Pedologi. Gangguan Perilaku dan Perkembangan Perilaku Antisosial. Maria Ulfah, M.Psi., Psikolog. Modul ke: Fakultas PSIKOLOGI. Program Studi Psikologi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pedologi. Gangguan Perilaku dan Perkembangan Perilaku Antisosial. Maria Ulfah, M.Psi., Psikolog. Modul ke: Fakultas PSIKOLOGI. Program Studi Psikologi"

Transkripsi

1 Modul ke: Pedologi Gangguan Perilaku dan Perkembangan Perilaku Antisosial Fakultas PSIKOLOGI Maria Ulfah, M.Psi., Psikolog Program Studi Psikologi

2 GANGGUAN TINGKAH LAKU (Conduct Disorder)

3 DEFINISI Dalam DSM-IV-TR didefinisikan bahwa gangguan tingkah laku atau conduct disorder adalah pola prilaku yang berulang dan menetap yang melanggar hak-hak dasar orang lain dan norma sosial. Conduct disorder merupakan pola perilaku yang repetitive dan presisten yang ditandai dengan adanya hal-hal dasar. Setidaknya 3 dari hal-hal berikut muncul dari 12 bulan terakhir. Kriterianya sebagai Berikut :

4 KRITERIA DIAGNOSIS berdasarkan DSM-IV-TR 1. Aggression to people and animal (agresi terhadap orang dan hewan) sering melakukan bully, ancaman, mengintimidasi orang lain sering memulai pertengkaran fisik terhadap orang lain menggunakan senjata yang dapat menyebabkan bahaya fisik terhadap orang lain misalnya : (tongkat, botol pecah, pisau, pistol) melakukan kekejaman fisik terhadap orang lain melakukan kejahatan fisik terhadap hewan memaksa seseorang melakukan aktifitas seksual, atau melakukan pengerusakan barang mencuri sambil mengkonfrontasi korban contohnya: (pencopet, perampok bersenjata)

5 2. Destruction of people (menghancurkan kepemilikan) melakukan pembakaran secara sengaja dengan tujuan untuk menghasilkan kerusakan yang serius melakukan pengerusakan barang dan benda secara sengaja. Atau melakukan penipuan dan pencurian 3. Deceitfulness or theft (berbohong atau mencuri) masuk secara paksa ke dalam rumah, banguna atau mobil sering berbohong untuk memperoleh barang dan jasa atau untuk menghindari kewajiban mencuri tanpa konfrontasi atau melakukan pelanggaran yang serius

6 4. Serious violation of rules (pelanggaran aturan yang serius) sering keluar rumah pada malam hari walaupun dilarang yang di mulai pada usia 13 tahun melarikan diri dari rumah pada malam hari setidaknya 2 kali selama tinggal di rumah orang tua atau orang tua asuh (atau satu kali tanpa kembali ke rumah untuk jangka waktu yang lama) sering bolos dari sekolah yang dimulai dari usia 13 tahun

7 EPIDEMIOLOGI Prevalensi : <1% - >10%. Anak laki-laki > Anak perempuan Jika orang yang bersangkutan lebih dari usia 18 Tahun kriteria yang ada tidak memenuhi gangguan kepribadian antisosial. Laki-laki : mencuri, berkelahi, merusak, atau masalah disiplin di sekolah Perempuan : berbohong, membolos, lari dari rumah, penggunaan obat-obatan, dan pelacuran

8 Faktor Penyebab Conduct Faktor Biologis Disorder Tempramen merupakan penyebab biologis bagi terbentuknya conduct disorder. bahwa hal yang mempengaruhi berkembangnya prilaku yaitu adanya disfungsi neoropsikologi yang berhubungan dengan tempramen sulit yang memicu impulsivitas, perasaan mudah tersinggung dan aktifitas berlebihan pada anak. Anak akan mengalami stress apabila dituntut untuk beprilaku yang berkebalikan dengan temperament dasarnya Dalam studi terhadap 10 pasangan kembar, angka kriminalitas pada saat dewasa mencapai 50% untuk kembar monozigot, dan 20% untuk kembar dizigot.

9 Faktor Individual Faktor individual yang berperan dalam pembentukan conduct disorder pada anak yaitu regulasi diri (self regulation) yang kurang terbentuk sejak dini, regulasi emosi yang buruk sehingga anak tidak dapat mengembangkan starategi coping (strategi dalam mengatasi masalah) yang baik untuk mengatasi emosi negatifnya dan mengatur emosinya, kurang berkembangnya pemahaman moral dan empati, kognisi social anak yang berkembang dengan buruk, dan penggunaan obat-obatan terlarang. Masing-masing faktor adalah : Regulasi diri, Regulasi Emosi, Perkembangan prososial, Kognisi sosial dan penggunaan obat terlarang.

10 Faktor Keluarga Faktor keluarga yang mempengaruhi terbentuknya conduct disorder adalah kelekatan orang tua dan anaknya, masalah dalam rumah tangga, psikopatologi yang dialami orang tua, pola asuh kasar dan penurunan prilaku agresif antara gnerasi, adanya teori coercion, dan prosos transaksional dalam keluarga. Masing-masing faktor adalah : Attachment, masalah dalam rumah tangga, Psikopatologi orang tua, dan Pola Asuh Yang Keras Dan Penurunan Prilaku Agresif Antar Generasi

11 PENANGANAN Hal penting bagi keberhasilan dalam penanganan adalah upaya mempengaruhi banyak sistem dalam kehidupan seorang remaja (keluarga, teman-teman sebaya, sekolah, lingkungan tempat tinggal). 1) Intervensi Keluarga 2) Penanganan Multisistemik (PMS) 3) Intervensi ini memandang masalah tingkah laku sebagai suatu hal yang dipengaruhi oleh berbagai konteks dalam keluarga dan antara keluarga dan berbagai sistem sosial lainnya. Teknik yang dipergunakan bervariasai meliputi Cognitive Behavioural Therapy (CBT), home-based interventions/sistem keluarga, classroombased behaviour modifications, dan manajemen kasus.

