan proposal terhadap permohonan yang diajukan oleh lessee kepada kredit komite. Proposal yang diajukan biasanya terdiri dari: 1. Tujuan pemberian fasilitas sewa guna usaha kepadalessee 2. Struktur fasilitas pembiayaan yang mencakup harga barang modal, Security deposit, nett pembiayaan, bunga, jangka waktu, jenis barang modal dan lainnya

3 51 3. Latar belakang perusahaan dan susunan pemegang saham disertai keterangan mengenai bisnis dan siklus operasi perusahaanlessee 4. Analisis laporang keuangan, rekening koran dan kebutuhan modal 5. Analisis resiko 6. Saran dan kesimpulan f. Pengajuan Keputusan Kredit Komite Keputusan kredit komite merupakan dasar bagi lessor untuk melakukan pembiayaan atau tidak. Apabila permohonan lessee ditolak maka harus diberitahukan melalui surat penolakan, sedangkan apabila disetujui maka marketing department akan mempersiapkan surat penawaran kepada calon lessee. g. Tahap Pengiriman Surat Penawaran Setelah proposal mendapatkan persetujuan dari kredit komite, maka marketing department wajib mempersiapkan surat penawaran kepada lessee. Surat penawaran wajib ditandatangani oleh lesseedan dokumen ini biasanya akan dijadikan surat penerimaan (letter of acceptance). h. Tahap Pengikatan Berdasarkan surat penawaran yang telah ditandatangani oleh lessee, oleh bagian legal akan mempersiapkan pengikatan sebagai berikut: 1. Perjanjian leasebeserta lampiran-lampirannya. 2. Jaminan pribadi, jika ada. 3. Jaminan perusahaan, jika ada. Pengikatan kontrak perjanjian sewa guna usaha dapat dilakukan secarabawah tangan, dilegalisir oleh notaris atau secara notariil. i. Tahap pemesanan barang modal Setelah proses penandatanganan perjanjian dilakukan oleh kedua belah pihak, selanjutnya lessorakan melakukan hal-hal sebagai berikut: 1. Lessor melakukan pemesanan barang modal kepada supplier, pesanan mana dituangkan dalam penegasan pemesanan pembelian/ confirm purchase order dan bukti pengiriman dan surat tanda penerimaan barang. 2. Khusus untuk objek pembiayaan bekas pakai, baik kendaraan bermotor, tanah dan bangunan, akan dilakukan pemeriksaan

4 52 BPKB/sertifikat oleh Credit Administration Department ke instansi pemerintah yang terkait. 3. Penerimaan pembayaran dari lessee kepadalessor (dapat melalui supplier/dealer), yang meliputi: Pembayaran pertama, antara lain: 1. Security deposit. 2. Angsuran lease pertama, jika in advance. 3. Premi asuransi, untuk tahun pertama. 4. Biaya administrasi. 5. Pembayaran pertama lainnya, jika ada. Pembayaran berikutnya, antara lain: 1. Angsuran lease berikutnya, berupa cheque/bilyet giro mundur. 2. Pembayaran premi asuransi, untuk tahun berikutnya. 3. Pembayaran lainnya, jika ada. j. Tahap Pembayaran Kepada Supplier Setelah barang modal diserahkan oleh supplier kepada lessee, selanjutnya supplierakan melakukan penagihan kepada lessor, dengan melampirkan hal-hal sebagai berikut: 1. Kuitansi penuh 2. Kuitansi uang muka dan/ atau bukti pelunasan uang muka 3. Confirm purchase order 4. Bukti pengiriman dan surat tanda penerimaan barang 5. Gesekan rangka dan mesin 6. Surat pernyataan BPKB 7. Kunci duplikat, jika ada 8. Surat jalan Sebelum pembayaran barang modal dilakukan olehlessor kepada supplier, lessor akan melakukan hal-hal sebagai berikut: 1. Melakukan penutupan pertanggungan asuransi ke perusahaan asuransi yang telah ditunjuk oleh lessor. 2. Pemeriksaan seluruh dokumentansi perjanjian lease oleh Credit Administration Department dengan mempergunakan Form Check List Document. k. Tahap Penagihan/Monitoring Pembayaran

