W A R T A P E R S E K U T U A N

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "W A R T A P E R S E K U T U A N"

Transkripsi

1 W A R T A P E R S E K U T U A N MEDIA INFORMASI PELAYANAN GKI Jl. Gunung Sahari IV/8, Jakarta (Anggota PGI) Telp , , Fax : Website : Pdt. Royandi Tanudjaya : royandi@gkigunsa.or.id Pdt. Imanuel Kristo : imanuelkristo@gkigunsa.or.id Pdt. Suta Prawira : sutaprawira@gkigunsa.or.id GEREJA KELUARGA Pdt. Nurhayati Girsang : nurhayatigirsang@gkigunsa.or.id DAN KAUM MUDA Pdt. David Sudarto : davidsudarto@gkigunsa.or.id YANG Pdt. Merry R. Malau : merrymalau@gkigunsa.or.id MEWUJUDNYATAKAN Pdt. Febe Oriana Hermanto : febehermanto@gkigunsa.or.id KERAMAHTAMAHAN Pdt. Em. Anthoinette W. : anthoinette@gkigunsa.or.id DENGAN BERBAGI Pdt. Em. Flora Dharmawan : flora@gkigunsa.or.id RUANG Umum : gkigunsaumum@yahoo.com Admin (TU) : gkigunsaadm@yahoo.com TH. XLIX - NO. 46 MINGGU, 15 N0VEMBER 2015 MENGHADAP ALLAH DENGAN HATI TULUS Ada banyak sikap yang dilakukan manusia manakala mereka datang menghadap Allah. Ada yang datang kepada-nya dengan berdiri tegak dengan jubah berjuntai di tikungan jalan atau di pintu-pintu gerbang kota dengan tangan menengadah sambil melaporkan perbuatan-pebuatan baik yang telah dilakukan, seperti yang dilakukan oleh kebanyakan orang-orang farisi dan ahli Taurat pada zaman Yesus. Ada yang datang kepada Allah dengan nada perintah dan sedikit memaksa sebab ia mempunyai keyakinan dengan ketekunan doa Allah dapat mengubah rencana-nya dan menyesuaikan rencana-nya dengan rencana manusia, sebagaimana kita temukan pada diri para pendoa yang tidak menghayati makna doa yang sebenarnya. Ada yang datang kepada-nya dengan mengulang-ngulang permohonan, dan lupa untuk merefleksikan implikasi permohonan yang disampaikan dalam hidupnya: apakah ketika ia meminta ampun ia sudah memberi ampun sesamanya; apakah ketika ia meminta kesembuhan ia sungguh-sungguh memelihara gaya dan cara hidup yang sehat; apakah ketika ia minta dijauhkan dalam pencobaan, ia tidak hidup di pinggir jurang kebinasaan? Ukuran dari sikap yang benar tidak diukur dari bagaimana caranya seseorang berdoa: apakah ia duduk atau berdiri; apakah seseorang itu sujud atau Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

2 terbaring; apakah seseorang itu memakai jubah berjuntai atau hanya selembar kain. Ukuran dari doa yang benar adalah sikap hati yang terbuka, jujur dan tulus. Imam Elly menyangka Hanna adalah orang gila yang nyasar ke rumah Tuhan. Oleh karena Hanna berdoa dengan bercucuran air mata dan mulut komat kamit, sebab Hanna berdoa di dalam hati daam waktu relatif panjang. Alkitab mencatat bagaimana Elly sebagai seorang imam menegur Hanna: berapa lama lagi engkau berlaku sebagai orang mabuk? Lepaskan dirimu dari mabukmu! Tapi setelah Imam Elly mengetahui isi hati Hanna, Elly malah berubah pikir, ia tidak lagi menyangkanya gila tapi malah menaruh berkat atas Hanna: pergilah dengan selamat, dan Allah akan memberikan kepadamu apa yang engkau minta dari padanya Pernahkah kita merenungkan sikap hati yang bagaimanakah yang ada dalam diri kita manakala kita menghadap Allah? Apakah kita masuk kategori orang yang menderetkan banyak kebaikan, seolah dengan demikian kita dapat menyembunyikan sedikit dari kesenangan hidup kita yang mendukakan hati Allah? Ataukah kita membawa seluruh keberadaan hidup kita dan mengakuinya dengan tulus di hadapan Allah, dan menyadari kelemahan kita kita minta pertolongan dari Tuhan untuk menjaga dan menuntun kita agar kita tidak terperosok pada lubang yang sama. Agustinus seorang Bapa Gereja di abad 4, dibaptis dan mengabdikan dirinya kepada Tuhan diusia 33 tahun setelah itu ia menyerahkan hidupnya secara penuh untuk dibina dan dipakai oleh Tuhan. Ia sadar ia telah menyia-nyiakan masa mudanya, ia sadar ia telah mengumbar nafsu masa mudanya dalam kehidupan seksualitas yang liar, dan oleh karena itu ia datang kepada Tuhan dengan sebuah pengakuan yang tulus, doa dan pengakuannya itu ia beri Judul: Terlambat aku mencintaimu Tuhan Terlambat sudah aku mencintai-mu, oh keindahan lama yang selalu baru Terlambat sudah aku mencintai-mu Ya, karena ketika Engkau berada dalam diriku Malah aku sendiri berada di luar sana Dan di luar sanalah aku mencari Engkau Dalam ketidaksempurnaanku, Kulemparkan diriku ke dalam benda-benda ciptaan-mu yang indah 2 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

3 Dahulu Engkau bersama aku, malah aku sendiri tidak bersama Engkau Benda-benda ciptaan-mu telah membuat aku terpisah daripada-mu Namun jika benda-benda itu tidak ada di dalam diri-mu, Sesungguhnya mereka sama sekali tidak berada Engkau memanggil, Engkau berseru-seru, Engkau menghancurkan ketulianku Engkau memancarkan sinar-mu dan mengusir kebutaanku Engkau menebarkan keharuman-mu Maka aku menghirupnya dan sekarang aku sangat merindukan-mu Aku telah menikmati Engkau, Maka sekarang aku semakin lapar dan haus akan Engkau Engkau menyentuhku dan aku terbakar Oleh kerinduan akan damai-mu STP Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

