BAB III METODE PENELITIAN Variabel penelitian dan definisi operasional

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN Variabel penelitian dan definisi operasional"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Variabel Penelitian dan Hipotesis Variabel penelitian dan definisi operasional Variabel yang akan diteliti pada penelitian ini adalah prokrastinasi akademik sebagai variabel bebas (independent variable) dan motivasi berprestasi sebagai variabel terikat (dependent variable) pada mahasiswa jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta. Definisi operasional untuk tiap variabel adalah: Prokrastinasi Akademik, variabel bebas (independent variable) Prokrastinasi akademik: merupakan prokrastinasi yang berkaitan dengan unsur-unsur tugas dalam area akademik. Solomon & Rothblum (1984) menyatakan terdapat 6 area akademik yaitu tugas mengarang (membuat paper), belajar dalam menghadapi ujian (mempersiapkan diri dengan cara belajar, membuat rangkuman dan belajar kelompok), membaca buku penunjang (membaca buku selain buku utama, membaca referensi), tugas-tugas administratif penunjang proses belajar (mengisi KRS tepat waktu, membayar biaya kuliah tepat waktu), menghadiri pertemuan (bertemu dengan dosen pembimbing akademik, ikut menghadiri proses perkuliahan dan kinerja akademik secara keseluruhan). 15

2 16 Motivasi Berprestasi, variabel terikat (dependent variable) McClelland dalam (Rumiani, 2006) mengartikan motivasi berprestasi adalah sebagai motif yang mendorong individu untuk meraih sukses dan bertujuan untuk meraih hasil dengan standar tertentu. Standar tertentu disini memiliki arti dan pemaknaan yang berbeda-beda pada masing-masing individu. Misalnya pada mahasiswa, mereka mempunyai standar untuk mendapatkan nilai kuliah yang memuaskan (nilai A) Hipotesis Hipotesis ilmiah Terdapat hubungan antara motivasi berprestasi dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta Hipotesis stastistik Hipotesis nol (Ho): Tidak terdapat korelasi yang signifikan antara total skor motivasi berprestasi dengan total skor prokrastinasi akademik pada sampel penelitian Hipotesis alternatif (Ha): Terdapat korelasi yang signifikan antara total skor motivasi berprestasi dengan total skor prokrastinasi akademik pada sampel penelitian

3 Subjek Penelitian dan Tehnik Sampling Karakteristik subjek penelitian Subjek penelitian ini adalah mahasiswa semester 4, 6 dan 8 yang terdaftar aktif pada jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta Setting lokasi penelitian Lokasi penelitian ini dilakukan pada mahasiswa jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta. Setting penelitian dilakukan pada mahasiswa semester 4, semester 6 dan semester 8. Untuk mahasiswa semester 4 dan semester 6, kuesioner dibagikan di dalam kelas dan dibawah bimbingan serta pengawasan oleh dosen yang mengajar. Penelitian berjalan dengan baik, mahasiswa mampu mengerjakan kuesioner dengan baik dan lengkap sesuai dengan petunjuk yang telah diberikan. Sedangkan untuk mahasiswa semester 8, kuesioner dibagikan melalui , hal ini dikarenakan mahasiswa semester 8 memakai sistem KRS (Kartu rencana studi) sehingga jadwal kuliah tidak sama dan tiap mahasiswa berbeda-beda dalam mengambil mata kuliahnya oleh sebab itu kuesioner dibagikan melalui Tehnik sampling Tehnik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik non probability sampling, jenis convenience sampling. Menurut Kuswanto (2012), Teknik convenience sampling adalah tehnik penentuan sample yang berdasarkan kebetulan saja, anggota populasi yang ditemui peneliti dan bersedia menjadi responden dijadikan sample. Dalam hal ini, dengan kriteria mahasiswa semester 4, 6 dan 8 yang terdaftar aktif pada jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara, Jakarta.