5 53 1. Setelah seluruh proses pembayaran kepada supplier/dealer dilakukan, proses selanjutnya adalah pembayaran lease dari lessee kepada lessor. Adapun sistem pembayaran yang dapat dilakukan oleh perusahaan adalah: Cash Cheque/Bilyet Giro Transfer Ditagih langsung 2. Collection Department akan memonitor pembayaran lease berdasarkan jatuh tempo pembayaran yang telah ditentukan dan berdasarkan sistem pembayaran yang diterapkan. l. Pengambilan Jaminan Setelah lessee melunasi seluruh piutang lease kepada lessor, maka lessor akan mengembalikan hal-hal sebagai berikut kepada lessee, yaitu: 1. Jaminan (BPKB dan/ atau sertifikat dan/ atau faktur/invoice). 2. Pemberitahuan atas pelaksanaan hak opsi. 3. Dokumen lainnya, bila ada. Gambar 4.1 Proses Leasing PT Buana Finance Tbk 10 PT Buana Finance 8 Tbk 8 Konsumen Dealer Sumber : PT Buana Finance Tbk 5

6 Perhitungan dan Perlakuan Akuntansi Sewa Guna Usaha di PT Buana Finance Tbk Kasus perhitungan dan perlakuan akuntansi sewa guna usaha baik dari sisi lessor maupun dari sisi lessee. PT XYZ ingin membeli 1 (satu) unittruk Mitsubishi tahun 2011 dengan fasilitas sewa guna usaha dari PT Buana Finance Tbk, untuk maksud itu ia telah mengunjungi dealer. HargatrukMitsubishi yang ditawarkan Rp on the road. Berdasarkan permohonan PT XYZ, PT Buana Finance Tbk memberikan term & condition sebagai berikut: OTR (on the road) : Rp Security deposit(30% x OTR) : Rp Netto Pembiayaan : Rp Effective Rate : 17,75% Flat Rate : 8,89% Jangka Waktu : 36 bulan. Provisi : 1% Rate Asuransi : 1,68% Biaya Administrasi : Rp Metode pembayaran : Angsuran dibayar di muka (in advance) Jenis pertanggungan secara Total Lost Only (TLO) serta pembayaran pertama dibayarkan langsung kepada PT Buana Finance Tbk. Berdasarkan data-data tersebut, akan didapatkan perhitungan-perhitungan sebagai berikut: 1. Pembayaran Angsuran Bulanan Untuk menghitung angsuran bulanan, dapat dihitung dengan 2 (dua) cara, yaitu dengan mempergunakan pendekatan bunga efektif atau dengan pendekatan bunga flat. a. Pendekatan Bunga Efektif Angsuran : Harga Pembelian Uang Muka 1 + PVIFA (N - 1; R% / 12) : Netto Pembiayaan 1 + PVIFA (N -1; R% / 12) : Rp PVIFA (N = 36-1; R = 17,75%/12) : Rp PVIFA (N=35;R=0,014792%)

7 55 : Rp ,6998 : Rp Catatan: Present Value Interest Factor Annuitas (PVIFA) b. Pendekatan Bunga Flat Angsuran : (Netto Pembiayaan) + (Netto Pembiayaan x R% x N) N x 12 : (Rp ) + (Rp x 8,89% x 3) 3 x 12 : (Rp ) + (Rp ) 36 : Rp Catatan: Perhitungan dengan mempergunakan bunga flat tidak menguntungkan dari sisi komersial lessor, tetapi menguntungkan lessee. 2. Pembayaran Pertama yang Harus Dibayar oleh PT XYZ kepada PT Buana Finance Tbk adalah: Tabel 4.1 Total Angsuran Awal Security deposit (30% x OTR) Rp Biaya Administrasi Rp Premi Asuransi (1,68% x OTR) Rp Provisi (1% x OTR) Rp Biaya Notaris (0,1% x OTR) Rp Angsuran Bulan Pertama Rp Total Rp Sumber : PT Buana Finance Tbk Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka PT Buana Finance Tbk akan membukukan transaksi melalui jurnal-jurnal sebagai berikut: 1. Memorial Jurnal Pengakuan Kontrak Piutang Sewa Guna Usaha Rp