4 KEBAKTIAN UMUM MINGGU, 15 NOVEMBER 2015 TEMA : Menghadap Allah dengan hati yang tulus KETERANGAN KEBAKTIAN I [ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] KEBAKTIAN III [ PK. 10:00 ] Pdt. Febe Oriana Hermanto KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] PELAYAN FIRMAN PENATUA PENDAMPING Pnt. Rima Kumalawati Pnt. Aryapriwa A. Pnt. Irwanto Hartono Pnt. Eva Agustina Pnt. Mega Anggrainy T. Pnt. Eniwati Rustandi Pnt. Eddy Nathanael Pnt. Dian Krismina G. PENATUA Pnt. Hendri Budiman T. Pnt. Tatang Hapendy S. Pnt. Rima Kumalawati Pnt. Tirtamarta S. PENYAMBUT Pnt. Leonard H. Pnt. Yulia Pnt. Rindah Rahardja Pnt. Susi Osmalik Pnt. Handi Tirta Saputra Pnt. Andi Natalie Pnt. Gunawan Rustandi Pnt. Sutji H. MULTI MEDIA Angel Fionna Dian Adit PADUAN SUARA PEMANDU NYANYIAN ADORAMUS PDP Steffi / Kevin ENS. REMAJA Amanda / Andreas PEMUSIK Felicia / Natasha Hanny / Meike Leslie / Helda Kebaktian Komisi-Komisi KOLINTANG 2 Maureen / Elisabeth KET Pkl. PELAYANAN FIRMAN TEMA PENATUA PENDAMPING LITURGOS SINGER PEMUSIK KEBAKTIAN ANAK 08:00 10:00 KEBAKTIAN REMAJA A + B KEBAKTIAN REMAJA C 08:00 10:00 Pdt. Royandi Tanudjaya Go Hear Pnt. Mira Sanusi Pnt. Pieter Natanael Pnt. Reynold Wahyudi Febe Stefanus K Anastasia L + Richard Reinhart Felicia Wijaya + Verdian J. Dava, Lukas, Matias, Thomas KEBAKTIAN PEMUDA 10:00 Pdt. Imanuel Kristo Having Time vs Making Time Pnt. Suriani Sukowati A. Gilbert C. K. Adhitya + Jessica S. Ferdinand 4 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

5 KEBAKTIAN UMUM MINGGU, 22 NOVEMBER 2015 TEMA : Berkarakter Rajawi di tengah derita Pertukaran Pelayan Firman BP Konsistorium SW Jabar KETERANGAN PELAYAN FIRMAN PENATUA PENDAMPING KEBAKTIAN I [ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] KEBAKTIAN III [ PK. 10:00 ] Pdt. Christian Yudono d/gki Cibinong KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] Pdt. Daniel Guntur d/gki Melur Pnt. Tirtamarta S. Pnt. Dian Krismina Gani Pnt. Tatang H. S. Pnt. Darson Juslian Pnt. Meilina Sudarma Pnt. Christine Pnt. Roelianto S. Pnt. Sofia Indrawati H. PENATUA Pnt. Rima Kumalawati Pnt. K. Lanny L. D Pnt. Yulia Pnt. Eniwati Rustandi PENYAMBUT Pnt. Cindy Lomempow Pnt. Suriani Sukowati A. Pnt. Ronald Naftali M. Pnt. Lusiana Sutanto Pnt. Irwanto Hartono Pnt. Mega Anggrainy T. Pnt. Naomi Setyawati Pnt. Harryadi Santosa MULTI MEDIA Surya Markus Toni Dian PADUAN SUARA SHARON PEMANDU IMANUEL GEMA KASIH Sharon / Seno NYANYIAN GITA KALVARI PEMUSIK Josephine Arlen / Benyamin Melissa O Ferdinand Kebaktian Komisi-Komisi KET Pkl. PELAYANAN FIRMAN TEMA PENATUA PENDAMPING LITURGOS SINGER PEMUSIK KEBAKTIAN ANAK 08:00 10:00 KEBAKTIAN REMAJA A + B 08:00 Pdt. Sthira Budi P. d/ GKI Gading Indah Go Act Pnt. Suwato Komala Pnt. Glenn C. Satriabudi DevI Matias Yurisa Marhelin + Natasya W Valerie + Admiral Carissa B., Richard AP Christian KEBAKTIAN REMAJA C 10:00 Pdt. Daniel Guntur d/gki Melur Pnt. Rindah Rahardja Rachel Gultom Yeremia G + Daphne AP Christian KEBAKTIAN PEMUDA 10:00 Pdt. Sthira Budi P. d/ GKI Gading Indah The Judge Pnt. Henry Budiman T. Lita Hendrik + Irene N. K. Alvin Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

6 SANTAPAN HARIAN HARI TANGGAL AYAT BACAAN MINGGU 15 November 2015 Mazmur 45 SENIN 16 November 2015 Amsal 18 : 1-24 SELASA 17 November 2015 Amsal 19 : 1-17 RABU 18 November 2015 Amsal 19 : KAMIS 19 November 2015 Amsal 20 : 1-15 JUMAT 20 November 2015 Amsal 20 : SABTU 21 November 2015 Amsal : 21 : 1-15 PERSEKUTUAN DOA PAGI (PDP) Diadakan Setiap Hari pkl. 06:30 08:00 WIB. Setiap hari SABTU ada Kesaksian! Bagi Saudara yang rindu untuk ambil bagian dapat hadir. Terima kasih atas perhatiannya. HARI / TANGGAL SENIN, 16 November 2015 SELASA, 17 November 2015 RABU, 18 November 2015 KAMIS, 19 November 2015 JUMAT, 20 November 2015 SABTU, 21 November 2015 PEMBACAAN ALKITAB PEMBAWA FIRMAN Ibu Herlina S. Mazmur 13 Pdt. Imanuel Kristo Ibrani 10:32-39 Ibu Roosmany Markus 13:9-23 Pdt. Royandi Tanudjaya Kisah Para Rasul 7:54 8:1a Ibu Felecia 1 Korintus 15:20-28 Bpk. Tulus Gunawan Yohanes 3:31-36 R E F L E K S I / D O A: Percaya kepada Tuhan berarti berani memercayakan hidup kita hanya kepada-nya. Berani rugi materi bagi kemuliaan nama Tuhan. Mempraktikkan cinta kasih di tengah kebencian adalah hal yang tidak mudah, bukan tidak mungkin. Berat, tetapi menyuarakan kebenaran harus terus digaungkan di mana pun dan kapan pun. Kebenaran Injil harus selalu digaungkan. Makin mengenal Kristus, makin dapat memperkenalkan-nya. 6 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