4 Desain penelitian Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, yaitu mengumpulkan data yang dapat dianalisis dan disimpulkan dengan perhitungan statistik (Shaugnessy, Zechmeister & Zechmeister, 2000). Karena tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara dua variabel, maka penelitian ini dilakukan dengan pendekatan penelitian korelasi. Menurut Arikunto (2010), penelitian korelasi merupakan salah satu bentuk penelitian non eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain non eksperimental yang bersifat ex post facto field study karena dalam penelitian ini tidak dilakukan manipulasi dan pengendalian terhadap variabel. Penelitian ex post facto field study merupakan penelitian dimana variabel bebas (independent variable) sudah ada atau terjadi sebelum penelitian dilakukan, sehingga tidak perlu dilakukan manipulasi (Seniati, Yulianto, & Setiadi, 2005). 3.4 Alat ukur penelitian Alat ukur dalam penelitian ini dibagi menjadi 2, yaitu alat ukur untuk variabel prokrastinasi akademik dan juga alat ukur untuk variabel motivasi berprestasi. Untuk alat ukur prokrastinasi akademik, peneliti memilih untuk mengadaptasi alat ukur yang telah ada sebelumnya yaitu PASS (Procrastination Assesment for Student) dan untuk alat ukur motivasi berprestasi, peneliti akan membuatnya sendiri sesuai dengan konstruk dan variabel yang akan diukur (teori motivasi berprestasi oleh McClelland). Agar dapat mengetahui valid dan reliable tidaknya sebuah item dalam kuesioner digunakan perhitungan Cronbach Alpha dikarenakan tipe item kuesioner menggunakan skala Likert. Cronbach Alpha dapat dihitung secara

5 19 manual atau menggunakan SPSS dengan nilai 0-1. Semakin mendekati nilai 1 maka semakin reliable item tersebut. Alat ukur PASS (Procrastination Assesment for Student) yang sudah dibuat awalnya sebanyak 44 item pernyataan, namun setelah dilakukan uji reabilitas item melalui SPSS 15.0, ada beberapa hasil item Cronbach Alpha yang dibawah 0,3 sehingga item tersebut harus dihapus. Setelah dilakukan penghapusan item, jumlah item PASS menjadi sebanyak 20 item dengan realibilitas Cronbach Alpha sebesar 0,866. Tabel 3.1 Hasil realibilitas Cronbach Alpha item prokrastinasi akademik Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items, Sumber: Pengolahan Data SPSS 15.0 Tabel 3.2 Item pada alat ukur prokrastinasi akademik 6 Variabel Aspek Nomor Item Item yang Jumlah digunakan 7 6 area 1. Mengerjakan makalah 1, 2, 3 1, 2 2 akademik 2. Belajar untuk ujian 4, 5, Tugas membaca referensi 7, 8, Tugas administrasi akademik 10, 11, 12 10, Tugas-tugas yang memerlukan kehadiran 13, 14,

6 20 6. Tugas secara umum 16, 17, Total item Alasan tindakan prokrastinasi 1. Evaluasi kecemasan 19, 24, 39 19, 24, Perfeksionisme 25, 40, Sulit untuk membuat keputusan 4. Ketergantungan dan mencari bantuan/pertolongan orang lain 5. Menghindari tugas dan mudah frustasi 23, 31 23, , Kurangnya kepercayaan diri 32, Kemalasan 26, 27, 30, 43 26, 27, Kurangnya penegasan Ketakutan untuk sukses (berhasil) 10. Merasa kewalahan dan kurangnya pengelolaan waktu 11. Pemberontakan terhadap kontrol , Pengambilan risiko Pengaruh pertemanan 21, 37, 44 37, 44 2 Total Item Sumber: Diolah oleh Penulis Untuk alat ukur motivasi berprestasi, awalnya dibuat sebanyak 18 item, namun setelah dilakukan uji reabilitas item melalui SPSS 15.0, juga ada beberapa hasil item Cronbach Alpha yang dibawah 0,3 sehingga item kuesioner yang dapat dipakai adalah sebanyak 14 item dengan reliabilitas Cronbach Alpha sebesar 0,824.

