PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN"

Transkripsi

1 TUJUAN SOP ini dibuat bertujuan untuk dijadikan sebagai pedoman bagi Jurusan/Program Stusi dilingkungan FTeknik UHO dalam melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL). DEFINISI 1. Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah kegiatan akademik yang berorientasi pada proses pembelanjaran mahasiswa dalam upaya mengembangkan kemampuan dan keterampilannya dan merupakan mata kuliah wajib fakultas. 2. PKL dilakukan melalui proses magang, observasi, pengumpulan informasi,maupun pengamatan berbagai proses atau prosedur kerja. Kesempatan ini diberikan agar mahasiswa dapat memperoleh informasi, wawasan, pemahaman dan pengalaman praktek sehingga mampu membandingkan teori dan pengalaman di lapangan dalam bidang ilmu Teknik. Praktek Kerja Lapangan bertujuan pula sebagai sarana melatih mahasiswa dalam menulis sesuai dengan kaidah tulisan ilmiah. RUANG LINGKUP Ruang lingkup pelaksanaan PKL ini adalah perencanaan PKL, penetapan lokasi PKl, pembuatan surat permohonan di lokasi PKL, menerima surat balasan dari lokasi PKL, Pelaksanaan PKL dan Pelaporan. BENTUK PELAKSANAAN PKL 1. Magang, adalah bekerja pada industry sebagai seorang karyawan dibawah tanggungjawab seorang pembimbing lapang yang ditunjuk oleh institusi. Apabila dalam pelaksanaan PKL melibatkan instansi diluar Jurusan/Program Studi dalam lingkup FTeknik UHO, maka mahasiswa harus minta ijin kepada instansi yang bersangkutan melalui surat yang dikeluarkan oleh Dekan FTeknik UHO. 2. Observasi dan survey, adalah mengumpulkan data dan informasi untuk membuka wacana dalam bidang Teknik. TUJUAN PELAKSANAAN PKL 1. Menerapkan ilmu pengetahuan yang diperoleh selama perkuliahan dalam bentuk praktek kerja di lapang 2. Membandingkan ilmu pengetahuan yang diperoleh selama perkuliahan dengan yang diterapkan di lapang dan menelaahnya apabila terjadi perbedaan-perbedaan atau penyesuaian. 3. Melatih mahasiswa untuk bekerja mandiri di lapang dan sekaligus berlatih menyesuaikan diri dengan kondisi lapangan pekerjaan yang nanti akan ditekuni oleh para lulusan. 4. Menambah wawasan mahasiswa dalam bidang-bidang ilmu teknik. Page 1 of 12

2 SYARAT PKL 1. Terdaftar sebagai mahasiswa dalam semester berjalan 2. Mengisi Daftar Isian dan Surat izin dari orang tua mahasiswa TAHAPAN PELAKSANAAN PKL Tahapan penyusunan PKL adalah penyusunan proposal, pelaksanaan, analisis data dan penulisan laporan. DOSEN PEMBIMBING PKL Untuk Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang dilaksanakan dalam bentuk magang, dosen pembimbing ada 2 (dua) orang, satu orang pembimbing akademik ditentukan oleh Ketua Jurusan/Program Studi dan satu orang pembimbing lapangan yang ditunjuk olek pihak instansi. Apabila bentuk pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) berupa observasi dan survey, maka semua pembimbing yang ditunjuk berasal dari Jurusan/Prodi Jumlah dosen pembimbing yang ditunjuk sesuai dengan topic dan permasalahan yang akan dihadapi mahasiswa selama di lokasi sampai penyusunan laporan. PANITIA PELAKSANA PKL 1. Penanggung Jawab : Dekan (bertanggung jawab terhadap jalannya kegiatan baik secara akademik maupun keuangan agar tujuan PKL dapat tercapai 2. Pelaksana : Ketua Jurusan (membuat perencanaan pembiayaan PKL, registrasi judul PKL, menetapkan dosen pembimbing, Pembuatan proposal, menetukan jadwal pelaksanaan PKL, pengumpulan laporan PKL) 3. Anggota Pelaksana: Sekretaris Jurusan dan Staf Jurusan (menyediakan daftar isian atau formulir PKL dan surat izin PKL dari orang tua mahasiswa) PROSEDUR UMUM 1. PKL termasuk MK wajib bagi semau Jurusan/Prodi/Prog. Diploma dilingkungan FTeknik UHO 2. PKL melengkapi bekal teori dan praktik laboratorium dengan bekal penalaran dan pembekalan keprofesionalan 3. Dosen pembimbing PKL ditentukan oleh Jurusan setelah mahasiswa resmi mendaftar PKL ke Jurusan/Prodi. PROSEDUR KHUSUS Page 2 of 12

