TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DI KOTA SURAKARTA DENGAN KONSEP LIVABLE CITY

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DI KOTA SURAKARTA DENGAN KONSEP LIVABLE CITY"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DI KOTA SURAKARTA DENGAN KONSEP LIVABLE CITY Diajukan Sebagai Syarat untuk Mencapai Jenjang Strata-1 Perencanaan Wilayah dan Kota Oleh: IFNI FARIDA I PROGRAM STUDI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017

2

3 ABSTRAK Perkembangan penduduk perkotaan di Indonesia yang semakin pesat dewasa ini, tentunya akan menyebabkan dampak bagi kota itu sendiri, termasuk dalam hal penurunan kualitas lingkungan. Oleh karena itu, kebutuhan masyarakat akan kota yang nyaman dan layak huni semakin tinggi, yang dikenal dengan konsep livable city. Salah satu prinsip penting dalam konsep ini adalah ketersediaan ruang publik sebagai tempat bersosialisasi dan berinteraksi. Kota Surakarta, dalam kurun 5 (lima) tahun terakhir, sedang aktif menggalakkan penyediaan ruang terbuka hijau publik, sebagai salah satu ruang publik, yang dibuktikan dengan meningkatnya luas ruang terbuka hijau publik menjadi 23,16% pada tahun Dalam penelitian bertajuk Indonesia Most Livable City Index, Kota Surakarta memiliki livable city index mencapai 69,38%, di atas rata-rata nasional. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana tingkat kesesuaian ruang publik di Kota Surakarta dengan konsep livable city? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesesuaian ruang publik di Kota Surakarta dengan konsep livable city, yang mencakup beberapa komponen, antara lain: ketersediaan, jangkauan, aksesibilitas, kenyamanan, fasilitas, serta kegiatan penunjang. Metode dalam penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian deduktif serta teknik analisis skoring. Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui bahwa tingkat kesesuaian ruang publik di Kota Surakarta dengan konsep livable city termasuk ke dalam kategori tingkat kesesuaian sedang. Meskipun demikian, masih diperlukan peningkatan dalam beberapa komponen ruang publik di Kota Surakarta yang nilainya masih rendah, untuk mewujudkan ruang publik di Kota Surakarta sesuai konsep livable city. Kata kunci: tingkat kesesuaian, ruang publik, livable city, analisis skoring iii

4 ABSTRACT Development of the urban population in Indonesia that growing rapidly these days, of course will cause impacts for the city itself, including in terms of environmental degradation. Therefore, society needs of a comfortable and livable city is getting higher, which is known as the concept of livable city. One of the key principles of the concept of livable city is the availability of public space as a place to socialize and interact. Surakarta, within 5 (five) years, being actively promote provision of public green space, as one of the public space, as evidenced by the increase of public green space area 23,16% in In a study titled Indonesia Most Livable City Index, Surakarta has a livable city index reached 69,38% above the national average. The problem in this research is how the level of conformity of the public space in Surakarta with the concept of livable city? This study aims to determine the level of conformity of the public space in Surakarta with the concept of livable city, which covers several components, including: availability, coverage, accessibility, comfort, amenity, and supporting activity. The method in this study using deductive research approach and scoring analysis technique. Based on the analysis, it can be seen that the level of conformity of the public space in Surakarta with the concept of livable city included into the category of medium-level conformity. Nonetheless, it needs improvement in some components of public space in Surakarta whose value is still low, in order to realize the public space in Surakarta according to the concept of livable city. Keywords: level of conformity, public space, livable city, scoring analysis iv

5 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT penulis panjatkan, atas segala berkat, rahmat, dan karunia yang telah diberikannya, Tugas Akhir yang berjudul Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City dapat penulis selesaikan dengan baik. Penyusunan tugas akhir ini tentunya tidak lepas dari peran berbagai pihak yang sudah membantu dan melancarkan dengan memberikan masukan, arahan, dorongan, bantuan teknis, serta motivasi yang membuat penulis mampu menyelesaikan tugas akhir ini. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada: 1. Bapak, Ibuk, dan Adek tersayang yang selalu memberikan doa, dukungan, serta kesabaran tiada henti. 2. Bapak Ir. Soedwiwahjono, M.T. selaku Kepala Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Bapak Ir. Galing Yudana, M.T. selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, arahan, serta pemikiran dalam proses penyusunan tugas akhir ini. 4. Ibu Erma Fitria Rini, S.T, M.T. selaku dosen pembimbing II yang telah meluangkan waktu untuk berdiskusi, memberikan masukan dan dukungan hingga terselesaikannya tugas akhir ini. 5. Ibu Isti Andini, S.T., M.T. yang pernah menjadi dosen pembimbing atas motivasi dan kepercayaannya kepada penulis sehingga dapat terus maju dalam proses penyusunan tugas akhir ini. 6. Ibu Winny Astuti, M.Sc, Ph.D dan Ibu Ir. Ana Hardiana, M.T selaku dosen penguji yang telah memberikan masukan yang membangun dalam penyempurnaan penulisan tugas akhir ini. 7. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah membagikan ilmunya. 8. Bapak dan Ibu pegawai dari DKP, Dishubkominfo, BPS, Kecamatan, dan Kelurahan Kota Surakarta yang telah membantu dalam perolehan data, serta seluruh pengguna ruang publik yang ikut andil dalam memberikan informasi dalam penelitian ini. 9. Teman-teman seperjuangan mahasiswa Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Angkatan 2012 atas segala motivasi, semangat, kerjasama, dan kebersamaannya selama lebih dari empat tahun ini. 10. Teman-teman Kos Barokah yang telah menemani penulis berbagi suka duka di tanah rantau, serta semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan tugas akhir ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. v

