ANALISIS PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. AQUA GOLDEN MISSISSIPPI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. AQUA GOLDEN MISSISSIPPI"

Transkripsi

1 ANALISIS PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) SERTA MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. AQUA GOLDEN MISSISSIPPI Masruroh SE., MM. (Dosen Pembimbing) Binus University, Jakarta, Indonesia, Vanny Dwi Permatasari Binus University, Jakarta, Indonesia, ABSTRACT In order to increase employees performance company should pay attention to occupational safety, health and work motivation that applied to the company. The purpose of this study was to determine the influence of occupational safety, health and work motivation on performance of PT. Aqua Golden Mississippi employees. Research method applied is a survey conducted through the dissemination of questionnaires to employees. The analysis used in this research is multiple regression. This analysis chosen to know how the influence of dependent variable on independent variable. The results showed the occupational safety, health and work motivation has significantly influence on employee performance. Thus it can be concluded that the occupational safety, health and work motivation can contribute to improving the employee performance. Keyword :Occupational safety and health, Work Motivation, Employee Performance ABSTRAK Dalam rangka meningkatkan kinerja karyawannya perusahaan harus memperhatikan keselamatan dan kesehatan kerja serta motivasi kerja yang diterapkan pada perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja serta motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT. Aqua Golden Mississippi.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei yang dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada karyawan. Alat analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah regresi berganda. Analisis ini dipilih untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil penelitian menunjukkan keselamatan dan kesehatan kerja serta motivasi kerja memiliki pengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa keselamatan dan kesehatan kerja yang tepat serta motivasi kerja yang baik dapat berkontribusi terhadap peningkatan kinerja karyawan. Kata Kunci : Keselamatan Kesehatan Kerja, Motivasi Kerja, Kinerja Karyawan

2 PENDAHULUAN Perusahaan perlu melaksanakan keselamatan dan kesehatan kerja (K3) yang diharapkan dapat menurunkan tingkat kecelakaan kerja dan menciptakan kondisi dan lingkungan kerja yang aman dan nyaman bagi karyawan. Karena jika seorang karyawan mengalami kecelakaan yang disebabkan oleh rasa tidak aman dan nyaman dalam melakukan atau menjalankan pekerjaan mereka. Para karyawan tidak hanya merugikan pribadi pekerja itu sendiri tapi juga perusahaan tempat ia bekerja. Beberapa faktor dan kondisi yang menyebabkan terjadinya kecelakaan kerja, seperti kurangnya perawatan terhadap perlengkapan kerja, penggunaan peralatan kerja yang tidak sesuai dengan prosedur dan peralatan kerja yang sudah tidak layak pakai. Untuk mengurangi risiko kecelakaan kerja sebaiknya perusahaan menerapkan program keselamatan dan kesehatan kerja (K3) agar karyawan mengerti tentang prosedur melakukan pekerjaan. (Anizar, 2009), menunjukkan bahwa jumlah kecelakaan kerja yang terjadi secara umum disebabkan karena faktor manusia yaitu unsafe action. Unsafe action yaitu tindakan yang salah dalam bekerja dan tidak sesuai dengan yang telah ditentukan (human error), biasanya dipengaruhi oleh kondisi lingkungan kerja yang tidak baik atau kondisi peralatan kerja yang berbahaya (unsafe condition). Unsafe condition dipengaruhi hal-hal seperti alat yang tidak layak pakai, alat pengaman yang tidak memenuhi standar. PT. Aqua Golden Mississippi merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang industri. Perusahaan dalam proses produksinya menggunakan beberapa mesin dan peralatan. Mesin dan peralatan yang digunakan kemungkinan besar dapat menyebabkan kecelakaan bagi pekerja apabila tidak digunakan secara tepat yang dapat mempengaruhi kinerja karyawannya. Pelaksanaan program keselamatan dan kesehatan kerja bagi karyawan penting karena bertujuan untuk menciptakan sistem keselamatan kerja dengan melibatkan unsur manajemen, tenaga kerja, kondisi dan lingkungan kerja yang terintegrasi dalam rangka mengurangi kecelakaan. PT. Aqua Golden Mississippi ini adalah salah satu perusahaan yang sudah menerapkan keselamatan, kesehatan kerja dan telah menyediakan fasilitas keselamatan dan kesehatan kerja antara lain Alat Pelindung Diri (APD), induksi K3, inspeksi K3, safety meeting, safety talk, penyelidikan kecelakaan, pendidikan dan latihan yang berkaitan dengan K3, pemeriksaan kesehatan, pemasangan rambu-rambu, safety