ISOLASI BAKTERI XILANOLITIK DAN SELULOLITIK DARI FESES LUWAK SRI LAKSMI DEWI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ISOLASI BAKTERI XILANOLITIK DAN SELULOLITIK DARI FESES LUWAK SRI LAKSMI DEWI"

Transkripsi

1 ISOLASI BAKTERI XILANOLITIK DAN SELULOLITIK DARI FESES LUWAK SRI LAKSMI DEWI DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2012

2 ABSTRAK SRI LAKSMI DEWI. Isolasi Bakteri Xilanolitik dan Selulolitik dari Feses Luwak. Dibimbing oleh ANJA MERYANDINI dan TITI CANDRA SUNARTI. Kopi luwak adalah produk kopi komersial yang diproduksi dari biji kopi yang difermentasi secara in vivo di dalam saluran pencernaan luwak dan dikeluarkan kembali sebagai biji tidak tercerna di dalam feses. Hal ini yang membuat kopi luwak sebagai produk kopi yang langka dan mahal. Produksi kopi luwak bergantung pada ketersediaan dan kelangsungan hidup luwak. Salah satu upaya untuk menghasilkan kopi yang kualitasnya setara dengan kopi luwak adalah dengan melakukan proses fermentasi secara in vitro menggunakan isolat bakteri aerobik yang berasal dari saluran pencernaan luwak. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi dan menyeleksi bakteri aerobik xilanolitik dan selulolitik dari feses luwak segar yang dapat mendegradasi kulit kopi, dan menerapkannya untuk pengembangan fermentasi biji kopi secara in vitro. Dua isolat bakteri xilanolitik dan selulolitik yang dipilih dan berhasil diisolasi pada media yang mengandung xilan atau CMC yang mampu tumbuh dengan baik dan mampu memanfaatkan satu-satunya sumber karbon dalam media pertumbuhan adalah isolat FLx3 dan FLx5 (xilanolitik), Fls1 dan FLs4 (selulolitik). Xilanolitik mulai memasuki fase eksponensial pada jam ke-0 (FLx3) dan jam ke-24 (FLx5), sedangkan selulolitik mulai mencapai fase eksponensial pada jam ke-0 (FLs1) dan jam ke-14 (FLs4). Isolat FLx5 merupakan isolat xilanolitik yang memiliki aktivitas enzim xilanase tertinggi yaitu sebesar nkat/ml pada waktu inkubasi jam ke-60 dan isolat FLs1 merupakan isolat selulolitik yang memiliki aktivitas enzim selulase tertinggi yaitu sebesar nkat/ml pada waktu inkubasi jam ke-36. Kedua isolat tersebut mampu mendegradasi kulit kopi sehingga terjadi perubahan struktur setelah penambahan bakteri xilanolitik dan selulolitik. Kata kunci: bakteri xilanolitik, bakteri selulolitik, feses luwak, kulit kopi. ABSTRACT SRI LAKSMI DEWI. Isolation of Xylanolytic and Cellulolytic Bacteria from Civet feces. Under the direction of ANJA MERYANDINI and TITI CANDRA SUNARTI. Civet coffee is a commercial coffee products which produced from in vivo fermented coffee beans, passed through the digestive tract of civet and secreted as indigestible materials in civet feces. The production of civet coffee is rely on the availability and sustainability of civet life cycles. This made the civet coffee as rare and expensive coffee products. One of the effort in producing the coffee equivalent to civet coffee is doing the in vitro fermentation using aerobic bacteria isolated from the digestive tract of civet. This research is aimed to isolate the aerobic xylanolytic and cellulolytic bacteria from fresh feces which can degrade the coffee pulp, and applied it for developing the enzymatic or in vitro fermentation of coffee beans. Two isolates of xylanolytic and cellulolytic bacteria were selected and successful isolated on a media containing xylan or CMC, that could grow well and able to utilize the sole source of carbon in the growth media is isolates FLx3 and FLx5 (xylanolytic), FLs1 and FLs4 (cellulolytik). Xylanolytic entered the exponential phase at-0 hour (for FLx3) and the 24th hour (for FLx5), while cellulolytic began to reach the exponential phase at-0 (for FLs1) and hour-14 (for FLs4). Isolates FLx5 was the xylanolytic isolates that have the highest xylanase enzyme activity of nkat/ml in incubation time to-60 and isolates FLs1 was the cellulolytic isolates that have the highest cellulase enzyme activity that is equal to nkat/ml at an incubation time-36 hours. Both isolates are capable of degrading the coffee pulp, causing changes in the structure after the addition of xylanolytic and cellulolytic bacteria. Keywords: xylanolytic bacteria, cellulolytic bacteria, civet feces, coffee pulp.

