BAB II: TINJAUAN PUSTAKA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II: TINJAUAN PUSTAKA"

Transkripsi

1 BAB II: TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi Student Housing Student housing atau asrama mahasiswa didefinisikan sebagai suatu fasilitas tempat penginapan yang ditunjukan untuk anggota suatu kelompok, umumnya murid murid sekolah dan khususnya adalah para mahasiswa. Asrama biasanya merupakan sebuah bangunan dengan kamar kamar yang dapat ditempati oleh beberapa penghuni di setiap kamarnya. Para penghuninya menginap di asrama untuk jangka waktu yang lebih lama daripada di hotel atau losmen ( Hysocc 2013 ) Berdasarkan Kepmen PU No.02/KPTS/2000, banguanan di klasifikasikan atau di bagi sesuai dengan jenis penggunaan bangunannya. Maka dari 10 kelas bangunan yang ditetapkan, untuk kelas bangunan asrama digolongkan ke dalam bangunan kelas 3 yaitu merupakan bangunan hunian di luar bangunan kelas1 dan 2 yang umumnya di gunakan untuk tempat tinggal lama/sementara oleh sejumlah orang yang tidak saling berhubungan, seperti : Rumah, asrama, rumah tamu, losmen. Bagian untuk tempat tinggal dari suatu bangunan sekolah. Bagian tempat tinggal dari suatu hotel/mall Panti jompo, cacat/anak-anak Hemat Energi Konsep Hemat Energi Listrik Matahari berpengaruh penting dalam aspek perancangan karena sinar matahari yang dapat menjadi potensi untuk pencahayaan dan kedalam penghematan energi Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 11

2 listrik, akibat radiasi panas yang dapat meningkatkan beban listrik pendingin ruangan,maka: 1. Penerangan alami: Meletakan bukaan-bukaan pada unit unit hunian, ruang-ruang penunjang mahasiswa serta sport center mendapatkan sinar matahari yang cukup dan diharapkan pada waktu siang hari penerangan buatan dari sumber listrik dapat dikurangi pemakaianya. 2. Penghawaan Penghawaan dalam bangunan dibagi menjadi 2, yaitu penghawaan alami dan buatan.penghawaan buatan dapat dilakukan pada kamar hotel dengan mengunakan split wall yng pengaturanya masing-masing & ruangan fasum & fasos dengan penggunaan AC slit duct yang dapat dimatikan secara central apabila kegiatan sudah berkurang. Sedangkan, penghawaan alami dalam bangunan dapat dilakukan dengan memaksimalkan bukaan ventilasi khususnya pada tiap-tiap hunian asrama untuk mendapatkan kenyamanan dalam ruangan. 4. Fasade Bentuk fasad pada bangunan ini menghindari bukaan jendela setiap ruangan mendapatkan sorotan matahari langsung, khususnya sisi dimana matahari terbenam (panas tertinggi). Untuk sisi bangunan yang terkena sorotan matahari langsung diletakan sebagai area service seperti tangga darurat, gudang, lift, toilet dan sebagainya, sehingga diharapkan ruangan utama tidak merasakan radiasi panas sehingga bias menghemat penggunaan AC Konsep Hemat Energi Air Untuk pemakaian air sehari hari pada student housing ini menerapkan recycle air kotor dan air bilas agar dapat dimanfaatkan kembali untuk pemakaian air bersih, seperti air bilas toilet dan siram taman. Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 12

3 Untuk air hujan didesain agar tidak keluar site lokasi selama kurang lebih 2 jam hujan berlangsung atau menerapkan Zero Run Off Harvesting yang sudah menjadi peraturan DKI Jakarta saat ini. 1. Proteksi Kebakaran Proteksi pasif menggunakan tangga darurat atau struktur bermaterial tahan api. Tangga kebakaran maksimal berjarak 30m dari unit hunian,12m dari koridor buntu, lebar koridor minimum 180 cm. Sedangkan, proteksi aktif, menggunakan hidran, sprinkler, APAR dan alarm. Penyediaan alarm dirancang dengan peletakkan setiap 20m pada koridor, sprinkler otomatis yang diletakkan setiap 9m dengan daya jangkau 25 m2/unit. Hidran dalam biasanya ditempatkan di dekat atau di dalam tangga kebakaran, dilengkapi selang, katup, tabung pemadam, serta alarm atau tombol panggil.air yang digunakan diambil dari menara air, yang memang sebagian isinya dicadangkan untuk keperluan darurat.hidran luar berupa kepala hidran dan selang. Sumber airnya dari sistem hidran kota. 2. Air Kotor dan Air Bekas Pengolahan air limbah yaitu dari air bekas dan air kotor akan diolah melalui STP, yang kemudian dari hasil pengolahan tersebut akan disediakan tanki atau tampungan dari air recycle yang dapat dimanfaatkan kembali untuk kebutuhan gedung 3. Sumber Kelistrikan Untuk memasok kebutuhan listrik pada seluruh gedung menggunakan sumber listrik dari PLN dan untuk emergency disediakan Genset, kemudian apabila diperlukan sumber listrik akan dibantu dengan Solar Cell (Panel Surya) yang diharapkan dengan mengunakan system ini akan menghemat sumber listrik dari PLN sehingga ongkos dari sewa hunian dapat menjadi lebih murah lagi. Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 13