patrol. Penting bagi karyawan di lapangan untuk concern dalam pemakaian Alat Pelindung Diri (APD) karena apabila terjadi kecelakaan kerja akan berpengaruh kepada karyawan lainnya, seperti mereka bergotong-royong membantu karyawan yang terluka, mengantarnya ke klinik dan setelah kejadian tersebut karyawan tidak langsung bekerja melainkan berkerumun untuk membicarakan kejadian yang baru terjadi selama berjam-jam. Pada kenyataannya karyawan sering mengabaikan adanya kewajiban penggunaan APD dalam perusahaan, sehingga sering terjadi kecelakaan kerja yang diakibatkan kelalaian karyawan dalam menggunakan alat-alat kerja yang berbahaya. Upaya meminimalkan terjadinya kecelakaan kerja adalah pada penemerimaan karyawan di PT. Aqua Golden Mississippi. Calon karyawan harus memenuhi persyaratan yaitu salah satunya adanya keterangan dari dokter bahwa yang bersangkutan benar-benar tidak memiliki penyakit. Ini dilakukan untuk mengantisipasi menurunnya produktivitas yang diakibatkan sering absen di tempat kerja karena sakit ataupun karena kecelakaan kerja yang disebabkan oleh stamina fisik pekerja yang kurang baik. Dalam proses produksinya perusahaan menggunakan mesin dan peralatan, kemungkinan dapat menyebabkan bahaya kecelakaan bagi pekerja apabila tidak digunakan secara tepat sehingga dapat mempengaruhi kinerja karyawan. Banyaknya human error yang terjadi karena minimnya rata-rata pendidikan yang dimiliki karyawan sehingga sulit untuk memiliki keterampilan yang piawai. PT. Aqua Golden Mississippi menerapkan Occupational Health and Safety (OHS) sehingga dari tahun ke tahun kecelakaan kerja yang terjadi hanya kecelakaan ringan seperti nearmiss dan first aid. Hal tersebut yang menjadi masalah dalam PT. Aqua Golden Mississippi sehingga denan adanya latar belakang diatas, maka dilakukan penelitian dengan judul Analisis Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) serta Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Aqua Golden Mississippi. Mangkunegara (2002), keselamatan dan kesehatan kerja adalah upaya untuk menjamin dan menjaga kesehatan serta keutuhan jasmani dan rohani para tenaga kerja khususnya manusia, menuju masyarakat yang adil dan makmur. Variabel keselamatan dan kesehatan kerja diukur dengan menggunakan 5 dimensi yaitu : 1) Keadaan tempat lingkungan kerja 2) Pemakaian peralatan kerja

3 3) Pengaturan udara 4) Kondisi fisik pegawai 5) Pengaturan pencahayaan dan penerangan Teori motivasi / Higiene Herzberg yang diambil dari Malthis dan Jackson (2006), teori motivasi / Higiene Herzberg mengasumsikan bahwa sekelompok factor, motivator, menyebabkan tingkat kepuasan dan motivasi kerja yang tinggi. Teori Herzberg, menyatakan bahwa orang dalam melaksanakan pekerjaannya dipengaruh oleh dua faktor yang merupakan kebutuhan, yaitu : 1) Maintenance Factors 2) Motivation Factors Mathis dan Jackson (2006), kinerja karyawan mempengaruhi seberapa banyak mereka memberi kontribusi kepada organisasi. Perbaikan kinerja baik individu maupun kelompok menjadi pusat perhatian dalam upaya meningkatkan kinerja organisasi. Kinerja karyawan diukur dengan menggunakan 5 dimensi yaitu : indikator kinerja adalah : 1) Kuantitas 2) Kualitas 3) Ketepatan waktu 4) Kehadiran 5) Kemampuan Menurut penelitian yang dilakukan oleh Arithalia yang berjudul Analisis Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), serta Asuransi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT. Juhdi Sakti Engineering Serang. Hasil dari penelitian tersebut adalah variabel keselamatan dan kesehatan kerja mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap produktivitas kerja karyawan. Dari dua variabel independen tersebut ternyata variabel keselamatan dan kesehatan kerja lebih besar pengaruhnya dari pada asuransi terhadap produktivitas kerja karyawan. Maka dapat dijadikan masukan dan evaluasi bagi perusahaan untuk meningkatkan keselamatan dan kesehatan kerjal. Menurut penelitian yang dilakukan oleh Ryska Rahman yang berjudul Pengaruh Keselamatan dan Kesehatan Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Ceria Utama Abadi Cabang Palembang. Hasil dari penelitian tersebut menjelaskan bahwa faktor - faktor K3 yang dianalisis yang meliputi pelatihan keselamatan, publikasi keselamatan kerja, kontrol lingkungan kerja, pengawasan dan disiplin telah dilaksanakan dengan baik. Hubungan antara K3 dengan produktivitas kerja karyawan adalah positif, sangat nyata dan berkorelasi kuat. Dari kedua penelitian diatas penelitian ini memiliki nilai lebih, dikarenakan penelitian ini menggunakan regresi berganda, dimana dapat diketahui hubungan dan pengaruh secara parsial maupun simultan antara program keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja sebagai variable independent dan kinerja karyawan sebagai