BAB I PENDAHULUAN. merk Honda dan Yamaha dan roda empat banyak yang berlalu lalang berjalanjalan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. merk Honda dan Yamaha dan roda empat banyak yang berlalu lalang berjalanjalan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Kemajuan teknologi yang semakin pesat, mempertinggi mobilitas kehidupan di Jakarta. Berbagai merk kendaraan bermotor baik roda dua seperti merk Honda dan Yamaha dan roda empat banyak yang berlalu lalang berjalanjalan di kota ini. Maraknya pola hidup modern di masyarakat Indonesia ini, sebagai dampak atas tingginya intensitas dari globalisasi yang bergulir dalam sosok-sosok penyebar budaya popular itu, menyebabkan lahirnya gaya hidup di dalam masyarakat hingga istilah life style menjadi reorientasi dalam hidup. Maraknya gaya hidup yang melekat dalam masyarakat ini, membuat peradaban yang berkembang semakin beragam di kehidupan masyarakat modern, hal ini sebagai konsekuensi dari membudayanya pola hidup modern dalam masyarakat, seiring dengan derap langkah modernisasi di Indonesia, kenyataan ini telah berimbas juga dengan munculnya komunitas. Berbicara tentang komunitas motor mengingatkan kita kepada orangorang yang suka ugal-ugalan dan kebut-kebutan di jalan, fakta adanya komunitas motor ini memang sering atau kurang diterima di kalangan masyarakat, komunitas motor sering di sesuaikan dengan gaya hidup dan penampilan yang mereka ikuti. Saat ini seperti yang kita ketahui popularitas sepeda motor memang tengah menanjak dan menjadi pilihan utama bagi sebagian besar masyarakat Indonesia, Hal tersebut karna sepeda motor saat ini menjadi alat transportasi yang 1

2 2 efisien dalam menghemat waktu, terutama di era globalisasi seperti sekarang ini,dimana persaingan semakin meningkat dan perkembangan teknologi yang semakin pesat mengharuskan penerus bangsa mampu berfikir sesuai dengan perubahan yang terjadi, ini mendapat perhatian lebih serius dari masyarakat, Dalam kehidupan sosial munculnya motor modifikasi merupakan gagasan yang di lakukan oleh sekelompok untuk memperkenalkan hasil karya manusia agar di terima oleh masyarakat dan kelompok mengenai hasil modifikasi mereka, dan untuk memberikan wawasan, bahwa memalui modifikasi motor kita dapat berinteraksi sosial, di sana lah terjadi pertukaran pesan terhadap para pelaku modifikasi dan yang baru mengikuti kegiatan modifikasi. Dalam pertumbuhan sepeda motor di Indonesia terbukti sangat pesat. Berdasarkan data yang di dapat dari Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) pada tahun 2012 di prediksi penjualan sepeda motor akan terjual 6,8 juta unit. 1 Begitu pula pertumbuhan motor Modifikasi. Beberapa orang menjadikan motor modifikasi bukan hanya sebagai alat transportasi jarak jauh maupun dekat, tetapi juga sebagai hobi dan gaya hidup (life style). Revolusi kendaraan bermotor tidak hanya terkait dengan fisik dari kendaraan bermotor tersebut melainkan juga pola pikir dari pengguna kendaraan bermotor dimana terjadi perubahan dalam gaya hidup (life style) di masyarakat. Perubahan pola pikir ini membuat motor modifikasi menjadi salah satu favorit 1 Penjualan Sepeda Motor ( Oktober) Bisnis.com. di akses pada tanggal 31 oktober 2014 dari http;//

