TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2012 SEBESAR 4,30 PERSEN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2012 SEBESAR 4,30 PERSEN"

Transkripsi

1 No 56/11/14/Tahun XIII, 5 November 2012 TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2012 SEBESAR 4,30 PERSEN Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Provinsi Riau sebesar 4,30 persen, yang berarti turun jika dibandingkan dengan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) 2011 yang mencapai 5,32 persen. Jumlah angkatan kerja di Provinsi Riau pada mencapai orang. Jika dibandingkan dengan total penduduk usia 15 tahun keatas yang berjumlah orang, maka Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Provinsi Riau sebesar 62,90 persen. Jumlah penduduk yang bekerja di Provinsi Riau pada sebanyak orang, dengan rincian sebanyak orang di bekerja di daerah perkotaan dan sebanyak orang bekerja di daerah pedesaan. Jumlah pengangguran pada sebanyak , dimana sebanyak orang pengangguran berada di daerah perkotaan dan sisanya sebanyak orang berada di daerah pedesaan. Dengan demikian tingkat pengangguran terbuka (TPT) di Provinsi Riau pada Agustus 2012 sebesar 4,30 persen, jika dibandingkan menurut daerah, maka TPT di daerah perkotaan adalah sebesar 5,93 persen lebih tinggi jika dibandingkan dengan TPT daerah pedesaan sebesar 3,29 persen. Tingkat pengangguran yang terbesar terjadi di Kota Pekanbaru, yaitu sebesar 7,87 persen, dan yang terkecil di Kabupaten Kuantan Singingi sebesar 2,05 persen. Status pekerjaan yang mendominasi tenaga kerja di Provinsi Riau pada periode adalah buruh/karyawan, yaitu sebesar 38,51 persen, hal yang sama terjadi baik di daerah perkotaan maupun daerah pedesaan, sedangkan status pekerjaan yang terendah statusnya di Provinsi Riau adalah tenaga kerja yang berstatus pekerja bebas di non pertanian yaitu sebesar 2,81 persen. Tetapi jika dilihat menurut daerah, maka untuk daerah perkotaan yang paling kecil adalah tenaga kerja yang berstatus pekerja bebas sebesar 5,48 persen. Sektor pertanian masih mendominasi penyerapan tenaga kerja di Provinsi Riau. Pada periode, tercatat 44,73 persen tenaga kerja bekerja di sektor pertanian. Tetapi jika dibandingkan menurut daerah, maka akan terlihat bahwa di daerah pedesaan sektor pertanian sangat dominan dengan penyerapan tenaga kerjanya mencapai 66,24 persen, sementara di daerah perkotaan hanya sebesar 9,09 persen. Sedangkan jika dilihat menurut kabupaten/kota penyerapan tenaga kerja di sektor pertanian terbesar berada di Kabupaten Indragiri Hilir yaitu mencapai 75,87 persen dan yang terkecil di Kota Pekanbaru sebesar 3,79 persen. Berita Resmi Statistik Provinsi Riau No. 56/11/14/Tahun XIII, 5 November

2 1. Angkatan Kerja, Penduduk yang Bekerja, dan Angka Pengangguran Situasi ketenagakerjaan di Provinsi Riau pada menunjukkan arah yang cukup baik, karena Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) sebesar 4,30 persen, yang berarti turun jika dibandingkan dengan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) 2011 yang mencapai 5,32 persen. Tetapi jika dilihat menurut daerah, maka TPT untuk daerah perkotaan cukup tinggi, yaitu mencapai 5,93 persen, sedangkan untuk daerah pedesaan hanya sebesar 3.29 persen. Tabel 1 Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas menurut Kegiatan Utama Agustus Kegiatan Utama Perubahan (1) 1. Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas (jiwa) Angkatan Kerja (jiwa) a. Bekerja b. Tidak Bekerja (Pengangguran Terbuka) Bukan Angkatan Kerja (jiwa) Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja/TPAK (%) ,48 5. Tingkat Pengangguran Terbuka/TPT (%) 5, ,02 Seperti dapat dilihat pada Tabel 2, jumlah penduduk usia kerja (15 tahun ke atas) di Provinsi Riau pada sebanyak orang. Jumlah penduduk yang bekerja sebanyak orang, dimana sebanyak orang bekerja di daerah perkotaan, dan sisanya sebanyak orang bekerja di daerah pedesaan. Penciptaan pertumbuhan ekonomi yang memadai dengan orientasi pada perluasan lapangan kerja akan sangat membantu dalam mengurangi angka pengangguran. Tabel 2 Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas menurut Kegiatan Utama Kegiatan Utama Perkotaan Pedesaan Kota + Desa 1. Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas (jiwa) a. Angkatan Kerja (jiwa) b. Bekerja Tidak Bekerja (Pengangguran Terbuka) Bukan Angkatan Kerja (jiwa) Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja/TPAK (%) 61, Tingkat Pengangguran Terbuka/TPT (%) 5, Berita Resmi Statistik Provinsi Riau No. 56/11/14/Tahun XIII, 5 November 2012

