BAB III PEMBAHASAN Gambaran Umum KSP Kasih Sentosa Kota Surakarta. Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kasih Sentosa kota Surakarta di

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III PEMBAHASAN Gambaran Umum KSP Kasih Sentosa Kota Surakarta. Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kasih Sentosa kota Surakarta di"

Transkripsi

1 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Gambaran Umum KSP Kasih Sentosa Kota Surakarta Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kasih Sentosa kota Surakarta di dirikan pada 11 Desember KSP memiliki badan hukum 188.4/360/BH/ Pada awalnya Koperasi ini hanya didirikan 4 orang pengelola, pada tahun 2013 anggota telah mencapai 40 orang anggota inti. Modal KSP Kasih Sentosa sepenuhnya modal dari anggota koperasi itu sendiri. Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kasih Sentosa kota Surakarta yang beralamat di Jl. Ir. Sutami No. 77 Jebres, Solo. KSP Kasih Sentosa ini Visi dan misi yang KSP Kasih Sentosa yaitu visi untuk menjadi lembaga keuangan yang bermanfaat bagi para anggota pada khususnya dan bagi masyarakat pada umumnya dengan berdedikasi pada Pancasila dan UUD 45 serta berdasar asas kekeluargaan. Pada tahun 2013 KSP Kasih Sentosa dapat menjadi Koperasi yang lebih baik yang mampu memberikan anggotanya pendapatan Rp ,- setiap bulan. Misi KSP Kasih Sentosa ini untuk meningkatkan penghimpunan dana dengan anggota dan calon anggota, meningkatkan pendapatan bersama anggota dan calon anggota, dan partisipasi aktif dalam mensejahterakan 16

2 17 masyarakat. KSP Kasih Sentosa ini juga memiliki tujuan antara lainmeningkatkan kesejahteraan anggota dan calon anggota, membantu pemerintah di sektor perekonomian terutama usaha kecil mikro dan menyediakan lapangan pekerjaan serta sumber daya manusia dan meningkatkan kerjasama antar anggota. Hal itu merupakan budaya kerja yang selalu dijadikan motivasi sehingga KSP Kasih Sentosa ini masih tetap hidup sampai sekarang disamping pesatnya perkembangan Lembaga Keuangan Struktur Organisasi KSP Kasih Sentosa Struktur organisasi adalah susunan dan hubungan antar komponen dan antar posisi dalam suatu perusahaan (Sitio, Halomoan, 2001: 33). Struktur Organisasi KSP Kasih Sentosa pada tahun 2013 sebagai berikut : KETUA BENDAHARA SEKRETARISS PENGAWAS MANAGER BACK OFFICE KREDIT TELLER Gambar 3.1 Struktur Organisasi KSP Kasih Sentosa Surakarta Sumber : KSP Kasih Sentosa (2013)

3 18 Deskripsi organisasi usaha Koperasi Simpan Pinjam Kasih Sentosa adalah sebagai berikut: a. Ketua Ketua merupakan pemimpin organisasi secara keseluruhan dan penentu kebijakan yang dilakukan oleh pengurus, pengelola, maupun anggota.dipilih oleh anggota dalam rapat evaluasi yang dilakukan 1 tahun sekali. Tugastugasnya adalah: 1) Menentukan kebijakan. 2) Memberikan persetujuan perencanaan yang dilakukan pengurus dan pengelola. 3) Mempertanggung jawabkan kegiaan koperasi pada rapat evaluasi yang dilakukan 1 tahun sekali kepada anggota Koperasi. b. Bendahara Bendahara merupakan pengurus yang mengelola aspek keuangan yang dilakukan pada setiap kegiatan yang dilakukan oleh koperasi.bendahara dipilih oleh ketua pada pembentukan kepengurusan setiap satu periode kepengurusan. Tugas-tugas Bendahara antara lain: 1) Mengelola aspek perencanaan keuangan yang akan dilaksanakan setiap periode kepengurusan koperasi. 2) Menjaga keseimbangan neraca keuangan agar kegiatan koperasi berjalan lancar. 3) Memberikan keputusan pengelolaan keuangan pada setiap kegiatan yang dilakukan koperasi untuk menjaga stabilitas keuangan koperasi,