variable dependent. METODE PENELITIAN Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah asosiatif. Penelitian asosiatif digunakan untuk mengetahui hubungan antara variabel - variabel yang bersangkutan dan bagaimana tingkat ketergantungan antara variabel independent dimana variabel tersebut dapat diukur, dimanipulasi atau dipilih untuk menentukan hubungan dengan suatu gejala yang diobservasi, sedangkan variabel dependent merupakan variabel yang memberikan reaksi atau respon jika dihubungkan dengan variabel bebas (Sarwono, 2012). Pendekatan survey dalam penelitian ini melalui kuesioner yang dilakukan kepada karyawan PT. Aqua Golden Mississippi dan unit analisis yang dituju adalah karyawan pabrik dari PT. Aqua Golden Mississippi. Dalam penelitian ini pembagian waktu yang digunakan adalah Cross - sectional, yaitu sebuah studi yang dapat dilakukan dengan data yang hanya sekali dikumpulkan mungkin selama periode harian, mingguan, atau bulanan dalam jangka menjawab penelitian. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah Skala likert merupakan skala yang digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang kejadian atau gejala

4 sosial, lalu variabel dalam penelitian ini yaitu keselamatan dan kesehatan kerja (K3) sebagai X1 (variabel bebas), motivasi kerja sebagai X2 (variabel bebas), dan kinerja karyawan sebagai Y (variable terikat). Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif yaitu data yang berbentuk angka dengan sumber data primer yang diambil langsung dari karyawan PT. Aqua Golden Mississippi dan data sekunder yang diambil dari studi kepustakaan berupa buku, jurnal dan media lainnya. Penelitian ini mengambil seluruh karyawan PT. Aqua Golden Mississippi bagian produksi sebagai respoden (populasi), responden dalam penelitian ini berjumlah 100 orang. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi sederhana dan regresi berganda, dengan berbagai tahap yaitu dengan : 1. Uji validitas, untuk mengetahui tingkat keandalan dan kesahihan alat ukur yang digunakan. 2. Uji reliabilitas, untuk mengetahui tingkat keterpercayaan hasil suatu pengukuran. 3. Uji normalitas, untuk mengetahui sebaran data berdistribusi normal atau bebas. 4. Korelasi pearson, Riduwan dan Kuncoro (2008) memberikan definisi sebagai berikut : Untuk mengetahui hubungan antara variabel X1 dengan Y, X2 dengan Y, X1 dan X2 dengan Y, digunakan teknik korelasi. 5. Regresi sederhana didasari pada hubungan fungsional antara variabel bebas dengan variabel terikat 6. Regresi Berganda digunakan untuk menguji hubungan dan besarnya pengaruh yang ditujukan oleh variabel X1 (Keselamatan dan kesehatan kerja (K3)) serta X2 (Motivasi kerja) terhadap Y (Kinerja karyawan). Dalam pelaksanaannya penelitian ini menggunakan alat bantuan komputer seperti MSI (Method Succesive Interval) untuk mentransformasi data ordinal dari hasil kuesioner menjadi data interval dan SPSS 20 for Windows (Statistical Product and Service Solution). HASIL DAN BAHASAN Karakteristik Responden Karakteristik responden dalam penelitian ini adalah para karyawan PT. Aqua Golden Mississippi bagian produksi dimana dari 100 orang responden, di dominasi oleh responden yang berjenis kelamin pria. Hal ini dapat terjadi dikarenakan jenis pekerjaan yang dilakukan memiliki tingkat resiko yang cukup tinggi dan mereka lebih memungkinkan untuk melakukan pekerjaan yang berbahaya. Dari 100 orang responden, semuanya dapat mengisi dan mengembalikan kuesioner yang diberikan. Berikut karakteristik responden dalam penelitian ini : 1) Kelompok responden yang paling banyak adalah yang lama bekerjanya 5 10 tahun sebesar 36%. 2) Persentase paling besar usia responden berada pada usia tahun sebesar 52%. Hipotesis 1. Bagaimana pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja (K3) terhadap kinerja karyawan? H0 = Variabel keselamatan dan kesehatan kerja (K3) tidak mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. H1 = Variabel keselamatan dan kesehatan kerja (K3) mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. Pengujian : (1) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 diterima dan H1 ditolak, artinya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. (2) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 ditolak dan H1 diterima, artinya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. 2) Bagaimana pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan? H0 = Variabel motivasi kerja tidak mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. H1 = Variabel motivasi kerja mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. Pengujian : (1) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 diterima dan H1 ditolak, artinya motivasi kerja tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan.

