Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Rapat Studi Kasus: Jurusan Sistem Informasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Rapat Studi Kasus: Jurusan Sistem Informasi"

Transkripsi

1 Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Rapat Studi Kasus: Jurusan Sistem Informasi I Komang Deno Wirautama Dosen Pembimbing 1 : Bambang Setiawan, S.Kom, MT Dosen Pembimbing 2 : Radityo Prasetianto Wibowo, S.Kom, M.Kom Laboratorium E-Bisnis Jurusan Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember 2013

2 Outline Pendahuluan Metodologi Penggalian Kebutuhan Desain Sistem Implementasi dan Uji Coba Kesimpulan dan Saran Demo

3 Pendahuluan

4 Latar Belakang Rapat sebagai salah satu tools proses komunikasi sebuah organisasi. Permasalahan ketika anggota organisasi bersifat heterogen. Permasalahan pengelolaan rapat Penentuan jadwal rapat Pemanfaatan teknologi informasi dalam penyaluran informasi rapat

5 Perumusan Masalah Ruang lingkup masalah yang diambil adalah pada Jurusan Sistem informasi. Adapun permasalahan yang akan dibahas adalah: Bagaimana melakukan proses pengecekan jadwal rapat dosen dan karyawan? Bagaimana memanfaatkan teknologi SMS Gateway sebagai penyalur pesan undangan rapat dan konfirmasi ketidakhadiran peserta rapat? Bagaimana memanfaatkan teknologi sebagai penyalur informasi rapat?

6 Tujuan Tujuan tugas akhir ini yaitu mengembangkan aplikasi yang dapat, Memberikan kemudahan kepada penanggung jawab rapat untuk menentukan waktu pengadaan rapat yang tepat berdasarkan jadwal rapat anggota dan konfirmasi ketidakhadiran anggota. Memberikan kemudahan dalam penyaluran informasi rapat melalui sms dan anggota.

7 Metodologi

8 Motodologi Start 1 2 Perumumsan Masalah dan Penetapan Tujuan Studi Litaratur Analisis Kebutuhan Sistem Hasil Uji Coba Sesuai? TIDAK Desain Sistem Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Rapat YA Penyusunan Dokumen Tugas Akhir Uji Coba dan Evaluasi 2 1 Finish

9 Analisis Kebutuhan Sistem

10 Spesifikasi Kebutuhan Layanan Pesan Singkat Undangan rapat Penundaan dan Pembatalan Rapat Konfirmasi Ketidakhadiran User Interface Pengelolaan Akun Pengelolaan Jadwal Rutin Pengelolaan User Pengelolaan Rapat Pengelolaan Jadwal dan Pengiriman Informasi Rapat Pengelolaan Gateway

11 User User Admin Dosen dan Karyawan Penanggung Jawab Rapat Non Penanggung Jawab Rapat

12 Lingkungan Sistem SMS Service Gateway User Interface Gammu HTML Databases Kelola Rapat PHP Javscript Intranet SMSD Browser

13 Desain Sistem

14 Desain Sistem sumber : Doug Rosenberg dan Matt Stephens, 2007

15 Implementasi dan Uji Coba

16 Implementasi Perangkat Keras Spesifikasi Notebook Prosesor Intel Core 2 Duo CPU 2.40 GHz RAM 4096 MB Modem Wireless GSM Wave Fastrack M1306B Provider IM3 Perangkat Lunak / Tools Versi Sistem Operasi Windows 7 Ultimate Web Server Apache Basis Data MYSQL Bahasa Pemrograman PHP dan HTML 5 PHP Framework Code Igniter Editor Notepad++

17 Implementasi Implementasi Teknologi Website Implementasi Teknologi SMS Gateway Implementasi Layanan SMS Implementasi Kirim