7 POKOK-POKOK DOA SYAFAAT Mari kita berdoa untuk: 1. Mengucap syukur kepada Tuhan Yesus Kristus untuk kekuatan yang Tuhan anugerahkan kepada kita dan keluarga kita untuk menjalani kehidupan kita. 2. Memohon berkat penyertaan Tuhan bagi bangsa, Negara dan Pemerintah Republik Indonesia dalam mengatasi masalah2 besar saat ini. 3. Pergumulan kita dan orang-orang yang kita kasihi dalam kehidupan keluarga, pekerjaan, pelayanan dan kesehatan 4. Pelayanan di tengah masyarakat oleh gereja-gereja di Indonesia umumnya dan GKI Gunsa khususnya. 5. Para Pekerja dan semua pihak yang ikut ambil bagian dalam mengerjakan pembangunan GSP III. 6. Proses Pemilihan Penatua, dan para Panitia Pemilihan Penatua (Pamitu) untuk masa pelayanan KEBAKTIAN UMUM & KOMISI MINGGU, 08 NOPEMBER 2015 Anggota Bukan Anggota JUMLAH KETERANGAN KETERANGAN PRIA WANITA PRIA WANITA I II TOTAL KEBAKTIAN UMUM III IV KEBAKTIAN ANAK A KEBAKTIAN REMAJA B C KEBAKTIAN PEMUDA TOTAL 65 PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA /11/2015 PERSEKUTUAN KOMISI USIA SENJA /11/2015 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

8 KEANGGOTAAN A. PENEGUHAN DAN PEMBERKATAN NIKAH 1. Bertempat di Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV/8, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 28 November 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDR. HENOCH KINGSLEY (Putra dari Bapak Johanes Nurhadi Sutarto, dan Ibu Norma Christa Abineno) GKI Gunung Sahari Dengan SDRI. PERMATA EKASARI (Putri dari Bapak Alamsyah Budiman dan Ibu Nugrawati) GPdI Moria Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pdt. Suta Prawira Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 21 November Bertempat di Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV/8, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 28 November 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDRI. TRI WAHYUNI (Putri dari Bapak Paulus Sunaryo dan Ibu Suwasti) GKI Gunung Sahari Dengan SDR. SUKRI WIJAYA (Putra dari Bapak Ahmad Tamin dan Ibu Maniara) GKI Gunung Sahari Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pdt. Suta Prawira Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 21 November Bertempat di Gereja St. Yoseph. Jl. Matraman Raya No.127, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 21 November 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDR. STEPHEN GUNAWAN (Putra dari Bapak Iman Kurniadi Gunawan dan Ibu Mulyani Sastra Atmadja) GKI Gunung Sahari Dengan SDRI. DIANA ANGGARENI (Putri dari Bapak Ong Sie Gwan dan Ibu Tina Sujanti) Gereja St. Maria Regina Bintaro Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pastor Dominikus Beda Ujan Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 14 November Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

9 KEANGGOTAAN 4. Bertempat di Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV/8, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 05 Desember 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDR. YUDI HARTANTO INDRAJAYA (Putra dari Bapak Jap Indrajaya dan Ibu Theresia Indrawati) GKI Gunung Sahari Dengan SDRI. PRICCILIA (Putri dari Bapak Liong Kay Tjin dan Ibu Tjia Soen Zin) GKI Gunung Sahari Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pdt. Imanuel Kristo Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 28 November Bertempat di Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV/8, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 05 Desember 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDR. HERNADI HIZKI SUNIDJA (Putra dari Bapak Muliadi Sunidja dan Ibu Herlina ) GKI Gunung Sahari Dengan SDRI. DITA PRATIWI SUTANTO (Putri dari Bapak Paulus Sutanto dan Ibu Vivian Phang) GKI Gunung Sahari Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pdt. Imanuel Kristo Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 28 November Bertempat di Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV/8, akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 05 Desember 2015 Pukul WIB untuk pernikahan : SDRI. CICILYA SRI SETIYANY (Putri dari Bapak (Alm.) Tony Suprapto dan Ibu Sumiyarsih) GKI Gunung Sahari Dengan SDR. M. LUTFI (Putra dari Bapak (Alm.) Hidayat Nur dan (Almh.) Ibu Aisyah) Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh : Pdt. Imanuel Kristo Mohon bagi Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan sebelum tanggal 28 November Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

10 KEANGGOTAAN B. BERITA DUKACITA 1. Telah dipanggil pulang oleh Bapa di Sorga, Ibu Louw Poun Kie (Ibu Emma), pada hari Jumat, 06 November 2015 dalam usia 95 tahun. Almh. telah di Kremasikan pada hari Sabtu, 07 November 2015 di Krematorium Cilincing Majelis jemaat dan jemaat turut berdukacita serta mendoakan agar kasih setia Tuhan yang tidak berkesudahan menyertai dan memelihara seluruh anggota keluarga yang berdukacita. C. PINDAH ALAMAT Nama Alamat Lama Alamat Baru Melani Parti Dewi Perumahan Acropolis Jl. Waringin Raya No 19 Natania Alandra J. (Anak) De Wijaya, Jl. Mawar 2 Rt 11/09 Kayu Putih Blok P.21 Rt.03/18, Natanael Alandra J. (Anak) Jakarta Timur Cibinong D. BERITA KELAHIRAN 1. Atas karunia Tuhan, telah lahir dengan selamat seorang putri, anak Pertama dan diberi nama, Hartlyn Ivanna Tanudjaya Nama Ayah Nama Ibu Alamat Jakarta, 21 Oktober 2015 : Hermawan Tanudjaya : Hanna Santoso : Jl. Garuda No. 93D, Kemayoran Jakarta Pusat Kepada keluarga yang berbahagia, Majelis Jemaat mengucapkan SELAMAT 10 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