4 19 tetapi tetap tidak membatasi kreatifitas dari pengelola untuk melaksanakan pekerjaannya. 4) Memutuskan pemberian kredit. 5) Memberikan dan menjaga agunan dari anggota yang menjaminkan hartanya untuk pencairan dana. 6) Menyimpan dan mengeluarkan uang sesuai arus kas yang telah tercatat. 7) Mencatat serta melaporkan kegiatan keuangan yang telah dilakukan koperasi dan dipertanggungjawabkan pada Ketua pada rapat evaluasi setiap periode. c. Sekretaris Sekretaris merupakan pengurus yang bertugas melakukan pembukuan kegiatan yang dilakukan koperasi secara keseluruhan yang selanjutnya dipertanggungjawabkan pada ketua setiap akhir periode kepengurusan. Rincian tugas Sekretaris adalah : 1) Melakukan pencatatan kegiatan koperasi secara keseluruhan sebagai bentuk pertanggung jawaban Pengawas sebagai Pengelola lapangan yang memiliki kewenangan mengatur dan mengurus Koperasi sesuai kebijakan Ketua. 2) Melakukan pencatatan perencanaan dan tujuan koperasi sesuai kebijakan Ketua untuk dilaksanakan pada satu periode kepemimpinan. 3) Memberikan arahan dan atau sebagai penasehat baik pada tingkat manajerial diatas maupun dibawahnya untuk bergerak sesuai kebijakan yang ditentukan Ketua.

5 20 4) Mempertanggung jawabkan arsip-arsip pada Ketua untuk selanjutnya dipertanggungjawabkan pada rapat evaluasi kepengurusan. d. Pengawas Pengawas merupakan pengelola koperasi yang memegang peranan penuh mengatur jalannya kegiatan koperasi agar sesuai dengan tujuan dari perencanaan yang telah dilakukan koperasi pada awal periode kepengurusan.pengawas ditunjuk oleh Ketua pada setiap periode kepengurusan. Tugas-tugasnya antara lain: 1) Mengelola Sumber Daya Manusia yang ada untuk bergerak sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang ada. 2) Memberikan arahan pada tingkat manajerial di bawahnya untuk melakukan kegiatan dengan penuh kedisiplinan. 3) Mempertanggung jawabkan kegiatan yang dilakukan oleh Pengelola Koperasi pada Pengurus Koperasi yang selanjutnya dipertanggungjawabkan pada sekretaris sebagai pengurus yang mengarsipkan kegiatan-kegiatan koperasi. 4) Mengendalikan setiap kegiatan lapangan koperasi yang telah menyimpang agar dampaknya tidak berkepanjangan pada koperasi secara umum. 5) Menggunakan hak nya untuk menyelesaikan masalah kredit macet. e. Manager Manager dipilih sesuai dengan kebijakan pengelola koperasi sebagai pengatur manajerial yang dilakukan melalui perekrutan oleh pengurus

6 21 koperasi serta pengawas sebagai bawahan sekaligus partner dalam bekerja di lapangan. Tugas-tugasnya secara terperinci adalah sebagai berikut: 1) Mengatur dan melaksanakan aspek-aspek manajerial sekaligus mengawasi jalannya kegiatan manajerial koperasi. 2) Melakukan analisa langsung pada calon debitur yang selanjutnya akan dipertimbangkan oleh Pengawas. 3) Melakukan pengawasan langsung pada setiap kinerja pengelola. 4) Menilai kinerja pengelola sesuai dengan aspek-aspek sumberdaya manusia yang telah ditentukan oleh pengurus. 5) Membantu aspek Keuangan, Pemasaran, Sumber Daya Manusia, serta mitra kerja serta anggota. 6) Menjadi penghubung antara pengelola dan pengurus koperasi. f. Kredit Bagian ini merupakan bidang yang personilnya ditentukan oleh pengurus dan manajer sebagaia pihak yang berhubungan langsung pada debitur dan atau anggota koperasi. Tugasnya meliputi: 1) Survei langsung pada debitur baik anggota maupun calon anggota untuk dicatat dan memberikan sumber langsung pada Manajer dan Pengawas yang selanjutnya ditentukan diberi kredit (ACC) atau tidak. 2) Melakukan kegiatan pengarsipan pada calon debitur agar tercatat secara jelas kondisi calon debitur layak atau tidak diberikan pinjaman. 3) Melakukan kegiatan pemasaran untuk mencari anggota koperasi sebagai target pasar dari koperasi.