3 Dengan angka TPT sebesar 4,30 persen ini, menunjukkan fenomena terus bertambahnya jumlah penduduk yang bekerja, disamping disebabkan karena dorongan ekonomi, yaitu tuntutan untuk mendapatkan penghasilan, juga disebabkan semakin terbukanya kesempatan kerja walaupun bersifat informal. 2. Lapangan Pekerjaan Utama Di Provinsi Riau, pada, sektor pertanian masih merupakan sektor yang paling dominan dalam penyerapan tenaga kerja, yaitu mencapai 44,73 persen dari jumlah penduduk yang bekerja. Tabel 3 memperlihatkan struktur penduduk yang bekerja (usia 15 tahun ke atas) menurut lapangan pekerjaan utama. Jika dilihat menurut daerah, maka terdapat perbedaan yang cukup signifikan, yaitu di daerah perkotaan sektor yang dominan menyerap tenaga kerja adalah perdagangan, mencapai 34,59 persen, diikuti oleh sektor lainnya sebesar 24,83 persen, sementara itu, sektor pertanian penyerapan tenaga kerjanya hanya 9,09 persen. Hal yang sebaliknya terjadi di daerah pedesaan, dimana sektor pertanian mampu menyerap 66,24 persen tenaga kerja, dan penyerapan terkecil adalah sektor industri sebesar 4,27 persen. Tabel 3 Penduduk Usia 15 Tahun ke Atas yang Bekerja menurut Lapangan Pekerjaan Utama (%) Lapangan Pekerjaan Utama Perkotaan Pedesaan Kota + Desa 1. Pertanian, Perkebunan, Kehutanan, Perburuan dan Perikanan 9,09 66,24 44,73 2. Industri 3. Perdagangan, Rumah Makan dan Jasa Akomodasi 4. Jasa Kemasyarakatan, Sosial dan Perorangan 5. Lainnya 9,14 34,59 22,35 24,83 4,27 12,06 9,49 7,95 6,10 20,54 14,33 14,30 TOTAL 100,00 100,00 100,00 3. Status Pekerjaan Dari tujuh pembedaan status pekerjaan yang terekam pada Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas) dapat diidentifikasi 2 (dua) kelompok utama yang terkait kegiatan ekonomi, yakni formal dan informal. Kegiatan formal terdiri dari mereka yang berstatus berusaha dibantu buruh tetap dan buruh/karyawan. Sementara kelompok kegiatan informal umumnya adalah mereka yang berstatus di luar itu. Berdasarkan Tabel 4 tampak bahwa pekerja yang berstatus buruh/karyawan di Provinsi Riau memiliki persentase yang cukup tinggi dibandingkan dengan status pekerjaan yang lain yaitu sebesar 42,48 persen, baik untuk daerah perkotaan maupun untuk daerah pedesaan, masing-masing sebesar 58,86 persen dan 32,59 persen. Selanjutnya di Provinsi Riau status pekerjaan berusaha sendiri sebesar 20,94 Berita Resmi Statistik Provinsi Riau No. 56/11/14/Tahun XIII, 5 November