11 BERITA KOMISI-KOMISI K O M I S I A N A K JADWAL KEBAKTIAN SEKOLAH MINGGU Pusat / Cabang Waktu Lokasi PUSAT (Gereja) Jam 08:00, 10:00 Jl. Gunung Sahari 4/8 Cabang SDK 3 Jam 08:00 Jl. Gunung Sahari 90A Cabang Tanah Tinggi Jam 08:30 Jl. Tanah Tinggi I/1 Cabang Thoyib Jam 08:30 Jl. Maphar II/77A KELAS PERSIAPAN GSM : Rekan-rekan Guru Sekolah Minggu wajib hadir dalam Kelas Persiapan yang diadakan setiap hari Minggu pk di GSP 2 Lt. 3 Jl. Gunung Sahari IV/8 Jakarta Pusat. TANGGAL / HARI BAHAN PEMIMPIN 15 November 2015 Minggu 22 November 2015 Minggu 15 November 2015 Minggu 22 November 2015 Minggu 15 November 2015 Minggu 22 November 2015 Minggu 15 November 2015 Minggu 22 November 2015 Minggu KELAS BATITA Paulus berdoa sebelum makan Kisah Para Rasul 27 : 14 ; 15 : Paulus berdoa untuk orang sakit Kisah Para Rasul 28 : 1-10 KELAS BALITA Yohanes lahir Lukas 1 : Malaikat Gabriel mengunjungi Maria Lukas 1 : KELAS KECIL Janji kepada Zakharia Lukas 1 : 5-25 Maria mengunjungi Elisabeth Lukas 1 : KELAS BESAR Temanilah Rut 1 : 1-22 Doakanlah Bilangan 12 : 1-13 Pdt. Febe Oriana H. Sdr. Kristina S. (Tertulis) Pdt. Nurhayati G. Pdt. Suta P. (Tertulis) Sdr. Kristina S. Pdt. Nurhayati G. (Tertulis) Pdt. Imanuel K. Pdt. Royandi T. (Tertulis) PENCERITA PUJIAN Gracia Fiony Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

12 BERITA KOMISI-KOMISI JADWAL PELAWATAN Pelawatan anak setiap hari Sabtu, kumpul di GKI Jl. Gunung Sahari IV / 8 pk TANGGAL KELAS/CABANG GURU PENDAMPING 21 November 2015 Sabtu Tunas A Ida, Budiman K O M I S I D E W A S A» Hari / Tanggal : Jum at, 20 November 2015 pukul 11:00 WIB M.C : Bapak Hendra D. Organis : Bapak Jessy P.Firman : Pdt. David Sudarto Tema : M + M = M? (Mertua + Menantu = Mesra atau Masalah) Bahan Alkitab : Rut 1 : 1-17» Hari / Tanggal : Jum at, 27 November 2015 pukul 11:00 WIB M.C : Ibu Rossy Nilam Organis : Bapak Tan Tjoan Ho P.Firman : Pdt. Sonny S. H. Turnip d/gki Bektim Tema : Masih seperti yang dulu Bahan Alkitab : Kolose 3 : 14 ; Wahyu 2 : 4 K O M I S I U S I A S E N J A» Hari / Tanggal : Jum at, 27 November 2015 pukul 10:00 WIB M.C : Ibu Herlina S. Organis : Bapak Jessy P.Firman : Pdt.Em.Anthoinette E.Soplantila Tema : Menerobos tembok pemisah Bahan Alkitab : Lukas 7 : 1-10 (Jadwal kegiatan rutin ada pada jadwal sepekan di halaman belakang) 12 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

13 BERITA KOMISI-KOMISI U N D A N G A N P E R S E K U T U A N K U S Kami Pengurus Usia Senja mengundang seluruh anggota jemaat usia lanjut untuk menghadiri persekutuan pada : Hari / Tanggal : Sabtu, 21 November 2015 Tempat : GKI Gunung Sahari IV/ 8 Jakarta Pusat G S P I / lantai 1 Waktu : Pukul wib Pembicara : Pdt. Febe Oriana Hermanto T E M A : Runtuhkan tembok Farisi (Lukas 16 : 15) #Penyuluhan Kesehatan Tumor pada kulit, oleh dr. Anastasia Dessy Harsono (Plastik, Reconstruktive & Aestheties Surgeon) # Pelayanan Tensi, diharapkan anggota sudah menunggu pk WIB U N D A N G A N R A P A T P L E N O Salam dalam Kristus, Bersama ini kami mengundang Bpk/ibu, dalam Rapat Pleno yang diadakan pada: Hari / Tanggal : Sabtu, 21 November 2015 Waktu : Pukul wib (sesudah Persekutuan) Tempat : Ruang Konsisitori (GSP1 Lt.1 ) Mengingat pentingnya rapat tersebut, kami mengharapkan Bapak/Ibu sekalian untuk dapat menghadirinya, atas kehadirannya kami ucapkan terima kasih. Kiranya Tuhan memberkati pelayanan kita bersama. Salam dan hormat kami, Jakarta, 05 November 2015 KOMISI USIA SENJA Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