7 22 4) Melihat secara langsung jaminan dan atau agunan yang diberikan oleh pihak debitur yang mengajukan pinjaman serta melakukan foto lapangan, meliputi rumah dan keluarga yang bersangkutan. 5) Memberitahukan jadwal pencairan pinjaman pada pihak yang mengajukan pinjaman. g. Back Office Back Office adalah bidang yang melakukan penganalisaan arsip yang dikumpulkan oleh bagian kredit untuk selanjutnya dicatat dan dilaporkan pada Manajer dan Pengawas.Orang dalam bidang ini dipilih melalui perekrutan yang dilakukan oleh pihak pengelola. Tugasnya meliputi: 1) Mengumpulkan, mencatat, dan mengarsipkan bukti-bukti empiris sebagai persyaratan kredit yang dikumpulkan oleh bidang kredit. 2) Memberikan pertimbangan atas analisa yang dilakukan pada pihak manajer dan pengawas sebelum putusan persetujuan kredit dilakukan. 3) Melakukan kegiatan penelitian atas arsip yang diterima untuk mengetahui bahwa bukti-bukti lapangan telah terkumpul dengan baik sebagai persyaratan kredit. h. Teller Bagian ini merupakan ujung tombak dari koperasi karena secara langsung berhubungan dengan anggota dan atau calon debitur.sehingga, pemilihan orang pada bagian ini juga menggunakan sistem perekrutan oleh pihak pengelola. Tugas yang dilakukan dari pihak Teller adalah:

8 23 1) Memberikan informasi mengenai produk yang ditawarkan koperasi pada calon debitur atau anggota. 2) Memberikan bantuan pada pihak-pihak terkait dalam memberikan informasi mengenai koperasi. 3) Menjelaskan persyaratan serta mengumpulkannya untuk diajukan sebagai calon debitur atau anggota koperasi. 4) Melayani pembayaran kredit dan atau menabung yang secara langsung dilakukan di kantor kerja. 5) Melakukan pencatatatan transaksi yang dilakukan oleh koperasi sebagai kegiatan setiap harinya dan bertanggung jawab atas transaksi tersebut setiap harinya Jenis Produk KSP Kasih Sentosa Produk yang ditawarkan untuk melakukan kegiatan usaha para anggota, Koperasi Simpan Pinjam menawarkan beberapa produk jasa sebagai berikut: 1) Simpanan Sukarela Merupakan produk yang ditawarkan oleh koperasi untuk mendapatkan dana dari anggota untuk disalurkan kepada anggota lain yang lebih membutuhkan. Produk ini menawarkan fitur menabung secara sukarela untuk anggota dengan bunga 4% per tahun dan tanpa adanya potongan administrasi. Hal ini ditujukan untuk menarik dana dari pihak-pihak yang memiliki kelebihan dana, sehingga kegiatan koperasi ini juga dapat melaksanakan

9 24 tujuannya dalam mensejahterakan anggota lain sebagai pihak yang membutuhkan dana. 2) Simpanan Berjangka Produk ini merupakan produk yang diunggulkan untuk menarik aspek permodalan koperasi. Menggunakan sistem simpanan berjangka waktu 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan, dan 12 bulan, pihak anggota akan mendapatkan keuntungan bunga antara 1% sampai 3,5%. Pada produk Simpanan Berjangka ada ketentuan minimal simpanan minimal Rp ,- untuk jangka waktu 1 bulan, Rp ,- untuk jangka waktu 3 sampai 6 bulan dan Rp ,- untuk jangka waktu 12 bulan. Keuntungan yang diperoleh anggota adalah investasi yang cepat menguntungkan. 3) Pinjaman Pinjaman merupakan produk yang dapat menarik anggota sesuai dengan target sasaran yang sesuai tujuan. KSP Kasih Sentosa ini memberikan pinjaman antara Rp ,- sampai Rp ,- dengan jangka waktu pengembalian 12 bulan sampai 18 bulan. Syarat pengajuan pinjaman KSP Kasih Sentosa : a) Fotokopi KTP suami / istri b) Fotokopi KK / surat nikah c) Rekening listrik / Telp / PDAM d) Fotokopi jaminan ( sertifikat / BPKB ) e) Slip gaji

