KONTRAK KULIAH MATA KULIAH KURIKULUM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KONTRAK KULIAH MATA KULIAH KURIKULUM"

Transkripsi

1 KONTRAK KULIAH MATA KULIAH KURIKULUM dan BUKU TEKS SEMESTER GENAP KELAS A Dosen Pengampu: Drs. La Ane, M.Si PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIMED TAHUN 2017

2 KONTRAK PERKULIAHAN Nama Mata Kuliah : Telaah Kurikulum Kode Mata Kuliah : Program Studi : Pendidikan Akuntansi Semester / T.A : IV (Genap) / Kelas : Hari Pertemuan/Jam : Senin/ Tempat/Ruang : Pendidikan Karakter : Disiplin, Santun dalam bertindak dan berkomunikasi, Dapat dipercaya (bertindak benar dan jujur), Saling menghargai, Tanggung jawab secara individu, Tanggung jawab social, Adil, Peduli terhadap sesama dan lingkungan Nama Dosen : Drs. La Ane, M.Si Alamat : Jl. Pendidikan Gg. Bersama No 7 Bandar Setia Telp/Fax/HP : Tujuan / Manfaat Mata Kuliah Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memiliki pemahaman tentang kurikulum mata pelajaran ekonomi/akunatnsi di SLTP/SLTA, dan memiliki kemampuan untuk mengembangkannya. 2. Deskripsi Perkuliahan Mata kuliah ini meliputi teori dan praktek menelaah kurikulum yang bertujuan memberikan kompetensi kepada mahasiswa untuk memiliki pengetahuan tentang konsep dasar, pendekatan dan model pengembangan kurikulum, landasan pengembangan kurikulum, Pengembangan tujuan dan isi kurikulum, Menjelaskan perkembangan kurikulum di Indonesia, hakikat Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, pengembangan kurikulum 2013, evaluasi kurikulum, Guru dan pengembangan kurikulum, Menyusun rancangan pembelajaran yang mempertimbangkan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran untuk mencapai tujuan yang utuh pendidikan (Silabus) dan Mengembangkan Rencana Pembelajaran Ekonomi (RPP). 3. Capaian Pembelajaran Kemampuan dalam memahami kurikulum dan memiliki kemampuan untuk mengembangkannya

3 4. Analisis Instruksional dan Materi Kajian/Peta Keilmuan Bidang Studi 1. Menjelaskan konsep dasar kurikulum. 2. Menjelaskan pendekatan dan model pengembangan kurikulum. 3. Menjelaskan landasan pengembangan kurikulum. 4. Menjelaskan pengembangan tujuan dan isi kurikulum. 5. Menjelaskan perkembangan kurikulum di Indonesia. 6. Menjelaskan hakikat Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. 7. Menjelaskan pengembangan kurikulum Menjeaskan evaluasi kurikulum, 9. Guru dan pengembangan kurikulum, 10. Menyusun rancangan pembelajaran yang mempertimbangkan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran untuk mencapai tujuan yang utuh pendidikan (Silabus) 11. Mengembangkan Rencana Pembelajaran Ekonomi (RPP). 5. Strategi Makro Perkuliahan Pembelajaran dilakukan dengan strategi Student Centered Learning(SCL), dengan pendekatan pembelajaran Ekspositori dan Inkuiri. Metode : ceramah, tanya jawab, pemecahan masalah, dan diskusi. 6. Materi Bahan Bacaan Perkuliahan / Sumber Belajar Sanjaya,Wina Kurikulum dan Pembelajaran.Jakarta:Kencana Prenada Media Group. Sukmadinata, Nana S Pengembangan Kurikulum.Bandung:PT Remaja Rosdakarya Widyastono, Herry Pengembangan Kurikulum di Era Otonomi Daerah. Jakarta: Bumi Aksara Yulaelawati,Ella.2004.Kurikulum dan Pembelajaran Filosofi Teori dan Aplikasi.Bandung:Pakar Raya TIM Dosen Kompilasi Bahan Ajar Mata Kulaih Telaah Kurikulum 7. Tugas Tugas / Tagihan Perkuliahan Terdapat beberapa tugas yang akan dikerjakan oleh mahasiswa, antara lain : 1. Tugas Individual. Setiap mahasiswa membuat Laporan Ide Kreatif (makalah) tentang kurikulum dan buku teks Ekonomi/Akuntansi SMA. Tugas tersebut dikumpulkan pada mingg ke 15 perkuliahan 2. Tugas Kelompok