18 Uji Coba Fungsional No. Use Case Hasil 1. Use Case Login Terpenuhi 2. Use Case Install Service Terpenuhi 3. Use Case Start Service Terpenuhi 4. Use Case Stop Service Terpenuhi 5. Use Case Uninstall Service Terpenuhi 6. Use Case Edit Gateway Terpenuhi 7. Use Case Tambah User Terpenuhi 8. Use Case Edit User Terpenuhi 9. Use Case Delete User Terpenuhi 10. Use Case Tambah Rapat Terpenuhi 11. Use Case Edit Rapat Terpenuhi 12. Use Case Delete Rapat Terpenuhi 13. Use Case Tambah Peserta Rapat Terpenuhi 14. Use Case Delete Peserta Rapat Terpenuhi 15. Use Case Edit Akun Pribadi Terpenuhi 16. Use Case Lihat Jadwal Rutin Terpenuhi 17. Use Case Lihat Jadwal Rapat Terpenuhi 18 Use Case Konfirmasi Ketidakhadiran Aplikasi Terpenuhi 19. Use Case Tambah Jadwal Rutin Terpenuhi 20. Use Case Tambah Jadwal Rapat Terpenuhi 21. Use Case Tunda Jadwal Rapat Terpenuhi 22. Use Case Pembatalan Rapat Terpenuhi 23. Use Case Kirim Terpenuhi 24. Use Case Kirim SMS Terpenuhi 25. Use Case Konfirm SMS Terpenuhi 26. Use Case Logout Terpenuhi

19 Uji Coba Non Fungsional Uji Performa Uji Keamanan

20 Kesimpulan dan Saran

21 Kesimpulan Aplikasi pengelolaan rapat yang telah dikembangkan dapat melakukan penyimpanan dan pengecekan jadwal rapat dosen dan karyawan. Aplikasi juga dapat mengirim informasi berupa pemberitahuan jadwal rapat melalui layanan pesan singkat dengan mengintegrasikan layanan Gammu SMS gateway. Selain itu, dengan memanfaatkan library dari framework Codeigniter, aplikasi dapat menyebarkan informasi rapat lainnya menggunakan layanan surat elektronik. Melalui hasil uji coba performa menggunakan Apache Benchmark pada lingkungan uji coba, aplikasi pengelolaan rapat dapat menangani request dari 700 user yang berbeda secara bersamaan. Dan melalui hasil uji coba keamanan menggunakan software uji keamanan Accunetix, tidak menemukan celah keamanan yang bersifat high thread pada aplikasi pengelolaan rapat.

22 Saran Untuk meningkatkan performa fungsionalitas, aplikasi pengelolaan rapat disarankan untuk diintegrasikan dengan aplikasi kalendar dan penjadwalan yang lebih handal seperti Google Calendar. Untuk meningkatkan kebermanfaatan, aplikasi pengelolaan rapat sebaiknya dikembangkan untuk konsep organisasi yang lebih kompleks lagi, seperti organisasi pemerintahan dan organisasi profit ataupun non profit lainnya. Untuk meningkatkan mobilitas, aplikasi pengelolaan rapat disarankan untuk dikembangkan dalam bentuk platform lain, misalkan mobile yang berbasis ios, dan Android.

23 Demo Aplikasi

24 Sekian dan Terima Kasih

BAB IV ANALISA DAN HASIL PENGUJIAN SISTEM. Analisis sistem dari aplikasi ini terdiri dari : 3. Kebutuhan Pengembangan Aplikasi

BAB IV ANALISA DAN HASIL PENGUJIAN SISTEM. Analisis sistem dari aplikasi ini terdiri dari : 3. Kebutuhan Pengembangan Aplikasi BAB IV ANALISA DAN HASIL PENGUJIAN SISTEM 4.1 Analisa Sistem Analisis sistem dari aplikasi ini terdiri dari : 1. Analisis Proses Bisnis 2. Kebutuhan Aplikasi 3. Kebutuhan Pengembangan Aplikasi 4.1.1 Analisa