10 Analisis dan Pembahasan Karakteristik anggota yang melakukan pinjaman dalam KSP Kasih Sentosa selama tahun 2013 Pada penelitian ini total jumlah anggota KSP Kasih Sentosa sebanyak 145 anggota ditahun Anggota KSP Kasih Sentosa yang melakukan pinjaman didiskripsikan dengan karakteristik anggota yangdilihat dari segi pekerjaan, jenis kelamin dan motif melakukan pinjaman di KSP Kasih Sentosa. Karakteristik Anggota Segi Pekerjaan Jenis Kelamin Motif Pinjaman 1. Wiraswasta 2. Pelajar / Mahasiswa 3. Pegawai Swasta 4. Ibu Rumah Tangga 5. Pegawai Negeri 1. Laki - laki 2. Perempuan 1. Konsumsi 2. Modal Kerja 3. Komersial 4. Keperluan mendadak Gambar 3.2 Karakteristik Anggota KSP yang Melakukan Pinjaman Sumber: Data primer (diolah) a. Segi Pekerjaan Anggota KSP Kasih Sentosa Jenis pekerjaan menurut BPS Indonesia tahun 2013 terbagi menjadi 10 kelompok antara lain : 1. Petani/nelayan meliputi sawah, tegalan, tambak, kebun/perkebunan, peternakan.

11 26 2. Buruh tani menurut buruh tani, ternak, tambak, pengemudi traktor. 3. Buruh industri meliputi buruh kasar industri, buruh pengrajin, operasi mesin, buruh pengolahan hasil pertanian. 4. Usaha industri / penjual meliputi pengelolaan hasil pertanian, tekstil, batik, jahit, industri plastik, industri makanan dan minuman, pande besi. 5. Pedagang / penjual meliputi pemilik toko, pelayan toko, pedagang keliling (hasil pertanian, pedagang es dan pedagang bakso), kios/warung. 6. Pekerjaan angkutan meliputi sopir, kenek, tukang becak, pengusaha angkutan, ojek. 7. Pekerjaan bangunan meliputi pengusaha bangunan, tukang/ buruh bangunan, tukang kayu, dan mandor bangunan. 8. Profesional meliputi tenaga kesehatan, seniman, guru/ dosen, pegawai negeri, pamong, polisi, TNI, tenaga lain. 9. Pekerjaan swasta meliputi pelayan rumah makan, pembantu rumah tangga, binatu/tukang cuci, penata rambut, dukun bayi/pijat, mencari barang di alam bebas, tenaga jasa lain (tukang kebun, jasa keamanan/ bukan pegawai negeri dan tukang pikul). 10. Lainnya ( ibu rumah tangga, mahasiswa)

12 27 Pada ke 145 anggota KSP yang melakukan pinjaman dilihat dari segi pekerjaan terdapat 5 (lima) jenis profesi antara lain wiraswasta, pelajar/mahasiswa, pegawai swasta, ibu rumah tangga, dan pegawai negeri seperti tampak pada Gambar 3.2. Anggota KSP Kasih Sentosa yang melakukan pinjaman didominasi anggota yang berprofesi sebagai pegawai swasta sebanyak 61 orang (42,07%) seperti nampak pada Gambar 3.3. Sebanyak 40 orang (27,59%) berprofesi sebagai wiraswasta, 21 orang (14,48%) berprofesi sebagai ibu rumah tangga, 15 orang (10,34%) berprofesi sebagai pegawai negeri, dan 8 orang (5,52%) berprofesi sebagai pelajar/mahasiswa. Profesi ibu rumah tangga (14,48%) dan mahasiswa (5,52%) menjadi satu kelompok jenis pekerjaan menurut BPS sehingga sebesar (20 %) bila digabungkan.

