BAB I PENDAHULUAN. pada dasarnya berarti memilih satu diantara sekian banyak alternatif. Minimal ada

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. pada dasarnya berarti memilih satu diantara sekian banyak alternatif. Minimal ada"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam kehidupan sehari-hari banyak sekali keputusan yang harus di ambil. Salah satunya dalam pemilihan konsumsi produk. Mengambil atau membuat keputusan, pada dasarnya berarti memilih satu diantara sekian banyak alternatif. Minimal ada dua alternatif, namun dalam prakteknya lebih dari dua alternatif dimana pengambil atau pembuat keputusan harus memilih salah satu berdasarkan pertimbangan atau kriteria tertentu. Secara umum ada beberapa hal yang dijadikan pertimbangan yaitu pengaruh individu, pengaruh lingkungan dan strategi pemasaran. Saat ini banyak sekali pilihan tempat untuk menikmati produk. Salah satunya kedai. Kedai menjadi pilihan tempat untuk berkumpul (social networking) bagi kalangan masyarakat karena harga yang terjangkau dan buka hingga larut malam bahkan ada beberapa yang sampai dini hari. Salah satunya kedai yang saat ini dijumpai yaitu kedai susu kambing yang menyajikan berbagai variasi susu kambing. Di Indonesia kesadaran untuk mengkonsumsi susu terutama susu murni masih rendah. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor salah satunya yaitu masyarakat tidak terbiasa mencium aroma susu segar (mentah). Susu yang paling banyak dikenal dan mudah didapat tentunya susu sapi, karena selain rasanya yang sudah cocok dengan lidah, juga harganya yang terjangkau. Hal ini sangat berbeda dengan susu kambing, masyarakat kurang menyukai susu kambing dengan berbagai image yaitu karena jijik, 1

2 bau khas (prengus), amis, mahal, jorok, tidak higenis dan sebagainya. Padahal susu kambing merupakan susu terbaik setelah ASI karena kaya akan mineral, vitamin, protein dan flourine yang sangat berguna untuk memperbaiki sistem metabolisme dan imunologi tubuh manusia. Susu kambing dapat dikonsumsi oleh anak-anak dan orang dewasa tanpa melalui proses pemanasan terlebih dahulu untuk menjaga kandungan fluorine, vitamin yang ada didalamnya. Penelitian ini dilakukan di kedai susu kambing ringroad utara Yogyakarta. Hal ini karena kedai ini merupakan kedai susu kambing yang cukup terkenal di daerah Yogyakarta, dan tempatnya startegis yaitu terletak di ringroad utara. Di kedai susu kambing ini menyajikan menu makanan seperti beberapa olahan dari kambing, jagung bakar, roti bakar, pisang bakar dan juga jaddah bakar. Selain itu, menyediakan minuman dengan berbagai variasi susu kambing, dan juga menyediakan minuman seperti teh, jeruk, dan jahe bagi pengunjung yang kurang menyukai susu kambing. Menu yang disajikan dalam daftar menu kedai ini berupa makanan dan minuman dengan berbagai variasi. Hal ini membuat konsumen harus memilih sendiri menu makanan dan minuman yang akan dinikmati. Untuk memudahkan konsumen dalam memilih produk yang dinikmati tanpa harus memilih satu persatu yaitu dengan adanya paket menu. Oleh karena itu, pihak pengelola memutuskan untuk membuat paket menu untuk memudahkan konsumen, namun paket menu yang diinginkan bukan seperti paket menu hemat yang didasarkan harga seperti sering dijumpai melainkan paket menu yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. Paket menu yang berdasarkan kebutuhan konsumen ini dapat dibentuk dengan mengutamakan 2

