BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN"

Transkripsi

1 BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN 2.1. Sejarah Singkat Perusahaan Pada tahun 2005 PT. Sinar Mas Multiartha, Tbk yang merupakan kelompok usaha sinarmas yang berada di bawah unit usaha Financial Services mengambil alih PT. Bank Shinta Indonesia yang di dirikan pada tahun 1989 dan memulai operasionalnya sejak maret PT. Bank Shinta Indonesia mengalami perubahan nama menjadi Bank Sinarmas pada Desember Sebagai upaya untuk memenuhi arahan Bank Indonesia yaitu agar bank-bank umum segera menjadi perusahaan Go Public sehingga sebagian sahamnya dapat di miliki oleh masyarakat umum, maka pada tahun 2010 setelah mendapatkan pernyataan efektif dari otoritas yang berwenang, tepatnya pada tanggal 13 Desember Bank Sinarmas mencatatkan saham perdananya di Bursa Efek Indonesia sehingga meningkatkan struktur permodalan sebesar Rp. 160 miliar, dari sebelumnya Rp. 568 miliar menjadi Rp. 728 miliar. Minat Masyarakat untuk memiliki saham Bank Sinarmas cukup tinggi, hal ini dikarenakan oleh pertumbuhan usaha yang cukup menggembirakan dan cukup signifikan, yang dapat dilihat pada total aset pada akhir desember 2010 sebesar 11,2 triliun, jaringan kantor bertambah menjadi 110 Kantor yang tersebar hampir di seluruh propinsi di Indonesia dan telah terhubung secara real time on-line dan teknologi informasi perbankan yang telah di capai. Sebagai bank swasta nasional, 11

2 12 Bank Sinarmas secara konsisten mengembangkan pangsa pasarnya di tengah tantangan pasar yang sedang berkembang di Indonesia. Usaha dan inisitatif diperlukan untuk memenuhi kebutuhan para nasabah dan masyarakat, maka kegiatan usaha yang awalnya pada pasar pembiayaan usaha kecil, menengah dan mikro berkembang pada pembiayaan konsumer dan komersial. Tuntutan fasilitas teknologi informasi yang serba canggih di masa kini dan masa depan menjadi tantangan perbankan untuk menyediakan layanan terbaik kepada masyarakat. Oleh karena itu tahun 2007 Bank Sinarmas memfasilitasi teknologi perbankan terintegrasi yang tidak terbatas ruang dan waktu yakni Phone Banking, Internet Banking, dan Automatic Teller Machine (ATM). Keperluan di bidang IT ini dari waktu ke waktu terus di kembangkan seiring dengan keperluan bisnis. Bank Sinarmas melangkah maju mengembangkan diri secara berkesinambungan dengan semangat dan komitmen yang tinggi dari pemegang saham, pengurus dan karyawan bank untuk meningkatkan mutu pelayanan dengan standar yang paling tinggi kepada para nasabah dan di sertai dengan struktur keuangan yang kuat Profil Perusahaan Nama Perusahaan : PT BANK SINARMAS Tbk Kantor Pusat : Sinar Mas Land Plaza, Tower 1, Lantai 8 Jl. MH.Thamrin No. 51 Jakarta 10350

3 13 Visi Perusahaan "Menjadi Bank terkemuka di Indonesia dengan jaringan distribusi yang terintegrasi dan layanan yang prima" Misi Perusahaan 1) Memperluas jaringan kantor untuk penetrasi pasar dan pembiayaan pada sentrasentra konsumer, UKM dan sektor usaha skala korporasi. 2) Memperluas basis nasabah, mulai dari nasabah kecil hingga korporasi, melalui kerjasama dengan lembaga keuangan maupun mitra usaha lainnya. 3) Meningkatkan kemampuan Teknologi Informasi dan Sumber Daya Manusia dalam rangka memberikan layanan terbaik melalui payment sistem yang lengkap. Komisaris dan Direksi Dewan Komisaris : Komisaris Utama Komisaris Independen Komisaris Independen : Tjendrawati Widjaja : Rusmin : Sammy Kristamuljana Anggota Direksi : Direktur Utama Direktur Independen Direktur Independen Direktur UUS Direktur Enterprise banking Direktur Operasional : Freenyan Liwang : Hanafi Himawan : Salis Teguh Hartono : Heru Agus Wuryanto : Loa Johnny Mailoa : Halim