14 BERITA KELOMPOK KERJA S M O T (SEKOLAH MINGGU ORANGTUA)» Hari / Tanggal : Minggu, 15 November 2015 Pukul 07:15 07:45 WIB T e m a : Belajar dari Kristus (Filipi 2 : 5-8) Pencerita : Alfa : Omega : Pnt. Ronald M. Ibu Magdalena Ibu Listati S. Ibu Chrysanti I.» Hari / Tanggal : Minggu, 22 November 2015 Pukul 07:15 07:45 WIB T e m a : Buah buah Pertobatan (Matius 3 : 1-12) Pencerita : Alfa : Omega : Bpk. John S. Bpk. Hendra F. S. Bpk. Krisna W. Bpk. Iwan G. P E M A H A M A N A L K I T A B PEMAHAMAN ALKITAB SELASA PAGI Hari / Tanggal : Selasa, 17 November 2015 Waktu : Pk WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Suta Prawira Tema : Berbagi ruang kehidupan Sub Tema : Lakukan saja Bahan Alkitab : Yohanes 2 : 1-11 PEMAHAMAN ALKITAB SELASA PAGI Hari / Tanggal : Selasa, 24 November 2015 Waktu : Pk WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Suta Prawira Tema : Berbagi ruang kehidupan Sub Tema : Don t Worry, Be Happy Bahan Alkitab : Lukas 12 : PEMAHAMAN ALKITAB SELASA MALAM Hari / Tanggal : Selasa, 17 November 2015 Waktu : Pk WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Imanuel Kristo Tema : Berbagi ruang kehidupan Sub Tema : Lakukan saja Bahan Alkitab : Yohanes 2 : 1-11 PEMAHAMAN ALKITAB SELASA MALAM Hari / Tanggal : Selasa, 24 November 2015 Waktu : Pk WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Imanuel Kristo Tema : Berbagi ruang kehidupan Sub Tema : Don t Worry, Be Happy Bahan Alkitab : Lukas 12 : Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

15 BERITA KELOMPOK KERJA * K E L K E R PERSEKUTUAN WILAYAH * Tema: KUASA KEHIDUPAN PRIBADI DAN KOMUNAL (2 korintus 6 : 14 ; 7 : 1) Undangan : Kepada Jemaat yang bertempat tinggal di sekitar Wilayah di bawah ini, dimohon hadir untuk mengikuti Persekutuan Wilayah Sebagai berikut : NO TANGGAL/HARI WILAYAH 1. Jumat, 20 November 2015 Pk WIB Kelapa Gading PELAYAN FIRMAN Pdt. Em. Flora Dharmawan TEMPAT Kel. Pnt. Bambang Tjahyono Jl. Pelepah Indah Raya LC 5 No.7 Kelapa Gading Jakarta Utara - Pnt. Rima Kumalawati - Pnt. Meilina Sudarma - Pnt. Metawati H. - Bpk. Rudy Sandjaya Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

16 ANEKA BERITA A. PELAYANAN KELUAR, MINGGU 15 NOVEMBER 2015 Pdt. Suta Prawira Pk WIB Kebaktian Umum, Pos Gereja Kristus Jl. Kartini No. 2 Bogor Pdt. David Sudarto Pk WIB Kebaktian Remaja, GKI Halimun B. KELAS KATEKISASI UMUM 1. Akan dibuka kelas katekisasi untuk UMUM yang diadakan: Pada Hari/Tgl : Rabu/ 06 Januari 2016 Waktu : Pkl. 19:00 WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Suta Prawira Bagi Saudara-saudari yang berminat mohon menghubungi Tata Usaha GKI Gunung Sahari. 2. Akan dibuka kelas katekisasi untuk UMUM yang diadakan: Pada Hari/Tgl : Minggu/ 14 Februari 2016 Waktu : Pkl. 18:30 WIB Dipimpin Oleh : Pdt. Nurhayati Girsang Bagi Saudara-saudari yang berminat mohon menghubungi Tata Usaha GKI Gunung Sahari. C. IKRAR NIKAH Saudara-saudara yang dikasihi Tuhan, Pada hari Sabtu, 05 Desember 2015 Pk WIB akan diselenggarakan Kebaktian Ikrar Nikah yang akan dilayankan oleh Pdt. David Sudarto. Adapun Mereka yang mendapat pelayanan Ikrar Nikah sbb : NO Suami Jefri Rultje Kardinal (GKI Gunung Sahari) Kasmin Sanapi (GKI Gunung Sahari) R. B. Widiartono (Gereja Pelayanan Penyembahan Karismatik Ateng (GKI Pengadilan (Titipan) ) NAMA PASANGAN Istri Clara Isniana Kardinal (GKI Gunung Sahari) Haryanti Karta (Dalam Proses keanggotaan GKI Gunung Sahari) Tjiam Hok Lien (GKI Gunung Sahari) Tjiam Hok Nio (Merry) (GKI Pengadilan (Titipan) ) 16 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

17 ANEKA BERITA D. SAKRAMEN BAPTIS KUDUS ANAK Saudara-saudara yang dikasihi Tuhan, Pada hari Minggu, 07 Februari 2016 dalam Kebaktian ke-iii (Pk WIB) akan dilayankan Sakramen Baptis Kudus Anak yang akan dilayankan oleh Pdt. Nurhayati Girsang. Yang dimaksud dengan Baptisan Kudus Anak adalah Baptisan Kudus yang dilayankan kepada anak berdasarkan perjanjian anugerah Allah dalam Tuhan Yesus Kristus dan Pengakuan Iman orangtua/walinya yang sah secara hukum(pasal 22). Syarat Baptisan Kudus Anak adalah sebagai berikut: 1. Calon berusia di bawah 15 tahun 2. Kedua atau salah satu orangtua/wali adalah anggota sidi dari jemaat GKI GUNSA yang tidak berada di bawah penggembalaan khusus. Dan apabila salah satu orangtua/wali belum anggota GKI, yang bersangkutan harus menyatakan persetujuan tertulis sesuai dengan formulir administrasi yang sudah ditetapkan. Batas akhir pengajuan permohonan tertulis/pendaftaran adalah 10 Januari Dan percakapan dengan Majelis Jemaat akan dilakukan pada hari Minggu, 10 Januari 2016 Pk WIB di GSP 3. E. SAKRAMEN BAPTIS KUDUS DEWASA & PENGAKUAN PERCAYA / SIDI Saudara-saudara yang dikasihi Tuhan, Pada hari Minggu, 7 Februari 2016 dalam Kebaktian ke-iv (Pk WIB) akan dilayankan Sakramen Baptis Kudus Dewasa dan Pengakuan Percaya/Sidi yang akan dilayankan oleh Pdt. Merry R. Malau. Kami mengimbau bagi Bapak/Ibu yang putra-putrinya sudah selesai mengikuti Kelas Katekisasi di sekolah, dapat mendaftarkan diri untuk mendapatkan pelayanan Sakramen Baptis Dewasa & Pengakuan Percaya/Sidi tersebut. Atas perhatian Saudara-Saudara kami ucapkan terima kasih. Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

