PEKABARAN KEPADA 3 JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA. Pdt Gerry CJ Takaria

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEKABARAN KEPADA 3 JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA. Pdt Gerry CJ Takaria"

Transkripsi

1 PEKABARAN KEPADA 3 JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA

2 Kota Sardis terletak 30 mil sebelah Tenggara Tiatira dan 50 mil sebelah Timur Smirna Berada di kaki gunung Tmolus dan lembah sungai Hermus Tempat bertemunya beberapa jalan pedalaman sehingga membuat kota ini juga sibuk dengan perdagangan

3 3:1 "Kepada malaikat jemaat di Sardis, tulislah begini: Inilah pesan dari Dia yang mempunyai ketujuh roh dari Allah dan ketujuh bintang itu. Aku tahu apa yang kalian lakukan. Katanya kalian hidup, padahal kalian mati! 3:2 Sebab itu, bangunlah, dan perkuatlah apa yang masih ada pada kalian sebelum itu mati sama sekali. Sebab Aku dapati bahwa apa yang kalian lakukan, belum satu pun yang sempurna di hadapan Allah. 3:3 Jadi, ingatlah kembali akan apa yang sudah diajarkan kepadamu dahulu dan apa yang sudah kalian dengar. Jalankanlah itu dan bertobatlah dari dosa-dosamu. Kalau kalian tidak bangun, Aku akan datang kepadamu seperti pencuri; dan kalian tidak akan tahu kapan saatnya Aku datang.

4 3:4 Tetapi di tengah-tengah kalian di Sardis masih ada orang yang menjaga supaya pakaiannya tetap bersih. Mereka itu akan berjalan bersama-sama Aku dengan berpakaian putih, sebab mereka layak untuk itu. 3:5 Kepada mereka yang menang akan dipakaikan jubah putih. Nama mereka tidak akan Kuhapuskan dari Buku Orang Hidup. Dan di hadapan Bapa-Ku dan malaikat-malaikat-nya Aku akan mengaku bahwa mereka adalah milik-ku. 3:6 Barangsiapa dapat mendengar, hendaklah memperhatikan apa yang dikatakan oleh Roh Allah kepada jemaat-jemaat!"

5 PERIODE NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH AD Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. Hidup padahal mati, tidak ada pekerjaan yang sempurna, Bangunlah, kuatkanlah apa yang hampir mati, turutilah dan bertobatlah, berjaga-jagalah Tuhan akan datang seperti pencuri Pakaian putih, namanya ada di kitab kehidupan, namanya akan diakui dihadapan Bapa dan malaikat.

6 Ini melukiskan zaman reformasi kekristenan (Abad 17 dan 18). Terjadi kemunafikan di dalam gereja. Melakukan reformasi di awal tetapi berubah dan mengikuti tradisi gereja yang salah yang dulu mereka adalah bagian dari padanya (hidup tapi mati).

7 Reformasi begitu hidup diawal pergerakannya, tetapi menjelang abad 18, reformasi jalan di tempat bahkan hampir mati. Ini akibat pengaruh rasionalisme dan faham deisme (Tuhan penyebab pertama tetapi kemudian meninggalkannya). Ajaran Protestan masih tetap bertahan walaupun tidak sekuat seperti diawal munculnya reformasi.

8 Oleh karena tidak bertobat dan berjaga-jaga, maka penghakiman dan kedatangan Yesus merupakan kejutan yang tidak disangka-sangka. Pakaian putih melambangkan sifat dan tabiat yang tidak akan binasa yang akan dimiliki oleh umat tebusan. Nama tertulis di dalam kitab kehidupan melukiskan jaminan keselamatan. Umat tebusan akan diserahkan kepada Bapa dan malaikat-malaikat akan mengakui bahwa jalan Tuhan adalah benar dan adil

9 28 mil sebelah Tenggara Sardis Daerah yang rawan gempa bumi, sehingga penduduk sebelumnya meninggalkan kota itu untuk mencari tempat tinggal yang lebih aman

10 3:7 "Kepada malaikat jemaat di Filadelfia, tulislah begini: Inilah pesan dari Dia yang suci dan sejati. Dialah pemegang kunci yang dimiliki Daud; kalau Ia membuka, tidak seorang pun dapat menutupnya, dan kalau Ia menutup, tidak seorang pun dapat membukanya. 3:8 Aku tahu apa yang kalian lakukan. Aku tahu bahwa kalian tidak seberapa kuat; kalian sudah menuruti ajaran-ku dan setia kepada-ku. Bagi kalian sudah Kubukakan sebuah pintu, yang tidak dapat ditutup oleh siapa pun juga. 3:9 Ingatlah ini: Orang-orang yang menjadi umat Iblis itu, pembohong-pembohong yang mengaku dirinya Yahudi padahal bukan, akan Kubuat sehingga mereka datang bersujud di depanmu. Dan mereka akan tahu bahwa Aku mengasihimu.

