BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Gambaran Umum SMA Negeri di Kota Bandarlampung

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Gambaran Umum SMA Negeri di Kota Bandarlampung"

Transkripsi

1 BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN A. Gambaran Umum SMA Negeri di Kota Bandarlampung Sekolah menengah atas (SMA) merupakan lanjutan dari jenjang pendidikan dasar. Dalam Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional pasal 18 diatur tentang pendidikan menengah yaitu: 1. Pendidikan menengah merupakan lanjutan pendidikan dasar. 2. Pendidikan menengah terdiri atas pendidikan menengah umum dan pendidikan menengah kejuruan. 3. Pendidikan menengah berbentuk sekolah menengah atas (SMA), madrasah aliyah (MA), sekolah menengah kejuruan (SMK), dan madrasah aliyah kejuruan (MAK), atau bentuk lain yang sederajat. 4. Ketentuan mengenai pendidikan menengah sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2), dan ayat (3) diatur lebih lanjut dengan peraturan pemerintah B. Profil Sekolah Sampel Dari ke-17 SMA Negeri di Bandarlampung telah diklasifikasikan dan digunakan sebagai sampel penelitian yaitu SMA Negeri 1 Bandarlampung sekolah kategori pertama dengan fasilitas lengkap, SMA Negeri 13 Bandarlampung sekolah kategori kedua dengan fasilitas cukup lengkap, dan

2 54 SMA Negeri 8 Bandarlampung sekolah kategori ketiga dengan fasilitas belum/tidak lengkap. 1. Profil SMA Negeri 1 Bandarlampung Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Bandarlampung Alamat : Jalan Jenderal Soedirman nomor 41 Pahoman, Bandarlampung Telepon : (0721) NSS : Akreditasi Sekolah Situs Web A : : info@smansa-bdl.sch.id 2. Visi dan Misi Sekolah Visi Sekolah : Menjadi sekolah yang berwibawa, bertaqwa, terampil, dan bermutu menuju prestasi. Misi Sekolah : a) Meningkatkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa. b) Meningkatkan kedisiplinan guru, karyawan, dan siswa. c) Menciptakan situasi belajar yang kondusif, efektif, dan inovatif. d) Mencukupi sarana/prasarana yang menunjang kegiatan belajar mengajar. e) Meningkatkan perolehan nilai UN rata-rata 0,5 per tahun. f) Meningkatkan kerjasama dengan masyarakat, komite sekolah, pengusaha, tenaga professional, dan instansi terkait.

3 55 g) Mewujudkan siswa mampu berbahasa inggris aktif, lisan maupun tulisan. h) Mewujudkan siswa mampu mengoperasikan komputer dan pemanfaatan internet. 3. Daftar Guru SMA Negeri 1 Bandarlampung Tabel 4 Daftar Guru SMA Negeri 1 Bandarlampung No Bidang Studi Status Jenis Kelamin Jumlah Pendidikan Laki-laki Perempuan D3 S1 S2 1 Pend. Agama Islam Kimia Bhs. Indonesia & Sastra PKN Penjaskes MuLok Bhs. Jerman Geografi Pend. Seni Matematika Biologi Bhs. Inggris BP/BK Sosiologi Ekonomi/Akuntansi TIK Sejarah Fisika Jumlah

4 56 4. Profil SMA Negeri 13 Bandarlampung Nama Sekolah Alamat : SMA Negeri 13 Bandarlampung : Jalan Padat Karya Sinar Harapan Rajabasa Bandarlampung Telepon : (0721) NSS : Akreditasi Sekolah Blog Sekolah B : sman13bandarlampung.blogspot.com : galaz13bdl@yahoo.co.id 5. Visi dan Misi Sekolah Visi Sekolah : SMA Negeri 13 Bandarlampung berprestasi dengan mengedepankan Imtaq, Iptek, dan Seni. Misi Sekolah : 1. Meningkatkan profesionalisme tenaga pemikiran. 2. Melengkapi, memanfaatkan dan mengembangkan sarana dan prasarana secara optimal. 3. Meningkatkan mutu kelulusan dengan suasana belajar yang kondusif. 4. Meningkatkan penghayatan terhadap ajaran agama yang dianut untuk menjadikan masyarakat sekolah beriman dan bertaqwa. 5. Meningkatkan peran serta orang tua dan masyarakat dalam pendidikan. 6. Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar dan melaksanakan kegiatan remedial teaching.

