BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Dalam merancang sebuah sistem, analisis adalah hal yang harus dilakukan. Dengan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Dalam merancang sebuah sistem, analisis adalah hal yang harus dilakukan. Dengan"

Transkripsi

1 BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Analisis Sistem Dalam merancang sebuah sistem, analisis adalah hal yang harus dilakukan. Dengan melakukan analisis yang baik terhadap sistem yang akan dikerjakan, akan memudahkan kita dalam melakukan perancangan sistem, dan apabila dikemudian hari sistem kita ingin dilengkapi maka akan mudah dalam menyelesaikannya. 3.2 Perancangan Sistem Definisi menurut John Burch dan Gary Grudnitski yang telah terjemahkan oleh Jogiyanto (2005) dalam bukunya yang berjudul Analisis dan Desain Sistem Informasi menyebutkan bahwa: desain sistem dapat didefinisikan sebagai penggambaran, perencanaan, dan pembuatan sketsa atau pengaturan dari beberapa elemen yang terpisah dari satu kesatuanyang utuh dan berfungsi Tujuan dari perancangan sistem adalah untuk memenuhi kebutuhan user(pemakai) mengenai gambaran yang jelas tentang perancangan sistem yang akan dibuat serta diimplementasikan. Desain sistem secara umum mengidentifikasikan komponen-komponen sistem informasi yang akan didesain secara terinci. Desain terinci dimaksudkan untuk pemogram komputer dan ahli teknik lainnya yang akan mengimplementasikan sistem.

2 3.3 Perancangan Diagram Konteks Diagram konteks adalah diagram yang terdiri dari suatu proses dan menggambarkan proses dari data flow diagram. Diagram konteks merupakan level tertinggi dari DFD yang menggambarkan seluruh input ke sistem atau output dari sistem. (Ladjamudin. 2005) Diagram konteks yang dimiliki oleh sistem yang akan dirancang adalah sebagai berikut : Gambar 3.1 Diagram Konteks Keterangan : 1. Admin dapat melakukan pengolahan data terhadap data member, data topik, data komentar, serta kategori. 2. Member dapat memposting topik pembahasan, komentar, serta melakukan pengolahan data milik pribadi.

3 3.4 Flowchart Untuk membantu pemrogram dalam menuangkan ide-ide penyelesaian masalah yang diajukan ke dalam bentuk program, seorang pemrogram dapat memanfaatkan bantuan flowchart (diagram alir). Flowchart adalah sebuah diagram umum yang mempresentasikan sebuah algortima atau proses yang menggunakan beberapa bangun geometri untuk memperlihatkan langkah-langkah yang dilakukan program dalam menyelesaikan masalah. (Opim Salim Sitompul, 2013) Berikut flowchart dari forum diskusi yang saya buat : Start Home Sign up Login Isi Informasi Cek Login n Submit y Home Create Topic Comment End Gambar 3.2 Flowchart Forum Diskusi

4 Keterangan : 1. Pada saat memulai halaman pertama yang akan ditampilkan adalah halaman home yang memilik dua pilihan, yaitu signup jika belum terdaftar pada forum diskusi, dan login jika sudah terdaftar. 2. Pada pilihan signup, pendaftar tentu akan memasukan informasi yang disediakan oleh sistem, dan jika sudah selesai, maka pendaftar bisa mensubmit. Proses pun berlanjut ketahap login. 3. Pada tahap login, user akan diminta memasukkan username dan password dan kemudian akan diperiksa oleh sistem. 4. Jika username dan password cocok, maka user bisa menggunakan fasilitas create topic yaitu membuat topik pembahasan baru. Atau comment yaitu memberikan komentar pada pembahasan yang telah ada. 3.5 Perancangan Basis Data Perancangan basis data adalah proses untuk menentukan isi dan pengaturan data yang dibutuhkan untuk mendukung berbagai rancangan sistem. Basis data atau database itu sendiri merupakan komponen dasar dari sebuah sistem informasi yang berfungsi sebagai penyedia informasi yang dibutuhkan pengguna secara khusus dan aplikasi-aplikasinya. Karena database merupakan kumpulan dari beberapa file, dalam hal ini file-file tersebut dikelompokkan secara terstruktur dalam beberapa tabel sesuai dengan informasi yang terkandung didalamnya. Pada forum diskusi ini, penulis membuat suatu database dengan nama tugasa yang didalamnya terdapat beberapa tabel untuk menyimpan data yang diperlukan. Berikut uraian tabel-tabel yang terdapat pada database tugasa :

5 1. Tabel user Tabel user pada database tugasa merupakan tabel yang berisikan informasi pengguna forum diskusi. Sebelumnya, pengguna harus mendaftar terlebih dahulu untuk dapat mengakses forum diskusi ini. Informasi yang diisikan pada saat mendaftar inilah yang akan tersimpan pada tabel user. Tabel 3.1User Name Type Size User_id Int 30 Username Varchar 30 Password Text - Name Varchar Gender Varchar 10 Tgllahir Date - Photo Text - 2. Tabel kategori Tabel cat merupakan tabel yang berisikan id_cat atau id kategori, dan name atau nama kategori. Kategori ini sendiri berfungsi sebagai pemisah antara topik pembahasan yang ada di dalam forum diskusi.