8 56 Opsi Beli Rp Piutang PT XYZ Rp Hutang Kepada Dealer Rp Pendapatan SGU ditangguhkan Rp Pendapatan Biaya Administrasi Rp Pendapatan Provisi Rp Biaya Notaris Rp Premi Asuransi Rp Angsuran pertama SGU Rp Security deposit Rp Catatan: a. Jumlah piutang sewa guna usaha didapat dari jumlah angsuran sewa guna usaha dikalikan dengan jangka waktu (36). Rp x 36 bulan= Rp b. Pendapatan sewa guna usaha yang ditangguhkan didapat dari selisih piutang sewa guna usaha dikurangi dengan netto pembiayaan. Rp Rp = Rp Memorial Jurnal Pengakuan Kontrak Cash/Bank Rp Piutang PT XYZ Rp Pembayaran Kepada Dealer Hutang Supplier Rp Cash/Bank Rp Setelah pembayaran kepada dealer dilakukan oleh PT Buana Finance Tbk, maka transaksi tersebut dapat dihitung dalam laporan keuangan PT Buana Finance Tbk dan PT XYZ sebagai berikut: Piutang Sewa Guna Usaha Rp Opsi Beli Rp Security Deposit (Rp ) Pendapatan SGU Ditangguhkan (Rp ) Netto Rp

9 57 Catatan: a. Biaya administrasi yang didapat dari PT XYZ sebesar Rp dibukukan langsung sebagai pendapatan biaya administrasi. b. Piutang sewa guna usaha Rp harus dikurangi sebesar Rp hasilnya Rp karena pembayaran angsuran sewa guna usaha dilakukan secara di muka. 4. Pembayaran Premi Asuransi dan Notaris oleh PT Buana Finance Tbk Hutang Asuransi Rp Cash/Bank Rp Pendapatan Diskon Asuransi Rp - Biaya Notaris Rp Cash/Bank Rp Setelah pembayaran asuransi dan notaris dilakukan oleh PT Buana Finance Tbk, maka tampilan neraca PT Buana Finance Tbk menjadi sebagai berikut: 5. Memorial Jurnal Pengakuan Pendapatan dan Biaya Sebelum melakukan jurnal pengakuan pendapatan bagi PT Buana Finance Tbk dan pengakuan biaya oleh PT XYZ, dapat diasumsikan sebagai berikut: a. Kontrak mulai diberlakukan sejak tanggal 24 September b. Aktiva sewa guna usaha akan disusutkan selama 5 (lima) tahun dengan metode garis lurus. c. Pengakuan biaya dan pendapatan dilakukan setiap akhir bulan. d. Amortisasi atas pembayaran asuransi dilakukan secara garis lurus. Berdasarkan asumsi tersebut maka pada tanggal 30 September 2011 masingmasing perusahaan akan membukukan hal-hal sebagai berikut: a. Memorial Jurnal yang akan dibuat oleh PT Buana Finance Tbk adalah sebagai berikut: Pendapatan SGU Ditangguhkan Rp Pendapatan SGU Rp Catatan: Pendapatan sewa guna usaha/biaya bunga SGU didapat dari: 6/360 x (Rp ,00 (-) Rp ) x 8,89%= Rp Dimana Rp adalah nilai netto pembiayaan.

