PENERAPAN PENJADWALAN PRODUKSI PADA PEMBUATAN PERAKITAN DAUN PINTU DI PRODUCTION TRAINING CENTRE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN PENJADWALAN PRODUKSI PADA PEMBUATAN PERAKITAN DAUN PINTU DI PRODUCTION TRAINING CENTRE"

Transkripsi

1 PENERAPAN PENJADWALAN PRODUKSI PADA PEMBUATAN PERAKITAN DAUN PINTU DI PRODUCTION TRAINING CENTRE DRAFT TUGAS SARJANA Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Oleh SYARIFAH AINI DEPARTEMEN TEKNIK INDUSTRI F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009

2 PENERAPAN PENJADWALAN PRODUKSI PADA PEMBUATAN PERAKITAN DAUN PINTU DI PRODUCTION TRAINING CENTRE TUGAS SARJANA Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat-Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Oleh SYARIFAH AINI Disetujui Oleh : Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II (Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE) (Ir. Nazaruddin, MT) DEPARTEMEN TEKNIK INDUSTRI F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009

3 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia Nya sehingga penulis dapat melakukan penelitian dan menyelesaikan Tugas Sarjana ini dengan baik. Tugas Sarjana ini berjudul Penerapan Penjadwalan Produksi Pada Pembuatan Perakitan Daun Pintu Di Production Training Centre. Tugas Sarjana ini bertujuan merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi untuk mengikuti Seminar Sarjana Teknik Industri, Fakultas Teknik,. Penulis menyadari bahwa Tugas Sarjana ini belum sepenuhnya sempurna dan masih terdapat kekurangan. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk kesempurnaan Tugas Sarjana ini. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih, semoga Tugas Sarjana ini bermanfaat bagi pembaca. Medan, November 2009 Penulis Syarifah Aini

4 UCAPAN TERIMA KASIH Dalam menyelesaikan Tugas Sarjana ini, penulis banyak mendapat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih terutama kepada : 1. Bapak Ir. Dr. A. Rahim Matondang, MSIE selaku Dosen Pembimbing I atas bimbingan, pengarahan, dan masukan yang diberikan dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini. 2. Bapak Nazaruddin, MT, selaku Dosen Pembimbing II atas bimbingan, pengarahan, dan masukan yang diberikan dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini. 3. Ibu Ir. Rosnani Ginting, MT., selaku Ketua Departemen Teknik Industri yang telah memberikan izin pelaksanaan Tugas Sarjana ini dan dukungan serta perhatian yang diberikan kepada penulis. 4. Bapak Ir. Sugiharto, MT dan Bapak Ir. Aulia Ishak.S. MT, selaku koordinator Tugas Akhir. 5. Bou Fita dan amang boru Azhar yang banyak membantu memilihkan Balai Besar Kerja Industri sebagai tempat penelitian dalam Kerja Praktek dan Tugas Akhir. 6. Bapak Nana, selaku manager di Balai Besar Kerja Industri yang telah membantu memilihkan Production Training Centre sebagai tempat penelitian dalam Kerja Praktek dan Tugas Akhir. 7. Seluruh pegawai, staf dan karyawan Bagian Produksi Production Training Centre, yang telah membantu penulis dalam pengambilan data di lapangan. 8. Bapak Suroto dan Kak Rina, staf produksi dan administrasi pada Production Training Centre yang telah banyak menerangkan proses produksi. membantu penulisan Tugas Akhir dan dalam mengurus administrasi. 9. Kedua orang tua saya yang telah banyak memberikan dukungan moral. 10. Bang Bowo,Bang Mijo, Kak Dina, Kak Ani yang telah banyak membantu dalam mengurus administrasi. 11. Siti, Fitri, Wita dan Suci yang telah banyak memberikan dukungan moral. 12. Dorkas, Aulia, Martha dan seluruh anak extension yang telah memberikan support dan informasi. Medan, November 2009 Penulis Syarifah Aini