11 3:10 Oleh sebab kalian sudah menuruti perintah-ku supaya bertekun, Aku pun akan melindungimu dari masa kesusahan yang akan menimpa seluruh dunia. Hal itu akan terjadi untuk mencobai semua orang di bumi. 3:11 Aku segera datang! Jagalah baik-baik apa yang kalian miliki, supaya tidak seorang pun merenggut hadiah kemenanganmu. 3:12 Orang yang menang, akan Kujadikan sebagai tiang dalam Rumah Suci Allah-Ku, dan ia akan tinggal di tempat itu selama-lamanya. Nama Allah-Ku, dan nama kota Allah-Ku -- yaitu Yerusalem baru yang akan turun dari surga, dari Allah-Ku -- akan Kutulis pada diri orang itu. Juga nama-ku yang baru akan Kutulis pada dirinya. 3:13 Barangsiapa dapat mendengar, hendaklah memperhatikan apa yang dikatakan oleh Roh Allah kepada jemaat-jemaat!"

12 PERIODE NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH AD Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan Tidak ada Peganglah apa yang ada padamu supaya tidak diambil orang Tidak ada Jadi sokoguru dalam bait Allah, memiliki nama Allah, Yerusalem, Yesus.

13 Jemaat ini mucul pada pergerakan Advent yang mula-mula. Yesus membuka pintu, memasuki bilik maha suci (tahun 1844). Yesus berpindah tugas dari bilik suci (sebagai iman: sejak kenaikannya ke surga) ke bilik maha suci (sebagai imam besar: sejak tahun 1844). Pekabaran Advent/kedatangan Yesus kedua kali menyebar di Amerika dan Eropa.

14 Daniel 7:10; Wahyu 14:6,7 Pekerjaan Kristus sebagai juruselamat akan Ia selesaikan sampai selesai (Ia membuka dan tidak ada seorangpun yang akan menutup). Akan ada pertobatan (baik dengan sadar atau terpaksa karena keadaan) dari mereka yang memusuhi gereja Tuhan dan menjadi anggota gereja Tuhan.

15 Yang setia akan memperoleh tempat penting di hadapan Tuhan. Tabiat Tuhan/gambar/peta Allah akan ada di dalam hidup umat yang setia. Tuhan akan mensahkan umatnya menjadi miliknya dengan memberikan nama Yesus kepada mereka.

16 Terletak 40 mil sebelah tenggara Filadelfia Jemaat yang letaknya paling ujung dari ke tujuh jemaat

17 PERIODE NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH 1844-Akhir Zaman AD Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. Tidak ada Tidak dingin dan tidak panas, melarat, malang, miskin, buta dan telanjang. Beli emas, pakaian putih, minyak pelumas, bertobatlah, bukalah pintu bagi Yesus. Tuhan menegor dan menghajar orang yang Ia kasihi. Akan dimuntahkan Makan bersama-sama dengan Yesus, duduk bersama Yesus di tahtanya.

18 Keadaan rohani yang suam lebih bahaya dari pada dingin. Keadaan suam membuat orang lupa untuk bangun dan menjadi panas. Jemaat merasa puas atas keadaannya dan merasa sombong atas sedikit kemajuan yang dialami. Ini adalah pengalaman umat-umat Tuhan menjelang kedatangan Yesus.

19 Ada standar yang Tuhan sudah tetapkan kepada semua umat manusia. Emas = iman yang diuji dalam api Pakaian putih = Kebenaran Kristus Minyak pelumas = Roh Kudus Kristus menunggu setiap manusia untuk membuka pintu hati mereka untuk kehadiran Yesus.

P E K A B A R A N K E PA D A 3 J E M A AT S A R D I S, F I L A D E L F I A, D A N L A O D I K I A. WA H Y U 3 Pdt Gerry CJ Takaria

P E K A B A R A N K E PA D A 3 J E M A AT S A R D I S, F I L A D E L F I A, D A N L A O D I K I A. WA H Y U 3 Pdt Gerry CJ Takaria P E K A B A R A N K E PA D A 3 J E M A AT S A R D I S, F I L A D E L F I A, D A N L A O D I K I A WA H Y U 3 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (WAHYU 3:1-6) - KENYATAAN Kota Sardis terletak 30 mil sebelah
