PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2017"

Transkripsi

1 No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017 PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2017 EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II-2017 TUMBUH 1,70 PERSEN MENINGKAT DIBANDING PERTUMBUHAN TRIWULAN I-2017 Perekonomian Kepulauan Bangka Belitung triwulan II-2017 yang diukur berdasarkan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) atas dasar harga berlaku (ADHB) mencapai Rp miliar dan PDRB atas dasar harga konstan (ADHK) 2010 besarnya mencapai Rp miliar. Ekonomi Kepulauan Bangka Belitung triwulan II-2017 dibandingkan triwulan II-2016 (y on y) tumbuh sebesar 5,36 persen mengalami perlambatan bila dibandingkan triwulan I-2017 yang sebesar 6,40 persen. Sementara itu bila dibandingkan dengan triwulan sebelumnya (q-to-q) tumbuh sebesar 1,70 persen. Secara kumulatif (c-to-c) pertumbuhan ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mencapai 5,87 persen. Baik dari sisi produksi maupun pengeluaran, adanya momen libur sekolah dan persiapan menjelang puasa dan Hari Raya Idul Fitri, meningkatnya penyerapan anggaran belanja pemerintah seperti adanya pembayaran tunjangan hari raya (gaji ke-14), mulai berjalannya pembangunan konstruksi dan adanya pembukaan lahan baru dan penanaman bibit baru, peningkatan stok barang menjelang puasa dan Hari Raya Idul Fitri, menyebabkan meningkatnya laju pertumbuhan dibandingkan triwulan sebelumnya. Meningkatnya kegiatan pada Industri Pengolahan dan Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil dan Sepeda Motor, yang menunjukkan peningkatan daya beli masyarakat menyebabkan secara tahunan dan kumulatif semester I-2017 perekonomian lebih tinggi dibandingkan triwulan dan semester yang sama tahun sebelumnya. Total PDRB ADHB Pulau Sumatera pada triwulan II-2017 mencapai Rp miliar atau sekitar 21,69 persen dari total PDRB 34 Provinsi di Indonesia, sedangkan PDRB ADHK Pulau Sumatera pada triwulan II-2017 mencapai sebesar Rp miliar dengan pertumbuhan sebesar 2,13 persen (q-toq), 4,09 persen (y-on-y), dan 4,09 persen (c-to-c). Sementara PDRB Provinsi Kepulauan Bangka Belitung memberikan kontribusi sebesar 2,37 persen terhadap PDRB Pulau Sumatera dan 0,51 persen terhadap total PDRB 34 provinsi di Indonesia. A. PDRB MENURUT LAPANGAN USAHA Pertumbuhan Ekonomi Semester I-2017 (c-to-c) Perekonomian Provinsi Kepulauan Bangka Belitung secara kumulatif sampai dengan triwulan II-2017 tumbuh sebesar 5,87 persen. Pertumbuhan terjadi pada seluruh lapangan usaha. Logam timah yang merupakan komoditi unggulan produksinya meningkat sebesar 14,25 persen dibanding semester I Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

