UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU"

Transkripsi

1 KEGIATAN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) PKn SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU (Studi Eksplorasi Pada MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri) SKRIPSI Untuk memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Kewarganegaraan Disusun Oleh: RINI EKO WULANDARI A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

2

3

4

5 MOTTO Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu. Sesungguhnya yang demikian itu berat, kecuali bagi orang-orang yang meyakini bahwa mereka akan menemui Tuhannya dan mereka kecuali kepada-nya. (Q.S. Al Baqarah : 45-46) Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai (dari satu urusan) kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain. Dan kepada Allah lah hendaknya kamu berharap. (Q.S Al Insyiyah : 6-8 ) Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan kemampuannya. (Q.S Al Baqarah : 286) Jangan pernah menyerah dalam menghadapi segala sesuatu dan yakinlah bahwa suatu kesabaran akan membuahkan hasil yang indah. (Penulis) v

6 PERSEMBAHAN Dengan segenap cinta, do a dan segala rasa syukur kepada ALLAH SWT, kupersembahkan karya sederhana ini kepada: Bapak dan Ibuku tercinta Terima kasih selama ini telah merawat, membimbing, mendidik dan telah memberikan kasih sayang, cinta, do a dan segala pengorbanan yang tiada terbalas. Semoga karya ini bisa membuat kalian bangga. Adikku Mia Aminatun Terima kasih atas kasih sayangmu yang tak terhenti ya na, semoga ALLAH SWT lebih mempererat ikatan hati nan indah dan tulus antara kita dunia dan akhirat. Pembimbingku Terima kasih atas waktu, bantuan, ide, motivasi, nasehat dan do anya. Mz Eko Hari Prasetyo Terima kasih selama ini telah memberikan semangat dan motivasi untukku, menemaniku dalam suka maupun duka serta kesetiaan yang kamu berikan selama ini. Kamu telah menjadi belahan jiwaku, semoga ALLAH SWT mewujudkan cita-cita kita berdua. Sahabat-sahabat Angkatan 08 Mutia, Hesti, Diah (Bude), Lina, Ning, Isti, Wahono, dll... yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas semangat, dukungan dan do anya. Kalian telah mengisi sudut ruang dalam hatiku dan telah memberi keceriaan dan warna dalam hidupku. Terima kasih atas vi

7 persahabatan yang terjalin diantara kita, semoga persahabatan ini akan abadi dan tak akan pernah terlupakan, I LOVE U all... Teman-teman kost Griya Dara Dyan, Wulan, nduk Kiki, nduk Lina, nduk Anik terima kasih atas semangat dan keceriaan yang telah kalian berikan. Inget masa-masa kumpul bareng di kamarku sambil ngerumpi. Mb mu ini udah lulus sekarang. Almamater yang aku banggakan, semoga keberhasilan berawal dari sini. vii

8 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr.Wb Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-nya sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, yang berjudul Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sebagai Upaya Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru (Studi Eksplorasi Pada MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri). Dalam menyelesaikan skripsi ini, banyak pihak yang telah membantu penulis baik langsung maupun tidak langsung. Untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Bapak dan Ibuku tercinta yang telah memberikan semua yang nanda butuhkan. 2. Bapak Drs. H. Sofyan Anif, M.Si, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah memberi ijin kepada penulis untuk mengadakan penelitian. 3. Ibu Dra. Hj. Sri Arfiah, SH., M.Pd., selaku Ketua Progdi Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan rekomendasi persetujuan judul skripsi ini, sekaligus sebagai Pembimbing Akademik. 4. Bapak Drs. Achmad Muthali in, M.Si, selaku Sekretaris Progdi Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta. viii

9

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... i ii iii iv v vi KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv ABSTRAK... xvi BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 E. Daftar Istilah... 7 BAB II. LANDASAN TEORI... 8 A. Kajian Teori Latar Belakang dan Tujuan Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn... 9 x

11 xi a. Pengertian Musyawarah Guru Mata Pelajaran... 9 b. Langkah-langkah dalam Mendirikan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP)... 9 c. Manfaat Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) d. Tujuan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) e. Pengertian Pendidikan f. Pengertian Kewarganegaraan g. Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan Kegiatan Peningkatan Kompetensi Profesional Peningkatan Kompetensi Profesional a. Pengertian Kompetensi b. Pengertian Profesional c. Pengertian Kompetensi Profesional d. Ruang Lingkup Kompetensi Profesional e. Ciri-ciri Guru Profesional B. Kajian Penelitian yang Relevan C. Kerangka Pemikiran D. Rancangan atau Desain Penelitian BAB III. METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Jenis dan Strategi Penelitian Jenis Penelitian Strategi Penelitian... 21