6 Tabel 3.2 Kategori Name Type Size Id_cat Int 30 Name Text - 3. Tabel topic Tabel topic berisikan tentang data topik yang ada didalam forum diskusi. Seperti judul topic, apa isi topik tersebut, tanggal topik tersebut diterbitkan, siapa yang menerbitkan topik tersebut, dll. Tabel 3.3Topic Name Type Size Id_topic Int 11 Id_cat Int 11 Title Text - Date Datetime - Id_user Int - Description Text - View Int 11

7 4. Tabel komen Tabel comment berisikan data-data komentar yang ada didalam forum diskusi. Comment tersebut ditulis oleh user pada satu topik bahasan. Bisa berupa pertanyaan atau usul. Tabel comment berisikan id_comment, id_topic yang diambil dari table topic, tanggal dikirimnya komen tersebut, user_id yang diambil dari user untuk mnampilkan siapa user yang memberikan komentar, dan description yang berupa isi dari komentar tersebut. Tabel 3.4Comment Name Type Size Id_comment Int 11 Id_topic Int 11 Date Date - User_id Int 11 Description Text -

8 BAB 4 IMPLEMENTASI SISTEM 4.1 Implementasi Sistem Implementasi adalah tahap penerapan dan sekaligus pengujian bagi sistem berdasarkan hasil analisa dan perancangan yang telah dilakukan pada tahap sebelumnya. Implementasi bertujuan untuk mengkonfirmasi modul-modul perancangan, sehingga pengguna dapat memberikan masukan kepada pembangun sistem. Tahap implementasi sistem terdiri dari langkah-langkah sebagai berikut : 1. Menerapkan rencana implementasi. 2. Melakukan kegiatan implementasi. 3. Tindak lanjut implementasi. 4.2 Penerapan Implementasi Sistem Untuk menjalankan sistem, perlu diperhatikan kebutuhan apa saja yang akan mendukung dalam proses program dan data. Perangkat komputer yang dibutuhkan yaitu : 1. Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware) Hardware merupakan komponen fisik dalam rangkaian komputer, sedangkan spesifikasi hardware yang dibutuhkan adalah sebagai berikut : a. Personal Computer (PC). b. Keyboard. c. Mouse d. Printer, untuk mencetak hasil. 2. Kebutuhan Perangkat Lunak (Software)

9 Software merupakan instruksi program yang dapat digunakan dalam komputer. Software yang diperlukan untuk menjalankan aplikasi ini adalah sebagai berikut: a. Windows 7 b. XAMPP Version 3.2 c. Sublime Text 3 3. Brainware Merupakan faktor manusia yang menangani fasilitas komputer, yang dibutuhkan adalah : a. Sistem analisa, orang yang membangun fasilitas rancangan sistem. b. Programmer, orang yang mengerti bahasa pemrograman dalam membuat dan membangun program. c. Operator, orang yang menangani langsung dalam pengolahan data mulai dari mempersiapkan data sampai dengan pengertian data ke dalam komputer. 4.3 Tampilan Website Berikut adalah tampilan website Forum Diskusi Tampilan untuk user User merupakan pemakai atau pengguna atau member dari forum diskusi ini. Sebelumnya, seseorang dikatan sebagai seorang user jika sudah mendaftar terlebih dahulu. Setelah mendatar, user dapat memberikan komentar, membuat topik pembahasan, serta mengedit profile yang sudah ada. Jika belum mendaftar, user hanya dapat membaca topik pembahasan yang ada didalam forum diskusi ini, 1. Tampilan Awal

10 Tampilan home merupakan tampilan awal dari forum diskusi ini yang hanya terdapat pilihan untuk sign up dan login. Kita hanya bisa melihat isi thread jika kita belum mendaftar atau belum masuk sebagai user dari forum diskusi. Gambar 4.1 Home 2. Tampilan Login Login berfungsi agar user yang sudah mendaftar sebelumnya dapat masuk dan membuat topik baru serta memberikan komentar. Tampilan login menyediakan username dan password sebagai kata kunci agar user dapat memasuki forum diskusi ini. Gambar 4.2 Login

11 3. Tampilan Sign up Tampilan sign up berfungsi sebagai form pendaftaran untuk pengguna baru yang ingin mendaftar sebagai user di forum ini. Gambar 4.3 Tampilan Sign up 4. Tampilan profil Tampilan profil menunjukkan profil pengguna yang sudah mendaftar di dalam forum diskusi ini dan juga memperlihatkan topik diskusi yang pernah di terbitkan oleh user. Gambar 4.4 Tampilan Profile

12 5. Tampilan Edit Profil Tampilan edit profil dibuat agar user dapat memperbarui profil yang sudah ada. Gambar 4.5 Edit Profil 6. Tampilan Awal Setelah Login Setelah melakukan login, tampilan yang muncul ada tampilan awal. Bedanya, pilihannya hanya ada 1, yaitu create topic. Gambar 4.6 Tampilan awal setelah login