12 Pendekatan kognitif Penanganan dengan terapi kognitif individual bagi anak-anak yang mengalami gangguan tingkah laku dapat memperbaiki tingkah laku mereka, meski tanpa melibatkan keluarga. Contoh: mengajarkan keterampilan kognitif pada anak-anak untuk mengendalikan kemarahan mereka menunjukan manfaat yang nyata dalam membantu mereka mengurangi perilaku agresif. Farmakologi Ritalin : mengurangi perilaku antisosial. Operant Conditioning, reward, punishment menempatkan dalam program penanganan residential yang menetapkan aturan-aturan eksplisit dan reward yang jelas. Belajar keterampilan menangani amarah

13 Gangguan Kepribadian Antisosial

14 Dissocial Personality Disorder ketidakmampuan untuk memenuhi norma sosial yang asalnya mengatur banyak aspek perilaku remaja dan dewasa seseorang (Saddock,Buku Ajar Psikiatri Klinik) Pola perilaku pengabaian dan pelanggaran pelbagai hak orang lain, bersifat pervasif, berawal sejak usia dewasa muda dan nyata dalam pelbagai konteks (Buku Ajar Psikiatri)

15 Epidemiologi 3% laki-laki, 1% perempuan Paling lazim di daerah perkotaan yang miskin Onset gangguan sebelum 15 tahun Perempuan sebelum pubertas, laki-laki lebih awal Biasanya dapat mengelabui pewawancara karena tampak tenang dan dapat dipercaya Pada EEG kadang menunjukkan minimal brain damage dalam masa kanak

16 Gambaran Klinis Seringkali tampak normal, menarik, bahkan memesona serta menyenangkan Riwayat membohong, menipu, melarikan diri dari rumah, membolos sekolah, mencuri, berkelahi, menggunakan narkoba, serta berperilaku melanggar hukum yang seringkali berawal sejak masa kanak Tidak mengalami waham dan pikiran tidak rasional Mudah menjebak orang, mudah mencari uang atau mencapai ketenaran Berganti pasangan, penganiayaan anak atau pasangan, menyetir sambil mabuk Tidak adanya penyesalan terhadap perbuatannya

17 Etiologi Faktor penyebab Keluarga lingkungan

18 KRITERIA DIAGNOSTIK GANGG.KEPR.ANTISOSIAL DALAM DSM IV A. Terdapat pola pervasif tidak menghargai dan melanggar hak orang lain yang terjadi sejak usia 15 tahun,seperti yang ditunjukkan oleh tiga (atau lebih) berikut: (1).gagal untuk mematuhi norma sosial dengna menghormati perilaku sesuai hukum seperti yang ditunjukkan dengan berulang kali melakukan tindakan yang menjadi dasar penahanan (2).ketidakjujuran, seperti yang ditunjukkan oleh berulang kali berbohong, menggunakan nama samaran, atau menipu orang lain untuk mendapatkan keuntungan atau kesenangan pribadi (3).impulsivitas atau tidak dapat merencanakan masa depan (4).iritabilitas dan agresivitas, seperti yang ditunjukkan oleh perkelahian fisik atau penyerangan yang berulang (5).secara sembrono mengabaikan keselamatan diri sendiri atau orang lain

19 (6).terus menerus tidak bertanggung jawab, seperti ditunjukkan oleh kegagalan berulang kali untuk mempertahankan perilaku kerja atau menghormati kewajiban finansial (7).tidak adanya penyesalan, seperti yang ditunjukkan oleh acuh tak acuh terhadap atau mencari-cari alasan telah disakiti, dianiaya atau dicuri oleh orang lain B. Individu sekurang-kurangnya berusia 18 tahun C. Terdapat tanda-tanda gangguan konduksi dengan onset sebelum usia 15 tahun D. Terjadinya perilaku antisosial tidak semata-mata selama perjalanan skizofrenia atau suatu episode manik

20 Terapi PSIKOTERAPI FARMAKOTERAPI Dibuat tidak kemana-mana Hidup dengan sebayanya Kelompok self help Obat anti ansietas dan atau anti depresan Metilfenidat -> gg. Pemusatan perhatian dengan hiperaktivitas Karbamazepin atau valproate -> bila ditemukan gel.abnormal pada EEG

21

Pedologi. Penganiayaan Anak dan Kekerasan dalam Rumah Tangga. Yenny, M.Psi. Psikolog. Modul ke: Fakultas Psikologi. Program Studi Psikologi

Pedologi. Penganiayaan Anak dan Kekerasan dalam Rumah Tangga. Yenny, M.Psi. Psikolog. Modul ke: Fakultas Psikologi. Program Studi Psikologi Modul ke: Pedologi Penganiayaan Anak dan Kekerasan dalam Rumah Tangga Fakultas Psikologi Yenny, M.Psi. Psikolog Program Studi Psikologi www.mercubuana.ac.id Tipe-tipe Penganiayaan terhadap Anak Penganiayaan