5 (2) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 ditolak dan H1 diterima, artinya motivasi kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. 3) Bagaimana keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja terhadap kinerja karyawan? H0 = Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja tidak mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. H1 = Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja mempengaruhi secara signifikan terhadap variabel kinerja karyawan. Pengujian : (1) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 diterima dan H1 ditolak, artinya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. (2) Jika nilai probabilitas 0,05 sig, maka H0 ditolak dan H1 diterima, artinya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. Didapatkan bahwa data seluruh variabel, yaitu Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) (X₁), Motivasi Kerja (X₂) dan Kinerja Karyawan (Y) dinyatakan valid, relliabel dan berdistribusi normal. Dari hasil pengolahan data, maka dapat disimpulkan sebagai berikut : Tabel 1 Ringkasan Hasil Olah Data Hubungan Variabel Korelasi Pengaruh Persamaan Regresi Uji Signifikan X1 Y X2 Y 0,762 (kuat) 0,765 (kuat) X1,X2 Y - 68,4% 58% Y = 1, ,762 X1 Signifikan 58,5% Y = 1, ,774 X2 Signifikan Y = 0, ,443 X1 + 0,459 X2 Signifikan Hasil analisis dalam penelitian ini menggunakan program SPSS yaitu regresi sederhana dan regresi berganda. Dimana hasilnya dapat dilihat dalam bagan sebagai berikut: Keselamatan dan Kesehatan Kerja (X1) 58% 68,4 Kinerja Karyawan (Y) Motivasi Kerja (X2) 58,5 Gambar 1 Bagan Pengaruh X1 dan X2 Terhadap Y Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2015

6 Variabel Keselamatan dan Kesehatan Kerja (X) mempunyai pengaruh sebesar 58% terhadap variabel Kinerja Karyawan (Y). Kemudian variabel Motivasi Kerja (X) mempunyai pengaruh sebesar 58,5% terhadap variabel Kinerja Karyawan (Y). Dan yang terakhir adalah variabel Keselamatan dan Kesehatan Kerja (X) serta Motivasi Kerja (X) mempunyai pengaruh sebesar 68,4% terhadap variabel Kinerja Karyawan (Y). SIMPULAN DAN SARAN Dari penelitian ini yang telah dilakukan, kesimpulan yang dapat diambil berdasarkan analisis data dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1) Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang diterapkan pada PT. Aqua Golden Mississippi memiliki pengaruh yang signifikan sebesar 58% terhadap kinerja karyawan. 2) Motivasi Kerja karyawan PT. Aqua Golden Mississippi memiliki pengaruh yang signifikan sebesar 58,5% terhadap kinerja karyawan. 3) Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) serta motivasi kerja mempunyai pengaruh yang simultan dan signifikan terhadap kinerja karyawan sebesar 68,4%. Berikut ini beberapa saran yang dapat penulis berikan kepada PT. Aqua Golden Mississippi adalah sebagai berikut : 1) Sebaiknya perusahaan lebih mengingatkan karyawannya untuk menggunakan alat pelindung telinga seperti ear plug maupun ear muff untuk keselamatan kerja sehingga mengurangi risiko kerusakan pada alat pendengaran. 2) Sebaiknya perusahaan juga memperhatikan dalam pemberian tunjangan kepada karyawan seperti tunjangan kesehatan, uang lembur. Dengan adanya tunjangan yang diberikan perusahaan dapat membantu para karyawan memenuhi kebutuhannya dan merasa dihargai atas apa yang mereka berikan kepada perusahaan. Sehingga dapat mendorong karyawan untuk memberikan hasil yang maksimal kepada perusahaan dan meningkatkan kualitas dari pekerjaannya. 