13 7. Tampilan Create Topic Tampilan create topic adalah tampilan untuk user dapat memasukkan topic baru kedalam forum diskusi. Gambar 4.7 Create Topic 8. Tampilan Thread Tampilan thread tebagi 2, yaitu trending dan new. Trending merupakan topik yang paling banyak dikomen oleh sesama user. Dan new merupakan topik yang baru diinput oleh user. Tampilan trending dan new ini hanya menampilkan judul dari topik yang sudah dibuat. Gambar 4.8 Tampilan ThreadTrending dan New

14 9. Tampilan Thread Penuh Tampilan thread penuh ini adalah tampilan yang menampilkan topik pembahasan secara penuh. Tampilan thread penuh akan muncul ketika kita mengklik judul topik di trending dan new. Gambar 4.9 Tampilan thread penuh 10. Tampilan Add Comment Tampilan add comment berfungsi untuk memberikan komentar pada topik pembahasan yang ada. Add comment hanya berfungsi jika user sudah terdaaftar dan sudah login ke forum diskusi. Gambar 4.10 Add Comment Gambar 4.11 Tampilan Setelah Add Comment

15 11. Tampilan logout Fungsi logout adalah untuk keluar dari forum diskusi dan setelah logout, maka akan kembali ketampilan awal. Gambar 4.12 Logout Gambar 4.13 Tampilan Setelah Logout Tampilan untuk admin Admin merupakan seseorang yang diberikan kewenangan penuh untuk mengelola forum diskusi ini. Admin dari forum diskusi pembelajaran bahasa Inggris dapat melakukan hal-hal sebagai berikut : 1. Melihat topik pembahasan yang ada didalam forum. 2. Memberikan komentar pada topik pambahasan yang ada.

16 3. Menambah,mengedit, dan menghapus kategori yang ada didalam forum. 4. Melihat data user yang sudah terdaftar dan menghapus user. Tampilan admin dan user tidak jauh berbeda, yang membedakan hanya menu yang ada didalam forum diskusi ini. Berikut tampilannya. 1. Tampilan Login Untuk dapat memasuki forum diskusi, seorang admin harus login terlebih dahulu. Tampilan login pada admin tidak berbeda dari tampilan user. Hanya username dan passwordnya sudah diatur terlebih dahulu. Gambar 4.14 Tampilan Login Admin 2. Halaman Utama Admin Yang membedakan halaman utama dari user dan admin adalah adanya menu admin pada halaman utama admin. Menu admin sendiri ada 2, yaitu master kategori dan master user.

17 Gambar 4.15 Halaman Utama Admin 3. Master Kategori Dalam menu master kategori, admin dapat melakukan 3 aksi. Menambah kategori, menghapus kategori yang ada, dan mengedit kategori. Gambar 4.16 Master Kategori 4. Master User Dalam menu master user admin dapat melihat profile dari user dna menghapus user tersebut dari forum diskusi.

18 Gambar 4.17 Master User

19 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Dalam penulisan Tugas Akhir ini, telah diuraikan bagaimana proses perancangan sistem dalam pembangunan forum diskusi pembelajaran bahasa Inggris ini. Maka penulis dapat menyimpulkan : 1. Forum merupakan sebuah sarana komunikasi (diskusi online), dimana didalam forum tersebut terbagi menjadi sebuah kategori yang berisikan sebuah topik yang diposting oleh seorang member dari forum tersebut dan member lain akan memberikan tanggapan dari topik yang sudah diposting. Hal ini akan mempermudah kita untuk berkomunikasi, meminta pendapat, atau hanya sekedar berbagi informasi. 2. Website forum diskusi ini dirancang untuk masyarakat umum sebagai tempat berdiskusi mengenai bahasa Inggris. 3. Website ini diharapkan dapat membantu masyarakat umum yang kurang memahami tentang bahasa Inggris atau hanya sekedar ingin berdiskusi saja didalam. 4. Forum diskusi ini mempunyai konsep balas dan mengirim pertanyaan sehingga menciptakan suasana yang interaktif. 5. Website ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemgrograman PHP, HTML, dan CSS serta dengan menggunakan database MySQL dan Apache sebagai web server. 5.2 Saran Dengan selesainya perancangan Forum Diskusi berbasis web ini, penulis mengharapkan agar forum diskusi yang dibuat mencapai tujuan yang diharapkan. Dan diharapkan juga agar penelitian ini dapat dikembangkan lagi menjadi lebih baik.

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. Untuk membangun suatu sistem yang berupa Sistem Informasi Peminjaman

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. Untuk membangun suatu sistem yang berupa Sistem Informasi Peminjaman BAB 3 PERANCANGAN SISTEM 3.1 Analisis Sistem Untuk membangun suatu sistem yang berupa Sistem Informasi Peminjaman Online Buku yang berbasis Web, terlebih dahulu penulis merencanakan bagaimana alur kerja