3 Prosedur I (Pembuatan Surat Permohonan di Lokasi PKL) 1. Jurusan /program studi membuat surat permohonan ke instansi/kecamatan/kelurahan/desa atau lainnya menjadi tujuan PKL yang ditanda tangani Ketua Jurusan dan mengetahui Dekan/WD I. 2. Sebelum ditandatangani Kajur, surat harus diparaf oleh Sekjur: untuk mengecek kesesuaian tempat PKL dengan bidang keahlian mahasiswa. 3. Ketua Jurusan/Sekjur memerintahkan staf administrasi Jurusan ke Fakultas untuk meminta tanda tangan Dekan/WD I. 4. Setelah ditandatangani Dekan/WD I, staf administrasi Jurusan ke staf administrasi (Kasubag Umum dan Perlengkapan) 5. Stempel di bagian administrasi (kasubag Umum dan Perlengkapan) fakultas 6. Surat permohonan difotocopi rangkap 3: arsip fakultas, arsip Jurusan, arsip mahasiswa 7. Pengiriman surat ke lokasi tujuan PKL Prosedur II (Menerima Surat Balasan dari Lokasi PKL) 1. Menerima surat balasan PKl: ada yang dikirim melalui via Pos ke Jurusan/Prodi dan ada yang dibawa langsung dari lokasi PKL ke Jurusa/Prodi, serta bentuk penyampaian lainnya 2. Surat difotocopi rangkap 2: 1 arsip jurusan dan 1 untuk mahasiswa. Surat yang asli dibawa serta saat menuju lokasi atau saat melapor ke lokasi/tempat PKL saat pertama kali datang. 3. Jika yang menjadi tujuan.lokasi PKL menerima atau menolak: *) Jika diterima, pelaksanaan PKL dilanjutkan *) Jika ditolak, dapat mengganti lokasi lain yang menjadi tempat pelaksanaan PKL dan melakukan prosedur dari awal (prosedur I, dst) atau pelaksanaan PKL dilakukan di Laboratorium Jurusan. Prosedur III (Pelaksanaan PKL) 1. Selama pelaksanaan PKL, mahasiswa hendaknya menyiapkan laporan harian dan mengkonsultasikannya dengan pembimbing. 2. Setelah PKL di laksanakan, mahasiswa kembali ke Jurusan: pembuatan laporan, konsultasi dengan pembimbing, dll Prosedur IV (Pelaporan) 1. Menyerahkan Laporan PKL ke lokasi PKL. 2. Menyerahkan laporan PKL ke Jurusan untuk ditndatangani Ketua Jurusan/Ketua Program Studi. 3. Setelah ditandatangani Ketua Jurusan/Ketua Program Studi/Ketua Program Diploma, mahasiswa menyerahkan laporan ke dosen pembimbing dan staf jurusan. 4. Selesai Page 3 of 12

4 PENGGUNA 1. Wakil dekan I 2. Ketua Jurusan 3. Ketua Program Studi REFERENSI 1. SK.Rektor Universitas Halu Oleo No. 145/SK/J29/PP/2006 tentang Peraturan Akademik 2. Buku Panduan Akademik FTeknik UHO Tahun Akademik 2010/2011 PROSEDUR Prosedur I (Pembuatan Surat Permohonan di lokasi PKL) Prosedur II (Menerima Surat Balasan dari lokasi PKL) Prosedur III ( Pelaksanaan PKL) Prosedur IV (Pelaporan) (masing-masing dapat dilihat halaman berikut) Page 4 of 12