18 18 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

19 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

20 20 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

21 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

22 22 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

23 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

24 24 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

25 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

26 BURSA KERJA Lowongan Pekerjaan di Sekretariat GKI Gunsa Bidang Sekretariat GKI Gunsa membutuhkan seorang tenaga di bagian keuangan dengan ketentuan sbb: a. Diutamakan Anggota Jemaat GKI Gunsa, yang bertempat tinggal di Jakarta Pusat / Barat / Timur b. Wanita, dengan usia max. 25 tahun c. Berlatar belakang pendidikan D-3 Akuntansi d. Paham menggunakan computer, termasuk program akuntansi e. Teliti dan menyukai pekerjaan rutin f. Bersedia bekerja pada hari Sabtu, Minggu dan Hari Raya Gerejawi. g. Memiliki tanggung jawab tinggi untuk mengelola kas kecil. h. Memiliki pengalaman kerja satu tahun dibidang akuntasi dan keuangan Silahkan mengirimkan surat lamaran kepada irstrong@cbn.net.id paling lambat Sabtu, 30 November Majelis Jemaat Gereja Kristen Indonesia Bidang Sekretariat PT. Maxima Liners merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa pelayaran. Saat ini membutuhkan professional muda untuk mengisi posisi sebagai : Corporate Secretary and Legal Administrasi - Perempuan, berusiamaksimal 29 tahun. - Berpengalaman minimal 1 tahun di bidang Administrasi dan Sekretaris. - Pendidikan minimal diploma jurusansekretarisatau S1. - Mampu mengoperasikan computer & Ms. Office - Jujur, bertanggung jawab, teliti dan disiplin - Bertanggungjawabterhadap surat2 legal, dokumen pendukung perusahaan dan berfungsi sebagai sekretaris Direktur Utama & Senior Direktur Kirimkan surat lamaran kerja,cv, dan Foto terbaru ke: Multivision Tower Lantai 11, Jl. KuninganMuliaKav 9B, Guntur Setiabudi, Jakarta Selatan Atau laura@maximaliners.com 26 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

27 BURSA KERJA 3. DICARI KARYAWAN/WATI UNTUK MENGOPERASIKAN PERALATAN AUDIO AND VIDEO. Sekretariat Majelis Jemaat GKI Gunsa mengundang Saudara / i yang memiliki ketrampilan dibidang sistem audio video untuk menjadi karyawan GKI Gunsa. Bagi Saudara / i yang berminat dapat mengirimkan sms ke nomor untuk proses selanjutnya. Paket remunerasi yang kami tawarkan a.l. 13 bulan gaji per tahun, fasiltas kesehatan rawat inap dan rawat jalan, 12 hari libur per tahun, pelatihan oleh lembaga profesional, dll. Salam kami, Sekretariat Majelis Jemaat Gereja Kristen Indonesia Jl. Gunung Sahari IV / 8, Jakarta.Pusat. Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

28 BURSA KERJA 4. Sekolah Fashion membutuhkan Sekretaris, dengan kriteria sebagai berikut: 5. Sekretaris - Wanita, usia maksimal 35 tahun - Berpenampilan menarik - Pendidikan minimal SMU atau yang sederajat - Mampu berkomunikasi dengan baik Kirimkan surat lamaran kerja,cv, dan Foto terbaru ke: Bunka School of Fashion Jl. Pembangunan II No. 16 I-J Jakarta Pusat Saat ini kami mencari kandidat yang sesuai untuk mengisi posisi: RESTAURANT BUSINESS ACCOUNTING - Pria / wanita (diutamakan berusia di bawah 35 tahun) - Lulusan D3 atau S1 akuntansi (diprioritaskan) / manajemen - Mengerti metode pencatatan & pembukuan, serta audit - Dapat membuat Laporan Keuangan - Menguasai aplikasi Microsoft Excel dan Word - Menguasai Bahasa Inggris secara tulisan (text) - Pengalaman kerja min. 1 tahun (diutamakan) / magang - Giat, teliti, dan mampu bekerja dengan cepat dan benar - Jujur dan bertanggung jawab Bagi para calon kandidat yang berminat, harap mengirimkan surat lamaran kerja, CV, copy ijazah & transkrip nilai, copy KTP, serta foto terbaru (berwarna, ukuran 3x4) ke alamat surat dengan kode FKMM ke : Ruko Grand Aries Niaga Blok E1-1K Taman Aries, Jakarta Barat Atau dapat kirim ke : blesshjoe@yahoo.com 28 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

29 KEGIATAN LUAR 1. PENAHBISAN PENDETA KEBAKTIAN PENAHBISAN PENDETA Dengan mengucap syukur kepada Kristus Sang Kepala Gereja, Majelis Jemaat GKI Wahid Hasyim, akan melaksanakan Kebaktian Penahbisan Pendeta dalam diri Pnt. Dewi Prahesti, SE M. Div dengan basis pelayanan di Jemaat Gereja Kristen Indonesia Jl. KHA Wahid Hasyim 180 Jakarta Pusat Pada : Hari/Tanggal : Senin/30 November 2015 Waktu : Pkl WIB s/d Selesai Tempat : Jl. KHA Wahid Hasyim 180 Jakarta Pusat (di GKI Wahid Hasyim) Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari beserta segenap anggota jemaat menyampaikan selamat kepada Pnt. Dewi Prahesti, SE M. Div, beserta Majelis Jemaat setempat. Tuhan Yesus Kepala Gereja memberkati pelayanan hamba-nya. 2. UNDANGAN KEBAKTIAN EMERITASI PENDETA KEBAKTIAN EMERITASI PENDETA Dengan mengucap syukur kepada Kristus Sang Kepala Gereja, Majelis Jemaat GKI Kedoya, akan melaksanakan Kebaktian Emeritasi Pendeta dalam diri Pdt. Samuel Santoso dengan basis pelayanan di Jemaat Gereja Kristen Indonesia Kedoya Jakarta Pada : Hari/Tanggal : Senin/16 November 2015 Waktu : Pkl WIB Tempat : Jl. Kedoya Angsana Raya Blok D8 No.1 Taman Kedoya Baru, Jakarta Barat (di GKI Kedoya) Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari beserta segenap anggota jemaat menyampaikan selamat memasuki masa Emeritasi, kepada Pdt. Samuel Santoso. Tuhan Yesus Kepala Gereja memberkati pelayanan hamba-nya. Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