5 ABSTRAK Production Training Centre (PTC) merupakan salah satu unit Balai Besar Latihan Kerja Industri (BBLKI) medan yang mengolah produk daun pintu. Proses produksi dilaksanakan berdasarkan make to order. Perusahaan memproduksi sejumlah daun pintu dengan model yang bervariasi sesuai dengan pesanan konsumen. Metode penjadwalan yang digunakan oleh perusahaan yaitu First Come First Serve (FCFS). Model daun pintu yang dilakukan pada penelitian ini yaitu model daun pintu petak delapan, daun pintu laura fp w/o oval, daun pintu winchester open, dan daun pintu riviera open. Pokok permasalahan yaitu dalam proses produksinya perusahaan tidak melakukan pejadwalan sebelum produksi dijalankan. Hal ini mengakibatkan terjadinya penumpukkan komponen-komponen daun pintu atau delay. Selain itu, proses produksi tanpa perencanaan juga menyebabkan besarnya waktu yang dibutuhkan dan juga waktu penyelesaian produk yang dipesan tidak bisa ditentukan secepat mungkin. Oleh karena itu diperlukan langkah penjadwalan produksi yang merupakan judul penelitian sebagai alternative solusinya. Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan suatu model urutan job terhadap order yang diterima oleh perusahaan. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu Heuristic Pour dengan kriteria penjadwalan yaitu meminimasi makespan yang dilakukan dengan pendekatan kombinasi terhadap penjadwalan daun pintu. Kemudian setelah didapatkan urutan optimal dari metode ini, waktu baku dari masing-masing produk digunakan sebagai input pada software microsoft project untuk mengetahui berapa hari yang dibutuhkan dan dianalisis hasilnya dengan analisis performance parameter. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data waktu siklus untuk daun pintu petak delapan, laura fp w/o oval, winchester open, dan riviera open. Untuk menentukan urutan proses dari keseluruhan job yang diurutkan berdasarkan Fmax terkecil. Dari hasil yang diperoleh urutan job pengerjaan daun pintu secara berurutan yaitu daun pintu petak delapan- winchester open-laura fp w/o oval -riviera open dengan nilai Fmax optimal Heuristic Pour yaitu ,41 detik. Sedangkan Fmax optimal metode perusahaa FCFS yaitu ,07 detik. Nilai effieciency Index yang dihasilkan yaitu 1,02, nilai Relatived Error -2,24% dan Elapsed Time 6039,66 detik. Hasil yang diperoleh dari microsoft project didapatkan waktu yang dibutuhkan untuk produksi daun pintu petak delapan yaitu 5,87 hari/100 unit, daun pintu Winchester Open yaitu 8 hari/200 unit, daun pintu laura fp w/o oval yaitu 6,37/100 unit dan Riviera Open yaitu 3,77 hari per 100 unit. Sehingga waktu keseluruhan yang dibutuhkan untuk seluruh proses produksi yaitu 13,29 hari.

6 DAFTAR ISI BAB Halaman LEMBAR JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii SERTIFIKAT EVALUASI DRAFT SARJANA... iii KATA PENGANTAR... iv UCAPAN TERIMA KASIH... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL...xiv DAFTAR GAMBAR...xvii DAFTAR LAMPIRAN...xviii ABSTRAK...xix I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan... I Perumusan Masalah... I Tujuan Penelitian... I Manfaat Penelitian... I Batasan Masalah dan Asumsi... I Sistematika Penulisan Laporan... I-5

7 DAFTAR ISI (lanjutan) II. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 2.1. Sejarah Perusahaan... II Ruang Lingkup Bidang Usaha... II Organisasi dan Manajemen... II Struktur Organisasi Production Training Centre (PTC)... II Uraian Tugas dan Tanggung Jawab... II Tenaga Kerja dan Jam Kerja Perusahaan... II Tenaga Kerja... II Jam Kerja... II Sistem Pengupahan dan Fasilitas yang Digunakan... II Tunjangan... II Fasilitas... II Proses Produksi... II Bahan... II Bahan Baku... II Bahan Tambahan... II Bahan Penolong... II Uraian Proses Produksi... II Mesin dan Peralatan... II-25

8 DAFTAR ISI (lanjutan) Mesin Produksi... II Peralatan... II Utilitas... II Safety and Fire Protection... II Waste Treatment... II Maintenance... II-39 III. LANDASAN TEORI 3.1. Pengukuran Waktu... III Konsep Dasar Penjadwalan... III Pengertian Penjadwalan 5... III Tujuan Penjadwalan7... III Model Penjadwalan 8... III Teori Penjadwalan 9... III Input dan Output Penjadwalan III Input Penjadwalan... III Output Penjadwalan... III Beberapa Definisi Dalam Penjadwalan III-9

9 DAFTAR ISI (lanjutan) 3.9. Kriteria Dalam Penjadwalan III Penjadwalan Dengan Metode Heuristik Pour III Penjadwalan Produksi Dengan Microsoft Project III Laporan Hasil Penjawalan Produksi... III Studi Kasus Penjadwalan Produksi Dengan Microsoft Project..... III Penjadwalan Produksi Dengan Microsoft Project III Tingkat Ketelitian dan Tingkat Keyakinan..... III-30 IV. METODOLOGI PENELITIAN 4.1. Lokasi dan Waktu Penelitian... IV Objek Penelitian... IV Instrumen Penelitian... IV Model Penelitian... IV Studi Pendahuluan... IV Pengumpulan Data... IV Metode Pengolahan dan Analisis Data... IV Pengukuran Waktu Kerja... IV Uji Kecukupan dan Keseragaman... IV Perhitungan waktu baku... IV-5

10 DAFTAR ISI (lanjutan) Penggunaan Metode Heuristic Pour... IV Penerapan Penjadwalan dengan Menggunakan Microsoft Project... IV Analisis dan Evaluasi... IV Kesimpulan dan Saran... IV-6 V. PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 5.1. Pengumpulan Data... V Pengolahan Data... V Perhitungan Waktu Siklus Rata-rata Tiap Komponen Per Tipe Produk... V Perhitungan Standar Deviasi Tiap Komponen Per Tipe Produk... V Perhitungan Uji Keseragaman Data... V Perhitungan Uji Kecukupan Data... V Perhitungan Rating Factor... V Perhitungan Allowance... V Perhitungan Waktu Normal... V Perhitungan Waktu Baku... V-9

11 DAFTAR ISI (lanjutan) Penjadwalan Dengan Heuristic Pour... V Data Waktu Proses Tiap Mesin... V Memilih Job Sebagai Urutan Pertama... V Memilih Job Dengan Waktu Proses Terkecil... V Penambahan Waktu Proses... V Perhitungan Sum of Completion Time... V Urutkan Sum of Completion Time... V Hitung Nilai Fmax... V Melakukan Langkah Ulang Untuk Penentuan Urutan Kedua, Ketiga dan Keempat... V Jadwal Urutan Pengerajaan Job Pada Mesin... V-19 VI. ANALISIS PEMECAHAN MASALAH Analisis Performance Parameter... VI Analisis Dengan Microsoft Project... VI-4 VII. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan... VII Saran... VII-2

12 DAFTAR ISI (lanjutan) DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

13 D A F T A R TABEL Halaman Tabel 2.1. Jumlah Tenaga Kerja Production Training Centre (PTC)... II-8 Tabel 2.2. Kelas Berat Kayu... II-12 Tabel 2.3. Jenis-Jenis Grade kayu... II-18 Tabel 2.4. Mesin-Mesin yang Digunakan di PTC... II-25 Tabel 2.5. Peralatan yang Digunakan di PTC... II-36 Tabel 3.1. Contoh Pengerjaan Algoritma Heuristik Pour... III-15 Tabel 3.2. Menentukan Urutan Pertama Job 1... III-17 Tabel 3.3. Menghitung Sum of Completion time Urutan Pertama Job 1... III-17 Tabel 3.4. Menghitung Fmax Urutan Pertama Job 1... III-17 Tabel 3.5. Menentukan Urutan Pertama Job 2... III-18 Tabel 3.6. Penambahan Waktu Proses Urutan Pertama Job 2... III-18 Tabel 3.7. Menghitung Sum of Completion time Urutan Pertama Job 2... III-18 Tabel 3.8. Menghitung Fmax Urutan Pertama Job 2... III-19 Tabel 3.9. Menentukan Urutan Kedua Job 1... III-19 Tabel Penambahan Waktu Proses Urutan Kedua Job 1... III-20 Tabel Menghitung Sum of Completion time Urutan Kedua Job 1... III-20 Tabel Menghitung FmaxUrutan Kedua Job 1... III-20 Tabel Kebutuhan Sumber Daya Untuk Masing-Masing Produk... III-26 Tabel Penambahan Waktu Proses Urutan Kedua Job 1... III-19