12 xii C. Subyek dan Obyek Penelitian Subyek Penelitian Obyek Penelitian D. Sumber Data E. Teknik dan Instrumen Penelitian Teknik Pengumpulan Data Instrumen Pengumpulan Data F. Keabsahan Data G. Teknik Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV. HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian Peta Lokasi Penelitian Sejarah Singkat Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Fasilitas Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri Profil Anggota Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri B. Deskripsi Data Hasil Penelitian dan Pembahasan Pelaksanaan Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri Kendala Pelaksanaan Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten

13 xiii Wonogiri Solusi dari Kendala dalam Pelaksanaan Kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri C. Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori BAB V. SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA... 59

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Perincian Kegiatan Penelitian 20 Tabel 2. Data Guru Anggota Musyawarah Guru Mata Pelajaran(MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri 36 Tabel 3. Daftar Hadir Rapat Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri di SMP Negeri 2 Pracimantoro 48 xiv

15 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Skema Desain Penelitian 19 Gambar 2. Triangulasi Sumber Data 27 Gambar 3. Triangulasi Teknik Pengumpulan Data 28 Gambar 4. Skema Analisis Interaktif 29 Gambar 5. Peta Lokasi Kegiatan MGMP 31 Gambar 6. Struktur Organisasi MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri 38 xv

16 ABSTRAK KEGIATAN MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) PKn SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU (Studi Eksplorasi Pada MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri) Rini Eko Wulandari, A , Jurusan Pendidikan Kewarganegaraan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, xvi + 60 halaman. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) SMP bidang studi PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri di Pracimantoro. Subjek penelitian adalah guru PKn yang menjadi anggota MGMP Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri terdiri dari empat distrik yaitu distrik Eromoko, distrik Wuryantoro, distrik Manyaran dan distrik Pracimantoro. Penelitian ini menggunakan dua macam triangulasi yaitu sumber data dan teknik atau metode pengumpulan data. Teknik pengumpulan data yang dilakukan melalui metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan model analisis interaktif yang meliputi: pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah (1) Pembuatan Perangkat Pembelajaran (Silabus dan RPP), (2) Pembuatan kisi-kisi soal Ulangan Tengah Semester (UTS), Ulangan Harian (UH) dan Ulangan Akhir Semester (UAS) dan (3) Pengembangan diri melalui pembuatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), Diktat/Modul dan Alat Peraga. Kendala dalam pelaksanaan antara lain tidak dibuatnya program kerja tahunan, kurangnya dana yang tersedia untuk mengadakan kegiatan rapat dan masih kurangnya kesadaran diri untuk ikut serta dalam setiap kegiatan MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri. Solusi dari kendala pelaksanaan kegiatan MGMP Pkn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri di Pracimantoro antara lain Ketua kegiatan lebih mempertegas bahwa semua anggota wajib hadir pada setiap pertemuan dan kurangnya dana yang tersedia dipecahkan melalui solusi yaitu setiap kali pertemuan semua anggota wajib membayar uang kas kepada bendahara. Mengenai tidak dibuatnya program kerja tahunan, saat ini belum bisa diatasi karena sebagaimana diketahui bahwa dalam pelaksanaan kegiatan MGMP PKn tidak serutin kegiatan MGMP yang dimasukkan ke dalam Ujian Nasional seperti Matematika, Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, sehingga agenda kegiatan MGMP PKn Sub Rayon 02 Kabupaten Wonogiri dibuat pada saat ada kepentingan saja. Kata Kunci: musyawarah guru mata pelajaran, kompetensi profesional xvi

PROFIL ANAK PUNK. (Studi Kasus di Pasar Gemolong) SKRIPSI Untuk memenuhi Sebagian Persyaratan

PROFIL ANAK PUNK. (Studi Kasus di Pasar Gemolong) SKRIPSI Untuk memenuhi Sebagian Persyaratan PROFIL ANAK PUNK (Studi Kasus di Pasar Gemolong) SKRIPSI Untuk memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Kewarganegaraan Di susun Oleh: MITA HARYANTO A220080027 FAKULTAS