30 KEGIATAN LUAR 3. PENEGUHAN PENDETA KEBAKTIAN PENEGUHAN PENDETA Dengan mengucap syukur kepada Kristus Sang Kepala Gereja, Majelis Jemaat GKI Pengadilan Bogor, akan melaksanakan Kebaktian Peneguhan Pendeta dalam diri Pdt. Tri Santoso sebagai pendeta Gereja Kristen Indonesia dengan basis pelayanan di Jemaat Gereja Kristen Indonesia Pengadilan Bogor Pada : Hari/Tanggal : Senin/23 November 2015 Waktu : Pkl WIB s/d Selesai Tempat : Jl. Pengadilan No. 35 Bogor (di GKI Pengadilan Bogor) Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari beserta segenap anggota jemaat menyampaikan selamat kepada Pdt. Tri Santoso, beserta Majelis Jemaat setempat. Tuhan Yesus Kepala Gereja memberkati pelayanan hamba-nya. 4. Universitas Kristen Krida Wacana Membuka Pendaftaran Ujian Saringan Masuk melalui Jalur Nilai Rata-rata Rapot yang akan dilaksanakan mulai 30 Oktober 2015 s/d 27 November 2015, dengan Program studi sbb : 1. Kedokteran Umum 2. Teknik Sipil 3. Teknik Elektro 4. Sistem Informasi 5. Teknik Industri Persyaratan Jalur Nilai Rata-rata Rapot (FK & Non FK) 6. Teknik Informatika 7. Ekonomi Manajemen 8. Ekonomi Akuntansi 9. Psikologi 10. Sastra Inggris 1. Nilai rata-rata rapot kelas 10 dan 11 (kelas 1 dan 2 SMA) minimal 8,5 untuk fakultas kedokteran dan non kedokteran 7,5 2. Tidak boleh ada angka merah atau angka di bawah SKBM/KKM 3. Saat ini berada di kelas 12 (kelas 3 SMA/SMK berstandar kurikulum nasional) Fasilitas Jalur Nilai Rata-rata Rapot (FK & Non FK) 1. Bebas ujian saringan masuk 2. Mendapatkan potongan SPP 200 Juta dari 275 Juta untuk FK, potongan SPP 40% dari 15 Juta untuk Non FK & potongan SPP 45% untuk Sastra Inggris. 30 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

31 INFORMASI PELAYANAN 1. PENDETA Untuk memudahkan dan memastikan Saudara-saudara jemaat dapat menghubungi atau menemui atau mengadakan perjanjian dengan para Pendeta untuk pelbagai pelayanan yang dibutuhkan, Saudara-saudara jemaat dapat memanfaatkan jadwal tetap para Pendeta berada di gereja sbb. : HARI KONSULTASI WAKTU R.S Pelawatan Umum / Komisi Sabatical Day Senin Pdt. Febe Oriana H. Pdt. Suta P. 09:00 s/d 12:00 13:00 s/d 15:00 NG - SP/IKM/DS FDH / MRM Selasa Pdt. Merry R. Malau Rabu Pdt. David S. Kamis Pdt. Royandi T. Jum at Pdt. Em. Flora Dh. Pdt. Imanuel K. 10:00 s/d 13:00 10:00 s/d 13:00 10:00 s/d 13:00 09:00 s/d 12:00 10:00 s/d 13:00 SP DS IKM MRM RT NG(GSM) 17:00 s/d Selesai RT (Usia Senja) 17:00 s/d Selesai FOH (Pemuda) 18:00 s/d Selesai FDH (Umum) 10:00 s/d Selesai DS (Umum) 10:00 MRM (Remaja) 17:00 s/d Selesai NG/FOH Sabtu Pdt. Nurhayati G. 09:00 s/d 12:00 NG (KA ) 16:00 s/d Selesai RT 2. Kantor Gereja Senin - Sabtu, Pukul 08:30-16:00 Minggu, Pukul: 08:30-13:30 3. Poliklinik Setiap Hari Kerja 08:00-12:00 (Senin s/d Sabtu) Jl. Tanah Tinggi I No. 1, Jakarta Telp.: Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

32 INFORMASI PELAYANAN 4. Tabitha Senin-Jum at, jam 08:00 - jam 15:00 Kantor Telp : , Fax : tabitha@centrin.net.id Rumah Duka Husada ; Telp. : Website : jakarta.org Gudang Jl. Hemat I/27B, Jakarta Telp : , Fax : (Buka 24 Jam) 5. Pelayanan GKI Gunung Sahari di RPK Jl. Dewi Sartika 136 D Cawang, Jakarta Telp : ; ; FREKWENSI FM 96,30 Mhz Hari/Tanggal Waktu Pembicara Menu Acara Selasa, 17 November :00 Pdt. Febe Oriana H. Embun Pagi Rabu, 18 November :00 Kelker Media Sekata Sabtu, 21 November :00 Tim Pemuda Seputar Anak Muda (Senada) Setiap Minggu pkl. 07:00 Wib, Rekaman Khotbah I Minggu sebelumnya 32 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

33 HARI / TANGGAL SENIN, 16 November 2015 SELASA, 17 November 2015 RABU, 18 November 2015 KAMIS, 19 November 2015 JUMAT, 20 November 2015 JADWAL KEGIATAN SEPEKAN TANGGAL 16 NOVEMBER s/d 22 NOVEMBER 2015 PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH 06:30 DOA PAGI Ibu Herlina G. 08:30 SENAM WAI TAN KUNG Eveline, Flintaria, Elsye & Endang 10:00 PELAWATAN KE RUMAH SAKIT Pdt. Nurhayati Girsang 17:00 PELAWATAN KOMISI DEWASA Bp. Budi Djaiman 18:00 OLAH RAGA TENNIS Komisi Usia Senja 19:00 GEMA KASIH Sdri. Leni Setiawati 19:00 OLAH RAGA Komisi Dewasa 06:30 DOA PAGI Pdt. Imanuel Kristo 09:00 LES JAHIT Pnt. Susy Osmalik & Ibu Henny Z 10:00 PELAWATAN RUMAH SAKIT Tim Pdt. Suta Prawira 10:00 PELAWATAN RUMAH SAKIT Tim Pdt.David Sudarto 10:00 P.A PAGI Pdt. Suta Prawira 16:00 PELAWATAN GSM Pdt. Nurhayati Girsang 17:00 PELAWATAN USIA SENJA Pdt. Royandi Tanudjaya 18:00 PELAWATAN KOMISI PEMUDA Pdt. Suta P./ Pdt. Febe Oriana 19:00 P.A MALAM Pdt. Imanuel Kristo 06:30 DOA PAGI Ibu Roosmany 09:00 PELAWATAN BAYI Ibu Herlina Ginting 09:00 SENAM BODY LANGUAGE Ibu Inge Yasmin 10:00 PELAWATAN RUMAH SAKIT Tim Pdt. Imanuel K. 10:00 PELAWATAN RUMAH SAKIT Pdt. Merry R.Malau 10:00 PELAWATAN UMUM Tim Pdt. Em. Flora Dharmawan 17:00 LATIHAN KOLINTANG Ibu Merciana Sidharta 19:00 BULU TANGKIS PEMUDA Bp. Ridwan Budiman 06:30 DOA PAGI Pdt. Royandi Tanudjaya 08:00 PERTEMUAN PENDETA Para Pendeta 08:30 SENAM WAI TAN KUNG Eveline, Flintaria, Elsye & Endang 09:00 PELAWATAN UMUM Ibu Fennie W. 09:00 LES JAHIT Pnt. Susy Osmalik & Ibu Henny Z 14:00 LATIHAN KOLINTANG/ANGKLUNG Ibu Henny Liman 16:00 LATIHAN PS. EFRATA Ibu Lanny Hendrata 16:00 OLAH RAGA Komisi Remaja 18:00 OLAH RAGA TENNIS Komisi Usia Senja 19:00 LATIHAN P.S. GITA KALVARI Ibu Anita Robianto 06:30 DOA PAGI Ibu Felecia POCO-POCO - 09:00 PELAWATAN RUMAH SAKIT Pdt. Royandi Tanudjaya 11:00 PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA Pdt. David Sudarto 17:00 PELAWATAN KOMISI REMAJA Pdt. Merry R. Malau 19:00 LATIHAN P.S IMANUEL Komisi Dewasa 19:00 OLAH RAGA - Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

34 HARI / TANGGAL SABTU, 21 November 2015 MINGGU, 22 November 2015 PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH 06:30 DOA PAGI Bpk. Tulus Gunawan 08:00 OLAH RAGA Komisi Remaja 09:00 SENAM BODY LANGUANGE Ibu Inge Yasmin 10:00 PERSEKUTUAN USIA SENJA Pdt. Febe Oriana Hermanto 16:00 PELAWATAN KOMISI ANAK Sdri. Fiony Vriesta 16:00 PELAWATAN KOMISI DEWASA Bp. Harry Cahyadi 15:00 KFC - 6:00 KEBAKTIAN UMUM I Pdt. Christian Yudono 7:15 KEBAKTIAN SMOT SMOT - Guru-guru SMOT 8:00 KEBAKTIAN UMUM II Pdt. Christian Yudono 8:00 KEBAKTIAN ANAK Komisi Anak 8:00 KEBAKTIAN REMAJA A + B Pdt. Sthira Budi P. 9:30 LATIHAN PS. KIDUNG AGUNG Ibu Sintia Hanantha KEBAKTIAN REMAJA C Pdt. Daniel Guntur KEBAKTIAN UMUM III Pdt. Christian Yudono 10:00 KEBAKTIAN ANAK Komisi Anak KEBAKTIAN PEMUDA Pdt. Sthira Budi P. 10:00 LATIHAN P.S ANAK Sdri. Debora dan Gracia 10:00 LATIHAN ADORAMUS Bp. Andrey Martin Aguw 10:00 LATIHAN ENSAMBEL ANAK Sdri. Felicia 10:30 LATIHAN ENSAMBEL REMAJA Bp. Indra S. (PR : Theodorus) 11:30 LATIHAN GRACIA Gracia L.T (PR : Laura Regina) 11:30 LATIHAN BIDUAN SION Bpk. Larry HIdayat Nugroho 11:30 PERSIAPAN GSM Komisi Anak 11:30 LATIHAN DRAMA REMAJA Sdri. Iva Muliani 11:30 LATIHAN PS. GLORIFICAMUS Ibu Wida 12:00 LATIHAN TARI REMAJA & DEWASA Tim Tari 17:00 KEBAKTIAN UMUM IV Pdt. Daniel Guntur 19:00 LATIHAN G4 VOICE Bp.Budiawan Atmadja BAHAN WARTA PERSEKUTUAN Dengan ini diberitahukan, kepada semua pihak yang hendak memasukkan warta dalam Warta Persekutuan, dimohon agar bahan warta sudah harus diterima di Tata Usaha Gereja pada setiap hari Kamis, paling lambat pukul 12:00 WIB. 34 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November 2015

35 Warta Persekutuan, Minggu, 15 November

W A R T A P E R S E K U T U A N

W A R T A P E R S E K U T U A N W A R T A P E R S E K U T U A N GKI Jl. Gunung Sahari IV No. 8 Jakarta 10610 (Anggota PGI) Tel: 420-4364, 420-6979, 422-2122 FAX: 425-4260 Website: www.gkigunsa.or.id Pdt. Royandi Tanudjaya : royandi@gkigunsa.or.id