14 D A F T A R TABEL (lanjutan) Tabel Penambahan Waktu Proses Urutan Kedua Job 1... III-19 Tabel Penambahan Waktu Proses Urutan Kedua Job 1... III-19 Tabel 5.1. Waktu Siklus Daun Pintu Engineer Petak 8 Komponen Stile... V-1 Tabel 5.2. Jumlah Produksi Tiap Produk Daun Pintu... V-2 Tabel 5.3. Waktu Siklus Rata-rata Komponen Stile Tipe Daun Pintu Petak 8.. V-3 Tabel 5.4. Uji Keseragaman Data Komponen Stile Tipe Daun Pintu Petak 8... V-5 Tabel 5.5. Uji Kecukupan Data Komponen Stile Daun Pintu Petak 8... V-7 Tabel 5.6. Waktu Baku Komponen Daun Pintu Petak Delapan... V-9 Tabel 5.7. Waktu Baku Komponen Daun Pintu Laura FP W/O Oval... V-10 Tabel 5.8. Waktu Baku Komponen Daun Pintu Winchester Open... V-11 Tabel 5.9. Waktu Baku Komponen Daun Pintu Riviera Open... V-11 Tabel Waktu Baku Tipe Produk... V-12 Tabel Data Waktu Proses Tiap Mesin... V-14 Tabel Menentukan Job 1 Sebagai Urutan Pertama... V-15 Tabel Menentukan Nilai Waktu Proses Terkecil Job 1 Urutan Pertama. V-15 Tabel Penambahan Waktu Proses Job 1 Urutan Pertama... V-16 Tabel Menghitung Sum of Completion Time Job 1 Urutan Pertama... V-17 Tabel Nilai Fmax Kombinasi Urutan Pertama... V-17 Tabel Fmax Job 1 Urutan Pertama... V-20 Tabel Nilai Fmax Kombinasi Urutan Kedua... V-18 Tabel Nilai Fmax Kombinasi Urutan Ketiga dan Keempat... V-18

15 D A F T A R TABEL (lanjutan) Tabel Fmax Optimal Model Daun Pintu Metode Heuristic Pour... V-20 Tabel 6.1. Fmax Optimal Model Daun Pintu Metode Heuristic Pour... VI-3 Tabel 6.2. Fmax Optimal Urutan Daun Pintu Metode First Come First Serve (FCFS)... VI-3

16 D A F T A R GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Struktur Organisasi Production Training Centre (PTC)... II-4 Gambar 2.2. Contoh Model Daun Pintu Petak 10 PTC... II-15 Gambar 2.3. Sisi Ujung Kayu Setelah di Shaper (Untuk Model Petak 8)... II-21 Gambar 2.4. Stile yang Sudah di Profil... II-22 Gambar 2.5. Hasil Komponen yang Telah di Profil Tenon (Tampak Atas)... II-24 Gamber 2.6. Hasil Komponen Setelah di Profil Shaper (Model Petak 8)... II-24 Gambar 3.1. Peta Gantt (Gantt Chart)... III-7 Gambar 3.2. Elemen-Elemen Sistem Penjadwalan... III-8 Gambar 3.3. Flow Chart Pengerjaan Algoritma Heuristik Pour... III-16 Gambar 3.4. Tahap Penyusunan Jadwal Produksi Terkomputerisasi... III-24 Gambar 3.5. Contoh Kasus Oparation Process Chart (OPC)... III-25 Gambar 3.6. Perhitungan Waktu Proses Tiap Pesanan... III-27 Gambar 3.7. Input Data Pada Microsoft Project... III-28 Gambar 3.8. Hasil Penjadwalan Produksi... III-28 Gambar 3.9. Gantt chart dari Penjadwalan Produksi... III-29 Gambar 4.1. Blog Diagram Pengolahan Data... IV-7 Gambar 4.2. Blog Diagram Pengerjaan Algoritma Heuristic Pour... IV-8 Gambar 4.3. Blog Diagram Metodologi Penelitian... IV-9

17 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Operation Process Chart Pembuatan Daun Pintu... L-1 Lampiran 2. Model Daun Pintu... L-5 Lampiran 3. Pengukuran waktu Pembuatan Daun Pintu... L-9 Lampiran 4. Uji Kecukupan Data Daun Pintu... L-23 Lampiran 5.1. Perhitungan Nilai Rating Factor... L-39 Lampiran 5.2. Nilai Allowance... L-41 Lampiran 5.3. Perhitungan Nilai Waktu Baku... L-42 Lampiran 6. Gambar Komponen Daun Pintu... L-46 Lampiran 7. Perhitungan Fmax Model Daun Pintu... L-7 Lampiran 8. Hasil Gant Chart Microsoft Project... L-8

BAB I PENDAHULUAN. waktu yang bervariasi akan menemui banyak hambatan bila tidak ada metode

BAB I PENDAHULUAN. waktu yang bervariasi akan menemui banyak hambatan bila tidak ada metode BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan Pada sebuah sistem produksi yang kompleks dapat terjadi penumpukan barang atau pekerjaan yang membentuk antrian panjang yang belum tentu dapat diselesaikan