3 3 bagi para pengguna sepeda motor dari kalangan tertentu. Karena motor modifikasi bisa jadi salah satu simbol kegagahan dan keperkasaan, terutama untuk para kaum laki-laki. Dan juga menggunakan motor modifikasi di nilai sebagai motor yang gagah,elegant, kuat, mewah, canggih, berkelas. Keberadaan motor modifikasi ini membuat kebanyakan orang merasa iri, sebab bagi para pecinta motor modifikasi apa lagi untuk ajang aksi balap, mereka rela mengeluarkan uang bahkan sampai puluhan juta rupiah hanya untuk memodifikasi satu unit motor. Memang sedikit rumit untuk merubah motor keluaran pabrik yang hanya bermesin standart untuk menjadi motor balap atau pun motor kontes.banyak dari komponen-komponen yang harus di ganti seperti stripping, knalpot, airbrush, kemudi motor stang dan masih banyak lagi bahkan untuk velg dan bannya pun juga mengalami perubahan dari segi ukuran. Ini merupakan fenomena yang terjadi di masyarakat sampai saat ini. Bagi pecinta motor modifikasi terutama untuk aksi balap. hal tersebut di lakukan semata-mata untuk memuaskan hati atau sekedar hobi mereka. Walaupun dari segi harga yang cukup mahal, Bentuk yang sama dari motor biasa namun tidak menghalangi perkembangan trand dari motor modifikasi tersebut. Dari situlah muncul komunitas-komunitas atau kelompok-kelompok yang terbentuk dari sekedar hobi dan kegemaran serta kecintaan mereka terhadap motor modifikasi, Terbentuklah suatu perkumpulan atau yang biasa disebut dengan kelompok atau komunitas motor modifikasi. Komunitas adalah suatu wadah yang dapat menampung aspirasi serta keinginan para anggotanya berdasarkan mufakat atau kesepakatan pada waktu

4 4 awal pembentukan oleh para founder (Pendiri) nya atau bisa juga perkumpulan yang melakukan kegiatan untuk maksud dan tujuan tertentu yang mempunyai struktur organisasi yang jelas dan mempunyai aturan main. 2 Berbeda dengan zaman dahulu. Zaman sekarang banyak komunitas yang menjadi sorotan masyarakat saat ini. Akan perubahan perilaku yang buruk seperti anarkis, Tidak wajar terhadap lingkungan sekitar. Dan perilaku komunitas motor tersebut tidak saja meresahkan masyarkat tetapi juga merugikan komunitaskomunitas lainnya yang tidak terlibat dalam aksi-aksi anarkis maupun hal negatif. Tidak hanya itu, Pandangan negatif masyarakat terhadap komunitas motor balap modifikasi pun identik dengan Bikers yang bertubuh kekar penuh dengan tattoo, Kacamata hitam, Tanpa helm serta memiliki sifat egois, arogan, sombong, dan kasar, dan menerobos lampu merah ketika berada di jalan raya. Namun pandangan negatif tersebut ternyata tidak semua benar adanya. Pendiri bengkel sekaligus mekanik Erick Ken z Motor, yang biasa di sapa koh Erick yang terletak di Jl.Kebon Raya No. 97 Tanjung Duren, Jakarta Barat menjelaskan bahwa citra negatif tersebut bisa saja hadir karena kecemburuan sosial. Namun dirinya tidak menampik bila memang ada bikers motor modifikasi dari kalangan tertentu yang arogan serta melakukan balapan liar di jalanan. Dalam sebuah organisasi pasti terdapat oknum.yang tidak menapik bahwa bikers motor modifikasi ada yang arogan serta melakukan balapan tidak pada tempatnya. Namun, setiap bikers selalu di bekali dengan pengetahuan safety riding pada saat 2 Echo_hadtha (2012,23 April)pengertian club motor. Serba serbi blog_koe. Diakses pada tanggal 23 Maret 2014dari http: lesyakoe.blogspot.com

5 5 melakukan aksi untuk ajang balap maupun di jalanan saat menggunakan motor standart keluaran pabrikan. 3 Untuk menentukan identitasnya pada masyarakat biasanya komunitas motor menggunakan atribut-atribut atau accessories seperti sticker, kaos, jaket, hal tersebut di lakukan untuk menunjukkan bahwasannya mereka berasal dari suatu komunitas tertentu. Mereka biasanya sebelum memodifikasi motor untuk ajang-ajang tertentu seperti drag bike dan modifikasi kontes resmi di event-event atau hanya menaikkan akselerasi pada motor standart, kerap berkumpul bersama di bengkel menghabiskan waktu hanya untuk bertukar pikiran dan bersenda gurau terhadap sesama anggota komunitasnya, ide-ide dan inovasi terkadang di dapat dari senda gurau atau obrolan yang menyeleneh, ilmu-ilmu baru penerapan baru menjadi sebuah terobosan untuk memodifikasi kendaraan. Dan salah satu komunitas motor modifikasi di Jakarta, Ada komunitas motor modifikasi yang bernama Kacil-TPZ, Kancil-TPZ merupakan wadah tempat berkumpulnya motor-motor modifikasi yang bervariasi. Tidak hanya satu tipe model motor modifikasi melainkan beberapa tipe motor modifikasi dapat di jumpai di komunitas ini mulai dari yang lokal maupun build-up. Untuk bergabung di komunitas ini tidaklah sulit, tidak ada peraturan tertentu di dalamnya. Memodifikasi kendaraan motor tidaklah sulit, namun juga tidaklah murah, bervariasi tergantung minat dan selera sesorang terhadap kendaraan motor yang ingin di modifikasi, kalau hanya ingin meningkatkan perfoma saja pada mesin standart, tidaklah memakan biaya yang mahal,di bandingkan memodifikasi untuk 3 Erick (2014,31 Oktober).pengertian motor modifikasi. Erick Ken`z Motor.Jakarta 2014

6 6 keperluan di ajang aksi kompetisi balap resmi drag bike atau modifikasi kontes. Memodifikasi kendaraan untuk ajang kompetisi tersebut banyak beberapa komponen yang diganti dengan komponen lain,dan bukan sembarang suku cadang yang di pasang. Saat ini banyak munculan motor-motor bermesin balap dan motor kontes, yang tentunya sudah melalui berbagai settingan ulang, spare part dengan harga selangit pun menjadi pilihan untuk menyulap kondisi motor menjadi yang paling di segani, kegiatan balap resmi drag bike yang di lakukan umumnya kaum remaja ini sudah tidak asing lagi bagi masyarakat, balapan resmi di ajang drag bike justru sekarang menjadi sebuah hiburan tersendiri, menjamurnya komunitas pecinta motor balap juga membuat banyak Event Organizer atau EO semakin getol menyelanggarakan event balap di track lurus dan event modifikasi kontes. Hal ini pun tentu nya membuat para pelaku modifikasi semakin gencar untuk membuat motor nya terlihat elegant atau melesat sekencang mungkin, entah berapa biaya yang harus di keluarkan. Pengertian drag bike adalah kejuaraan mengendarai sepeda motor dengan kecepaan tinggi yang di lakukan dalam sebuah lintasan pacu aspal yang tertutup yang terdiri dari dua buah jalur lurus sejajar dengan panjang yang sama, Pengertian Modifikasi kontes adalah cara merubah bentuk sebuah barang dari yang kurang menarik menjadi lebih menarik tanpa menghilangkan fungsi aslinya,serta menampilkan bentuk yang lebih bagus dari aslinya. Akan tetapi hal ini pun juga patut untuk di cermati, sebagai salah satu kegiatan positif untuk mengurangi balapan liar yang terjadi di jalanan, jika hal ini

7 7 di giatkan berujung berkurangnya tindak kejahatan di jalan raya, dari latar belakang masalah di atas peneliti tertarik untuk mengadakan penelitian mengenai interaksi simbolik komunitas motor modifikasi Kancil-TPZ. Jadi kesimpulannya interaksi antar manusia menciptakan pola-pola komunikasi baru salah satunya pola komunikasi di dalam interaksi antar anggota komunitas Kancil-TPZ, itu salah satunya yang membuat saya tertarik untuk meneliti. 1.2 Fokus Penelitian Berdasarkan latar belakang masalah yang di jelaskan sebelumnya, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana interaksi simbolik dari komunitas Kancil-TPZ di Jakarta? 1.3 Tujuan Penelitian Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui interaksi simbolik dari komunitas motor modifikasi (Kancil-TPZ) dan menjelaskan kembali definisi yang sebenarnya dari komunitas motor modifikasi itu sendiri. 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat Akademis Hasil penelitian di harapkan dapat bermanfaat bagi pengembangan ilmu komunikasi dalam bidang hubungan komunikasi. Serta dapat meningkatkan pemahaman terhadap perkembangan ilmu komunikasi khususnya tentang suatu komunitas.

8 Manfaat Praktis Hasil penelitian ini di harapkan dapat memberikan manfaat bagi komunitas Kancil-TPZ itu sendiri maupun komunitas motor modifikasi lain nya Manfaat Sosial Hasil penelitian ini secara sosial di harapkan dapat memberikan manfaat untuk masyarakat, bagaimana memandang terhadap suatu komunitas.

BAB I PENDAHULUAN. Moge (Motor Gede), atau yang dikenal sebagai High Class Community. dekat, tetapi juga sebagai hobi dan gaya hidup (life style).

BAB I PENDAHULUAN. Moge (Motor Gede), atau yang dikenal sebagai High Class Community. dekat, tetapi juga sebagai hobi dan gaya hidup (life style). BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Saat ini popularitas sepeda motor memang tengah menanjak dan menjadi pilihan utama bagi sebagian besar masyarakat Indonesia. Hal tersebut karna sepeda motor