4 Peserta kuliah akan dibagi ke dalam beberapa kelompok, dimana setiap kelompok akan membuat makalah sesuai dengan topik yang ditentukan. Makalah tersebut dipresentasikan dikelas. 3. Sistematika Makalah Cover /Halaman Judul Kata Pengantar Daftar Isi Bab I Pendahuluan (Latar Belakang, Permasalahan, Tujuan Penulisan) Bab II. Pembahasan Bab III. Kesimpulan dan saran Daftar Pustaka 8. Kriteria Penilaian Kriteria penilaian yang digunakan dalam mata kuliah ini adalah : Nilai Akhir mata kuliah ini dapat dirumuskan sebagai berikut : NF1 NF2 NF3 NF4 NA 4 NF = Nilai Formatif Komponen Nilai Formatif = 60% Ujian Tulis + 30% Nilai rata-rata tugas + 10% Partisipasi Kelas

5 1. Rubrik Penilaian Makalah Nama : NIM : Kelas : Judul Makalah : Laporan Aspek A. ISI 1. Pendahuluan Sistimatis. Latar belakang, masalah dan tujuan penulisan sesuai. 2. Pembahasan Materi Lengkap, sesuai dan menyeluruh 3. Simpulan Menjawab permasalahan dan tujuan, singkat dan padat 4. Daftar Pustaka B. UMUM 1. Sistematika Laporan 2. Isi Laporan Pembahasan 3. Ketepatan Waktu Pengumpulan Laporan Makalah Kriteria Skor Penyusunan alfabetis (sistem Harvard), referensi 10 tahun terakhir, disertakan 3 jurnal Sistematik dan lengkap mendetail, bahasa komunikatif Sesuai dengan waktu yang ditentukan Tidak sistimatis. Latar belakang, masalah dan tujuan penulisan sesuai. Lengkap, tidak sesuai, tidak menyeluruh Menjawab permasalahan dan tujuan tidak singkat dan padat Penyusunan alfabetis (sistem Harvard), referensi lebih dari 10 tahun terakhir, disertakan 2 jurnal Lengkap, tidak sistematik Pembahasan mendetail, bahasa tidak komunikatif Terlambat 1 hari dari waktu yang ditentukan Nilai : - Komponen A = - Komponen B = Nilai makalah = 60% Komponen A + 40 % komponen B Sistimatis. Latar belakang, masalah dan tujuan penulisan tidak sesuai. Tidak lengkap, tidak sesuai, menyeluruh Tidak menjawab, permasalahan dan tujuan, singkat dan padat Penyusunan tidak alfabetis (sistem Harvard), referensi 10 tahun terakhir, disertakan 1 jurnal Tidak sistimatis. Latar belakang, masalah, dan tujuan penulisan tidak sesuai Tidak lengkap dan tidak sesuai, tidak menyeluruh Tidak menjawab, permasalahan dan tujuan, tidak singkat dan padat Penyusunan tidak alfabetis (sistem Harvard), referensi lebih dari 10 tahun terakhir, tidak disertakan jurnal Skor Perolehan Komponen A Sistematik, Tidak sistematik, tidak lengkap tidak lengkap Pembahasan Pembahasan tidak endetail, tidak mendetail, bahasa bahasa tidak komunikatif komunikatif Terlambat 2-3 Terlambat >3 hari dari waktu hari dari waktu yang yang ditentukan tditentukan Skor Perolehan Komponen B

6 Rubrik Penilaian Presentasi: Kelompok : Judul Tugas : No Aspek Kriteria Skor 1 Penguasaan materi yang dipresentasikan 2 Sistematika presentasi 3 Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan baik, didukung referensi terbaru 2 Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan baik, tidak didukung referensi terbaru. 1 Menunjukkan penguasaan materi presentasi dengan tidak baik 3 Materi presentasi disajikan secara runtut dan sistematis 2 Materi presentasi disajikan secara runtut tetapi tidak sistematis 1 Materi presentasi disajikan secara tidak runtut dan tidak sistematis 3 Penggunaan Bahasa 3 Bahasa yang digunakan mudah dipahami dan komunikatif 4 Ketepatan intonasi dan kejelasan artikulasi 5 Kemampuan memanfaatkan media presentasi 6 Kemampuan mempertahankan dan menanggapi pertanyaan atau sanggahan 2 Bahasa yang digunakan mudah dipahami, tidak komuniktif 1 Bahasa yang digunakan sulit dipahami, tidak komunikatif 3 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang tepat dan artikulasi/lafal yang jelas 2 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang tepat dan artikulasi/lafal yang tidak jelas 1 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang tidak tepat dan artikulasi/lafal yang tidak jelas 3 Media yang dimanfaatkan sangat jelas, menarik, dan menunjang seluruh sajian 2 Media yang dimanfaatkan jelas tetapi kurang menarik 1 Media yang dimanfaatkan kurang jelas dan tidak menarik 3 Mampu mempertahankan dan menanggapi pertanyaan/sanggahan dengan arif dan bijaksana 2 Mampu mempertahankan dan menanggapi pertanyaan/sanggahan dengan cukup baik 1 Tidak mampu mempertahankan dan menanggapi pertanyaan atau sanggahan Total Skor Perolehan Nilai Presentasi:

7 9. Jadwal Perkuliahan Hari / Tanggal Topik Bahasan Bacaan/ Bab I (Jumat, 10 Februari 2017) Kontrak perkuliahan II 17 Februari 2017 III 24 Februari 2017 IV 03 Mret 2017 V 10 Maret 2017 VI 17 Maret 2017 VII 24 Maret 2017 VIII 31 Maret IX 7 April 2017 X 14 April XI 21 April 2017 XII 28 April Pengertian kurikulum 2. Kedudukan kurikulum dalam pendidikan 3. Konsep kurikulum 4. Menjelaskan kurikulum dan teori-teori pendidikan 1. Pendekatan pengembangan kurikulum 2. Model-model pengembangan kurikulum 1. landasan filosofis 2. Landasan psikologis 3. Landasan sosial budaya 4. Landasan perkembangan ilmu pengetahuan 5. Landasan perkembangan teknologi 6. Landasan empiris 7. Landasan Yuridis 1. Pengembangan tujuan kurikulum 2. Pengembangan materi kurikulum 1. Perkembangan kurikulum sebelum otonomi daerah 2. Perkembangan kurikulum setelah otonomi daerah 1. Pengertian dan karakteristik KTSP 2. Tujuan KTSP 3. Dasar penyusunan KTSP 4. Prinsip-prinsip pengembangan KTSP 5. Komponen KTSP 6. Proses penyusunan KTSP 1. Kerangka dasar kurikulum Struktur kurikulum SD/MI 3. Struktur kurikulum SMP/MTs. 4. Struktur kurikulum SMA/MA 5. Struktur kurikulum SMK/MAK 1. Evaluasi dan kurikulum 2. Konsep kurikulum 3. Implementasi dan evaluasi kurikulum. 4. Peranan evaluasi kurikulum 5. Ujian sebagai evaluasi sosial. 6. Model-model evaluasi kurikulum. Sukmadinata, Nana S Pengembangan Kurikulum.Bandung:PT Remaja Rosdakarya Hal 1-16 Widyastono, Herry Pengembangan Kurikulum di Era Otonomi Daerah. Jakarta: Bumi Aksara Hal Sanjaya,Wina Kurikulum dan Pembelajaran.Jakarta:Kencana Prenada Media Group. Hal Widyastono, Herry Pengembangan Kurikulum di Era Otonomi Daerah. Jakarta: Bumi Aksara Hal Sanjaya,Wina Kurikulum dan Pembelajaran.Jakarta:Kencana Prenada Media Group. Hal Widyastono, Herry Pengembangan Kurikulum di Era Otonomi Daerah. Jakarta: Bumi Aksara Hal Sanjaya,Wina Kurikulum dan Pembelajaran.Jakarta:Kencana Prenada Media Group. Hal Widyastono, Herry Pengembangan Kurikulum di Era Otonomi Daerah. Jakarta: Bumi Aksara Hal Sukmadinata, Nana S Pengembangan Kurikulum.Bandung:PT Remaja Rosdakarya Hal