3 image produk. Image produk merupakan representatif dari produk tersebut. Image ini sangat penting karena akan menjadi salah satu pertimbangan konsumen dalam memilih produk. Image produk dapat diperoleh dari kansei words. Image produk yang dimaksud yaitu gambaran dari produk bukan gambar dari produk tersebut. Saat ini sering dijumpai gambar-gambar makanan atau minuman misalnya untuk promo harga murah. Gambar-gambar tersebut dibuat sangat menarik agar meningkatkan minat konsumen untuk mencoba. Hal ini juga dapat meningkatkan selera misalnya jika harus memilih tentu lebih memilih makanan atau minuman yang dihias rapi dengan berbagai lalapan dan lauk. Metode kansei engineering merupakan metode pendekatan perasaan seseorang yang mempresetansikan sebuah produk. Penggunaan metode kansei bertujuan untuk merancang produk, pemilihan produk dan lainnya dengan mengedepankan perasaan yang timbul dari penggunaan produk. Metode kansei engineering ini berbeda dengan metode-metode lainnya. Jika secara umum metode lain berdasarkan keinginan konsumen atau kesukaan konsumen. Namun, dengan metode kansei engineering ini menonjolkan pada perasaan psikologis konsumen. Metode ini sangat cocok untuk digunakan dalam menentukan kombinasi produk yang tepat dan sesuai dengan perasaan psikologis konsumen berdasarkan image konsumen terhadap produk (image produk). Image produk yang terbentuk ini diperoleh dari kansei words. Kansei words dapat diperoleh secara verbal atau nonverbal. Untuk membantu dalam penentuan kombinasinya digunakan tools kuantifikasi hayashi tipe I. Kansei engineering dengan kuantifikasi hayashi I merupakan analisis linear. Hal ini dikarenakan struktur data 3

4 yang akan dianalisis linear yaitu kumpulan komponen-komponen yang tersusun membentuk satu garis linear. Variabel utama dalam paket menu ini terdiri dari makanan dan minuman sedangkan variabel penjelasnya adalah variasi menu dalam makanan dan minuman. Dengan diketahuinya image konsumen dan kombinasi pada paket menu dapat dijadikan sebagai pertimbangan bagi pihak manajemen dalam memutuskan untuk menawarkan pada daftar menu dalam bentuk paket menu (minuman dan makanan). Hal ini tentunya akan memudahkan konsumen dalam memilih produk. Saat ini metode kansei engineering banyak di digunakan dalam penelitian-penelitian. Salah satunya untuk menentukan desain botol parfum. Penelitian ini mengidentifikasi atribut kebutuhan mengenai botol parfum untuk penyusunan kuisioner dengan skala semantik. Pada penelitian ini dimulai dari pengumpulan kansei words yang di analisis faktor dan klustering kemudian dilakukan kuantifikasi hayashi tipe 1. Selain itu, pada penelitian ini dikumpulkan semua jenis kemasan parfum yang kemudian diidentifikasi. Hasilnya diperoleh image konsumen yang terbentuk seperti maskulin-feminin (Wei dkk,2010). 1.2 Rumusan Masalah Menu yang disajikan dalam daftar menu kedai susu kambing ringroad utara ini berupa makanan dan minuman. Hal ini membuat konsumen harus memilih sendiri menu makanan dan minuman yang akan dinikmati. Untuk memudahkan konsumen dalam memilih produk yang dinikmati tanpa harus memilih satu persatu yaitu dengan adanya paket menu. Paket menu yang akan dibentuk bukan seperti paket menu hemat 4

5 yang hanya didasarkan harga seperti sering dijumpai melainkan paket menu yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. Paket menu yang berdasarkan kebutuhan konsumen ini dapat dibentuk dengan mengutamakan image produk. Dengan menggunakan metode kansei engineering diharapkan terbentuk kombinasi produk (makanan dan minuman) berdasarkan image produk. Image produk ini diperoleh dari kansei words. Hal ini akan membantu pihak manajemen sebagai pertimbangan untuk menawarkan inovasi dalam produk dan akan memudahkan konsumen dalam memilih yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. 1.3 Batasan Masalah Batasan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu: 1. Kedai yang digunakan sebagai objek penelitian yaitu kedai yang Susu Kambing di Ringroad Utara Yogyakarta 2. Kansei words yang digunakan selain rasa 3. Minuman yang akan dijadikan dalam paket menu hanya minuman susu kambing 4. Waktu penelitian ini dilakukan pada tanggal 25 Agustus- 25 Oktober 2012 (kedai ini dibuka pada malam hari mulai pukul WIB) 5

6 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan dalam penelitian ini adalah: 1. Mengidentifikasi image produk susu kambing yang terbentuk berdasarkan kansei words 2. Menentukan image produk susu kambing yang digunakan dalam paket menu 3. Menentukan paket menu berdasarkan image yang terbentuk. 1.5 Manfaat Penelitian 1. Bagi konsumen dapat memudahkan dalam memilih produk sesuai dengan kebutuhan. 2. Bagi pengelola kedai dapat menjadi bahan pertimbangan untuk menawarkan sebagai paket menu 6

TUGAS AKHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS

TUGAS AKHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS TUGAS AKHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS Peluang Bisnis Susu Kambing Disusun Oleh : Nama : Nurwidi Asmoro NIM : 11.02.8078 Kelas Jurusan : 11-D3MI-03 : Manajemen Informatika SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA
