V. GAMBARAN UMUM. 5.1 Kondisi Geografis Kabupaten Bekasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "V. GAMBARAN UMUM. 5.1 Kondisi Geografis Kabupaten Bekasi"

Transkripsi

1 V. GAMBARAN UMUM 5.1 Kondisi Geografis Kabupaten Bekasi Secara geografis letak Kabupaten Bekasi berada pada posisi Lintang Selatan dan Bujur Timur.Wilayah Kabupaten Bekasi terbagi atas 23 Kecamatan dan 86 Pedesaan serta berbatasan dengan berbagai daerah, yaitu : Sebelah utara berbatasan dengan Laut Jawa. Sebelah barat berbatasan dengan Kota Jakarta Utara dan Kota Bekasi. Sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Karawang. Sebelah selatan berbatasan dengan Kabupaten Bogor. Topografinya terbagi atas dua bagian, yaitu dataran rendah yang meliputi sebagian wiayah bagian utara dan dataran bergelombang di wilayah bagian selatan. Ketinggian lokasi antara meter dan suhu udara yang terjadi di Kabupaten Bekasi berkisar antara C. Penelitian ini dilakukan di wilayah Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi. Luas wilayah Kecamatan Tarumajaya berkisar ha. Kecamatan Tarumajaya terdiri dari tujuh desa, yaitu : Desa Pahlawan Setia, Pantai Makmur, Pusaka Rakyat, Setia Mulya, Samudra Jaya, Segara Jaya, dan Segara Makmur. Ketinggian tanah dari permukaan laut di Kecamatan Tarumajaya mencapai lima meter di atas permukaan laut dengan topografi dataran rendah atau pantai. Suhu udara rata-rata yang terjadi diantaranya adalah C. Kecamatan Tarumajaya berbatasan dengan beberapa daerah, diantaranya : Sebelah utara berbatasan dengan Laut Jawa. Sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi. Sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Medan Satria Kota Bekasi. Sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Cilincing Kodya Jakarta Utara. Peta Kabupaten Bekasi dapat dilihat pada Lampiran 2. 39

2 5.2 Keadaan Penduduk Kabupaten Bekasi Pada tahun 2010, jumlah penduduk Kabupaten Bekasi mencapai jiwa, yang terdiri dari laki-laki dan perempuan. Dari tahun 2008 hingga 2010, Kabupaten Bekasi terus mengalami pertambahan jumlah penduduk, dari jiwa pada tahun 2008, jiwa pada tahun 2009, dan pada tahun 2010 jumlah penduduk Kabupaten Bekasi mencapai jiwa. Perkembangan sektor industri yang pesat merupakan pemicu terjadinya pertambahan penduduk di Kabupaten Bekasi dari tahun ke tahun. Banyak tenaga kerja industri yang datang dari luar Kabupaten Bekasi. Tabel 7. Jumlah Penduduk Kabupaten Bekasi Tahun Jumlah Pria (jiwa) Jumlah Wanita (jiwa) Total (jiwa) Pertumbuhan Penduduk (%) Kepadatan Penduduk (jiwa/km²) Sumber : Jawa Barat dalam Angka, 2010 Keberadaan penduduk menurut kecamatan tidak menyebar secara merata. Penduduk paling banyak berdomisili di Kecamatan Tambun Selatan yaitu jiwa, diikuti oleh Cikarang Utara sebanyak jiwa dan Cikarang Barat sebanyak jiwa. Hal tersebut juga selaras dengan kepadatan penduduknya yang ditunjukkan oleh Tabel 8, dimana Kecamatan Tambun Selatan dan Cikarang Utara memiliki kepadatan penduduk yang sangat tinggi dan Cikarang Barat dan Cibitung memiliki kepadatan penduduk yang tinggi. Hal tersebut dipicu oleh berkembangnya sektor industri, dari mulai industri berskala besar hingga mikro pada kecamatan-kecamatan tersebut. 40

3 Tabel 8. Jumlah Penduduk Berdasarkan Kecamatan di Kabupaten Bekasi Kecamatan Jumlah Penduduk (Jiwa)/Tahun Setu Serang Baru Cikarang Pusat Cikarang Selatan Cibarusah Bojongmangu Cikarang Timur Kedungwaringin Cikarang Utara Karangbahagia Cibitung Cikarang Barat Tambun Selatan Tambun Utara Babelan Tarumajaya Tambelang Sukawangi Sukatani Sukakarya Pebayuran Cabangbungin Muaragembong Kabupaten Bekasi Sumber: BPS Kabupaten Bekasi, 2009 Berdasarkan Data Monografi Kecamatan Tarumajaya Kabupaten Bekasi Semester 1 Tahun 2010, tercatat jumlah penduduk laki-laki sebanyak jiwa dan jumlah penduduk perempuan sebanyak jiwa sehingga total penduduk di Kecamatan Tarumajaya Kabupaten Bekasi mencapai jiwa. 5.3 Potensi Sumberdaya Perikanan Kabupaten Bekasi Berdasarkan data Statistik Perikanan Tangkap Indonesia(2009),potensi Perikanan Tangkap di Jawa Barat terdapat di Perairan Pantai Selatan Jawa dan Perairan Pantai Utara Jawa. Produksi Perikanan Tangkapnya pada Tahun 2009 mencapai ton. Produksi rajungan di Perairan pantai Selatan Jawa mencapai lima ton dan pada Perairan Pantai Utara Jawa mencapai