2 Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial mengalami pertumbuhan c-to-c tertinggi sebesar 13,11 persen, diikuti Industri Pengolahan sebesar 10,58 persen, dan Jasa Lainnya sebesar 10,56 persen. Grafik 1. Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Lapangan Usaha Triwulan II-2017 (persen) Pengadaan Air Perdagangan Besar dan Eceran, dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Jasa lainnya Industri Pengolahan Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 0,02 0,79 1,24 7,27 7,90 10,56 10,58 13,11 15,42 Distribusi Pertumbuhan 20,55 Pada Grafik 1 terlihat bahwa pertumbuhan ekonomi yang tertinggi terjadi pada Lapangan Usaha yang kontribusinya terhadap PDRB tidak terlalu besar. Terlihat pula ada dua lapangan usaha dengan kontribusi yang besar tumbuh cukup tinggi. Industri Pengolahan dengan kontribusi 20,55 persen tumbuh 10,58 serta Perdagangan Besar dan Eceran dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor dengan kontribusi 15,42 persen tumbuh 7,90 persen. Kedua lapangan usaha tersebut mampu mendorong perekonomian menjadi lebih baik. Apabila dilihat dari struktur ekonomi, lapangan usaha dengan kontribusi tiga terbesar bagi perekonomian Provinsi Kepulauan Bangka Belitung sampai dengan semester I-2017 masih didominasi oleh tiga lapangan usaha utama yaitu: Industri Pengolahan (20,55 persen); Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan (19,08 persen); dan Perdagangan Besar-Eceran, dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor (15,42 persen). Lapangan usaha Industri Pengolahan dan Perdagangan Besar-Eceran, dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor tumbuh cukup tinggi namun Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan hanya tumbuh sebesar 0,23 persen. Grafik 2. Sumber Pertumbuhan PDRB Menurut Beberapa Lapangan Usaha Triwulan II-2017 (c to c) 4,03 3,65 0,38 0,15 0,47 0,70 0,64 0,27 0,20 2,33 2,84 2,35 1,11 0,85 0,23 1,34-0,31 Tw II-2015 Tw II-2016 Tw II-2017 Industri Pengolahan 5,87 Perdagangan Besar dan Eceran, dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Pertambangan dan Penggalian Bila dilihat dari penciptaan sumber pertumbuhan ekonomi, lapangan usaha Industri Pengolahan memiliki sumber pertumbuhan tertinggi sebesar 2,35 persen, diikuti Perdagangan Besar-Eceran, dan Reparasi Mobil- Sepeda Motor sebesar 1,11 persen. Sementara 15 lapangan usaha lainnya menciptakan pertumbuhan sebesar 2,42 persen. Jika dicermati, secara kumulatif sampai dengan triwulan II-2017, sumbangan lapangan usaha terhadap penciptaan pertumbuhan ekonomi hampir merata seluruhnya di bawah 1 persen kecuali dua lapangan usaha yang telah disebutkan diatas. Transportasi dan Pergudangan Lainnya PDRB 2 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

3 Pertumbuhan Ekonomi Triwulan II-2017 Terhadap Triwulan II-2016 (y-on-y) Grafik 3. Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Lapangan Usaha Triwulan II-2017 (persen) Pengadaan Air Perdagangan Besar dan Eceran, dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Transportasi dan Pergudangan Industri Pengolahan Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 0,02 1,24 3,92 8,00 8,24 8,25 10,49 11,71 Distribusi Pertumbuh 15,27 an 20,87 Pada triwulan II-2017 ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tumbuh sebesar 5,36 persen, meningkat bila dibandingkan triwulan II-2016 (y-on-y) yang tumbuh sebesar 3,85 persen. Pertumbuhan terjadi pada seluruh lapangan usaha kecuali Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan yang terkontraksi sebesar -2,47 persen. Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial merupakan lapangan usaha yang memiliki pertumbuhan tertinggi sebesar 11,71 persen, diikuti Industri Pengolahan sebesar 10,49 persen, Transportasi dan Pergudangan sebesar 8,25 persen, dan Perdagangan Besar dan Eceran dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor sebesar 8,24 persen. Meningkatnya Industri Pengolahan sebagai efek Hari Raya Idul Fitri mendorong perdagangan dan transportasi meningkat. Pengadaan Air meningkat terdorong oleh meningkatnya penduduk dan juga meningkatnya kebutuhan air bersih. Grafik 4. Sumber Pertumbuhan PDRB Menurut Beberapa Lapangan Usaha Triwulan II-2017 (y on y) 3,97 3,85 0,39 0,26 0,49 0,73 0,49 0,63 0,49 2,33 1,16 2,12 2,44 0,92 0,27 0,69-0,22 Tw II-2015 Tw II-2016 Tw II-2017 Industri Pengolahan 5,36 Perdagangan Besar dan Eceran, dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Pertambangan dan Penggalian Sumber utama pertumbuhan ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung triwulan II adalah lapangan usaha Industri Pengolahan sebesar 2,33 persen, diikuti Perdagangan Besar- Eceran, dan Reparasi Mobil-Sepeda Motor sebesar 1,16 persen. Untuk ke-15 lapangan usaha lainnya menciptakan pertumbuhan sebesar 1,88 persen. Secara keseluruhan, masing-masing lapangan usaha menciptakan pertumbuhan di bawah 1 persen. Konstruksi Lainnya Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