4 persen. Jika dilihat menurut daerah maka untuk perkotaan sebesar 18,17 dan 22,61 persen untuk daerah pedesaan. Status pekerjaan yang terkecil di daerah perkotaan adalah pekerja bebas, sebesar 3,03 persen, sementara itu di daerah pedesaan yang terkecil adalah yang bekerja dengan status berusaha dibantu buruh tetap/buruh di bayar sebesar 4,30 persen. Tabel 4 Penduduk Usia 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja menurut Status Pekerjaan Utama (%) Status Pekerjaan Utama Perkotaan Pedesaan Kota + Desa 1. Berusaha sendiri 2. Berusaha dibantu dengan buruh tidak tetap/buruh tidak dibayar 3. Berusaha dibantu buruh tetap/buruh dibayar 4. Buruh/karyawan 5. Pekerja bebas 6. Pekerja tidak dibayar 18,17 6,21 6,66 58,86 3,03 7,07 22,61 15,19 4,30 32,59 6,96 18,35 20,94 11,81 5,19 42,48 5,48 14,11 Total 100,00 100,00 100,00 4. Penduduk yang Bekerja dan Pengangguran menurut Kabupaten/Kota Tabel 5 Penduduk yang Termasuk Angkatan Kerja, Bekerja, dan Tingkat Pengangguran menurut Kabupaten/Kota, Kabupaten/Kota Angkatan Kerja Bekerja Pengangguran TPAK (%) TPT (%) (5) (6) 1. Kuantan Singingi 140, ,018 2,889 64,92 2,05 2. Indragiri Hulu 162, ,851 4,456 61,24 2,75 3. Indragiri Hilir 312, ,792 8,204 63,52 2,62 4. Pelalawan 143, ,594 2,957 66,76 2,06 5. Siak 166, ,774 7,593 63,73 4,56 6. Kampar 296, ,325 16,333 60,61 5,51 7. Rokan Hulu 194, ,554 5,571 58,48 2,87 8. Bengkalis 236, ,316 13,596 67,11 5,74 9. Rokan Hilir 234, ,503 11,149 61,55 4, Kepulauan Meranti 91,767 84,545 7,222 70,44 7, Pekanbaru 408, ,921 18,950 61,19 4, Dumai 117, ,809 8,854 65,27 7,52 Provinsi Riau 2,506,776 2,399, ,774 62,90 4,30 4 Berita Resmi Statistik Provinsi Riau No. 56/11/14/Tahun XIII, 5 November 2012

5 Jika dilihat lebih mendalam pada Tabel 5, dari 12 Kabupaten/kota yang ada di Provinsi Riau, TPT tertinggi yang besarnya mencapai 7,87 persen terjadi di Kabupaten Kepulauan Meranti dengan angka TPAK 70,44 persen di Kabupaten Rokan Hulu. Sementara itu, TPT terendah terjadi di Kabupaten Kuantan Singingi sebesar 2,05 persen dengan TPAK sebesar 64,92 persen. Tabel 6 Penduduk yang Bekerja Menurut Lapangan Pekerjaan Utama Propinsi Riau menurut Kabupaten/Kota, Kabupaten/Kota 1 Pertanian, Perkebunan, Kehutanan, Perburuan dan Perikanan 2 Industri 3 Perdagangan, Rumah Makan dan Jasa Akomodasi 4 Jasa Kemasyarakatan, Sosial dan Perorangan 5 Lainnya (5) (6) 1. Kuantan Singingi 56,09 3,10 16,94 12,92 10,94 2. Indragiri Hulu 59,63 1,96 13,34 10,38 14,69 3. Indragiri Hilir 75,87 4,29 9,13 5,69 5,02 4. Pelalawan 60,24 5,15 13,11 11,13 10,37 5. Siak 35,15 22,16 18,89 14,16 9,65 6. Kampar 43,75 3,40 19,56 17,05 16,23 7. Rokan Hulu 63,92 1,70 14,71 13,51 6,16 8. Bengkalis 37,86 9,68 18,33 10,46 23,66 9. Rokan Hilir 56,23 4,23 20,71 11,95 6, Kepulauan Meranti 55,85 2,58 12,78 13,27 15, Pekanbaru 3,79 7,49 41,81 23,87 23, Dumai 13,19 7,67 26,10 24,27 28,78 Provinsi Riau 44,73 6,10 20,54 14,33 14,30 Pada tabel 6 dapat dilihat bahwa seluruh penduduk yang bekerja di kabupaten/kota Provinsi Riau bekerja pada Sektor Pertanian, sedangkan penduduk di Kota Pekanbaru dan Dumai bekerja di sektor Perdagangan, Jasa Kemasyarakatan dan lainnya. Berita Resmi Statistik Provinsi Riau No. 56/11/14/Tahun XIII, 5 November

TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2014 SEBESAR 6,56 PERSEN

TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2014 SEBESAR 6,56 PERSEN No. 59/11/14/Th. XV, 5 November 2014 TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI PROVINSI RIAU PADA AGUSTUS 2014 SEBESAR 6,56 PERSEN Jumlah angkatan kerja di Provinsi Riau pada Agustus 2014 mencapai 2.695.247 orang.