3) Perusahaan dapat memberikan peringatan terhadap karyawan untuk tetap disiplin dalam melakukan pekerjaan maupun memakai alat pelindung diri serta memberikan pengarahan tentang apa yang harus mereka lakukan sebelum mengerjakan pekerjaan. Dengan begitu dapat menumbuhkan kesadaran diri mereka untuk semakin inisiatif dan disiplin dalam menyelesaikan pekerjaan. REFERENSI Achmad Kuncoro, Engkos dan Ridwan. (2008). Análisis jalur (Path Análisis) Edisi kedua. Bandung : Penerbit Alfabeta. Anizar. (2009) Teknik Keselamatan dan Kesehatan di Industri. Yogyakarta : Penerbit Graha Ilmu. Bangun, Wilson. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia, Erlangga, Bandung. Colquitt, Jason A.; Jeffery A. LePine; dan Michael J. Wesson. (2009). Organization Behavior : Improving Performance and Commitment in the Workplace. New York: The McGraw-Hill Com., Inc. Griffin, R. W., & Moorhead, G. (2010). Organization Behaviour. South Western : Houghton Mifflin Publishers Komang, Ardana I. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta.PT. Graha Ilmu

7 Makori E. M., Nandi, Thui J.K, Wanyonyi W. (2012). Influence of Occupational Health and Safety Programmers on Performance of Manufacturing Firms in Western Province, Kenya. African Journal of History and Culture. 4 (4), Malayu S.P Hasibuan. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta : PT. Bumi Aksara Mathis, Robert. L dan Jackson, John H. (2006). Sumber Daya Manusia. Jakarta : Salemba Empat Moekijat. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung : CV Mandar Maju OHSAS 18001:2007. (2007). Occupational Health and Safety Management Systems-Requirement. Ramli, S. (2010). Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja, OHSAS 18001, Penerbit Dian Rakyat, Jakarta Robbins, Stephen P. dan Mary Coulter. (2010). Manajemen. Alih Bahasa : Bob Sabran dan Devri Barnadi Putera. Jilid 1. Edisi Kesepuluh. Erlangga. Jakarta. Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2011). Organizational Behaviour 14th ed. New Jersey : Prentice Hall, Publishers. Sardiman, A.M. (2009). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada. Sarjono, Haryadi dan Julianita, Winda. (2011). SPSS vs LISREL : Sebuah Pengantar, Aplikasi untuk Riset. Salemba empat, Jakarta. Sarwono. (2012). Metode Riset Skripsi Pendekatan Kuantitatif Menggunakan Prosedur SPSS. Jakarta: Media Elex Komputindo. Sedarmayanti. (2009). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung : CV Mandar Maju Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Bisnis. Bandung : Alafabeta..(2009). Metode Penelitian Bisnis, CV.Alfabeta, Yogyakarta Sulistiyani, Ambar Teguh., Rosidah. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Konsep,Teori dan Pengembangan dalam Konteks Organisasi Publik. Edisi Kedua. Graha Ilmu,Yogyakarta. Sutrisno, Edy. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group Syartini, Titi. (2010). Penerapan SMK3 Dalam Upaya Pencegahan Kecelakaan kerja. Veithzal Rivai, (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan, Bandung: PT. Remaja Rosda Karya. Wibowo. (2008). Manajemen Kinerja. PT. Rajagrafindo Persada, Jakarta. Winardi, J. (2011). Motivasi dan Permotivasian. Jakarta : Raja Grafindo Persada. Zameer H, Ali S, Nisar W, Amir M. The Impact of the Motivation on the Employee s Performance in Beverage Industry of Pakistan. Journal of Academic Research. 4 (1), RIWAYAT PENULIS Vanny Dwi Permatasari lahir di Jakarta pada tanggal 1 Juli Penulis menamatkan pendidikan S1 di Universitas Bina Nusantara dalam fakultas School of Busiess Management dengan peminatan Bisnis dan Organisasi pada tahun 2015.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan suatu program yang dibuat sebagai upaya mencegah timbulnya kecelakaan akibat kerja dan penyakit akibat kerja.