4 Ton(Departemen Kelautan Dan Perikanan Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap, Jakarta, 2009). 5.4 Karakteristik Nelayan Kabupaten Bekasi Selain di sektor industri, penduduk Kabupaten Bekasi banyak juga bekerja di sektor perkebunan, pertanian,dan perikanan/nelayan. Jumlah penduduk yang bekerja sebagai nelayan mencapai jiwa dengan berbagai katagori nelayan dan jenis alat tangkap yang digunakan. Kegiatan melaut yang dilakukan nelayan tersebut biasanya dimulai saat pagi hari hingga sore hari. Data jumlah nelayan perikanan tangkap di Jawa Barat dapat dilihat pada Tabel 9. Tabel 9. Jumlah Nelayan Perikanan Tangkap di Jawa Barat Nama Kabupaten/Kota Jumlah Nelayan Penuh Kategori Nelayan Nelayan Sambilan Utama Nelayan SambilanTambahan Kab. Sukabumi Kab. Cianjur Kab. Garut Kab.Tasikmalaya Kab. Ciamis Kab. Cirebon Kab. Indramayu Kab. Subang Kab. Karawang Kab. Bekasi Kota Cirebon Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Jawa Barat, 2009 Kegiatan penangkapan ikan di Kabupaten Bekasi terkonsentrasi di tiga kecamatan, diantaranya Kecamatan Tarumajaya, Kecamatan Babelan, dan Kecamatan Muaragembong. Hal ini dikarenakan tiga kecamatan tersebut berdekatan dengan pantai yang berbatasan dengan Laut Jawa. Ketiga kecamatan ini terdapat 727 orang yang memiliki perahu dengan berbagai jenis. Berdasarkan 42

5 Data Rekap Perahu/ Kapal Motor Tahun 2010 yang diperoleh dari Dinas Peternakan Perikanan dan Kelautan dapat diestimasi jumlah nelayan sebagai berikut. Tabel 10. Jumlah Perahu per Kecamatan di Kabupaten Bekasi Jumlah Perahu/ Kapal Motor No. Kecamatan Tanpa Motor Kapal Jumlah Motor Tempel Motor 1. Tarumajaya Babelan Muaragembong Jumlah Sumber : Dinas Peternakan Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bekasi, 2010 Berdasarkan tabel di atas, perahu yang menggunakan motor tempel sangat mendominasi jumlahnya sebagai alat penangkap utama perikanan laut. Nelayan tersebut menangkap semua jenis ikan di laut untuk dijual kembali. Selain dijual, hasil tangkapan nelayan juga untuk dikonsumsi sendiri. 5.5 Alat Tangkap dan Waktu Penangkapan Rajungan Kegiatan melaut yang dilakukan oleh nelayan Kabupaten Bekasi hanya terfokus di tiga kecamatan yang berdekatan dengan pantai Laut Jawa. Ketiga kecamatan tersebut adalah Kecamatan Tarumajaya, Babelan, Dan Muara Gembong. Warga yang tinggal di ketiga kecamatan tersebut mayoritas bermata pencaharian sebagai nelayan, penjual ikan, dan pengolah hasil laut. Nelayan menangkap semua jenis perikanan laut dengan menggunakan beberapa jenis alat tangkap. Dalam setiap perahu nelayan biasanya menggunakan lebih dari satu alat tangkap yaitu alat tangkap utama dan lainnya.alat tangkap yang digunakan oleh nelayan Kabupaten Bekasi adalah arad, bubu, garok, jala, jaring, pancing, sero, dan waring. Walaupun masih terdapat alat tangkap yang tidak lestari untuk digunakan, nelayan tetap menggunakan alat tangkap tersebut guna mendapatkan hasil tangkapan yang lebih banyak. Jenis dan jumlah alat tangkap yang digunakan oleh nelayan Kabupaten Bekasi dapat dilihat pada Tabel

6 Tabel 11. Jumlah Alat Tangkap Nelayan Kabupaten Bekasi Jumlah Alat Tangkap Perikanan (unit) Kecamatan Arad Bubu Garok Jala Jaring Pancing Sero Waring Tarumajaya Babelan Muara Gembong Sumber : Dinas Peternakan Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bekasi, 2010 Waktu melaut yang sering dilakukan oleh nelayan Kabupaten Bekasi adalah pagi hari hingga sore hari. Hal tersebut dikarenakan angin yang berhembus pada pagi hari tidak sekuat pada angin malam hari. Selain itu, nelayan yang menangkap rajungan memilih waktu melaut pada pagi hari karena kualitas daging rajungan yang ditangkap pada pagi atau siang hari berbeda dengan rajungan hasil tangkapan malam hari. Daging rajungan yang berasal dari rajungan hasil tangkapan pagi hari memiliki aroma khas rajungan yang lebih kuat. Sedangkan daging rajungan yang berasal dari rajungan hasil tangkapan pada malam hari memiliki aroma yang lemah dan cenderung tawar. Kualitas yang lebih baik pada daging rajungan yang ditangkap pagi hari membuat mini plant lebih menyukai rajungan tersebut sehingga mini plant memberikan saran pada nelayan agar menangkap rajungan pada pagi hari. 44

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN 5.1 Gambaran Umum Kabupaten Bekasi Secara administratif Kabupaten Bekasi termasuk salah satu Kabupaten di Propinsi Jawa Barat yang berbatasan langsung dengan DKI Jakarta.