10 58 2. Dikurangi Rp dikarenakan angsuran sewa guna usaha dilakukan dengan metode pembayaran di muka. 3. Hari bunga flat yang selama bulan September adalah 6 hari b. Memorial Jurnal yang akan dibuat oleh PT XYZ adalah sebagai berikut: Biaya Bunga SGU Rp Biaya Penyusutan Aktiva SGU Rp Biaya Asuransi Rp Utang Bunga SGU Rp Akumulasi Penyusutan Aktiva SGU Rp Asuransi dibayar di muka Rp Catatan: 1. Biaya penyusutan didapat dari nilai asset Rp dikali 20% dibagi dengan 12 sehingga didapat nilai perbulan sebesar Rp (umur asset 5 tahun). 2. Biaya Asuransi Rp didapat dari total premi Rp dibagi 36 bulan. Untuk memudahkan perhitungan pengakuan bunga dan pendapatan bunga bagi lessor dan lessee, terlampir tabel kartu pembayaran lease.

11 59 Tabel 4.2 Effective Rate Schedule No. Installment Principal Interest Principal Balance Interest Balance 1 Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 0 Rp 0 Total Rp Rp Rp Sumber : PT Buana Finance Tbk

12 60 Tabel 4.3Flat Rate Schedule No. Installment Principal Interest Principal Balance Interest Balance Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 0 Rp 0 Total Rp Rp Rp Sumber : PT Buana Finance Tbk

13 61 Laporan Keuangan PT Buana Finance Tbk Bulan September 2011 Piutang Sewa Guna Usaha Rp Opsi Beli Rp Security Deposit (Rp ) Pendapatan SGU Ditangguhkan (Rp ) Netto Rp Penurunan pendapatan SGU ditangguhkan Rp dikurangi Rp akibat dari pengakuan pendapatan yang langsung dimasukkan sebagai pendapatan bulan berjalan mendapatkan hasil RP Laporan Keuangan PT XYZ Bulan September 2011 Pendapatan Sewa Guna Usaha Rp Akumulasi Penyusutan Aktiva SGU (Rp ) Nilai Buku Aktiva SGU Rp Security Deposit Rp Asuransi dibayar di muka Rp Utang Sewa Guna Usaha Rp Utang Bunga Sewa Guna Usaha Rp Catatan: UtangSGU didapat darirp Rp = Rp Jurnal pada Tanggal 24 Oktober 2011 a. Jurnal yang dilakukan oleh PT Buana Finance Tbk adalah sebagai berikut: Bank/Cash Rp Piutang SGU Rp b. Jurnal yang dilakukan oleh PT XYZ adalah sebagai berikut: Utang Bunga SGU Rp Angsuran Hutang SGU Rp Biaya Bunga SGU Rp

14 62 Bank/Cash Rp Adanya pembayaran angsuran SGU yang dilakukan PT XYZ akan mengakibatkan posisi keuangan masing-masing perusahaan menjadi sebagai berikut: Laporan Keuangan PT Buana Finance Tbk Bulan Oktober 2011 Piutang Sewa Guna Usaha Rp Opsi Beli Rp Security Deposit (Rp ) Pendapatan SGU ditangguhkan (Rp ) Netto Rp Catatan: Piutang SGU diperoleh dari Rp Rp = Rp Laporan Posisi KeuanganPT XYZ Bulan Oktober 2011 Aktiva Sewa Guna Usaha Rp Akumulasi Penyusutan Aktiva SGU (Rp ) Nilai Buku Aktiva SGU Rp Security Deposit Rp Asuransi dibayar di muka Rp Utang Sewa Guna Usaha Rp Catatan: Utang SGU diperoleh dari Rp Rp = Rp Demikian seterusnya, mengikuti pola No. 5 untuk pengakuan pendapatan dan biaya dan pola No. 6 untuk pembayaran angsuran bulanan sampai dengan selesai. 7. Pada Saat Kontrak Berakhir a. Jurnal yang dilakukan oleh PT Buana Finance Tbk adalah sebagai berikut: Security deposit Rp Opsi Beli Rp

