Emisi Dari Alih Guna Lahan. Apa itu emisi alih guna lahan dan bagaimana cara menghitungnya?

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Emisi Dari Alih Guna Lahan. Apa itu emisi alih guna lahan dan bagaimana cara menghitungnya?"

Transkripsi

1 Emisi Dari Alih Guna Lahan Apa itu emisi alih guna lahan dan bagaimana cara menghitungnya? 1

2 Sejarah dan latar belakang ISPO membentuk sebuah kelompok kerja yang bertujuan untuk membuat sebuah kalkulator gas rumah kaca yang akan digunakan oleh ISPO. Anggota kelompok kerja tersebut datang dari berbagai kalangan berkepentingan di industri kelapa sawit: badan pemerintahan, industri, auditor dll. Kelompok kerja tersebut telah bertemu empat kali di Jakarta: 2 July July August September

3 Sejarah dan latar belakang Dalam hal alih guna lahan, kelompok kerja telah membahas beberapa metodologi berbeda dan memutuskan untuk menggunakan metodologi dari Uni Eropa. Dalam presentasi ini, kami akan membahas tentang definisi alih guna lahan menurut Uni Eropa dan metodologi perhitungannya. Kami berharap presentasi ini bisa di diskusikan dan kami mohon masukan-masukan dari para peserta. 3

4 Apa itu Emisi Alih Guna Lahan? Emisi alih guna lahan adalah emisi atau sequestrasi karbon dioksida yang disebabkan oleh perubahan penggunaan lahan dari satu guna lahan ke guna lahan yang lain. Ada tujuh tipe guna lahan: Lahan Pertanian, Lahan Hutan, Lahan Rumput, Lahan Basah, Lahan Pemukiman, Lahan Lainnya, dan Lahan Tanaman Jangka Panjang. 4

5 Emisi Alih Guna Lahan menurut EU RED Sesuai dengan EU Directive 2009/28/EC, alih guna lahan yang terjadi setelah 1 January 2008 harus di hitung. Emisi dari alih guna lahan akan dihitung dari perbedaan antara karbon stok guna lahan referensi dengan karbon stok guna lahan setelah konversi. Guna lahan referensi adalah guna lahan pada Januari 2008 atau 20 tahun sebelum lahan tersebut berproduksi; yang mana yang paling akhir. Emisi alih guna lahan ini akan di bagi 20 tahun. e l = (CS R CS A ) 3,664 1/20 1/P 5

6 Emisi Alih Guna Lahan menurut EU RED CS R dan CS A mencakup karbon didalam tanah maupun karbon di dalam tanaman. Karbon didalam tanah maupun didalam tanaman dapat dihitung secara langsung maupun dengan menggunakan default value. Metodology perhitungan maupun default value dapat di temukan di dokumen Commission Decision 2010/335/EU 6

7 Stok Karbon Stok karbon = stok karbon dalam tanah (SOC) + karbon di dalam tanaman (C veg ). Karbon dalam tanah adalah karbon yang terdapat di dalam lapisan 30 cm pertama dari tanah. Guna lahan, praktek manajemen maupun praktek pemupukan mempengaruhi stok karbon tanah. SOC = SOC ST F LU F MG F I 7

8 Stok Karbon Tanah 8

9 Daerah Iklim Dunia 9

10 Jenis Tanah Dunia 10

11 11

12 Guna Lahan, Manajemen dan Pemupukan 12

13 Guna Lahan, Manajemen dan Pemupukan 13

14 Stok karbon tanaman Stok karbon tanaman adalah karbon yang tersimpan di dalam tanaman. Ini termasuk bagian tanaman hidup yang berada di atas tanah (batang, daun dll), bagian tanaman hidup yang berada di bawah tanah (akar dll) dan bahan-bahan tanaman mati (kayu mati, tumpukan pelepah dll). Kita bisa menghitung secara langsung dengan menggunakan metoda dari Uni Eropa atau bisa menggunakan default value dari EU

15 Stok karbon tanaman 15

16 16

17 17

18 Contoh Guna lahan sebelum penanaman kelapa sawit: Semak belukar = 5,000 ha Hutan (kanopi 10%-30%) = 2,000 ha Karet = 3,000 ha Lahan pertanian = 2,000 ha Guna lahan setelah penanaman kelapa sawit: Kelapa sawit = 12,000 ha 18

19 Contoh Continent Climate region Soil type Asia (Insular) Tropical Wet Low Activity Clay Soil e l = (CS R CS A ) 3,664 1/20 x 1/P 19

20 Contoh Emisi alih guna lahan (semak belukar ke kelapa sawit) Guna lahan referensi Guna lahan sekarang semak belukar kelapa sawit Stok karbon referensi (CSr) Stok karbon tanah 60 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Stok karbon sekarang (CSa) Stok karbon tanah 73.2 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Emisi alih guna lahan per hektar tco2/ha 20

21 Contoh Emisi alih guna lahan (hutan 10% to 30% ke kelapa sawit) Guna lahan referensi hutan (10% to 30%) Guna lahan sekarang kelapa sawit Stok karbon referensi (CSr) Stok karbon tanah 60 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Stok karbon sekarang (CSa) Stok karbon tanah 73.2 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Emisi alih guna lahan per hektar tco2/ha 21

22 Contoh Emisi alih guna lahan (karet) Guna lahan referensi Current land use karet kelapa sawit Stok karbon referensi (CSr) Stok karbon tanah 73.2 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Stok karbon sekarang (CSa) Stok karbon tanah 73.2 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Emisi alih guna lahan per hektar tco2/ha 0 tco2/ha 22

23 Contoh Emisi alih guna lahan (tanah pertanian) Guna lahan referensi Guna lahan sekarang tanah pertanian kelapa sawit Stok karbon referensi (CSr) Stok karbon tanah SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Stok karbon sekarang (CSa) Stok karbon tanah 73.2 SOCst Flu Fmg Fi Cveg Stok karbon tanaman Emisi alih guna lahan per hektar tco2/ha 23

24 Contoh Emisi AGL per ha dari semak belukar ke kelapa sawit Emisi AGL per ha dari semak hutan 10-30% ke kelapa sawit Emisi AGL per ha dari karet ke kelapa sawit Emisi AGL per ha dari tanah pertanian ke kelapa sawit Hektaran dari semak belukar ke kelapa sawit Hektaran dari semak hutan 10-30% ke kelapa sawit Hektaran dari karet ke kelapa sawit Hektaran dari tanah pertanian ke kelapa sawit Emisi AGL dari semak belukar ke kelapa sawit Emisi AGL dari semak hutan 10-30% ke kelapa sawit Emisi AGL dari karet ke kelapa sawit Emisi AGL dari tanah pertanian ke kelapa sawit Total emisi AGL Total emisi AGL per ha tco2/ha tco2/ha 0 tco2/ha tco2/ha 5,000 Ha 2,000 Ha 3,000 Ha 2,000 Ha -24,900 tco2-10,340 tco2 0 tco2-39,100 tco2-74,340 tco tco2/ha 24

25 Referensi EU Directive 2009/28/EC ( EU Commission Decision 2010/335/EU ( 25

LAPORAN PENELITIAN HUTAN BER-STOK KARBON TINGGI

LAPORAN PENELITIAN HUTAN BER-STOK KARBON TINGGI Laporan ini berisi Kata Pengantar dan Ringkasan Eksekutif. Terjemahan lengkap laporan dalam Bahasa Indonesia akan diterbitkan pada waktunya. LAPORAN PENELITIAN HUTAN BER-STOK KARBON TINGGI Pendefinisian