8 XIII ( 5 Mei 2017) XIV-XV ( 12 Mei 2017) 19 Mei 2017) XVI 26 Mei 2017) 1. Guru sebagai pendidik professional 2. Guru sebagai pembimbing belajar. 3. Peranan guru dalam pengembangan kurikulum. 4. Pendidikan guru. 1. Silabus dan komponennya. 2. Menulis tujuan 3. Mengenali kompetensi mata pelajaran 4. Menyusun kegiatan pembelajaran. 5. Menentukan alokasi waktu 6. Penentuan sarana dan sumber belajar 7. Menyusun penilaian. 1. Pengertian RPP 2. Komponen-komponen RPP Sukmadinata, Nana S Pengembangan Kurikulum.Bandung:PT Remaja Rosdakarya Hal Yulaelawati,Ella.2004.Kurikulum dan Pembelajaran Filosofi Teori dan Aplikasi.Bandung:Pakar Raya Hal Sanjaya,Wina Kurikulum dan Pembelajaran.Jakarta:Kencana Prenada Media Group. Hal Kontrak Etika A. Perkuliahan Mahasiswa harus senantiasa mempersiapkan diri sebaik-baiknya serta mengikuti proses perkuliahan di dalam kelas secara kondusif, agar proses transfrmasi ilmu dari dosen ke mahasiswa berlangsung efektif. 1. Mahasiswa diharuskan untuk melakukan persiapan dengan membaca buku teks dan/atau referensi pada topik yang sesuai dengan jadwal yang tertera dalam kontrak kuliah. 2. Mahasiswa diharuskan sudah menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan oleh dosen yang harus dikumpulkan sesuai dengan waktu yang talah ditentukan. 3. Mahasiswa diharuskan datang tepat waktu pada saat perkuliahan, apabila mahasiswa datang terlambat, mahasiswa tersebut boleh masuk ke dalam kelas, jika telah diizinkan oleh dosen yang bersangkutan.(maksimum 15 menit setelah perkuliahan dimulai). 4. Mahasiswa diharuskan menciptakan suasana yang kondusif di dalam kelas, yaitu: a. Tidak merokok. b. Berpakaian sopan dan rapi. c. Tidak keluar kelas tanpa izin dari staf pengajar yang bersangkutan. d. Tidak mengaktifkan dan/atau melakukan komunikasi dengan menggunakan alat komunikasi. e. Tidak menggunakan alat elektronik lainnya yang tidak relevan dengan perkuliahan (seperti walkman, MP3 player, discman, dsb). f. Tidak membaca bahan bacaan yang tidak relevan dengan perkuliahan, seperti komik, koran, majalah, tabloid, dsb. g. Tidak melakukan perbincangan dengan mahasiswa lain yang tidak relevan dengan topik perkuliahan dan mengganggu mahasiswa lainnya.

9 h. Tidak mengerjakan tugas yang tidak terkait dengan perkuliahan yang sedang berlangsung. 5. Mahasiswa diharuskan mendukung terciptanya kondisi belajar yang aktif di dalam kelas, yaitu: a. Aktif bertanya mengenai hal-hal yang kurang atau tidak dipahami seputar topik yang sedang dibahas dalam perkuliahan. b. Aktif menjawab pertanyaan yang diajukan staf pengajar kepadanya. c. Turut serta aktif berdiskusi seputar topik yang sedang dibahas dalam perkuliahan. B. Penulisan Tugas Mahasiswa harus menjujung tinggi kejujuran dalam penulisan tugas, yaitu dengan tidak melakukan hal-hal berikut: 1. Mengakui atau menggunakan tugas, pekerjaan, atau ide orang lain sebagai tugas, pekerjaan, atau idenya sendiri untuk kepentingan dirinya sendiri. 2. Mengutip kalimat atau paragraf dari tulisan orang lain tanpa menyebutkan sumber tulisan tersebut. 3. Memperoleh bantuan dalam mengerjakan tugas akademik dari individu lain apabila tugas tersebut merupakan tugas yang harus dikerjakan sendiri atau independen. 4. Menawarkan data yang keliru atau menggunakan data yang telah diubah dalam menyelesaikan tugas akademik. 5. Mengubah atau merusak tugas atau pekerjaan akademik mahasiswa lainnya. 6. Mengumpulkan tugas atau pekerjaan akademik yang dikerjakan mahasiswa lain dalam bentuk yang identik atau mirip, dalam rangka menyelesaikan tugas akademik lainnya. Pernyataan persetujuan kontrak: Kami (dosen dan mahasiswa) yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan setuju dengan semua isi kontrak kuliah ini, Disetujui: Medan, Pebruari 2017 Dosen : Drs. La Ane, M.Si. Mahasiswa/Ketua kelas: ( ) Mengetahui: Ketua Prodi Pendidikan Akuntansi, Dra. Effi Aswita Lubis, M.Pd., M.Si

10

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI Mata Kuliah : Telaah Kurikulum dan Buku Teks Akuntansi Kode Mata Kuliah : Semester/Tahun Ajaran : Genap/ 2016- SKS