15 63 b. Jurnal yang dilakukan oleh PT XYZ adalah sebagai berikut: Aktiva Tetap Rp Akumulasi Penyusutan Aktivaa SGU Rp Kerugian Pengalihan Aktiva SGU Rp Security deposit Rp Aktiva Sewa Guna Usaha Rp Catatan: Akumulasi Penyusutan Aktiva SGU diperoleh dari 36/60 x Rp = Rp Kerugian Pengalihan Aktiva diperoleh dari Rp Rp = Rp Demikianlah pembukuan transaksi sewa guna usaha secara finance lease ditinjau dari sisi lessor maupun dari sisi lessee. 4.4 Perlakuan Pajak Penghasilan Atas Perjanjian Leasing Pada tahun 2011 terdapat 80 konsumen yang melakukan perjanjian sewa guna usaha Truk Merk Mitsubishi, maka dapat dihitung jumlah pendapatan yang diperoleh oleh PT Buana Finance Tbk, yaitu sebesar: Penghasilan Kena Pajak (1 Januari s/d 31 Desember 2011) Pendapatan: Pendapatan bunga (80 x Rp x 12 bulan) = Rp Pendapatan dari administrasi (80 x Rp x 12 bulan) = Rp Total Pendapatan =Rp Beban: Beban administrasi (0,5%dari beban laporan keuanganrp ) = Rp Laba Sebelum Pajak Penghasilan / Penghasilan Kena Pajak = Rp Pajak Penghasilan Tahun 2011: Penghasilan Kena Pajak Rp Pajak Penghasilan Terutang; 25% x Rp = Rp Kredit Pajak;

16 64 PPh 23 (2% x Rp ) = Rp PPh yang masih harus dibayar = Rp Jadi pajak yang masih harus dibayarkan oleh PT Buana Finance Tbk untuk tahun 2011 adalah sebesar Rp Perlakuan Pajak Penghasilan Pada Perjanjian Leasing yang Mengalami Terminasi Tabel 4.4 Data Early Termination Bulan Unit Angkutan Darat yang Terjual Unit Truk Merk Mitsubishi yang Terjual Early Termination Truck Mitsubishi Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember TOTAL Sumber : PT Buana Finance Tbk Dalam transaksi sewa guna usaha yang terjadi antara pihak PT Buana Finance Tbk selaku lessor dan pihak konsumen selaku lessee ternyata berakhir tidak sesuai dengan kesepakatan.

17 65 Pada pembayaran sewa ke-12 bulan Mei tahun 2011, terdapat 3 orang konsumen yang ingin mengakhiri masa sewa guna usaha dengan membayar sekaligus sisa pembayaran sewa dikarenakan alasan ekonomis. Oleh karena itu, bagi pihak lessor akan timbul akumulasi penerimaan leasepayment untuk periode ke 12 sampai dengan periode ke 36 yang terdiri dari angsuran pokok pembiayaan dan imbalan jasa sewa guna usaha (leasefee). Pemutusan atau percepatan masa sewa guna usaha ini akan mengakibatkan terkoreksinya Penghasilan Kena Pajak bagi PT Buana Finance Tbk pada tahun yang bersangkutan. Keuntungan fiskal yang diperolehlessor dihitung berdasarkan akumulasi imbalan jasa sewa guna usaha (leasefee) yang diterima pada tahun yang bersangkutan ditambah penalti yang dibebankan lessor kepadalessee akibat dipercepatnya masa sewa guna usaha. Dalam hal ini, jumlah pinalti yang dibebankan oleh PT Buana Finance Tbk kepadalessee adalah sebesar 7,5% dari hutang pokok. Apabila terjadi early termination dimana pembayaranleasedilunasi sebelum berakhirnya kontrak seperti yang terjadi pada PT Buana Finance Tbk di atas, maka selisih antara pembayaran yang dilakukan dengan sisa kewajiban dibebankan atau dikreditkan pada tahun berjalan. PT Buana Finance Tbk dapat mencatat ayat jurnal sebagai berikut: 1. Jurnal pada saat awal kontrakleasing Piutang sewa guna usaha Rp Kendaraan Rp Pendapatan SGU ditangguhkan Rp Catatan: a. Piutang sewa guna usaha Diperoleh dari total jumlah pembayaran berkala yang dilakukan olehlessee mulai dari pembayaran berkala pertama sampai dengan pembayaran berkala terakhir. b. Kendaraan Merupakan jumlah pokok hutang yang diterima oleh PT Buana Finance Tbk. c. Pendapatan bunga yang belum diakui Diperoleh dari akumulasi pembayaran bunga dari periode pertama sampai dengan periode ke-36.