13 28 PEKERJAAN pedagang/penjual 20% 42% 28% 10% profesional(tni,polisi, seniman,guru,ahli kesehatan,pegawai negeri) pekerjaan swasta lainnya( ibu rumah tangga, mahasiswa) Gambar 3.3 Jumlah Anggota Koperasi Dilihat dari Segi Pekerjaan Sumber: Data primer (diolah) b. Segi Jenis Kelamin Anggota KSP Kasih Sentosa Karakteristik kedua tentang diskripsi anggota KSP Kasih Sentosa dilihat dari segi jenis kelamin yaitu laki-laki dan perempuan seperti Gambar 3.2. Pada 145 anggota KSP Kasih Sentosa didominasi oleh laki-laki sebanyak 75 orang (51,72%) dan perempuan hanya 70 orang (48,28%) seperti Gambar 3.4.

14 29 JENIS KELAMIN 51,72% 48,28% Perempuan Laki - laki Gambar 3.4 Jumlah Anggota Koperasi Dilihat dari Jenis Kelamin Sumber: Data primer (diolah) c. Dilihat dari Motif Melakukan Pinjaman Karakteristik ketiga tentang anggota KSP Kasih Sentosa yang didiskripsikan mengenaimotif pinjaman seperti Gambar 3.2. Motif pinjaman yaitu suatu dorongan ataupun alasan seseorang melakukan pinjaman. Pada 145 anggota paling banyak yang melakukan pinjaman karena motif keperluan mendadak (biaya sekolah,biaya rumah sakit) sebanyak 52 orang (35,86 %), motif konsumsi sebanyak 48 orang (33,10%), motif komersial sebanyak 20 orang (13,79%) dan motif modal kerja sebanyak 25 orang (17,24%) seperti Gambar 3.5.

15 30 MOTIF PINJAMAN KONSUMSI 35,86% 33,10% MODAL KERJA KOMERSIAL 13,79% 17,24% KEPERLUAN MENDADAK (BIAYA SEKOLAH,BIAYA RUMAH SAKIT) Gambar 3.5 Jumlah Anggota KSP Kasih Sentosa dilihat dari Motif Pinjaman Sumber: Data primer (diolah) Kondisi dan perkembangan pinjaman di KSP Kasih Sentosa tahun 2013 Pada KSP Kasih Sentosa memiliki 145 anggota yang melakukan pinjaman ditahun Total pinjaman yang disalurkan KSP Kasih Sentosa sebesar Rp ,-. Pada tahun 2013 terdapat pertambahan yang signifikan jumlah anggota peminjam pada bulan Agustus ke September seperti nampak pada Gambar 3.6. Pada bulan Agustus terdapat 3 orang dan bulan September 25 orang yang meminjam kredit di KSP Kasih Sentosa.

16 orang 5 0 Gambar 3.6 Jumlah (orang) Anggota KSP Kasih Sentosa yang Melakukan Pinjaman Tahun 2013 ( Januari-Desember) Sumber : KSP Kasih Sentosa (2013,diolah) Pinjaman yang disalurkan terbesar pada tahun 2013 terjadi pada bulan September sebesar Rp ,- (Gambar 3.7) dengan jumlah peminjam 25 anggota (Gambar 3.6). Pada bulan November hanya sebesar Rp ,- (Gambar 3.7) dengan jumlah peminjam 25 orang (Gambar 3.6). Meskipun bulan September dan November memiliki jumlah peminjam yang sama namun besar pinjaman yang disalurkan lebih banyak pada bulan September daripada bulan November tahun Jumlah nilai pinjaman setiap bulan disalurkan mengalami kenaikan dan penurunan yang tidak menentu. Hal ini disebabkan adanya kebutuhan dana dari 145 anggota yang berbeda-beda di bulan tertentu.

17 32 90,000,000 80,000,000 70,000,000 60,000,000 50,000,000 40,000,000 30,000,000 20,000,000 10,000,000-41,500,000 74,500,000 18,000,000 19,500,000 13,500,000 60,609,600 41,800,000 80,100,000 10,500,000 66,000,000 59,512,800 54,500,000 Jumlah Pinjaman pada Tahun 2013 Gambar 3.7 Jumlah Pinjaman yang di Salurkan di Tahun 2013 Sumber : Data primer (diolah) Perhitungan bunga pinjaman pada KSP Kasih Sentosa menggunakan metode bunga flat. Maksimal peminjaman sampai jangka waktu 2 tahun dengan bunga sebesar 0,2 % pertahun pada Tabel 3.1.

