ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT HEPATITIS B DALAM TUBUH DENGAN MENGAPLIKASIKAN KONTROL OPTIMAL SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT HEPATITIS B DALAM TUBUH DENGAN MENGAPLIKASIKAN KONTROL OPTIMAL SKRIPSI"

Transkripsi

1 ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT HEPATITIS B DALAM TUBUH DENGAN MENGAPLIKASIKAN KONTROL OPTIMAL SKRIPSI RESA ARDEO KUSUMA PROGRAM STUDI MATEMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

2 ANALISIS MODEL PENYEBARAN PENYAKIT HEPATITIS B DALAM TUBUH DENGAN MENGAPLIKASIKAN KONTROL OPTIMAL SKRIPSI RESA ARDEO KUSUMA PROGRAM STUDI MATEMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016 i

3 ii

4 iii

5 PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI Skripsi ini tidak dipublikasikan, namun tersedia di perpustakaan dalam lingkungan Universitas Airlangga, diperkenankan untuk dipakai sebagai referensi kepustakaan, tetapi pengutipan harus seizin penulis dan harus menyebutkan sumbernya sesuai kebiasaan ilmiah. Dokumen skripsi ini merupakan hak milik Universitas Airlangga. iv

6 v

7 KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil alamin. Segala puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena hanya dengan rahmat dan karunia-nya, sehingga skripsi yang berjudul Analisis Model Penyebaran Penyakit Hepatitis B Dalam Tubuh Dengan Mengaplikasikan Kontrol Optimal ini dapat diselesaikan dengan baik. Shalawat serta salam bahagia semoga senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita, Nabi Besar Muhammad SAW, pemimpin sekaligus suri tauladan yang paling baik bagi kehidupan umat manusia. Ucapan terima kasih disampaikan kepada : 1. Universitas Airlangga yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu. 2. Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang telah memberikan Beasiswa Bidik Misi. 3. Badrus Zaman, S.Kom., M.Cs. selaku Ketua Departemen Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga. 4. Dr. Mohammad Imam Utoyo,M.Si selaku KoordinatorProgram Studi S1 Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga. 5. Dr. Windarto, M.Si selaku dosen wali yang selalu memberikan masukan inspirasi dalam perkuliahan dan selaku dosen pembimbing II yang senantiasa vi

8 penuh kesabaran, ketelitian, keramahan, dalam memberikan bimbingan berupa ilmu, arahan, waktu, serta semangat. 6. Dr. Fatmawati, M.Si selaku dosen pembimbing I yang senantiasa penuh kesabaran, ketelitian, keramahan, dalam memberikan bimbingan berupa ilmu, arahan, waktu, serta semangat. 7. Dr. Mohammad Imam Utoyo, M.Si selaku dosen penguji I dan Abudullah Jaelani, S.Si, M.Si selaku dosen penguji II yang telah memberi saran yang membangun. 8. Seluruh dosen di Universitas Airlangga, lebih khususnya di Departemen Matematika yang telah menyampaikan ilmunya tanpa pamrih dan tak kenal lelah. 9. Yang tercinta Ibu saya Kusmawati dan Nenek saya Soeniah serta Adik tercinta sayaardino Putra Pramudiayang selalu memberikan dukungan, semangat, doa dan kasih sayangnya. 10. Akbar, Alif, Fahrul, Robert, Sri Wigantono, Syifaul Janan, Tuhfatul Janan, dan Zainul Millah yang merupakan teman kos. 11. Adi, Ajeng, Alfian, Baim, Cakra, Dewi, Ellyza,Fandi, Firdha, Ghanda, Ibnu, Rizki Fajar, Rima, Sri, Tiar, Tito, dan Ubaid yang telah mengajarkan arti sahabat selama ini. 12. Teman-teman seperjuangan mahasiswa Matematika angkatan 2012 atas dukungan dan kebersamaannya selama ini. 13. Semua pihak yang tidak dapat Penyusun sebutkan seluruhnya yang telah membantu dalam penyusunan skripsi. vii

9 Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat sebagai bahan pustaka dan penambah informasi khususnya bagi mahasiswa Universitas Airlangga. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini, kemungkinan masih terdapat kekurangan sehingga saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan untuk penulisan berikutnya. Surabaya, 22 April 2016 Resa Ardeo Kusuma viii

10 Resa Ardeo Kusuma, 2016, Analisis Model Penyebaran Penyakit Hepatitis B Dalam Tubuh dengan Mengaplikasikan Kontrol Optimal. Skripsi ini dibawah bimbingan Dr. Fatmawati, M.Si.dan Dr. Windarto, M.Si. DepartemenMatematika, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga, Surabaya. ABSTRAK Hepatitis B adalah penyakit yang disebabkan oleh virus Hepatitis B suatu anggota famili Hepadnavirus. Penyakit ini dapat menyebabkan kematian jika tidak ditangani secara serius. Penyakit ini dapat dicegah dengan cara pemberian obat antiviral. Ada beberapa macam jenis obat antiviral, salah satu jenis obat antiviral Hepatitis B adalah Entecavir. Penyebaran penyakit Hepatitis B dalam tubuh telah dikaji dalam berbagai bidang, salah satunya bidang matematika yaitu menggunakan model matematika. Dalam skripsi ini dilakukan analisis model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B tanpa dan dengan adanya pengobatan antiviral. Model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B tanpa pengontrol mempunyai dua titik setimbang yaitu titik setimbang non endemik dan titik setimbang endemik. Selain itu, dapat ditentukan besaran Basic Reproduction Ratio yang merupakan tolak ukur terjadinya endemic penyakit Hepatitis B pada model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B tanpa pengontrol. Titik setimbang non endemik bersifat stabil asimtotis jika. Titik setimbang endemik akan ada dan cenderung stabil asimtotis jika. Pada model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B dengan pengontrol, dapat ditentukan profil pengontrol optimal menggunakan Prinsip Maksimum Pontryagin. Hasil simulasi numerik menunjukkan bahwa pemberian kontrol cukup efektif untuk meminimalkan jumlah sel hepatosit dengan biaya minimal. Kata Kunci :Model matematika, hepatitis B, obat antiviral, kestabilan, kontrol optimal. ix