18 66 2. Jurnal pada saat penerimaan pembayaranlease bulan pertama darilessee Kas Rp Piutang sewa guna usaha Rp Pendapatan bunga yang belum diakui Rp Pendapatan sewa guna usaha Rp Catatan: a. Kas dan piutang sewa guna usaha Merupakan jumlah angsuranyang dibayarkantiap bulannya yaitu sebesar Rp b. Pendapatan bunga yang belum diakui dan pendapatan sewa guna usaha Merupakan jumlah angsuran bunga pertama yang harus dibayarkan, yaitu sebesar Rp Pada Saat Terjadi Terminasi Pada saat terjadi terminasi yaitu pada saat pembayaran angsuran ke-12, maka PT Buana Finance Tbk mencatat jurnal sebagai berikut: Kas Rp Pendapatan yang belum diakui Rp Piutang sewa guna usaha Rp Imbalan jasa sewa guna usaha Rp Pinalti sewa guna usaha Rp Adapun angka-angka dalam jurnal tersebut diperoleh dari hasil perhitungan di bawah ini: a. Kas Merupakan penjumlahan dari pembayaran angsuran pokok sewa mulai periode ke-12 sampai dengan periode ke-36 dengan jumlah pinalti yang dibebankan pada konsumen (lessee). Perhitungan: Angsuran pokok sewa ke-12 s/d ke-36 = Rp Pinalti sewa guna usaha (7,5% x Rp ) = Rp Total kas = Rp b. Pendapatan yang belum diakui

19 67 Merupakan akumulasi dari penerimaan bunga periode ke-12 sampai dengan periode ke-36, yaitu sebesar Rp c. Piutang sewa guna usaha Diperoleh dari akumulasi pembayaran sewa ke-12 sampai dengan ke-36 dikurangi akumulasi pembayaran bunga periode ke-12 sampai dengan periode ke-36. Perhitungan: Pembayaran leasing (periode 12 s/d 36) = Rp Pembayaran bunga (periode 12 s/d 36) = (Rp ) Total piutang sewa guna usaha = Rp d. Pendapatan lain-lain / pinalti sewa guna usaha Merupakan pendapatan yang diperoleh dari pembayaran denda karena percepatan masa sewa guna usaha. Pinalti tersebut dihitung sebesar 7,5% dari akumulasi pembayaran sewa guna usaha periode ke-12 sampai dengan periode ke-36, yaitu sebesar 7,5% x Rp = Rp

20 68 Tabel 4.5SkedulLease pada Saat Terjadi Terminasi No. Installment Principal Interest Principal Balance Interest Balance Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp - Rp - 13 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 14 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 15 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 16 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 17 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 18 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 19 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 20 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 21 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 22 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 23 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 24 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 25 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 26 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 27 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 28 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 29 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 30 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 31 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 32 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 33 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 34 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 35 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - 36 Rp - Rp - Rp - Rp - Rp - Total Rp Rp Rp Pinalti Rp Sumber : PT Buana Finance Tbk