4 14 Direktur Direktur : Soejanto Soetjijo : Frenky Tirtowijoyo Susilo Personel manajemen kunci perusahaan terdiri dari Komisaris, Direksi, Group Head, Kepala Kantor Wilayah, Wakil Kepala Kantor Wilayah, Kepala Divisi, Pimpinan Cabang, dan koordinator Pimpinan Cabang Pembantu. Jumlah rata rata karyawan Perusahaan adalah (sumber : idx.co.id) Produk dan Jasa PT. Bank Sinarmas, Tbk. 1). Penghimpunan Dana a. Tabungan Sinarmas b. TabunganKu c. Simas Gold d. Simas Valas e. Sinarmas Saving Plan f. Deposito Berjangka g. Deposito on Call h. Giro 2). Fasilitas Pembiayaan Tunai a. Kredit Pemuilikan Mobil (KPM) b. Kredit Modal Kerja c. Kredit Usaha Kecil d. Kredit Konsumsi e. Kredit Tanpa Agunan

5 15 3). Jasa Pengelolaan Dana a. Pasar Uang b. Penukaran Mata Uang Asing c. Transaksi Spot 4). E-Banking dan Layanan 24 Jam a. Internet Banking b. Mobile Banking & SMS Banking c. ATM d. Phone Banking e. Customer Care 5). Agen Penjual a. Produk Bancaassurance Simas Prima Simas Stabil Link b. Produk Reksadana Simas Danamas Rupiah plus Simas Danamas Stabil Simas Danamas Saham Simas Satu 6). Produk dan Layanan Lainnya a. Safe Deposit Box (SDB) b. Travellers Cheque

6 16 c. Virtual Account Sinarmas d. Bill Payment e. Penagihan (Collection) f. Pick Up Services g. Bank Garansi h. Leter of Credit (L/C) i. Sinarmas Export Import j. Cash Letter Services k. Inkaso l. Pengiriman Uang m. Loket Pembayaran (Pajak & Bea Listrik, Telepon) n. Payroll 2.4 Struktur Organisasi Berikut ini adalah gambar Struktur organisasi yang terdapat pada PT. Bank Sinarmas, Tbk. Kanwil 5.

7 17 Gambar 2.1. Struktur Organisasi PT. Bank Sinarmas, Tbk Kanwil V Tantangan Bisnis Banyak industri perbankan yang beroperasi di Indonesia, akibat dari persaingan yang semakin ketat bank di tuntut untuk bekerja efektif dan efisien agar dapat memberikan kualitas pelayanan yang baik kepada nasabah-nya. Pentingnya faktor pelayanan memang sudah tidak dapat lagi dihindari oleh bank karena bisnis perbankan sebenarnya merupakan bisnis jasa (service). Bank-bank memberikan Pelayanan yang paling baik yang akan dicari oleh nasabah dan ketidakpuasan nasabah akan mudah sekali membuatnya pindah ke bank lain. Nasabah pada akhirnya juga tidak mudah tergiur oleh suatu iklan promosi tentang produk ataupun fasilitas yang ditawarkan, karena awereness nasabah akan produk-produk dan fasilitas

8 18 fasilitas perbankan sudah tinggi sehingga nasabah akan mengevakuasi dengan sangat hati-hati. Hal ini mutlak diperlukan oleh sebuah bank agar dapat bertahan menghadapi persaingan mengingat semakin banyaknya jumlah bank yang terdapat di Indonesia Proses Bisnis Proses bisnis yang dilakukan oleh PT Bank Sinarmas Tbk, adalah menghimpun dana dari masyarakat melalui berbagai macam produk seperti: tabungan, deposito, bilyet giro, dan lain-lain yang kemudian disalurkan kembali ke masyarakat melalui berbagai pinjaman (loan) seperti : KPR KPM Kredit Modal Kerja

9 19

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 38 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Objek Penelitian 3.1.1 Lokasi Penelitian Dalam penelitian ini penulis mengadakan penelitian pada PT. Bank Sinarmas Jakarta yang terletak di Jalan Fachruddin No.18 Jakarta