18 33 Tabel 3.1 Angsuran Pinjaman pada KSP Kasih Sentosa No. NOMINAL 12 BULAN 18 BULAN Sumber : KSP Kasih Sentosa (2013) Angsuran pinjaman pada KSP Kasih Sentosa di tahun 2013 dengan plafon Rp ,- sampai Rp ,-. Selain produk pinjaman, produk simpanan dan simpanan berjangka juga diminati masyarakat. Besarnya simpanan anggota di KSP Kasih Sentosa juga sangat berperan untuk perkembangan KSP sendiri yaitu sebagai sumber dana di KSP. Jumlah nilai simpanan di tahun 2013 sebesar Rp nampak pada Gambar 3.8 dan Gambar 3.9.

19 Besarnya jumlah simpanan dan deposito anggota KSP Kasih Sentosa tahun ,000, ,000, ,000, ,717, ,717, ,000,000 50,000, ,000,000 78,450,000 2,893, SALDO Gambar 3.8 Jumlah Simpanan di tahun 2013 KSP Kasih Sentosa (Rp) Sumber : Data primer (diolah) Pada Gambar 3.8 jenis produk simpanan terdapat lima macam yaitu simpanan pokok, simpanan wajib, simpanan sukarela, simpanan lainnya (kredit), dan simpanan sukarela. Jenis produk simpanan terbesar yaitu pada produk simpanan sukarela nampak pada Gambar 3.8. Total besarnya produk jenis simpanan sebesar Rp Selain produk simpanan, produk deposito juga diminati masyarakat nampak pada Gambar 3.9. Total jumlah anggota yang melakukan simpanan sebanyak 1.185, pada produk simpanan pokok berjumlah 41 orang, produk simpanan wajib berjumlah

20 35 40 orang, produk simpanan sukarela berjumlah 837 orang, produk simpanan lainnya berjumlah 266 orang, dan produk simpanan sukarela ada 1 orang. 350,000, ,000, ,195, ,000, ,000, ,000,000 SALDO 100,000, ,426,800 50,000,000 0 SIMPANAN BERJANGKA 1 BLN SIMPANAN BERJANGKA 3 BLN 10,000,000 7,500,000 SIMPANAN BERJANGKA 6 BLN SIMPANAN BERJANGKA 12 BLN Gambar 3.9 Jumlah Deposito di tahun 2013 KSP Kasih Sentosa (Rp) Pada Gambar 3.9 jenis produk deposito terdiri dari simpanan berjangka 1 bulan, simpanan berjangka 3 bulan, simpanan berjangka 6 bulan, dan simpanan berjangka 12 bulan. Nilai terbesar deposito di tahun 2013 yaitu jenis simpanan berjangka 12 bulan sebesar Rp ,46. Total jumlah nilai deposito di tahun 2013 yaitu Rp ,11. Total jumlah anggota yang memiliki deposito sebanyak 16 orang, pada produk simpanan berjangka 1 bulan sebanyak 3 orang, produk simpanan berjangka 3 bulan sebanyak 1 orang, produk simpanan berjangka 6 bulan

21 36 sebanyak 4 orang, dan produk simpanan berjangka 12 bulan sebanyak 8 orang. Peranan Anggota dalam perkembangan KSP Kasih Sentosa di kota Surakarta adalah banyaknya jumlah simpanan dan deposito yang di tanam anggotanya, dimana dana tersebut akan menjadi sumber dana KSP untuk disalurkan kembali ke anggotanya yang lain dalam bentuk kredit. Penghasilan dari bunga kredit itulah yang menjadi keuntungan koperasi yang berguna untuk perkembangan KSP Kasih Sentosa. Jumlah nilai simpanan dan deposito ditahun 2013 sebesar Rp Kredit yang disalurkan ke anggota sebesar Rp

BAB III PEMBAHASAN. Desember KSP ini berbadan hukum 188.4/360/BH/ Pada

BAB III PEMBAHASAN. Desember KSP ini berbadan hukum 188.4/360/BH/ Pada BAB III PEMBAHASAN A. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 1. LATAR BELAKANG PERUSAHAAN a. Profil KSP Kasih Sentosa Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Kasih Sentosa di dirikan pada 11 Desember 2006. KSP ini berbadan hukum