21 69 Berdasarkan perhitungan-perhitungan di atas, maka besarnya Pajak Penghasilan yang harus dibayarkan oleh pihak PT Buana Finance Tbk akibat pemutusan masa Sewa Guna Usaha pada kasus terminasi bulan Mei 2011 dapat dihitung sebagai berikut: Penghasilan Kena Pajak ( Periode 1 Januari s/d 31 Desember 2011): Pendapatan bunga (77 org x Rp x 12 bulan) = Rp Pendapatan dari administrasi (80 org x Rp x 12 bulan) = Rp Total pendapatan Rp Pembayaran leasing (3 org x Rp x 4 bulan) = Rp Angsuran pokok (3 org x Rp x 4 bulan) = Rp Total pendapatan = Rp Penghasilan Kena Pajak akibat pemutusan masa sewa guna usaha adalah dihitung berdasarkan: Akumulasi imbalan jasa sewa guna usaha + pendapatan pinalti Untuk kasus di atas, maka pendapatan pinaltinya adalah sebesar: 3 orang x Rp = Rp Jadi besarnya Penghasilan Kena Pajak PT Buana Finance Tbk untuk tahun pajak 2012 dengan adanya early termination adalah sebesar: Rp Rp Rp = Rp Perhitungan Pajak Penghasilan PT Buana Finance Tbk tahun 2011 apabila terjadi terminasi adalah sebagai berikut: Pendapatan: Pendapatan dengan adanya terminasi = Rp Beban: Beban administrasi = Rp Laba sebelum Pajak / Penghasilan Kena Pajak = Rp Pajak Penghasilan Tahun 2011 adalah: Penghasilan Kena Pajak Rp

22 70 Pajak Penghasilan Terutang; 25% x Rp = Rp Kredit Pajak; PPh 23 (2% x Rp ) = Rp PPh yang masih harus dibayar = Rp Dari perhitungan di atas dapat diketahui bahwa besarnya Pajak Penghasilan (PPh) yang masih harus dibayar PT Buana Finance Tbk akibat pemutusan transaksi sewa guna usaha pada tahun 2011 adalah sebesar Rp Dari hasil Pajak Penghasilan berdasarkan Unit Truk Mitsubishi dan data perhitungan Pajak yang mengalami terminasi tersebut maka dianalisispajak penghasilan secara keseluruhan perusahaan PT Buana Finance Tbk berdasarkan pendapatan yang didapat pada data laporan keuangan sebagai berikut: Tabel 4.6 Pajak Penghasilan BadanTahun Pajak kini Penghasilan kena pajak Taksiran beban pajak penghasilan tahun berjalan Dikurangi: Pajak dibayar dimuka Utang pajak penghasilan badan ( ) ( ) ( ) Sumber : Penulis 4.6 Hak Kepemilikan Aset (Dokumen Legalnya) Sewa guna usaha (leasing) atau sering disingkat SGU adalah kegiatan pembiayaan dengan menyediakan barang modal baik dengan hak opsi (finance lease)

23 71 maupun tanpa hak opsi (operating lease) untuk digunakan oleh penyewa guna usaha (lessee) selama jangka waktu tertentu berdasarkan pembayaran secara angsuran. Hak opsi adalah hak untuk membeli objek sewa guna usaha setelah berakhirnya perjanjian berdasarkan nilai sisa yang disepakati bersama. Pengadaan Barang Modal dapat juga dilakukan dengan cara membeli barang penyewa guna usaha yang kemudian disewagunausahakan kembali. Sepanjang perjanjian SGU, hak milik atas barang modal berada pada lessee. Namun, hak atas kendaraan yang disewagunausahakan dipegang oleh lessor sampai dengan masa sewa guna usaha berakhir. Tabel 4.7Perbedaan Pengakuan Pendapatan dan Beban antara Standar Akuntansi dan Peraturan Perpajakan PSAK No. 30 (Revisi KMK No. 2007) tentang Sewa 1169/KMK.01/1991 Capital Lease Persyaratan 1. Penyewa guna 1. Jumlah (Sewa Guna usaha memiliki hak pembayaran sewa- Usaha dengan opsi untuk membeli guna-usaha selama Hak Opsi) aktiva yang masa sewa-guna- disewagunausaha usaha pertama pada akhir masa sewa ditambah dengan nilai guna usaha dengan sisa barang modal, harga yang telah harus dapat menutup disetujui bersama harga perolehan pada saat dimulainya barang modal dan perjanjian sewa guna keuntungan lessor; usaha.