4 Pertumbuhan Ekonomi Triwulan II-2017 Terhadap Triwulan I-2017 (q-to-q) Ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung triwulan II-2017 bila dibandingkan triwulan sebelumnya (q-to-q) tumbuh 1,70 persen. Kondisi tersebut didorong oleh meningkatnya lapangan usaha yang memiliki kontribusi besar, kecuali Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan, yang terkontraksi -3,91 persen. Pertumbuhan tinggi terjadi pada lapangan usaha Administrasi Pemerintah, Pertahanan, dan Jaminan Sosial Wajib sebesar 7,97 persen, diikuti Transportasi dan Pergudangan sebesar 6,03 persen, dan Jasa Perusahaan sebesar 5,03 persen Grafik 5. Pertumbuhan PDRB q-to-q Beberapa Lapangan Usaha (persen) I-15 II-15 III-15 IV-15 I-16 II-16 III-16 IV-16 I-17 II-17 Pertambangan dan Penggalian Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Industri Pengolahan PDRB Peningkatan penyerapan anggaran belanja pemerintah dengan adanya pembayaran tunjangan hari raya (gaji ke-14) dan mulai berjalannya proyek-proyek pembangunan oleh pemerintah, dan peningkatan belanja bantuan sosial mendorong tingginya laju pertumbuhan pada lapangan usaha Administrasi Pemerintahan, Pertahanan, dan Jaminan Sosial Wajib. Meningkatnya aktivitas masyarakat yang menggunakan transportasi saat menjelang dan sesudah Hari Raya Idul Fitri dan meningkatnya aktivitas perdagangan, serta adanya musim liburan sekolah mendorong lapangan usaha Transportasi dan Pergudangan meningkat cukup tinggi. Sementara lapangan usaha Industri Pengolahan yang kontribusinya sebesar 20,23 persen terhadap pembentukan PDRB Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mampu tumbuh sebesar 2,45 persen. Peningkatan tersebut karena membaiknya kinerja industri tekstil dan pakaian jadi, industri furniture, industri karet, industri percetakan menjelang hari raya Idul Fitri. Industri logam dasar sebagai kontributor terbesar lapangan usaha Industri pengolahan, meningkat sebesar 4,47 persen. B. PDRB MENURUT PENGELUARAN Pertumbuhan Kumulatif Triwulan II-2017 (c-to-c) Dari sisi pengeluaran, perekonomian Provinsi Kepulauan Bangka Belitung semester I-2017 tumbuh sebesar 5,87 persen dan jika dibandingkan dengan semester I-2016 mengalami peningkatan. Tumbuhnya ekonomi di semester I didorong oleh komponen pengeluaran seperti Ekspor Luar Negeri, Konsumsi Pemerintah (PKP), Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB), Konsumsi LNPRT (PKLNPRT), dan 4 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

5 35,00 30,00 25,00 20,00 15,00 10,00 5,00-25,00 20,00 15,00 10,00 5,00 - (5,00) (10,00) (15,00) (20,00) Grafik 6. Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Komponen Semester I-2017 (persen) 30,7630,87 10,46 7,07 5,91 EKSPOR LN PKP PMTB pertumbuhan Distribusi Grafik 7. Sumber Pertumbuhan PDRB Menurut Pengeluaran (c-to-c) 15,51 3,65 3,28 2,53 16,86 2,44 6,40 5,87 10,75 25,48 Tw II-2016 Tw I-2017 Tw II-2017 (7,31) (15,15) (12,99) Ekspor LN PKRT Lainnya Konsumsi Rumah Tangga (PKRT) mengalami peningkatan. Ekspor Luar Negeri merupakan komponen yang mengalami pertumbuhan tertinggi yaitu sebesar 30,76 persen, diikuti Pengeluaran Konsumsi Pemerintah sebesar 7,07 persen, Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) sebesar 5,91 persen, Konsumsi LNPRT (PKLNPRT) sebesar 5,16 persen, Konsumsi Rumah Tangga (PKRT) sebesar 4,63 persen. Sementara Perubahan Inventori dan Ekspor Antar Daerah mengalami kontraksi yaitu masing-masing sebesar 19,47 dan 21,41 persen. Ekspor antar daerah pada triwulan ini tumbuh negatif, lebih rendah dibandingkan triwulan yang sama tahun sebelumnya, hal ini disebabkan menurunnya ekspor akan komoditas kaolin serta hasil industri minyak nabati (CPO) dan karet, sedangkan untuk aktivitas impor antar provinsi mengalami peningkatan perkembangannya pada triwulan ini yang didorong oleh tumbuhnya impor hewan, bahan pokok rumahtangga serta bahan baku konstruksi. Struktur Ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung semester I-2017 menurut pengeluaran didominasi oleh Komponen Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga (57,30 persen), diikuti Ekspor Luar Negeri (30,87 persen), Pembentukan Modal Tetap Bruto (25,48 persen), Ekspor Antar Daerah (11,83) dan Pengeluaran Konsumsi Pemerintah (10,46 persen). Sementara Impor Luar Negeri dan Impor Antar Daerah yang menjadi pengurang PDRB memberikan kontribusi masing-masing sebesar 2,67 persen dan 34,87 persen. Bila dilihat dari penciptaan sumber pertumbuhan ekonomi, secara kumulatif pada triwulan II-2017 Komponen Ekspor Luar Negeri memiliki sumber pertumbuhan tertinggi sebesar 10,75 persen, diikuti oleh Konsumsi Rumah Tangga sebesar 2,44 persen. Sementara gabungan komponen lainnya memiliki sumber pertumbuhan negatif sebesar -7,31 persen. Penciptaan pertumbuhan oleh Komponen Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga tersebut menunjukkan perkembangan yang baik. Hal ini disebabkan daya beli masyarakat cukup baik pada semester ini sebagai dampak dari puasa, libur sekolah dan adanya penambahan penghasilan selain gaji menjelang lebaran idul fitri. Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