3 ISOLASI BAKTERI XILANOLITIK DAN SELULOLITIK DARI FESES LUWAK SRI LAKSMI DEWI Skripsi sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sains pada Departemen Biologi DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2012

4 Judul Skripsi Nama NIM : Isolasi Bakteri Xilanolitik dan Selulolitik dari Feses Luwak : Sri Laksmi Dewi : G Disetujui Pembimbing I Pembimbing II Prof. Dr. Anja Meryandini, M.S. NIP Dr. Ir. Titi Candra Sunarti, M.Si. NIP Diketahui Ketua Departemen Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Dr. Ir. Ence Darmo Jaya Supena, M.Si. NIP Tanggal Lulus:

5 PRAKATA Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya ilmiah ini. Karya ilmiah ini merupakan salah satu syarat memperoleh gelar sarjana sains pada Departemen Biologi. Topik yang dipilih dalam penelitian berjudul "Isolasi Bakteri Xilanolitik dan Selulolitik dari Feses Luwak. Penelitian dilaksanakan sejak bulan April 2011 sampai Desember 2011 di Laboratorium Pusat Penelitian Sumberdaya Hayati dan Bioteknologi (PPSHB) Institut Pertanian Bogor. Penulis mengucapkan terima kasih kepada Ibu Prof. Dr. Anja Meryandini, M.S. dan Ibu Dr. Ir. Titi Candra Sunarti, M.Si. selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan, pengetahuan, dan saran selama pelaksanaan penelitian dan penyusunan karya ilmiah ini. Terima kasih kepada Bapak Dr. Ir. Aris Tjahjoleksono, DEA selaku Wakil Komisi Pendidikan yang menguji dan terima kasih penulis ucapkan kepada Ibu Dewi dan Teh Pipit selaku teknisi Laboratorium Bioteknologi Hewan dan Biomedis PPSHB Institut Pertanian Bogor yang telah membantu selama penelitian dilaksanakan. Terima kasih penulis ucapkan pada rekan dan saudara seperjuangan di Biologi 44 yang senantiasa memberikan semangat dan dukungan kepada penulis, serta kepada Mba Eka, Mba Ike, Mba Ukit, Mba Tia, Pandu, Ibu Henny, Ibu Riri, Ibu Dewi, Pak Fatur, Pak Iswadi, Anies dan Meli yang telah membantu dan memberikan masukan selama penelitian. Penulis juga menyampaikan terima kasih kepada ayah, ibu, serta seluruh keluarga atas doa, kasih sayang, pengertian, dan nasihat yang telah diberikan. Semoga karya ilmiah ini dapat bermanfaat. Bogor, Februari 2012 Sri Laksmi Dewi

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Garut pada tanggal 16 Agustus 1988 dari ayahanda Undang Suharjawan N.H. dan ibunda Lis Martini. Penulis merupakan putri ke-tiga dari tiga bersaudara. Tahun 2007 penulis lulus dari SMA Negeri 5 Garut dan pada tahun yang sama penulis lulus seleksi masuk IPB melalui jalur Undangan Seleksi Masuk Institut Pertanian Bogor (USMI). Penulis diterima di Departemen Biologi, Fakultas Matemetika dan lmu Pengetahuan Alam. Pada tahun 2009, penulis melakukan Studi lapang di Wana Wisata Cangkuang Sukabumi, Jawa Barat dengan judul laporan Isolasi Bakteri Penghasil Selulase dan Fitase dari Usus Serangga Eksotis. Pada tahun Penulis melakukan Praktik Lapang di CV. Intan Alami dari bulan Juli sampai bulan Agustus dengan judul laporan Proses Produksi, Pemasaran, dan Manajemen Susu Kedelai Bubuk Mandala (MDL) 525.

OPTIMASI WAKTU, ph DAN SUHU UNTUK PRODUKSI SELULASE. DARI BAKTERI SALURAN PENCERNAAN Attacus atlas L.

OPTIMASI WAKTU, ph DAN SUHU UNTUK PRODUKSI SELULASE. DARI BAKTERI SALURAN PENCERNAAN Attacus atlas L. digilib.uns.ac.id i OPTIMASI WAKTU, ph DAN SUHU UNTUK PRODUKSI SELULASE DARI BAKTERI SALURAN PENCERNAAN Attacus atlas L. Skripsi Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Sains