11 Resa Ardeo Kusuma, 2016, The Analysis of Hepatitis B Disease Model in a Human Body by Applying Optimal Control. This undergraduate thesis is under the advisors of Dr. Fatmawati, M.Si. dan Dr. Windarto, M.Si. Department of Matematics, Faculty of Science and Technology, UniversitasAirlangga, Surabaya. ABSTRACT Hepatitis B is a disease caused by Hepatitis B virus as family of Hepadnavirus. This type of disease may cause death if it does not handle seriously. Hepatitis B could be prevented by giving the antiviral medicine. There are several types of antiviral medication. One type of the antiviral for Hepatitis B is Entecavir. Several branch of science have studied about the spread of hepatitis B. By using a mathematical model, the dynamic of Hepatitis B could be learned. In this undergraduate thesis, we analyzes a mathematical model of Hepatitis B spread. The model has two equilibria, namely disease free equilibrium and endemic equilibrium. In addition, Basic Reproduction Ratio ( ) which is a measure of endemic hepatitis B of the model could be determined. The disease free equilibrium is asymptotically stable if. The endemic equilibrium tend to asymptotically stable if. We also determined profile of optimal control (in the form of antiviral medicine) by using Pontryagin Maximum principle. The result of numerical simulation shows that applying of antiviral treatment is effective for minimizing amount of the infected hepatocytes cell with minimal cost. Keywords: Mathematical model, hepatitis B, antiviral medicine, stability,optimal control. x

12 DAFTAR ISI Halaman LEMBAR JUDUL... LEMBAR PERNYATAAN... LEMBAR PENGESAHAN NASKAH SKRIPSI... LEMBAR PEDOMAN PENGGUNAAN SKRIPSI... SURAT PERNYATAAN TENTANG ORSINALITAS KATA PENGANTAR ABSTRAK... ABSTRACT... DAFTAR ISI..... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi viii ix x xii xiii xiv BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Manfaat Batasan Masalah... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Virus Hepatitis B Hepatitis B Sistem Persamaan Differensial... 7 xi

13 2.4. Basic Reproduction Number Kestabilan Sistem Linear Kriteria Routh-Hurwitz Masalah Kontrol Optimal Prinsip Maksimum Pontryagin BAB III METODOLOGI PENELITIAN BAB IV PEMBAHASAN Model Matematika Penyebaran Penyakit Hepatitis B Dalam Tubuh Tanpa Kontrol Optimal Titik Setimbang Model Analisis Kestabilan Titik Setimbang Kestabilan Asimtotis Lokal Titik Setimbang Bebas virus Kestabilan Asimtotis Lokal Titik Setimbang Endemik Model Matematika Penyebaran Penyakit Hepatitis B dengan Kontrol Optimal Simulasi Numerik BAB V PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

14 DAFTAR TABEL Nomor Judul Tabel Halaman 4.1 Variabel dan parameter dalam model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B dalam tubuh Nilai awal untuk bidang fase Nilai parameter model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B Keterangan parameter-parameter tambahan pada model matematika penyakit Hepatitis B dalam tubuh dengan pemberian obat antiviral Perbandingan jumlah populasi sel hepatosit sehat pada waktu akhir pengamatan 4.6 Perbandingan jumlah populasi sel hepatosit terinfeksi pada waktu akhir pengamatan 4.7 Perbandingan jumlah populasi virus Hepatitis B di kapsid pada waktu akhir pengamatan 4.8 Perbandingan jumlah populasi virus Hepatitis B di virion pada waktu akhir pengamatan xiii

15 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Gambar Halaman 4.1 Diagram transmisi penyebaran penyakit Hepatitis B di 21 dalam tubuh 4.2 Grafik bidang fase populasi sel hepatosit sehat terhadap populasi sel hepatosit terinfeksi pada model matematika penyebaran penyakit Hepatitis B untuk titik setimbang Dinamika populasi sel hepatosit sehat Dinamika populasi sel hepatosit terinfeksi Dinamika populasi Virus Hepatitis B di kapsid Dinamika populasi Virus Hepatitis B di virion Grafik kontrol 40 xiv

16 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Lampiran 1. Perhitungan Titik Setimbang Bebas Virus 2. Perhitungan Titik Setimbang Endemik 3. Pencarian Persamaan KarakteristikPada Titik Setimbang Bebas Virus 4. Pencarian Persamaan KarakteristikPada Titik Setimbang Endemik 5. Kode Program Maple Grafik Bidang Fase pada Titik Setimbang Endemik 6. Program MATLAB untuk Model Penyebaran Penyakit Hepatitis B tanpa Pengontrol 7. Skrip M-File toolbox DOTcvp pada MATLAB untuk Model Penyebaran Penyakit Hepatitis B dengan Pengontrol xv

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA TRANSMISI PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGAN VAKSINASI SKRIPSI

ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA TRANSMISI PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGAN VAKSINASI SKRIPSI ANALISIS DAN KONTROL OPTIMAL MODEL MATEMATIKA TRANSMISI PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGAN VAKSINASI SKRIPSI IBNU ADZAN TRIANTO PROGRAM STUDI MATEMATIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS
