COMPUTER TROUBLESHOOTING VOSCO PEREIRA. Prepared by Vosco

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "COMPUTER TROUBLESHOOTING VOSCO PEREIRA. Prepared by Vosco"

Transkripsi

1 COMPUTER TROUBLESHOOTING BY VOSCO PEREIRA Prepared by Vosco

2 Input Device Adalah bagian PC yang bertugas memberikan masukan perintah untuk diolah oleh bagian CPU. Ada beberapa komponen Input yang umum pada PC : Keyboard,Mouse,Trackball,Tablet,Joystick / Gamepad,Scanner dan Digital Camera (Digicam).

3 Adalah input device primer pada PC. Bentuk fisiknya berupa sebuah papan ketik dengan tombol abjad dan tombol numerik lengkap serta tambahan beberapa tombol fungsi lainnya.

4 Termasuk dalam kategori input pointing device atau alat penunjuk. Tugasnya adalah menggerakkkan penunjuk pada layar yang biasanya berupa simbol panah (arrow). Mouse mempunyai 2 bagian yaitu : Bagian yang dipegang seperti tikus dan bagian software yang berfungsi untuk memberitahu DOS dan semua aplikasi bahwa kita sedang menggunakan mouse. Mouse dihubungkan ke komputer melalui serial port atau mouse port

5 Sama seperti mouse namun pergerakannya dilakukan dengan bantuan bola besar yang terletak dibagian atas sehingga badan peripheral ini tetap diam ditempatnya. Penggunaan trackball ini paling banyak dijumpai pada perangkat laptop/notebook,atau dengan kata lain bahwa trackball ini digunakan sebagai mouse laptop.

6 Sama seperti mouse namun bentuknya menyerupai pisil pena. Peripheral ini dapat mengukur kekuatan tekanan,maksudnya adalah jika ditekan dengan keras maka hasil yang tampak dilayar akan lebih tebal.

7 Adalah alat bantu untuk bermain game pada PC. Joystick berupa tongkat panjang dengan tombol-tombol bantu disekelilingya sedangkan gamepad berupa sebuah alat dengan deretan tombol diatasnya.

8 Adalah peripheral yang bekerja seperti halnya mesin fotokopi,hanya saja outputnya tidak dicetak langsung pada kertas melainkan disimpan terlebih dahulu pada memori ataupun hardisk. Ada 2 jenis scanner yaitu: Flatbed scanner dan handly scanner.

9 Merupakan sebuah kamera foto biasa seperti yang lazim kita kenal,hanya saja foto hasil bidikan tidak disimpan dalam gulungan film negatif melainkan disimpan dalam sebuah memori internal untuk selanjutnya ditransfer ke dalam PC.

10 Output Device Adalah peripheral terakhir yang bertugas untuk menampilkan / mencetak semua proses kerja yang telah dilaksanakan CPU. Ada beberapa komponen output yang umum pada suatu PC yaitu : Monitor,Printer dan Speaker.

11 Adalah output utama pada PC. Peripheral ini bertugas untuk memberikan tampilan dari apa yang telah dikerjakan oleh pengguna PC. a. Tipe Monitor Crt (cathode rays tube ) Teknologi crt menggunakan tabung sinar katoda atau pancaran sinar elektron yang hampa udara seperti halnya teknologi pada televisi.

12 Lcd (liquid chrystal display ) Bekerja dengan cara memuntir gelombang cahaya yang dihasilkan oleh crystal-crystal cair. Lcd-tft (thin film transistor) Merupakan pengembangan dari teknologi lcd dimana tiap-tiap pixel yang ditampilkan pada monitor akan lebih tajam dibandingkan monitor lcd biasa sehingga tampilan pada monitor akan lebih tajam dibandingkan dengan monitor crt.

13 b. Bentuk layar Cembung Digunakan oleh monitor crt tipe lama. Semi-flat Umumnya digunakan oleh monitor crt saat ini. Flat Bentuk layar yang datar,menghasilkan tampilan yang sangat tajam pada monitor.

14 c. Ukuran Monitor Menggunakan satuan inch ( ) seperti halnya televisi. Ukuran yang lazim digunakan bagi para pengguna PC rumahan berkisar antara 14 hingga 17. d. Resolusi Monitor Adalah banyaknya pixel (titik) horizontal dan pixel vertikal yang dapat ditampilkan layar. Untuk monitor 14 hingga 17 resolusi yang dapat dicapai adalah 640x480,800x600,1024x768 dan 1200x1024.

15 e. Dot pitch Adalah jarak antara 2 pixel yang berdekatan dan diukur dalam satuan mm (milimeter). Semakin kecil nilai dot pitch akan mengakibatkan tampilan pada monitor semakin tajam dan jelas. f. Refresh rate Adalah jumlah penyapuan layar dalam satu detik dan dinyatakan dalam satuan hz (hertz).

16 Adalah alat untuk mencetak. Peripheral ini akan mencetak apapun yang diperintahkan oleh PC kedalam media kertas. Resolusi printer menggunakan satuan dpi (dot per inch) yaitu banyaknya pixel horizontal dan vertikal yang dapat dicetak dalam 1 inchi,semakin tinggi dpi semakin bagus hasil cetakan printer. Sedangkan kecepatan printer diukur dalam satuan ppm (page per minute), yaitu jumlah halaman yang dapat dicetak dalam 1 menit.

17 Jenis printer menurut resolusinya a. Printer dot-matrix Printer ini menggunakan media berupa pita yang dibasahi tinta. Cara dot-matrix printer mencetak adalah elementnya sekali digerakkan dari kiri ke kanan mencetak satu baris,kemudian dari kanan ke kiri mencetak baris kedua dan seterusnya.

18 b. Printer injekt Printer ini menggunakan tinta cair yang tersimpan dalam kemasan khusus yang disebut cartridge. Memiliki resolusi dan kecepatan mencetak yang tinggi serta dapat mencetak teks dan gambar yang rumit dalam mode bw (hitam dan putih),greyscale (keabu-abuan),warna hingga kualitas foto.

19 c. Printer laserjet Cara kerjanya hampir sama dengan mesin copy. Printer ini menggunakan serbuk tinta yang tersimpan dalam kemasan khusus yang disebut toner.

20 Adalah alat penghasil suara dan merupakan salah satu kelengkapan utama bagi PC multimedia. Peripheral ini terhubung dengan sound card.

21 SEKIAN

Modul 3 Alat Keluaran (Output Devices)

Modul 3 Alat Keluaran (Output Devices) Modul 3 Alat Keluaran (Output Devices) Pokok Bahasan: Alat Keluaran (Output Devices) Layar (Monitor) Alat Pencetakan (Printer) Perangkat Suara (Sound Output) Indikator Keberhasilan: Dapat mengenal pengertian
