BAB III METODE PENELITIAN. di Jl. Inspeksi Kalimalang Km. 2, Cibitung, Bekasi, Jawa Barat pada tahun

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN. di Jl. Inspeksi Kalimalang Km. 2, Cibitung, Bekasi, Jawa Barat pada tahun"

Transkripsi

1 33 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian ini dilakukan di PT. Unipack Indosystems yang beralamat di Jl. Inspeksi Kalimalang Km. 2, Cibitung, Bekasi, Jawa Barat pada tahun 2014 untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen Mie Sedaap di PT. Unipack Indosystems terhitung sejak November 2014 sampai Februari Design Penelitian Desain penelitian ini adalah penelitian kausal yang menjelaskan hubungan sebab akibat yang bertujuan untuk menguji hipotesis tentang pengaruh satu atau beberapa variabel (variabel independen) terhadap variabel lainnya (variabel dependen). Dalam penelitian ini digunakan dua variable yaitu variable bebas (independent variable) dan variable terikat (dependent variable). Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kualitas produk dan harga, sedangkan variabel terikat adalah kepuasan konsumen.

2 Definisi dan Operasionalisasi Variabel Berikut adalah tabel operasionalisasi variabel untuk penelitian ini : Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel VARIABEL DIMENSI VARIABEL INDIKATOR SKALA 1. Porsi cukup mengenyangkan Perfomance (Kinerja Produk) 2. Komposisi bumbu lengkap 3. Mie tidak cepat mengembang 4. Penyajian praktis 5. Memiliki citar rasa yang khas 6. Mudah didapat 7. Memiliki varian rasa yang berbeda Reliability (Keandalaan Produk) dari pesaing 8. Dapat digunakan sebagai pengganti nasi Kualitas 9. Cocok bagi orang yang memiliki Produk (X1) aktifitas yang padat Aesthetic (Keindahan Tampilan Produk) 10. Gambar pada kemasan mengundang selera 11. Kemasan menarik 12. Konsumen benar benar menyukai Perceived Quality (Kualitas Yang Dirasakan terhadap Citra Merk/Iklan) Mie Sedaap 13. Penyampaian dari bintang iklan yang membuat konsumen tertarik 14. Bersedia membayar lebih untuk mendapatkan Mie Sedaap

3 35 Harga (X2) Perceived Price (Harga/Pengorbanan Yang Dikeluarkan Oleh Konsumen ) Reference Price (Harga Yang Didapat dari Pengalaman Sendiri/Orang Lain) Konfirmasi Harapan 15. Alasan membeli Mie Sedaap bukan karena sekedar kebiasaan 16. Tidak ingin berpindah ke merk lain 17. Konsumen akan memilih Mie Sedaap dibandingkan dengan produk lain yang sejenis 18. Kualitas yang diperoleh sudah sesuai dengan harga 19. Harga yang ditawarkan sesuai dengan manfaat yang anda dapatkan 20. Harga terjangkau untuk semua lapisan masyarakat 21. Mie Sedaap memiliki harga yang cukup bersaing dengan merk pesaing lainnya 22. Konsumen merasa puas dengan produk Mie Sedaap Kepuasan Konsumen (Y) Minat Pembelian Ulang Kesediaan Merekomendasi Ketidakpuasan Konsumen 23. Konsumen berminat untuk melakukan pembelian ulang produk Mie Sedaap 24. Konsumen akan merekomendasikan Mie Sedaap ke pihak lain 25. Konsumen pernah melakukan komplain, pengembalian produk, word of mouth negatif (rekomendasi negatif) terhadap produk Mie Sedaap Sumber Tabel Operasionalisasi Variabel : 1. Kuesioner Penelitian sebelumnya (Studi Preferensi Brand Ibu Ibu Di Kecamatan Medan). Data Diolah. ( 2. Kotler dalam Tjiptono (2011:318)

4 Pengukuran Variabel Pengukuran variabel dilakukan dengan membandingkan kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen Mie Sedaap. 1.5 Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Populasi dalam penelitian ini yaitu karyawan yang bekerja di PT Unipack Indosystems dengan total karyawan sebanyak 920 orang, dengan rincian karyawan sebagai berikut : Tabel 3.2 Jumlah Karyawan PT Unipack Indosystems - October 2014 Karyawan Office Laki Laki 24 Orang Perempuan 31 Orang Karyawan Produksi Laki Laki 601 Orang Karyawan Plant (QA, Warehouse, MPD) Laki Laki 264 Orang Total Karyawan 920 Orang Sample Dari total karyawan yakni 920 orang. Penulis menggunakan sampel sebanyak 90 karyawan yang berada pada area office, produksi, dan plant. Penentuan sampel tersebut diperoleh dengan menggunakan metode propotionate random sampling (Slovin) dengan rumus sebagai berikut :

5 37 n = N 1 + N (Moe) ² Keterangan : n N : Jumlah sample : Populasi Moe : Margin of error / kesalahan sebesar 10% Metode propotionate random sampling ini adalah pengambilan sampel dari anggota populasi secara acak dan berstrata secara proposional. Cara menentukan jumlah sampel dari populasi dengan tingkat ketelitian sebesar 10% yaitu: N n = = = = N (Moe) (0.1) 2 10,2 Dari 90 responden penelitian, kuesioner akan disebarkan kepada karyawan di 3 bagian dengan proporsi sbb : Karyawan office : 18 Kueisoner Karyawan produksi : 45 Kuesioner Karyawan plant : 27 Kuesioner

6 Teknik Pengumpulan Data Data Primer Data yang digunakan adalah data primer. Menurut (Istijanto, 2009:44) data primer adalah data asli yang dikumpulkan secara langsung dari sumbernya dari peneliti untuk menyatakan masalah risetnya secara khusus. Data yang dikumpulkan menggunakan teknik survei dengan kuesioner sebagai alat. Kuesioner tersebut ditunjukan kepada responden untuk diisi, responden pada penelitian ini adalah karyawan Unipack Indosystems dengan total sebanyak 90 orang. Bobot penilaian angka hasil kuesioner dalam penelitian ini sesuai dengan yang digambarkan dalam skala Likert yaitu suatu skala psikometrik yang umum digunakan dalam kuesinoer, dan merupakan skala yang paling banyak digunakan dalam riset berupa survei. Skala likert yang dipergunakan untuk menjawab bagian pernyataan penelitian memiliki lima kategori sebagai berikut : Tingkat Penilaian Jawaban 1. Sangat Tidak Setuju (STS) = Skor 1 2. Tidak Setuju (TS) = Skor 2 3. Netral (N) = Skor 3 4. Setuju (S) = Skor 4 5. Sangat Setuju (SS) = Skor 5 Dalam penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data primer. Menurut (Istijanto, 2009:44) data primer adalah data asli yang dikumpulkan secara langsung dari sumbernya dari peneliti untuk menyatakan masalah

7 39 risetnya secara khusus. Adapun metode yang digunakan untuk mendapatkan data primer ini adalah dengan menggunakan kuesioner. Kuesioner merupakan daftar pertanyaan yang akan digunakan oleh periset untuk memperoleh data dari sumbernya secara langsung melalui proses komunikasi atau dengan mengajukan pertanyaan (Istijianto, 2009:69). Kuesioner ditujukan kepada responden untuk diisi. Bobot penilaian angka hasil kuesioner dalam penelitian ini sesuai dengan yang digambarkan dalam skala Likert yaitu metode skala bipolar yang mengukur baik tanggapan positif ataupun negatif terhadap suatu pernyataan. 3.7 Pengujian Langkah-langkah analisis yang akan dilakukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : Uji Instrumen Penelitian / Uji Kualitas Data Pengukuran dan pengujian kuesioner dalam penelitian ini dilakukan dengan cara : 1. Uji Validitas atau Kesahihan Priyatno (2010:90) mengemukakan bahwa validitas adalah ketepatan atau kecermatan suatu instrumen dalam mengukur apa yang ingin diukur. Uji validitas sering digunakan untuk mengukur ketepatan suatu item dalam kuesioner atau skala, apakah item item pada kuesioner tersebut sudah tepat dalam mengukur apa yang ingin diukur.

8 40 Pengujian validitas data dalam penelitian ini menggunakan metode korelasi product moment. Metode ini sering digunakan dalam uji validitas. Pengujian menggunakan uji dua sisi dengan taraf signifikansi Kriteria pengujian adalah jika r hitung tabel maka instrumen atau item pernyataan berkolerasi signifikan terhadap skor total (dinyatakan valid) 2. Uji Reliabilitas atau Keandalan Menurut Priyatno (2010:97) uji reliabilitas digunakan untuk mengetahui konsistensi alat ukur, apakah pengukur yang digunakan dapat diandalkan dan tetap konsisten jika pengukuran tersebut diulang. Uji reliabilitas digunakan untuk menilai apakah data hasil angket/kuesioner dapat dipercaya/reliabel atau tidak. Dalam penelitian ini uji reliabilitas dilakukan dengan metode Cronbach s Alpha. Menurut Priyatno (2010:98) menyatakan bahwa realibilitas kurang dari 0.6 adalah kurang baik, sedangkan 0.7 dapat diterima dan diatas 0.8 adalah baik. Setelah uji validitas data untuk masing masing variabel penelitian, ada satu item pertanyaan yang tidak valid sehingga item pertanyaan tersebut tidak dimasukkan ke dalam uji realibilitas, sedangkan item yang valid dimasukkan ke dalam uji realibilitas