24 72 Pendapatan & Biaya Lessor 2. Seluruh pembayaran berkala yang dilakukan oleh penyewa guna usaha ditambah dengan nilai sisa mencakup pengembalian harga perolehan barang modal yang disewa gunausaha serta bunganya, sebagai keuntungan perusahaan sewa guna usaha (full payout lease). 3. Masa sewa guna usaha minimum 2 (dua) tahun. a. Selisih antara piutang sewa guna usaha ditambah nilai sisa (harga opsi) dengan harga perolehan aktiva yang disewagunausahakan diperlakukan sebagai pendapatan sewa guna usaha yang belum diakui (unearned lease income). 2. Masa sewa-gunausaha ditetapkan sekurang-kurangnya 2 (dua) tahun untuk barang modal Golongan I, 3 (tiga) tahun untuk barang modal Golongan II dan III, dan 7 (tujuh) tahun untuk Golongan bangunan; 3. Perjanjian sewaguna-usaha memuat ketentuan mengenai opsi bagi lessee. 1. Penghasilan lessor yang dikenakan Pajak Penghasilan adalah sebagian dari pembayaran sewa guna usaha dengan hak opsi yang berupa imbalan jasa sewa guna usaha;

25 73 b. Pendapatan sewa guna usaha yang belum diakui harus dialokasikan secara konsisten sebagai pendapatan tahun berjalan berdasarkan suatu tingkat pengembalian berkala (periodic rate of return) atas penanaman neto perusahaan sewa guna usaha. c. Apabila perusahaan sewa guna usaha menjual barang modal kepada penyewa guna usaha sebelum berakhirnya masa sewa guna usaha, maka perbedaan antara harga jual dengan penanaman neto dalam sewa guna usaha pada saat penjualan dilakukan harus diakui dan dicatat sebagai keuntungan atau kerugian periode berjalan. 2. Lessor tidak boleh menyusutkan atas barang modal yang disewa-gunausahakan dengan hak opsi; 3.Lessor dapat membentuk cadangan penghapusan piutang ragu-ragu yang dapat dikurangkan dari penghasilan bruto, setinggi-tingginya sejumlah 2,5% (dua setengah persen) dari rata-rata saldo awal dan saldo akhir piutang sewa-gunausaha dengan hak opsi.

26 74 Biaya Lessee d. Pendapatan lain yang diterima sehubungan dengan transaksi Sewa Guna Usaha harus diakui dan dicatat sebagai pendapatan periode berjalan. 1. Pembayaran sewa guna usaha (lease payments) selama tahun berjalan yang diperoleh dari penyewa guna usaha diakui dan dicatat sebagai pendapatan sewa. Pendapatan sewa harus diakui dan dicatat berdasarkan metode garis lurus sepanjang masa sewa guna usaha, meskipun pembayaran sewa guna usaha mungkin dilakukan dalam Jumlah yang tidak sama setiap periode. Selama masa sewaguna-usaha, lessee tidak boleh melakukan penyusutan atas barang modal yang disewa-guna-usaha, sampai saat lessee menggunakan hak opsi untuk membeli; setelah lessee menggunakan hak opsi untuk membeli barang modal tersebut, lessee melakukan penyusutan dan dasar penyusutannya adalah nilai sisa (residual value) barang modal yang bersangkutan; pembayaran sewaguna-usaha yang dibayar atau terutang oleh lessee kecuali

27 75 2. Penyusutan aktiva yang disewagunausahakan harus dilakukan dalam Jumlah yang layak berdasarkan taksiran masa manfaatnya. pembebanan atas tanah, merupakan biaya yang dapat dikurangkan dari penghasilan bruto lessee sepanjang transaksi sewa-gunausaha tersebut memenuhi ketentuan 3. BUKAN OBJEK PPh 23 dan PPN kareana dianggap sebagai JASA PEMBIAYAAN (UU PPN pasal 4A-d)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI BAB II LANDASAN TEORI A. Aktiva Tetap 1. Pengertian Aktiva tetap adalah aktiva berwujud yang diperoleh dalam kedaan siap dipakai atau dibangun terlebih dahulu, yang digunakan dalam operasi perusahaan,