5 Gambar 1 : Bagan Alir Pembuatan Surat Permohonan di Lokasi PKL Kegiatan Jurusan/program studi membuat surat permohonan ke instansi /kecamatan/kelyrahan/d esa atau lainnya menjadi tujuan PKL yang ditanda tangani Ketua Jurusan dan mengetahui Dekan/WD I Sebelum ditandatangani Kajur,surat harus diparaf oleh Sekjur: untuk mengecek kesesuaian temapt PKL dengan bidang keahlian mahasiswa. Ketua Jurusan/Sekjur meemrerintahkan staf adm. Jurusan ke Fakultas untuk meminta tanda tangan Dekan/WD I Setelah ditandatangani Dekan/WD I, staf adm. Jurusan ke staf ad. Kasubag Umum & Perlengkapan untuk meminta nomor surat Stempel dibagian adm. (Kasubag Umum & Perlengkapan) Fakultas Jurusan/ Prodi Staf Unit Kasubag Umum Dekan/ WD I Lokasi PKL Waktu Dokumen Surat Permohonan difotocopi rangkap 3: arsip fakultas, arsip Jurusan, arsip mahasiswa Pengiriman surat ke lokasi tujuan PKL Selesai Page 5 of 12

6 Gambar 2 : Bagan Alir Menerima surat Balasan dari Lokasi PKL Kegiatan Menerima surat balasan PKL : ada yang dikirim melalui via pos ke jurusan/prodi dan yang dibawa langsung dari lokasi PKL ke Jurusan/Prodi, serta bentuk penyampaian lainnya. Surat difoto copy rangkap 2: 1 arsip jurusan/prodi dan 1 untuk mahasiswa. Surat yang asli dibawa serta saat menuju lokasi atau saat melapor ke lokasi/tempat PKL saat pertama kali dating Jika yang menjadi tujuan/lokasi PKL menerima atau menolak: *) Jika diterima, pelaksanaan PKL dilanjutkan. *) Jika ditolak, dapat mengganti tempat lokasi lain yang menjadi tempat pelaksanaan PKL dan melakukan prosedur dari awal (prosedur I, dst) atau pelaksanaan PKL dilakukan di Laboratorium Jurusan/Pogram Studi Jurusan/ Prodi/ Diploma 1 3 Selesai Unit Mahasiswa Lab Lokasi PKL 2 2 Lokasi PKL lain Waktu Dokumen Selesai Page 6 of 12

7 Gambar 3 : Bagan Alir Pelaksanaan PKL Kegiatan Selama pelaksanaan PKL, mahasiswa hendaknya menyiapkan laporan harian dan mengkonsultasikannya dengan pembimbing. Setelah PKL di laksanakan, mahasiswa kembali ke Jurusan/Program studipembuatan laporan, konsultasi dengan pembimbing dll. Mahasisw a 1 1 Unit Waktu Dokumen Dosen Jurusan/Prodi Pembimbing Gambar 4 : Bagan Alir Pelaporan PKL Kegiatan Menyerahkan Laporan PKL ke lokasi PKL Mahasiswa Unit Jurusan/Prodi/ Diploma Dosen Pembimbing Lokasi PKL 1 1 Waktu Dokumen Menyerahkan Laporan PKL ke jurusan untuk ditandatangani Ketua Jurusan/Ketua Prodi 2 2 Setelah ditandatangani Ketua Jurusan/Ketua Prodi mahasiswa menyerahkan laporan ke dosen pembimbing dan jurusan Page 7 of 12

8 Lampiran 01 : Form Permohonan Izin Lokasi PKL KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK Kampus Bumi Tridharma Anduonohu Telp.(0401) , Fax. (0401) fteknik_ UHO@yahoo.com Nomor : /20.. Lampiran : - Perihal : Permohonan Izin Lokasi PKL Kepada Yth. Bapak Camat/Kepala Desa/Lurah, dll. Di Tempat Dengan hormat, Sehubungan dengan pelaksanaan Kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) mahasiswa Jurusan Teknik Sipil FTeknik Universitas Halu Oleo, yang direncanakan pada : Hari/Tanggal Waktu Tempat : s/d., :.Wita Selesai :.. Untuk mendukung suksesnya kegiatan dimaksud, kami mengharapkan bantuan kerjasama dan partisipasi Bapak selaku Pemerintah setempat serta seluruh masyarakat di. Dengan demikian kami mengajukan permohonan izin lokasi/tempat pelaksanaan kegiatan dimaksud. Demikian surat permohonan dari kami, besar harapan kami mendapat sambutan dan perkenaan Bapak, Atas kerjasamanya diucapkan terima kasih. Kendari,..20. Ketua Jurusan/Program Studi Tembusan Yth : 1. Bapak Dekan FTeknik UHO 2. Pemerintah Kec/Desa/Kel, dll di.. 3. A r si p ( ) NIP. Page 8 of 12