5 57 6. Daftar Guru SMA Negeri 13 Bandarlampung Tabel 5 Daftar Guru SMA Negeri 13 Bandarlampung No Bidang Studi Status Jenis Kelamin Jumlah Pendidikan Laki-laki Perempuan D3 S1 S2 1 Pend. Agama Islam Kimia Bhs. Indonesia & Sastra PKN Penjaskes Geografi Pend. Seni Matematika Biologi Bhs. Inggris BP/BK Sosiologi Ekonomi/Akuntansi TIK Sejarah Fisika Jumlah Profil SMA Negeri 8 Bandarlampung Nama Sekolah Alamat : SMA Negeri 8 Bandarlampung : Jalan Laksamana Malahayati nomor 10 Teluk Betung, Bandarlampung Telepon : (0721) Akreditasi Sekolah : B 8. Visi dan Misi Sekolah Visi Sekolah : Baik dalam citra unggul dalam prestasi dan berwawasan global.

6 58 a) Terdepan dalam pencapaian selisih UN b) Terdepan dalam lomba karya ilmiah remaja c) Terdepan dalam lomba Bahasa Inggris d) Terdepan dalam kreativitas e) Terdepan dalam disiplin f) Terdepan dalam kepedulian social g) Terdepan dalam aktivitas keagamaan Misi Sekolah : a) Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga dapat meningkatkan rasa percaya diri siswa terhadap kemampuan yang dimiliki b) Membentuk dan membangun kebiasaan belajar siswa yang baik, dan memperbaiki persepsi siswa terhadap belajar dan pencapaian hasil belajar c) Menjadikan siswa sebagai individu yang berprestasi khususnya dalam pelajaran/ kemampuan akademik seperti : 1) peningkatan prestasi belajar rata-rata setiap semester siswa dengan kemampuan lebih diberikan proporsi yang baik siswa yang belum berprestasi diupayakan agar dapat mengejar ketinggalannya 2) Peningkatan perolehan nilai ujian nasional 3) Peningkatan Kemampuan bahasa asing yang baik 4) Meningkatan jumlah siswa yang masuk perguruan tinggi melalui tes SPMB dan non SPMB (PMKA,USMI, dsb) 5) Menciptakan sekolah sebagai tempat belajar dengan sarana dan prasarana yang lengkap dan memadai sebagai tempat mengolah prestasi dengan basis dasar TIK

7 59 6) Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama yang dianut dan juga budaya bangsa, sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak. 7) Menuju Tewujudnya Sekolah Mandiri 9. Daftar Guru SMA Negeri 8 Bandarlampung Tabel 6 Daftar Guru SMA Negeri 8 Bandarlampung No Bidang Studi Status Jenis Kelamin Jumlah Pendidikan Laki-laki Perempuan D3 S1 S2 1 Pend. Agama Islam Kimia Bhs. Indonesia & Sastra PKN Penjaskes Bhs. Jepang Geografi Pend. Seni Matematika Biologi Bhs. Inggris BP/BK Sosiologi Ekonomi/Akuntansi TIK Sejarah Fisika Agama Kristen Agama Katholik Jumlah

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Nasional pasal 18 diatur tentang pendidikan menengah yaitu:

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Nasional pasal 18 diatur tentang pendidikan menengah yaitu: BB IV GMBRN UMUM LOKSI PENELITIN 4.1 Gambaran Umum SM Sekolah menengah atas (SM) merupakan lanjutan dari jenjang pendidikan dasar. Dalam Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