6 Pertumbuhan Ekonomi Triwulan II-2017 Terhadap Triwulan II-2016 (y-on-y) 35,00 30,00 25,00 20,00 15,00 10,00 5,00 - Grafik 8. Pertumbuhan dan Distribusi Beberapa Komponen Pengeluaran Triwulan II-2017 (persen) 11,80 Pada triwulan II-2017 Ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tumbuh 5,36 persen. Pertumbuhan ini didorong oleh hampir seluruh komponen pengeluaran, kecuali pada Perubahan Inventori, Ekspor dan Impor Antar Daerah yang mengalami kontraksi. Komponen yang memiliki peranan terhadap pertumbuhan ekonomi di triwulan II-2017 adalah Ekspor Luar Negeri, dengan pertumbuhan sebesar 11,80 persen, diikuti Pengeluaran Konsumsi Pemerintah sebesar 6,82 persen, Pembentukan Modal Tetap Bruto sebesar 5,82 persen, dan pengeluaran konsumsi rumah tangga sebesar 4,48. Pertumbuhan Ekspor pada triwulan ini didorong oleh tumbuhnya penjualan untuk komoditas karet dan barang dari karet serta penjualan migas. Pembentukan modal pada triwulan ini relatif stabil perkembangannya, hal ini didorong oleh penyerapan belanja modal pemerintah yang sudah diatas 40 persen. Adanya finalisasi pembangunan proyek multiyear untuk bangunan bukan tempat tinggal. Selain itu, impor barang modal pada triwulan ini cukup baik perkembangannya. Struktur Ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung semester I-2017 menurut pengeluaran didominasi oleh Komponen Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga (57,51 persen), diikuti Ekspor Luar Negeri (30,28 persen), Pembentukan Modal Tetap Bruto (25,61 persen), dan Pengeluaran Konsumsi Pemerintah (11,03 persen). Sementara Impor Luar Negeri dan Net Ekspor Antar Daerah yang menjadi pengurang PDRB memberikan kontribusi masing-masing sebesar 2,91 persen dan 23,43 persen. Jika dilihat dari penciptaan sumber pertumbuhan ekonomi triwulan II-2017, Komponen Ekspor Luar Negeri memiliki sumber pertumbuhan tertinggi sebesar 4,80 persen, diikuti Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga sebesar 2,35 persen, dan untuk komponen lainnya sebesar -1,78 persen. Komponen Perubahan Inventori memiliki sumber pertumbuhan yang negatif yaitu sebesar -0,05 persen. Sedangkan untuk komponen Impor Luar Negeri yang menjadi pengurang PDRB memiliki sumber pertumbuhan positif yaitu sebesar 0,77 persen. 30,28 EKSPOR LN PKP PMTB pertumbuhan 11,03 6,82 5,82 Distribusi 25,61 6 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