7 21 Tabel 3.3 Hasil realibilitas Cronbach Alpha item motivasi berprestasi Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items, Sumber: Pengolahan Data SPSS 15.0 Tabel 3.4 Item pada alat ukur motivasi berprestasi Variabel Aspek Nomor Item Item yg digunakan Jumlah Motivasi berprestasi 1. Suka bekerja keras 1, 2 1, Ulet 3, 4 3, Butuh umpan balik secara nyata 5, Orientasi masa depan 7, 8 7, Tidak suka membuang waktu 9, 10 9, Optimis 11, 12, 13 11, 12, Bertanggung jawab 14, 15, 16 14, Memperhitungkan risiko 17, Total item Sumber: Diolah oleh Penulis

8 Pengukuran variabel penelitian Pengukuran variabel penelitian ini terdiri atas dua bagian. Bagian pertama adalah untuk karakteristik mahasiswa (jenis kelamin: laki-laki, perempuan), kategori tingkat semester (4, 6, 8), Jumlah skor Indeks Prestasi kumulatif (IPK), tempat tinggal (dengan orangtua, kost), asal daerah (Jabodetabek, Jawa dan luar Jawa). Sedangkan bagian kedua adalah pertanyaan sesuai dengan variabel yang diukur (motivasi berprestasi dan prokrastinasi akademik). Semua item pertanyaan dalam kuesioner akan diukur dengan menggunakan skala Likert Prosedur Persiapan penelitian Persiapan penelitian dimulai dengan membuat alat ukur prokrastinasi akademik yang di adaptasi dari PASS (Procrastination Academic Scale for Students) dan juga alat ukur motivasi berprestasi yang dibuat sendiri oleh peneliti dengan acuan dari teori motivasi berprestasi dari McClelland. Setelah alat ukur jadi, peneliti membuat surat izin yang ditujukan kepada pihak jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta dimana tempat tersebut akan dilaksanakan proses pengambilan data penelitian. Kemudian penelitian dimulai dengan penyebaran kuesioner langsung kepada mahasiswa jurusan Psikologi semester 4, 6 dan Pelaksanaan penelitian Penelitian dilaksanakan pertama kali pada tanggal 15 Juni 2012 kepada mahasiswa jurusan Psikologi semester 4, yakni sebanyak 21 orang mahasiswa. Kemudian pelaksanaan selanjutnya dilakukan pada tanggal 26 Juni 2012 kepada mahasiswa semester 6 dengan jumlah 58 orang mahasiswa. Selanjutnya

9 23 pelaksanaan penyebaran kuesioner dilakukan melalui untuk mahasiswa semester 8, hal ini dikarenakan karena sebagian mahasiswa semester 8 mulai mempunyai kegiatan kuliah yang berbeda sehingga sulit untuk ditemui pada satu waktu, adapun pelaksanaannya dilakukan pada tanggal 20 s/d 27 Juni 2012, dengan hasil terkumpul sebanyak 53 kuesioner. Semua proses pelaksanaan penyebaran kuesioner berlangsung sesuai dengan harapan, yakni kuesioner diisi dengan lengkap sesuai dengan petunjuk. Total kuesioner yang diperoleh kembali oleh peneliti sebanyak 132 kuesioner Tehnik pengolahan data Setelah uji coba alat ukur (pilot study) dan hasilnya menunjukkan reliabel, maka mulai dilakukan pengambilan data yang sebenarnya (field study) terhadap mahasiswa semester 4, 6, 8 jurusan Psikologi Universitas Bina Nusantara Jakarta. Setelah data diperoleh tahap selanjutnya adalah pengolahan data. Untuk analisis statistik deskriptif dengan menggunakan software program SPSS (Statistical Package for Social Science) versi 15.0 for windows yang dilakukan untuk mengetahui karakteristik partisipan mahasiswa meliputi jenis kelamin responden (laki-laki, perempuan), kategori semester (4, 6, 8), Indeks Prestasi kumulatif (IPK), kategori tempat tinggal (dengan orangtua, kost, dengan famili), asal daerah partisipan (Jabodetabek, Jawa non Jabodetabek, Lainnya). Kemudian untuk melakukan uji korelasi, peneliti menggunakan rumus Pearson Correlation yang dihitung dengan software SPSS versi Rumus Pearson Correlation digunakan untuk mengetahui keeratan antara dua variabel dan untuk mengetahui arah hubungan yang terjadi (Priyatno, 2010). Sedangkan untuk mencari tahu realibilitas alat ukur digunakan rumus Cronbach Alpha yang dihitung dengan bantuan software SPSS versi 15.0.

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA Najiib Adzani Jurusan Psikologi Fakultas Humaniora Universitas Bina Nusantara