4 2.3. Studi Banding Studi Banding 1 Studi banding yang pertama adalah Asrama Mahasiswa Universitas Muhamadiyah Malang. Bangunan ini selesai dibangun pada bulan Desember 2008 Gambar 1. Asrama Mahasiswa Universitas Muhamadiyah Malang Sumber : Developed by Infokom 2010 Universitas Muhamadiyah Malang Rusunawa UMM dibangun di atas lahan seluas meter persegi yang terletak di sebelah utara kompleks Kampus III UMM. Bangunan dibuat 2 blok (yaitu Blok A dan Blok B) yang masing-masing berukuran 38 x 22 M. Blok A berkapasitas 240 orang dan Blok B dengan kapasitas 192 orang. Masing-masing blok terdiri dari 2 bangunan berlantai 4. Tempat hunian mahasiswa ditempatkan pada lantai 2 sampai dengan 4. Untuk lantai 1 dimanfaatkan sebagai tempat fasilitas umum. Kamar hunian berukuran 5,2 x 4,2 M dengan kamar mandi dalam. Kapasitas tiap kamar di Blok A adalah 4 orang, sedangkan tiap kamar di Blok B mampu menampung 3 orang. Fasilitas kamar terdiri dari tempat tidur, almari pakaian, dan meja-kursi belajar. Fasilitas lain di luar kamar antara lain: dapur, sarana peribadatan, hall, tempat parkir, taman, internet, dan lain-lain Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 14

5 Gambar 2. Fasilitas Asrama Mahasiswa Universitas Muhamadiyah Malang Sumber : Developed by Infokom 2010 Universitas Muhamadiyah Malang Rusunawa UMM mempunyai 2 fungsi. Blok A akan dimanfaatkan untuk hunian sementara bagi mahasiswa baru peserta Program Pembentukan Kepribadian dan Kepemimpinan (P2KK) dengan frekuensi 2 kali per bulan. Blok B dialokasikan sebagai tempat tinggal mahasiswa baru yang berminat menyewa, khususnya bagi mahasiswa putrid yang berasal dari luar daerah. Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 15

6 2.2.2 Studi Banding 2 Studi banding yang kedua adalah Asrama Mahasiswa ITS ( Institut Teknologi Sepuluh Nopember ). Gambar 3. Denah Lokasi Asrama Mahasiswa ITS Sumber : Redaksi ITS (2008) KETERSEDIAAN KAMAR : 1. Asrama Gedung (G, H, I, J) : Blok G = Putra, Blok H = Putri, Blok I = Putra, Blok J = Putri Jumlah kamar : 384 kamar (1 kamar isi 2 orang). Kapasitas : 768 orang Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 16

7 2. Asrama Gedung (A, B, C, D, E) : Blok A, B, C, D = Putri dan Blok E = Putra Blok A (1 kamar 1 orang untuk mahasiswa asing). Blok E (1 kamar 1 orang untuk mahasiswa asing). Jumlah kamar : 136 kamar Kapasitas : 299 orang, Dengan Perincian sbb : 1 kamar 1 orang = 55 kamar. 1 kamar 2 orang = 40 kamar. 1 kamar 4 orang = 41 kamar. Gambar 4 Gedung Single Blok ( A, B, C, D, E ) Sumber : Redaksi ITS (2008) Setiap gedung Single Blok terdiri dari 3 lantai 1 Kamar isi 1 Orang 1 Kamar isi 2 Orang 1 Kamar isi 4 Orang Fasilitas kamar adalah tempat tidur springbed susun, cermin, meja kursi belajar dan lemari pakaian Kamar mandi/ WC diluar ( berada disetiap lantai gedung ) Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 17

8 Gambar 5 Gedung Twin Blok ( G, H, I, J ) Sumber : Redaksi ITS (2008) Setiap gedung Twin Blok terdiri dari 4 lantai Total berisi 96 kamar / gedung 1 Kamar isi 2 orang Fasilitas kamar adalah tempat tidur springbed susun, cermin, meja kursi belajar dan lemari pakaian Kamar mandi / WC berada didalam kamar. Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 18

9 2.2.3 Studi Banding 3 Studi banding yang ketiga adalah Asrama Kampus New Media yang berada di Jl. Tukad Batanghari no. 29 Panjer Denpasar Bali Gambar 6. Asrama Kampus New Media Sumber : Kampus New Media (2012) Untuk makin meningkatkan kenyamanan mahasiswa terutama bagi mereka yang berasal dari luar kota dan luar daerah, Kampus New Media membangun Asrama Mahasiswa yang diperuntukkan bagi mereka. Gedung 3 lantai ini dibangun di lokasi yang starategis dan berada di sekitar kampus. Diharapkan asrama ini dapat membantu mahasiswa mendapatkan hunian yang nyaman dan mampu menunjang kegiatan belajar meskipun berada jauh dari kampung halaman. Gambar 7.. Koridor Asrama Kampus New Media Sumber : Kampus New Media (2012) Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 19

10 Gambar 8. Fasilitas Hunian Asrama Kampus New Media Sumber : Kampus New Media (2012) Asrama Mahasiswa New Media menampung lebih dari 106 mahasiswa dari kapasitas 53 kamar. Setiap kamar sudah dilengkapi dengan berbagai fasilitas penunjang seperti tempat tidur, meja dan kursi belajar, serta lemari untuk menampung kebutuhan mahasiswa. Dan juga dilengkapi dengan kamar mandi dalam (lengkap dengan wastafel & shower) dan fasilitas AC/Fan, LED TV dan WIFI 24 jam. Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 20

11 Gambar 9. Interior Hunian Asrama Kampus New Media Sumber : Kampus New Media (2012) Program Studi Arsitektur - Universitas Mercu Buana 21

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN

BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN BAB V KONSEP PERENCANAAN DAN PERANCANGAN V.1 Dasar Perencanaan dan Perancangan Perancangan yang mengangkat konsep hemat energi listrik merupakan salah satu upaya dalam penerapan arsitektur berkelanjutan.