7 Grafik 9. Sumber Pertumbuhan PDRB Menurut Pengeluaran 25,00 20,00 15,00 12,56 2,53 10,00 5,00 - (5,00) (10,00) (15,00) 16,86 2,35 6,40 5,36 3,85 4,80 3,41 Tw II-2016 Tw I-2017 Tw II-2017 (1,78) (12,12) (12,99) EKSPOR LN PKRT Lainnya Pertumbuhan Ekonomi Triwulan II-2017 Terhadap Triwulan I-2017 (q-to-q) 50,00 40,00 30,00 20,00 10,00 - (10,00) (20,00) (30,00) (40,00) (50,00) Grafik 10. Pertumbuhan PDRB q-to-q Beberapa Komponen Pengeluaran (persen) I-16 II-16 III-6 IV-16 I-17 II-17 PKP Ekspor Luar Negeri PMTB PDRB Perekonomian Provinsi Kepulauan Bangka Belitung triwulan II-2017 tumbuh sebesar 1,70 persen. Hal ini didorong oleh seluruh komponen pengeluaran mengalami pertumbuhan positif. Pertumbuhan tertinggi pada triwulan ini adalah komponen Perubahan Inventori sebesar 79,49 persen, diikuti Pengeluaran Konsumsi Pemerintah sebesar 8,40 persen, PMTB sebesar 3,53 persen, dan Ekspor Antar Daerah sebesar 2,83 persen. Konsumsi Rumah Tangga tumbuh sebesar 1,78 persen diikuti Ekspor Luar Negeri sebesar 1,74 persen dan Konsumsi Lembaga Non Profit sebesar 1,14 persen. Sedangkan Impor Luar Negeri dan Impor Antar Daerah yang menjadi pengurang PDRB mengalami pertumbuhan masing-masing sebesar 22,64 persen dan 5,20 persen. Kinerja perekonomian Provinsi Kepulauan Bangka Belitung pada triwulan ini cukup baik. Kondisi ini tercermin dari meningkatnya ekspor luar negeri. Hal ini didorong oleh tumbuhnya penjualan minyak mentah dan logam timah. Peningkatan Perubahan Inventori disebabkan meningkatnya stok barang menjelang Hari Raya Idul Fitri karena tingginya pasokan barang konsumsi akhir dan antara dari luar daerah, selain itu Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

8 meningkatnya produktivitas dari industri pengolahan sementara penjualan beberapa komoditas mengalami penurunan menyebabkan barang jadi/bahan baku yang belum diolah dan dijual mengalami peningkatan. Peningkatan Pengeluaran Konsumsi Pemerintah disebabkan mulai lancarnya penyerapan anggaran pemerintah untuk belanja barang dan jasa. Selain itu, pada triwulan ini adanya pembayaran gaji ke 13 untuk pegawai honorer serta pembayaran gaji ke 14 untuk Aparatur Sipil Negara di Bulan Juni Peningkatan PMTB disebabkan mulai berjalannya aktivitas pembangunan yang dilakukan pemerintah dimana penyerapan belanja modal cukup baik. Selain itu, pertumbuhan ini didorong oleh adanya perbaikan jalan, pembangunan rumah sakit pemerintah, pembangunan apartemen, pembangunan/perbaikan gedung kantor dan perumahan. sedangkan untuk non bangunan didorong oleh adanya pengadaan perlengkapan rumah sakit seperti peralatan medis/furniture, adanya penambahan lahan sawah sekitar 300 Ha, serta meningkatnya impor barang modal. Adanya momen puasa, libur sekolah dan Hari Raya Idul Fitri menjadi penyebab peningkatan Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga. Sementara peningkatan Pengeluaran Konsumsi LNPRT pada triwulan ini tumbuh namun tidak setinggi triwulan sebelumnya. Hal ini disebabkan karena pada triwulan sebelumnya ada kegiatan kampanye dan pemilihan kepala Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Tumbuhnya sektor ini didorong oleh meningkatnya aktivitas keagamaan seperti pawai taaruf, perayaan waisak, pelaksaan bulan puasa dan perayaan Hari Raya Idul Fitri, adanya pembentukan organisasi baru (orprof) guru, serta adanya kegiatan triathlon C. PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) Total PDRB ADHB Pulau Sumatera pada triwulan II-2017 mencapai Rp miliar rupiah atau sekitar 21,69 persen dari total PDRB 34 Provinsi di Indonesia, sedangkan PDRB ADHK Pulau Sumatera pada triwulan II-2017 mencapai Rp miliar. Pada triwulan II-2017, perekonomian di Pulau Sumatera tumbuh sebesar 2,13 persen jika dibandingkan triwulan I-2017 (q-to-q) dan tumbuh sebesar 4,09 persen jika dibandingkan triwulan II-2016 (y-on-y). Secara kumulatif, pertumbuhan ekonomi di Pulau Sumatera pada semester I-2017 mencapai 4,09 persen jika dibandingkan dengan semester I Struktur perekonomian Pulau Sumatera triwulan II-2017 secara spasial masih didominasi oleh tiga Provinsi yaitu Riau, Sumatera Utara, dan Sumatera Selatan. Kontribusi ketiga provinsi tersebut mencapai 58,91 persen terhadap total PDRB ADHB Pulau Sumatera. Hal ini tidaklah mengherankan mengingat provinsi-provinsi tersebut merupakan provinsi yang kaya sumber daya alam. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung hanya menempati urutan kesembilan sebagai penyumbang PDRB di Pulau Sumatera, masih di bawah Provinsi Aceh yang menempati urutan kedelapan, namun di atas Provinsi Bengkulu yang menempati urutan terakhir. Kontribusi PDRB Provinsi Kepulauan Bangka Belitung pada triwulan II Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