9 Lampiran 02 : Form Surat Pencairan dana dan Permohonan Izin PKL KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK Kampus Bumi Tridharma Anduonohu Telp.(0401) , Fax. (0401) fteknik_ UHO@yahoo.com Nomor : /20.. Lampiran : - Perihal : Permohonan Izin Lokasi PKL Kepada Yth. Bapak / Ibu/Orang Tua/Wali Mahasiswa Di Tempat Dengan hormat, Sehubungan dengan pelaksanaan Kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) mahasiswa Jurusan Teknik Sipil yang akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal : s/d., Waktu :.Wita Selesai Tempat :.. Mengingat kegiatan PKL merupakan komponen mata kuliah dan persiapan penulisan tugas akhir (skripsi), maka kami mengharapkan dukungan, kerjasama dan partisipasi bapak/ibu/orang tua/wali, untuk suksesnya kegiatan dimaksud. Untuk itu kami mengajukan izin mengikuti kegiatan kepada mahasiswa yang bersangkutan. Demikian penyampaian ini, atas pengertian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. Ketua Jurusan/Program Studi ( ) NIP. potong SURAT PERSETUJUAN/IZIN ORANG TUA/ WALI MAHASISWA JURUSAN TEKNIK SIPIL Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Alamat : Tlp/Hp : Dengan ini menyatakan setuju/tidak setuju, memberikan izin kepada anak saya atas nama : Demikian pernyataan izin dari kami untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Kendari,.20. Orang Tua/Wali Mahasiswa ( ) Page 9 of 12

10 Lampiran 03 : Form Surat tugas melaksanakan Supervisi pada kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) Mahasiswa FTeknik UHO Tahun Akademik 20./20 KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK Kampus Bumi Tridharma Anduonohu Telp.(0401) , Fax. (0401) fteknik_ UHO@yahoo.com No. SURAT TUGAS /H29. 3/KU/20 Dekan Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo menugaskan kepada mereka yang namanya tercantum di bawah ini untuk melaksanakan Supervisi pada kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) Mahasiswa FTeknik UHO TahunAkademik 20./20.: No. Nama Jabatan Supervisi pada 1. - Prog.SI T. Sipil - Prog.SI Arsitektur - Prog.SI.T Elektro - Prog. SI.T Mesin - Jurusan IT 2. Jurusan Teknik Sipil 3. Jurusan Teknik Arsitek 4. Jurusan Teknik Elektro 5. Jurusan Teknik Mesin 6 Jurusan Teknik IT Demikian Surat Tugas ini untuk dilaksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab. Kendari,.20 Dekan, ( ) NIP. Page 10 of 12

11 Lampiran 04 : Form Surat Keterangan telah melaksanakan PKL LOGO KOP LOKASI PKL SURAT KETERANGAN TELAH MELAKSANAKAN PKL Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : NIP : Jabatan : Menerangkan bahwa Mahasiswa Jurusan/Program Studi pada tanggal..s/d..,..20. telah melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di.., yang dibimbing/didampingi oleh Dosen Pembimbing dengan namanama sebagai berikut : Dst Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya..., 20. Camat/Desa/Kel, dll.. Tembusan Yth: 1. Camat/Kel/Desa, dll. 2. Dekan FTeknik UHO 3. A r s i p (.) NIP... Page 11 of 12

12 Lampiran 05 : Form Kartu Pembimbing dan Peserta PKL Kartu PKL (Tanda Pengenal Dosen Pembimbing) KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI PENDIDIKAN TINGGI JURUSAN/PRODI.. FAKULTAS TEKNIK PEMBIMBING PRAKTEK KULIAH LAPANG 2. (.) NIP... Kartu PKL (Tanda Pengenal Dosen Pembimbing) KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI PENDIDIKAN TINGGI JURUSAN/PRODI.. FAKULTAS TEKNIK PESERTA PRAKTEK KULIAH LAPANG (.) STB... Page 12 of 12

13

DOKUMEN LEVEL Standar Operasional Prosedur (SOP)

DOKUMEN LEVEL Standar Operasional Prosedur (SOP) TUJUAN SOP ini bertujuan untuk memberikan penjelasan mengenai tata cara pengajuan cuti akademik bagi mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo. DEFINISI Cuti akademik adalah mahasiswa yang oleh sesuatu