9 Uji Asumsi Klasik 1. Uji Normalitas Digunakan untuk mengetahui normalitas distribusi populasi data berdistribusi. Uji normalitas ini biasanya digunakan untuk mengukur data berskala ordinal, interval ataupun rasio. Distribusi sampling bisa memiliki distribusi normal atau tidak normal. Secara teoritis, semakin besar ukuran sampel, maka data akan mendekati normal. Uji Normalitas distribusi akan banyak digunakan dalam statistik inferensi untuk menentukan metode pengolahan data. Jika data berdistribusi normal, maka bisa dilakukan analisis statistik parametrik, namun jika data berdistribusi tidak normal, maka dilakukan analisis statistik non parametrik Kolmogorov Sminov (Sugiyono, 2005: 110) variabel tersebut normal jika nilai Kolmogorov-Sminov dan Unstandardized Residual Asymp. Sig (2- tailed) > 0,05 yang berarti lolos uji normalitas. Dalam penelitian ini, uji normalitas yang akan digunakan adalah pendekatan Kolmogorov Sminov tersebut diatas. 2. Uji Heterokedastisitas Uji Heterokedastisitas bertujuan untuk menguji kesamaan atau ketidaksamaan varians dari residual, dari satu pengamatan ke pengamatan lain. Dalam penelitian ini digunakan Uji Glejser (Sugiyono, 2005: 106) yaitu jika hasil uji menunjukkan nilai

10 42 signifikan constant > 0,05 berarti lolos uji dan model regresi yang digunakan tidak terjadi heteroskedastisitas. 3. Uji Multikolinearitas Multikolinearitas adalah keadaan dimana antara variable-variabel bebas dalam model regresi berganda ditemukan adanya korelasi (hubungan) antara satu dengan yang lain. Uji Multikolinearitas bertujuan untuk menguji apakah dalam analisis regresi ini ditemukan adanya korelasi tersebut. Apakah terjadi multikolinearitas, maka koefisien regresi dari variable bebas akan tidak signifikan dan mempunyai standard error yang tinggi. Semakin kecil korelasi antar variable bebas, maka model regresi akan semakin baik. Untuk mendeteksi adanya multikolinearitas dapat dilihat dari nilai tolerance dan nilai inflasi variance. Jika nilai tolerance semua variabel bebas > 0,10 dan nilai VIF < 10. Maka dapat disimpulakn bahwa tidak ada multikolinearitas antara variabel bebas dalam model regresi yang berarti lolos uji (Imam, Ghozali, 2002: 92). Dalam penelitian ini, uji multikolinearitas digunakan pendekatan dari Ghozali (2002) tersebut diatas Uji Hipotesis Langkah terakhir adalah pengujian hipotesis dengan menggunakan analisis regresi linier dan uji perbedaan rata-rata (Independent Samples T Test). Menurut Augusty Ferdinand (2013:101) menyatakan model regresi

11 43 adalah model yang digunakan untuk menganalisis pengaruh dari beberapa variabel imdependen terhadap satu variabel dependen. Analisis ini untuk memprediksikan nilai dari variabel dependen apabila nilai variabel independen mengalami kenaikan atau penurunan dan untuk mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen apakah masing-masing variabel independen berhubungan positif atau negatif. Dalam penelitian ini, variabel independen adalah kualitas produk dan harga, sementara untuk variabel dependen, peneliti menggunakan variabel kepuasan konsumen. Priyatno (2010:32) mengemukakan bahwa uji ini digunakan untuk mengetahui ada atau tidaknya perbedaan rata-rata antara dua kelompok sampel yang tidak berhubungan. Ada dua tahapan analisis, yaitu : 1. Uji F (F Test) Adalah uji kesamaan varian (homogenitas) dengan F test (Levene s Test), diuji apakah varians populasi kedua sampel tersebut sama atau berbeda 2. Uji T (T Test) Uji statistik T pada dasarnya menunjukkan seberapa jauh pengaruh satu variabel penjelas secara individual dalam menerangkan variasi variabel terikat (Kuncoro, 2005:97). Uji T adalah uji signifikansi secara parsial yang dapat dirumuskan sebagai berikut :

12 44 Ho : βi = 0 (tidak ada pengaruh variabel independen secara parsial terhadap variabel dependen); dan Ha : βi 0 (ada pengaruh variabel independen secara parsial terhadap variabel dependen). Pada pengujian hipotesis yang digunakan oleh penulis diantaranya adalah: 1. Pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen dengan menggunakan uji T. 2. Pengaruh harga terhadap kepuasan konsumen dengan menggunakan uji T. 3. Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen dengan menggunakan uji F.

BAB III METODE PENELITIAN. terhitung sejak November 2014 sampai dengan Februari Industri Pulo Gadung, Jakarta Timur, Jakarta

BAB III METODE PENELITIAN. terhitung sejak November 2014 sampai dengan Februari Industri Pulo Gadung, Jakarta Timur, Jakarta BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Waktu dan Tempat Penelitian 3.1.1. Waktu Penelitian Dalam penelitian ini penulis melakukan observasi mengenai Pengaruh Kompensasi dan Kepuasan Kerja terhadap Turnover Karyawan