9 hanya sebesar 2,37 persen terhadap PDRB Pulau Sumatera dan 0,51 persen terhadap total PDRB 34 provinsi di Indonesia. Secara spasial, pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera triwulan II-2017 (q-to-q) terjadi pada seluruh provinsi di Pulau Sumatera. Pertumbuhan tertinggi terjadi pada Provinsi Lampung sebesar 4,29 persen, diikuti oleh Provinsi Sumatera Selatan sebesar 3,68 persen dan Provinsi Sumatera Barat sebesar 2,69 persen. Ketiga provinsi tersebut berada di atas rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera, yakni di atas 2,13 persen. Sementara tujuh provinsi lainnya berada di bawah rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera. Adanya momen bulan ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri yang jatuh pada triwulan II ikut mendorong peningkatan daya beli masyarakat. Grafik 11. Laju Pertumbuhan PDRB Menurut Provinsi di Pulau Sumatera Triwulan II-2017 (q-to-q) Grafik 12. Laju Pertumbuhan PDRB Menurut Provinsi di Pulau Sumatera Triwulan II-2017 (y-on-y) Jika dibandingkan dengan triwulan II-2016 (y-on-y), secara spasial pertumbuhan ekonomi terjadi pada seluruh provinsi di Pulau Sumatera. Hanya ada tiga provinsi (Kepulauan Riau, Riau, dan Aceh) yang berada di bawah rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera yakni 4,09 persen. Sementara Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan keenam provinsi lainnya berada di atas rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mencapai pertumbuhan tertinggi sebesar 5,36 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

10 persen, diikuti Provinsi Sumatera Barat sebesar 5,32 persen, dan Provinsi Sumatera Selatan sebesar 5,24 persen. Secara kumulatif, jika dibandingkan dengan semester I-2016 (c-to-c), hanya ada tiga provinsi (Kepulauan Riau, Riau dan Aceh) yang berada di bawah rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera yakni 4,09 persen. Sementara Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan keenam provinsi lainnya berada di atas rata-rata pertumbuhan ekonomi Pulau Sumatera. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengalami pertumbuhan tertinggi yakni sebesar 5,87 persen, diikuti Provinsi Sumatera Selatan sebesar 5,19 persen dan Provinsi Sumatera Barat sebesar 5,15 persen. Grafik 13. Laju Pertumbuhan PDRB Menurut Provinsi di Pulau Sumatera Triwulan II-2017 (c-to-c) 10 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

11 Tabel 1. PDRB Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku dan Harga Konstan 2010 (miliar rupiah) Harga Berlaku Harga Konstan 2010 Lapangan Usaha Triw II Triw I Triw II Triw II Triw I Triw II A (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan B Pertambangan dan Penggalian C Industri Pengolahan D Pengadaan Listrik dan Gas E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang F Konstruksi G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor H Transportasi dan Pergudangan I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum J Informasi dan Komunikasi K Jasa Keuangan dan Asuransi L Real Estat M,N Jasa Perusahaan O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib P Jasa Pendidikan Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial R,S,T,U Jasa lainnya Produk Domestik Regional Bruto Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