6 Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan yang terdapat dalam penyusunan tugas akhir ini. Kritik dan saran yang membangun penulis harapkan demi kesempurnaan tugas akhir ini. Demikian penulis berharap semoga tugas akhir ini dapat memberikan manfaat dalam menambah pengetahuan bagi penulis sendiri maupun bagi pembaca. Surakarta, 4 Januari 2017 Ifni Farida vi

7 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR TABEL... x BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan dan Sasaran Ruang Lingkup Ruang Lingkup Wilayah Ruang Lingkup Substansi Ruang Lingkup Waktu Posisi Penelitian Posisi Penelitian Terkait Ranah Perencanaan Wilayah dan Kota Posisi Penelitian Terkait Penelitian Sejenis Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Manfaat Praktis Alur Penelitian Sistematika Penulisan... 9 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Konsep Livable City Pengertian Livable City Pinsip Livable City Ruang Publik Pengertian Ruang Publik Fungsi Ruang Publik Tipologi Ruang Publik Penyediaan Ruang Publik Ruang Publik dalam Konsep Livable City Variabel Penelitian Kerangka Pikir BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1. Pendekatan dan Jenis Penelitian Kerangka Rancangan Penelitian Variabel Penelitian dan Indikator Kebutuhan Data Teknik Pengumpulan Data Teknik Sampling Teknik Analisis Data BAB 4 DATA DAN ANALISIS 4.1. Gambaran Umum Livable City di Kota Surakarta vii

8 4.2. Gambaran Komponen Ruang Publik di Kota Surakarta Ketersediaan Ruang Publik Jangkauan Ruang Publik Aksesibilitas Ruang Publik Kenyamanan Ruang Publik Fasilitas Ruang Publik Aktivitas Penunjang Ruang Publik Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Komponen Ruang Publik dengan Konsep Livable City di Kota Surakarta Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City BAB 5 PEMBAHASAN 5.1. Tingkat Kesesuaian Komponen Ruang Publik dalam Konsep Livable City di Kota Surakarta Ketersediaan Ruang Publik Jangkauan Ruang Publik Aksesibilitas Ruang Publik Kenyamanan Ruang Publik Fasilitas Ruang Publik Aktivitas Penunjang Ruang Publik Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City BAB 6 PENUTUP 6.1. Kesimpulan Rekomendasi DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

9 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Ruang Lingkup Wilayah Penelitian... 5 Gambar 1.2 Posisi Penelitian Terkait Ranah Perencanaan Wilayah dan Kota... 6 Gambar 1.3 Alur Penelitian... 9 Gambar 2.1 Ruang Publik dalam Mewujudkan Livable City Gambar 2.2 Kualitas Ruang Publik dalam Mewujudkan Livable City Gambar 2.3 Kerangka Pikir Gambar 3.1 Tahapan Penelitian Gambar 3.2 Kerangka Analisis Gambar 4.1 Skema Tingkat Kesesuaian Pemenuhan Jumlah Ruang Publik Berdasarkan Gambar 4.2 Jumlah Penduduk Skema Tingkat Kesesuaian Pemenuhan Luas Ruang Publik Berdasarkan Jumlah Penduduk Gambar 4.3 Peta Persebaran Ruang Publik Kota Surakarta Gambar 4.4 Photo Mapping Lokasi Ruang Publik di Kota Surakarta Gambar 4.5 Peta Jangkauan Taman Kota Surakarta Gambar 4.6 Peta Jangkauan Lapangan Kota Surakarta Gambar 4.7 Skema Tingkat Kesesuaian Jangkauan Ruang Publik Berdasarkan Standar Jangkauan Pelayanan Gambar 4.8 Peta Rute Trayek Transportasi Umum Kota Surakarta Gambar 4.9 Peta Persebaran Halte Kota Surakarta Gambar 4.10 Peta Jangkauan Rute Trayek Transportasi Umum Kota Surakarta Gambar 4.11 Peta Jangkauan Halte Kota Surakarta Gambar 4.12 Skema Tingkat Kesesuaian Ketersediaan Transportasi Umum dan Tempat Transit Gambar 4.13 Jalur Pejalan Kaki di Ruang Publik Gambar 4.14 Skema Tingkat Kesesuaian Ketersediaan Jalur Pejalan Kaki Gambar 4.15 Diagram Kenyamanan Lingkungan Ruang Publik Gambar 4.16 Skema Tingkat Kesesuaian Kenyamanan Lingkungan Ruang Publik Gambar 4.17 Skema Tingkat Kesesuaian Ketersediaan Fasilitas Penunjang Ruang Publik.. 89 Gambar 4.18 Photo Mapping Fasilitas Ruang Publik di Kota Surakarta Gambar 4.19 Skema Tingkat Kesesuaian Pengadaan Aktivitas Penunjang di Ruang Publik 92 Gambar 4.20 Skema Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City Gambar 4.21 Diagram Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City ix