12 Tabel 2. Laju Pertumbuhan dan Sumber Pertumbuhan PDRB Menurut Lapangan Usaha Tahun Dasar 2010 Triwulan II-2017 (persen) A TW II-2017 TW II-2017 Semester I-2017 Lapangan Usaha terhadap terhadap terhadap Sumber Pertumbuhan TW II-2017 TW I-2017 TW II-2016 Semester I-2016 (q-to-q) (y-on-y) (c-to-c) (q-to-q) (y-on-y) (c-to-c) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan -3,91-2,47 0,23-0,73-0,47 0,04 B Pertambangan dan Penggalian 3,49 6,80 6,23 0,47 0,92 0,85 C Industri Pengolahan 2,45 10,49 10,58 0,57 2,33 2,35 D Pengadaan Listrik dan Gas 2,16 2,68 3,90 0,00 0,00 0,00 E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 1,34 8,00 7,27 0,00 0,00 0,00 F Konstruksi 3,39 3,15 3,88 0,28 0,27 0,32 G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 3,67 8,24 7,90 0,52 1,16 1,11 H Transportasi dan Pergudangan 6,03 8,25 6,26 0,22 0,31 0,23 I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum -2,77 3,05 6,12-0,06 0,07 0,14 J Informasi dan Komunikasi 3,60 6,48 6,37 0,07 0,13 0,12 K Jasa Keuangan dan Asuransi 0,23 3,02 3,86 0,00 0,05 0,07 L Real Estat -1,82 2,34 4,52-0,06 0,07 0,14 M,N Jasa Perusahaan 5,03 4,42 2,70 0,01 0,01 0,01 O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 7,97 4,78 3,10 0,39 0,25 0,16 P Jasa Pendidikan 0,39 3,54 4,23 0,01 0,08 0,10 Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 2,62 11,71 13,11 0,03 0,14 0,15 R,S,T,U Jasa lainnya -3,63 5,96 10,56-0,03 0,04 0,07 Produk Domestik Regional Bruto 1,70 5,36 5,87 1,70 5,36 5,87 12 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

13 Tabel 3. Struktur PDRB Menurut Lapangan Usaha Triwulan II dan Semester I-2016 dan Triwulan I, II dan Semester I-2017 (persen) A Lapangan Usaha Triw II Semester I Triw I Triw II Semester I (1) (2) (3) (4) (5) (6) Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan 20,11 20,29 19,63 18,54 19,08 B Pertambangan dan Penggalian 11,87 11,88 11,77 12,44 12,11 C Industri Pengolahan 19,97 19,98 20,87 20,23 20,55 D Pengadaan Listrik dan Gas 0,10 0,10 0,11 0,11 0,11 E Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 0,02 0,02 0,02 0,02 0,02 F Konstruksi 8,86 8,79 8,55 8,68 8,61 G Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor 14,77 14,72 15,27 15,56 15,42 H Transportasi dan Pergudangan 4,08 4,09 3,92 4,31 4,12 I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 2,47 2,46 2,52 2,40 2,46 J Informasi dan Komunikasi 1,60 1,60 1,61 1,59 1,60 K Jasa Keuangan dan Asuransi 1,83 1,84 1,84 1,81 1,83 L Real Estat 3,23 3,24 3,29 3,16 3,22 M,N Jasa Perusahaan 0,27 0,27 0,27 0,28 0,27 O Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 6,02 5,92 5,40 6,03 5,72 P Jasa Pendidikan 2,88 2,90 2,88 2,82 2,85 Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 1,17 1,16 1,24 1,25 1,24 R,S,T,U Jasa lainnya 0,75 0,74 0,81 0,77 0,79 Produk Domestik Regional Bruto 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