10 DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Posisi Penelitian Terkait Penelitian Sejenis... 7 Tabel 2.1 Sintesis Pengertian Livable City Tabel 2.2 Metafora Livable City sebagai Organisme Hidup Tabel 2.3 Sintesis Prinsip Livable City Tabel 2.4 Sintesis Pengertian Ruang Publik Tabel 2.5 Sintesis Fungsi Ruang Publik Tabel 2.6 Sintesis Tipologi Ruang Publik Tabel 2.7 Penyediaan RTH Berdasarkan Jumlah Penduduk Tabel 2.8 Penyediaan RTNH Berdasarkan Jumlah Penduduk Tabel 2.9 Sintesis Ruang Publik dalam Konsep Livable City Tabel 2.10 Perumusan Tipologi Ruang Publik Tabel 2.11 Definisi Operasional Variabel Tabel 2.12 Indikator Penelitian Tabel 3.1 Parameter Pemenuhan Jumlah Ruang Publik Berdasarkan Jumlah Penduduk Tabel 3.2 Parameter Pemenuhan Luas Ruang Publik Berdasarkan Jumlah Penduduk Tabel 3.3 Parameter Jangkauan Ruang Publik Berdasarkan Standar Jangkauan Pelayanan Tabel Parameter Ketersediaan Transportasi Umum dan Tempat Transit Menuju Ruang Publik Tabel 3.5 Parameter Ketersediaan Jalur Pejalan Kaki Tabel 3.6 Parameter Kenyamanan Lingkungan Ruang Publik Tabel 3.7 Parameter Ketersediaan Fasilitas Penunjang Ruang Publik Tabel 3.8 Parameter Pengadaan Aktivitas Penunjang di Ruang Publik Tabel 3.9 Variabel Penelitian dan Indikator Tabel 3.10 Kebutuhan Data Tabel 3.11 Jumlah Ruang Publik di Kota Surakarta Tabel 3.12 Distribusi Sampel Tabel 3.13 Penilaian Parameter Tiap Variabel Tabel 4.1 Persebaran Taman di Kota Surakarta Tabel 4.2 Persebaran Lapangan di Kota Surakarta Tabel 4.3 Persebaran Alun-Alun di Kota Surakarta Tabel 4.4 Jumlah Penduduk Per Kecamatan di Kota Surakarta Tabel 4.5 Jumlah Taman Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.6 Jumlah Lapangan Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.7 Jumlah Alun-Alun Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.8 Luas Ruang Publik di Kota Surakarta Tabel 4.9 Luas Taman Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.10 Luas Lapangan Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.11 Luas Alun-Alun Minimal dan Tersedia di Kota Surakarta Tabel 4.12 Rute Trayek Transportasi Umum Kota Surakarta Tabel 4.13 Ketersediaan Jalur Pejalan Kaki di Ruang Publik Tabel 4.14 Hasil Penilaian Kuesioner terhadap Kenyamanan Lingkungan Ruang Publik Tabel 4.15 Hasil Penilaian Kuesioner terhadap Ketersediaan Fasilitas Ruang Publik Tabel 4.16 Aktivitas Penunjang Ruang Publik Kota Surakarta Tabel 4.17 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Ketersediaan Ruang Publik Tabel 4.18 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Jangkauan Ruang Publik Tabel 4.19 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Aksesibilitas Ruang Publik Tabel 4.20 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Kenyamanan Ruang Publik Tabel 4.21 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Fasilitas Ruang Publik Tabel 4.22 Analisis Skoring Tingkat Kesesuaian Aktivitas Penunjang Ruang Publik x

11 Tabel 4.23 Skoring Tingkat Kesesuaian Ruang Publik di Kota Surakarta dengan Konsep Livable City xi

TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DENGAN KONSEP LIVABLE CITY DI KOTA SURAKARTA

TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DENGAN KONSEP LIVABLE CITY DI KOTA SURAKARTA TINGKAT KESESUAIAN RUANG PUBLIK DENGAN KONSEP LIVABLE CITY DI KOTA SURAKARTA Ifni Farida, Galing Yudana, Erma Fitria Rini Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Fakultas Teknik Universitas Sebelas