14 1 Komponen Tabel 4. PDRB Menurut Komponen Pengeluaran Atas Dasar Harga Berlaku dan Harga Konstan 2010 (miliar rupiah) Triw II Harga Berlaku Harga Konstan 2010 Triw I Triw II Triw II Triw I Triw II (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga Pengeluaran Konsumsi LNPRT Pengeluaran Konsumsi Pemerintah Pembentukan Modal Tetap Bruto Perubahan Inventori Ekspor Luar Negeri Impor Luar Negeri Net Ekspor Antar Daerah (3 247) (3 870) (4 105) (2 913) (3 076) (3 267) PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

15 1 Tabel 5. Laju Pertumbuhan PDRB Menurut Pengeluaran Tahun Dasar 2010 Triwulan II-2017 (persen) Komponen Triw II-2017 terhadap Triw I-2017 (q-to-q) Triw II-2017 terhadap Triw II-2016 (y-on-y) Semester I-2017 terhadap Semester I-2016 (c-to-c) Sumber Pertumbuhan Triw II-2017 (y-on-y) (1) (2) (3) (4) (5) Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga 1,78 4,48 4,63 2,35 2 Pengeluaran Konsumsi LNPRT 1,14 4,92 5,16 0,03 3 Pengeluaran Konsumsi Pemerintah 8,40 6,82 7,07 0,70 4 Pembentukan Modal Tetap Bruto 3,53 5,82 5,91 1,27 5 Perubahan Inventori 79,49 3,49-19,47-0,05 6 Ekspor Luar Negeri 1,74 11,80 30,76 4,80 7 Impor Luar Negeri 22,64 27,31 10,43 0,77 8 Net Ekspor Antar Daerah 6,16 12,09 47,84-2,96 PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO 1,70 5,36 5,87 5,36 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

16 1 Tabel 6. Struktur PDRB Menurut Pengeluaran Triwulan II-2016 dan Semester I-2016 dan Triwulan I, II, dan Semester I-2017 (persen) Komponen Triw II Semester I-2016 Triw I-2017 Triw II-2017 Semester I-2017 (1) (2) (3) (4) (5) (6) Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga 56,02 52,59 57,09 57,51 51,97 2 Pengeluaran Konsumsi LNPRT 0,70 0,64 0,70 0,70 0,64 3 Pengeluaran Konsumsi Pemerintah 10,93 9,93 9,88 11,03 10,04 4 Pembentukan Modal Tetap Bruto 24,81 21,72 25,34 25,61 21,73 5 Perubahan Inventori 1,56 1,42 0,60 1,22 1,08 6 Ekspor Luar Negeri 28,71 34,95 31,47 30,28 43,16 7 Impor Luar Negeri 2,57 2,97 2,42 2,91 3,10 8 Net Ekspor Antar Daerah -20,16-18,28-22,66-23,44-25,52 PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00 16 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus 2017

17 Komponen Tabel 7. Laju Pertumbuhan PDRB per Provinsi di Pulau Sumatera Tahun Dasar 2010 Triwulan II-2017 (persen) ADHB (miliar rupiah) ADHK (miliar rupiah) Pertumbuhan q-to-q y-on-y c-to-c (persen) (persen) (persen) Kontribusi Terhadap Terhadap Total 34 Pulau Provinsi (persen) (persen) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Aceh ,38 4,01 3,67 4,83 1,05 Sumatera Utara ,60 5,09 4,80 22,76 4,94 Sumatera Barat ,69 5,32 5,15 7,19 1,56 Riau ,35 2,41 2,62 23,23 5,04 Jambi ,82 4,29 4,27 6,31 1,37 Sumatera Selatan ,68 5,24 5,19 12,93 2,80 Bengkulu ,02 5,04 5,12 2,02 0,44 Lampung ,29 5,03 5,08 10,75 2,33 Kepulauan Bangka Belitung ,70 5,36 5,87 2,37 0,51 Kepulauan Riau ,16 1,04 1,52 7,61 1,65 Pulau Sumatera ,13 4,09 4,09 100,00 21,69 Berita Resmi Statistik No. 54/08/19/Th.XI, 7 Agustus

18 BPS PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Informasi lebih lanjut hubungi: Darwis Sitorus, S.Si, M.Si Kepala BPS Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Telepon: Fax:

PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2016

PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2016 No. 55/08/19/Th.X, 5 Agustus 2016 PERTUMBUHAN EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II TAHUN 2016 EKONOMI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TRIWULAN II-2016 TUMBUH 3,67 PERSEN MENINGKAT DIBANDING PERTUMBUHAN
